Anda di halaman 1dari 8

KISI-KISI PENILAIAN SOAL

Jenjang Pendidikan : SMP/MTs


Mata Pelajaran : IPA
Kurikulum : Kurikulum 2013

Lingkup Bentuk Nomor


No. Kompetensi yang diuji Materi Pokok Level kognitif Indikator Soal
Materi Soal Soal
Menerapkan konsep
pengukuran berbagai Pengukuran, Pengetahuan Disajikan table besaran turunan, peserta didik
besaran dengan Zat dan Pengukuran Dan mampu menentukan besaran turunan satuan SI PG 1
menggunakan satuan Sifatnya Pemahaman dengan tepat
standar (baku)
Menjelaskan konsep
campuran dan zat tunggal
(unsur dan senyawa), Pengukuran, Pengetahuan Disajikan peristiwa perubahan zat, Peserta
Sifat Dan
sifat fisika dan kimia, Zat dan Dan didik dapat menunjukan peristiwa yang PG 2
Perubahan Zat
perubahan fisika dan Sifatnya Pemahaman termasuk perubahan kimia
kimia dalam kehidupan
sehari-hari
Menjelaskan konsep
campuran dan zat tunggal
(Unsur dan senyawa), Pengukuran, Pengetahuan
Disajikan gambar percobaan, peserta didik
sifat fisika dan kimia, Zat dan Sifat Bahan Dan PG 3
mampu mengetahui larutan yang bersifat basa
perubahan fisika dan Sifatnya Pemahaman
kimia dalam kehidupan
sehari-hari
Menghubungkan konsep
partikel materi (atom,
ion, molekul) struktur zat
sederhana dengan sifat Pengkuran,
Zat Tunggal dan Disajikan sebuah pernyataan, peserta didik
bahan yang digunakan zat dan Aplikasi PG 4
campuran dapat mengetahui partikel materi pada air
dalam kehidupan sehari- sifatnya
hari, serta dampak
penggunaannya terhadap
kesehatan manusia
Menghubungkan konsep Pengkuran, Partikel Zat Aplikasi Disajikan data partikel materi Peserta didik PG 5
partikel materi (atom, zat dan dapat menyimpulkan jenis partikel
ion, molekul) struktur zat
sederhana sifat bahan
yang digunakan dalam
kehidupan sehari-hari, sifatnya
serta dampak
penggunaannya terhadap
kesehatan manusia.
Menganalisis konsep
suhu, pemuaian, kalor,
perpindahan kalor, dan
penerapannya dalam Pengkuran,
Disajikan percobaan Saklar alarm, peserta didik
kehidupan sehari-hari zat dan Suhu dan kalor Penalaran PG 6
dapat mengetahui pemuaian suatu zat
termasuk mekanisme sifatnya
menjaga kestabilan suhu
tubuh pada manusia dan
hewan
Menjelaskan konsep
campuran dan zat tunggal
(Unsur dan senyawa), Pengkuran, Disajikan beberapa jenis senyawa Peserta didik
Zat tunggal dan
sifat fisika dan kimia, zat dan Penalaran dapat memprediksi yang termasuk jenis PG 7
campuran
perubahan fisika dan sifatnya senyawa ion
kimia dalam kehidupan
sehari-hari
Menjelaskan konsep
usaha, pesawat
sederhana, dan
Mekanika Usaha dan Pengetahuan Disajikan jenis gaya sentuh dan gaya tak sentuh
penerapannya dalam
dan Tata Pesawat dan peserta didik dapat mengidentifikasi jenis gaya PG 8
kehidupan sehari-hari,
surya Sederhana Pemahaman sentuh
serta hubungannya
dengan kerja otot pada
struktur rangka manusia
Menganalisis sistem tata
surya, rotasi dan bagi
Mekanika Pengetahuan Disajikan beberapa peristiwa peserta didik
kehidupan di bumi
dan Tata Revolusi Bumi dan dapat menunjukan peristiwa yang diakibatkan PG 9
revolusi bumi, rotasi
surya Pemahaman oleh revolusi bumi
revolusi bulan serta
dampaknya
Menganalisis gerak lurus,
pengaruh gaya terhadap
gerak berdasarkan Mekanika
Disajikan sebuah ilustrasi gaya peserta didik
hukum Newton, dan dan Tata Hukum Newton Aplikasi PG 10
dapat menghitung resultan gaya
penerapannya pada gerak surya
benda dan gerak makhluk
hidup
Menjelaskan tekanan zat
dan penerapannya dalam
keidupan sehari-hari, Mekanika
Disajikan gambar dongkrak hidrolik, peserta
termasuk tekanan darah, dan Tata Hukum Pascal Aplikasi PG 11
didik dapat menghitung gaya yang dihasilkan
osmosis, kapilaritas surya
jaringan angkut pada
tumbuhan
menjelaskan konsep
usaha, pesawat
sederhana, dan
Mekanika
