Anda di halaman 1dari 23

MOTIVASI DAN KEPEMIMPINAN DALAM KEWIRAUSAHAAN

PUSTIKARA
Hakikat Motivasi
Model dan Karakteristik Motivasi
Hakikat Kepemimpinan
Etika dan Kemandirian
HAKIKAT MOTIVASI
Pengertian Motivasi adalah sebuah dorongan, hasrat atau pun minat yang begitu besar di
dalam diri, untuk mencapai suatu keinginan, cita-citra dan tujuan tertentu. Adanya
motivasi akan membuat individu berusaha sekuat tenaga untuk mencapai yang
diinginkannya.

Seseorang yang memiliki motivasi tinggi akan memberikan dampak yang baik
bagi kehidupannya. Tingginya motivasi tersebut akan mengubah perilakunya,
untuk menggapai cita-cita dan menjalani hidup dengan lebih baik.

Oleh karena itu, setiap orang sangat membutuhkan motivasi untuk dirinya
sendiri. Hal ini, agar Anda tidak mudah putus asa dan merasa down. Serta
dapat cepat bangkitsaat mengalami kegagalan.

PUSAT STUDI & INKUBATOR KEWIRAUSAHAAN


UNIVERSITAS INDRAPRASTAJAKARTA
Teori Motivasi
Teori Maslow beranggapan bahwa individu akan mempunyai
perilaku untuk mendorong kehidupannya, dalam rangka

memenuhi segala kebutuhan hidup. Individu cenderung akan

berusaha untuk memenuhi kebutuhan pertamanya. Kemudian ia

akan memenuhi kebutuhan kedua, ketiga dan seterusnya. Hal

tersebut akan terus terjadi, untuk memenuhi prioritas-prioritas

dalam hidupnya.

PUSAT STUDI & INKUBATOR KEWIRAUSAHAAN


UNIVERSITAS INDRAPRASTAJAKARTA
K Knowledge = Pengetahuan

S Skill = Ketrampilan

A Attitude = Sikap Mental  MOTIVASI


 Knowledge (hardskill)
Ilmu pengetahuan yang terus berkembang
misalnya: manajemen, pemasaran,
perkembangan IPTEK.
 Skill (hardskill)
Keterampilan yang terus meningkat
misalnya: komputer, bahasa asing,
komunikasi, negoisasi, kepemimpinan.
 Attitude (Softskill)
Perilaku sebagai “intellectual holder”
misalnya: citra diri, prestasi, inovatif,
kreatif, kewirausahaan.
Model dan karakteristik motivasi

Pertama adalah motivasi Internal, yaitu motivasi yang


berasal dari dalam diri setiap individu. Motivasi tersebut
tumbuh dari dalam tanpa adanya pengararuh dari orang
lain.

Kedua adalah motivasi eksternal. Kebalikannya dari


motivasi internal, motivasi ekternal berasal dari luar
individu itu sendiri. Artinya bahwa, motivasi ini timbul
akibat adanya rangasangan atau pengaruh dari orang lain,
maupun hal yang berasal dari luar dirinya.

PUSAT STUDI & INKUBATOR KEWIRAUSAHAAN


UNIVERSITAS INDRAPRASTAJAKARTA
Pelajaran dari Kiyosaki
Orang kaya tidak bekerja untuk uang, tapi
membuat uang bekerja untuk mereka
Untuk dapat membuat uang bekerja untuk
kita, kita harus melek secara finansial
(financial literacy)
Berupayalah untuk menciptakan bisnismu
sendiri, bukan bekerja dalam bisnis orang lain
Pelajari sejarah dan peraturan perpajakan
serta kekuasaan dari perusahaan
Orang kaya mengivestasikan uangnya untuk
membeli aset, bukan liabilitas
Bekerjalah untuk belajar, jangan bekerja
untuk mendapatkan uang
Hakikat Kepemimpinan

PUSAT STUDI & INKUBATOR KEWIRAUSAHAAN


UNIVERSITAS INDRAPRASTAJAKARTA
Kepemimpinan adalah proses mengarahkan orang dan
mempengaruhi aktivitas-aktivitas yang berhubungan dengan tugas
dari anggota-anggota kelompok.

Gaya kepemimpinan yang efektif adalah kepemimpinan yang


disesuaikan dengan tingkat kedewasaan (maturity) bawahan.
Kedewasaan bawahan terkait dengan dua hal, kematangan
pekerjaan dan kematangan psikologis.

PUSAT STUDI & INKUBATOR KEWIRAUSAHAAN


UNIVERSITAS INDRAPRASTAJAKARTA
Definisi Kepemimpinan

Kepemimpinan adalah kemampuan seseorang untuk


mempengaruhi orang lain atau sekelompok orang ke arah
tercapainya suatu tujuan organisasi yang telah disepakati
bersama sebelumnya.

Ciri seorang pemimpin

1.Percaya diri
2.Bertekad baja (tidak plin plan)
3.Penuh motivasi
4.Tegas

5. Karismatik

6.Antusias

7.Pemberani
Karakter yang membedakan antara pemimpin dan bukan
pemimpin menurut Stephen P. Robbins (2001):

1. Ambisi
2. Hasratuntuk memimpin
3. Kejujurandan integritas
4. Percaya diri
5. Kecerdasan

6.Pengetahuan yang relevan dengan pekerjaannya


PENTINGNYA KEPEMIMPINAN

1.Kepemimpinan melibatkan orang lain


seorang wirausaha akan berhasil apabila dia berhasil memimpin karyawannya atau
pembantu-pembantu yang mau berkerjasama dengan dia untuk memajukan perusahaan.

2. Kepemimpinan menyangkut distribusi kekuasaan


para wirausaha mempunyai otoritas untuk memberikan sebagian kekuasan kepada
karyawan atau seorang karyawan diangkat menjadi pemimpin pada bagian tertentu

3. Kepemipinan menyangkut penanaman pengaruh utuk mengarahkan bawahan


seorang wirausaha juga harus dapat memberi contoh yang baik bagaimana melaksanakan
pekerjaan sesuai dengan yang diperintahkan
KETERAMPILAN MEMIMPIN

1. Technical skills
kemampuan untuk melakukan pekerjaan-
pekerjaan yang bersifat operasional atau teknis.
2. Human skills
kemampuan bekerjasama dengan para bawahan
dan membangun tim kerja dengan pendekatan
kemanusiaan
3. Conceptual skills
kemampuan menyusun konsep atau berpikir dan
mengungkapkan pikirannya.
Kunci efektivitas kepemimpinan:
1. Hubungan pemimpin-anggota
hubungan yang berkaitan dengan : tingkat
keyakinan, kepercayaan dan respek
bawahan.

2. Struktur tugas
tingkat penugasan pekerjaan yang diprosedurkan

3.Kekuasaan jabatan
tingkat pengaruh yang dimiliki seseorang
pemimpin yang berkaitan dengan
variabel kekuasaan
Tipe-tipe kepemimpinan 4. Tipe kharismatik
- dianggap mempunyai kekuatan gaib
- biasanya keturunan bangsawan
1. Tipe otokratis - berwibawa dan berkemampuan menjadi teladan
- menganggap organisasi sebagai milik pribadi - obyektif
- mengidentifikasikan tujuan pribadi dengan tujuan organisasi
5. Tipe demokratis
- menganggap bawahan sebagai alat semata-mata
-Senang menerima saran, pendapat dan kritik dari bawahan
- tidak mau menerima kritik, saran dan pendapat
- mengutamakan kerjasama dalam mencapai tujuan
- tergantung pada kekuasaan formal
-berusaha mengembangkan kapasitas diri pribadi sebagai
- menggerakkan bawahan dengan paksaan
pimpinan.