penerapannya dalam Pesawat Disajikan gambar tuas peserta didik dapat
dan Tata Aplikasi PG 12
kehidupan sehari-hari, Sederhana menghitung panjang lengan kuasa
surya
serta hubungannya
dengan kerja otot pada
struktur rangka manusia
Menganalisis sistem tata
surya, rotasi dan bagi
Mekanika Disajikan pernyataan mengenai benda langit,
kehidupan
dan Tata Sistem Tata Surya Aplikasi peserta didik mampu mengetahui ciri-ciri PG 13
dibumirevolusi bumi,
surya komet
rotasi revolusi bulan serta
dampaknya
Menganalisis gerak lurus,
pengaruh gaya terhadap
gerak berdasarkan Mekanika
Disajikan pernyataan, peserta didik dapat
Hukum Newton, dan dan Tata Gerak Penalaran PG 14
menentukan gravik percepatan
Penerapannya pada gerak surya
benda dan gerak makhluk
hidup
Menjelaskan konsep Mekanika Titik Penalaran Disajikan ilustrasi peserta didik dapat PG 15
usaha, pesawat sederhana dan Tata keseimbangan menganalisis titik keseimbangan padan
dan penerapannya dalam
kehidupan sehari-hari
surya pengungkit/ tuas
termasuk kerja otot pada
struktur rangka manusia
Menerapkan konsep
kemagnetan, induksi
elektromagnetik, dan
pemanfaatan medan Gelombang, Pengetahuan Disajikan beberapa benda, peserta didik dapat
magnet dalam kehidupan Listrik, dan Magnet dan menyebutkan benda-benda yang dapat ditarik PG 16
sehari-hari termasuk Magnet Pemahaman oleh magnet
pergerakan / navigasi
hewan untuk mencari
makanan dan migrasi
Menjelaskan konsep
usaha, pesawat
sederhana, dan
Gelombang, Disajikan ilustrasi peserta didik dapat
penerapannya dalam
Listrik, dan Energi Kinetik Aplikasi menganalisis kecepatan dua benda yang PG 17
kehidupan sehari-hari,
Magnet memiliki energi kinetik yang berbeda
serta hubungannya
dengan kerja otot pada
struktur rangka manusia
Menerapkan konsep
rangkaian listrik, energi
dan daya listrik, sumber
energi listrikdalam Gelombang,
Disajikan rangkaian listrik, peserta didik dapat
kehidupan sehari-hari Listrik, dan Daya Listrik Aplikasi PG 18
menghitung
termasuk sumber energi Magnet
listrik alternatif, serta
berbagai upaya
menghemat energi listrik
Menganalisis sifat-sifat Gelombang, Optik Penalaran Disajikan pernyataan tentang peristiwa PG 19
cahaya, permukaan Listrik, dan fatamorgana, peserta didik dapat mengetahui
bayangan pada bidang Magnet sebab – sebab terjadinya peristiwa fatamorgana
datar dan lengkung serta
penerapannya untuk
menjelaskan proses
penglihatan manusia,
mata serangga, dan
prinsip kerja optik
Mengklasifikasikan Makhluk hidup Gejala alam biotik Pengetahuan Disajikan pernyataan, peserta didik mampu PG 20
makhluk hidup dan benda dan dan abiotik dan Pemahaman mengidentifikasi komponen biotik/abiotik
mati berdasarkan lingkungannya
karakteristik Ciri-ciri makhluk Pengetahuan Peserta didik mampu menentukan ciri makhluk PG 21
hidup dan Pemahaman hidup yang tepat berdasarkan penyataan yang
yang diamati.
disajikan
Klasifikasi Aplikasi Disajikan kunci dikotomi, peserta didik mampu PG 23
makhluk hidup mengurutkan kunci dikotomi suatu jenis
hewan/tumbuhan
Menganalisis terjadinya Makhluk hidup Dampak Aplikasi Disajikan grafik, peserta didik mampu menganalisis PG 24
pencemaran lingkungan dan pencemaran dampak pencemaran lingkungan dan upaya
dan dampaknya bagi lingkungannya lingkungan mengatasinya.
ekosistem
Menerapkan konsep Makhluk hidup Pergerakan/ Pengetahuan Peserta didik mampu mengidentifikasi tujuan dari PG 22
kemagnetan, induksi dan navigasi hewan dan Pemahaman pergerakan/navigasi hewan dengan tepat
elektromagnetik, dan lingkungannya
pemanfaatan medan magnet
dalam kehidupan sehari-
hari termasuk
pergerakan/navigasi hewan
untuk mencari makanan
dan migrasi
Menerapkan konsep Makhluk hidup Peran bioteknologi Aplikasi Disajikan pernyataan, peserta didik mampu PG 25
bioteknologi dan perannya dan membandingkan nilai gizi bahan pangan dengan produk
dalam kehidupan manusia lingkungannya olahan bioteknologi.
Menganalisis interaksi Makhluk hidup Dampak interaksi Penalaran Disajikan suatu kasus, peserta didik mampu PG 26
antara makhluk hidup dan dan makhluk hidup menganalisis dampak perubahan habitat terhadap
lingkungannya serta lingkungannya dan interaksi makhluk hidup dan lingkungannya
dinamika populasi akibat lingkungannya
interaksi tersebut.
menghubungkan sistem Struktur dan Sistem reproduksi Pengetahuan Disajikan gambar organ reproduksi pria/wanita, PG 27
reproduksi pada manusia fungsi makhluk manusia dan Pemahaman peserta didik mampu mengidentifikasi fungsi
dan gangguan pada sistem hidup bagian yang ditunjuk
reproduksi dengan
penerapan pola hidup yang
menunjang kesehatan
reproduksi
Menganalisis gerak pada Struktur dan Sistem gerak pada Pengetahuan Disajikan gambar, peserta didik mampu
makhluk hidup, sistem fungsi makhluk manusia dan Pemahaman menentukan jenis sendi/arah gerak tulang. PG 28
gerak pada manusia, dan hidup
upaya menjaga kesehatan
sistem
gerak
menganalisis sistem Struktur dan Sistem ekskresi Pengetahuan Disajikan gambar nefron, peserta didik mampu PG 29
ekskresi pada manusia dan fungsi makhluk dan Pemahaman menentukan fungsi bagian yang ditunjuk
memahami gangguan pada hidup Penalaran Peserta didik mampu menganalisis keterkaitan PG 35
sistem ekskresi serta upaya antara sistem organ pada manusia berdasarkan
menjaga kesehatan sistem kasus yang disajikan
ekskresi
Menganalisis keterkaitan Struktur dan Mekanisme dan Aplikasi Disajikan gambar, peserta didik mampu PG 30
struktur jaringan tumbuhan fungsi makhluk fungsi jaringan menghubungkan keberadaan kambium sebagai ciri
dan fungsinya, serta hidup tumbuhan tanaman dikotil
teknologi yang terinspirasi
oleh struktur tumbuhan.
Menganalisis sistem Struktur dan Sistem pernapasan Aplikasi Disajikan pernyataan, peserta didik mampu
pernapasan pada manusia fungsi makhluk pada manusia menentukan mekanisme ekspirasi pada pernapasan PG 31
dan memahami, hidup perut/dada
mengaplikasikan, dan
bernalar mengenai
gangguan pada sistem
pernapasan, serta upaya
menjaga kesehatan
Menganalisis sistem Struktur dan Sistem pencernaan Aplikasi Menganalisis sistem pencernaan pada manusia dan PG 32
pencernaan pada manusia fungsi makhluk manusia memahami gangguan yang berhubungan dengan
dan memahami gangguan hidup dengan sistem pencernaan, serta upaya menjaga
yang berhubungan dengan kesehatan sistem pencernaan.
dengan sistem pencernaan,
serta upaya menjaga
kesehatan sistem
pencernaan.
Menerapkan konsep Struktur dan Pewarisan sifat Aplikasi Peserta didik mampu menganalisis hasil persilangan PG 33
pewarisan sifat dalam fungsi makhluk untuk pemuliaan sehingga menghasilkan bibit
pemuliaan dan hidup unggul
kelangsunganmakhluk
hidup
Menganalisis konsep Struktur dan Percobaan Penalaran Disajikan gambar, peserta didik mampu PG 34
energi, berbagai sumber fungsi makhluk fotosintesis memprediksi hasil percobaan fotosintesis
energi, dan perubahan hidup
bentuk energi dalam
kehidupan sehari-hari
termasuk fotosintesis.
Memahami konsep suhu ,
pemuaian kalor,
perpindahan kalor dan
penerapannya dalam Disajikan grafik, peserta didik dapat
Aplikasi Uraian 36
mekanisme menjaga menentukan energi kalor
Pengukuran, zat Suhu dan kalor
kestabilan suhu tubuh dan sifatnya
pada manusia, hewan
serta dalam kehidupan
sehari-hari
Menjelaskan konsep
usaha, pesawat
sederhana, dan
penerapannya dalam Disajikan gambar, peserta didik dapat
Mekanika dan Energi potensial Aplikasi Uraian 37
kehidupan sehari-hari, Tata Surya menentukan energi potensial
serta hubungannya
dengan kerja otot pada
struktur rangka manusia

Menganalisis sifat-sifat Gelombang, Cahaya dan optik Penalaran Disajikan gambar, peserta didik dapat menjelaskan Uraian 38
cahaya, permukaan Listrik dan tentang seorang kake yang tidak dapat melihat
Magnet dengan jarak normal dan temasuk jenis cacat mata.
bayangan pada bidang
datar dan lengkung serta
penerapannya untuk
menjelaskan proses
penglihatan manusia,
mata serangga, dan
prinsip kerja optik
Menganalisis terjadinya Makhluk hidup Dampak Aplikasi Disajikan suatu kasus, peserta didik mampu Uraian 39
pencemaran lingkungan dan pencemaran menganalisis dampak pencemaran lingkungan dan
dan dampaknya bagi lingkungannya lingkungan upaya mengatasinya.
ekosistem
Menganalisis sistem peredaran Struktur dan Mekanisme Aplikasi Disajikan gambar, peserta didik mampu menentukan Uraian 40
darah pada manusia dan fungsi makhluk peredaran darah urutan yang tepat pada proses peredaran darah
memahami gangguan pada hidup besar/kecil
sistem peredaran darah,serta
upaya menjaga kesehatan
sistem peredaran darah

Topoyo, 10 Maret 2019


Tim Penyusun
1. Mu’minah (Koordinator)
2. Erwin Makmur, S.Pd.,Gr (Anggota)
3. TRI YUDHA WIJAYANTI, S.Pd (Anggota)
4. Muh. Gazali Mansur, S.Pd.,Gr (Anggota)
5. Buntulola, S.Pd (Anggota)
6. …………… (Anggota)

Anda mungkin juga menyukai