2. Tipe militeristik
6. Tipe liberalistik
- menuntut disiplin yang tinggi dari bawahan
- ada kebebasan tanpa pengendalian
- senang pada formalitas
- pimpinan tidak mengendalikan bawahan
- sistem perintah untuk menggerakkan bawahan sepenuhnya
- segala sesuatu dipercayakan pada bawahan
3. Tipe paternalistik
- menganggap bawahan belum dewasa - pimpinan kurang bertanggung jawab

- sering bersifat maha tahu


- tidak memberi kesempatan pada bawahan untuk mengambil
keputusan dan inisiatif serta kreatifitas
4 kriteria seorangpemimpin:
1. Shiddiq artinya benar.
segalaucapandantindakanseorang pemimpin harus
berlandaskan padakebenaran danmenujupadakebenaran
2. Amanah artinya dapatdipercaya
mampu membawa kepercayaan bawahanmenuju kepada
kebaikan dankebajikan
3. Tabligh artinyakomunikatif
seorang pemimpin harus memperhatikan aspirasi,dan
membantu mengatasi kesulitan bawahannya
4. Fatonah artinya cerdas
seorang pemimpin harus smart, daninovatif
1. Pengambil keputusan
2. Memotivasi bawahan
3. Sumber informasi
4. Menciptakaninspirasi
5. Menciptakankeadilan
6. Katalisator
7. Mewakili organisasi
8. Menyelesaikan konflik
9. Memberikan sugesti
Etika dan kemandirian
WIRAUSAHA Suatu kegiatan usaha haruslah dilakukan dengan
etika atau norma-norma yg berlaku di masyarakat bisnis; Etika atau
norma-norma itu digunakan agar para pengusaha tidak melanggar
aturan yangtelah ditetapkan dan usahanya dijalankan
dengan memperoleh simpati dari berbagai pihak.
ETIKA DALAM BERBISNIS
1. Jujur dan tidak berbohong
2. Bersikap dewasa dan tidak kekanak-kanakan
3. Lapang dada dalam cara berkomunikasi
4. Menggunakan panggilan atau sebutan nama orang dengan baik
5. Menggunakan pesan bahasa efektif dan efisien
6. Tidak mudah emosi atau emosional
7. Berinisiatif sebagai pebisnis pembuka dialog
8. Berbahasa yang baik, ramah, dan sopan
9. Menggunakan pakaian yang pantas dan menyesuaikan keadaan
10. Bertingkah laku yang baik
PUSAT STUDI & INKUBATOR KEWIRAUSAHAAN
UNIVERSITAS INDRAPRASTAJAKARTA
Kemandirian merupakan kesiapan dan kemampuan individu
untuk mandiri, memiliki keberanian dalam pengambilan
inisiatif, berusaha menghadapi masalah dengan mandiri,
berusaha menunjukkan tingkah laku menuju kesempurnaan

kedisiplinan

Faktor
Kemandirian Komitmen terhadap
Kelompok

Individu yang mandiri, individu yang berani mengambil keputusan berdasarkan


pemahaman akan segala konsekuensi dari tindakannya.
Kemandirian merupakan sikap dan perilaku wirausaha Sikap dan
perilaku pengusaha dan karyawan merupakan bagian penting dlm etika
wirausaha yg diberikan kepada pelanggan.

sikap dan perilaku wirausaha


1.Jujur dalam bertindak & bersikap
2.Rajin, tepat waktu dan tidak malas,
3.Murah senyum, ramah tamah , pandai bergaul dan sukan menolong pelanggan
4.Fleksibel
5.Tanggung
. jawab dan rasa memiliki perusahaan

PUSAT STUDI & INKUBATOR KEWIRAUSAHAAN


UNIVERSITAS INDRAPRASTAJAKARTA
Ciri Wirausaha Yang Berhasil

1. Memiliki Visi dan Tujuan yang Jelas


2. Inisiatif dan Selalu Proaktif
3. Berorientasi Pada Prestasi
4. Berani mengambil resiko
5. Kerja keras
6. Bertanggungjawab terhadap segala aktivitas yang dijalankan
7. Komitmen pada berbagai pihak
8. Mengembangkan dan memelihara hubungan baik dengan berbagai pihak
FAKTOR – FAKTOR PENYEBAB KEGAGALAN
BERWIRAUSAHA Menurut Zimmerer :
Tidak kompeten dalam manajerial
Kurang pengalaman
Kurang dapat mengendalikan keuangan
Gagal dalam perencanaan
Lokasi yang kurang memadai
Kurangnya pengawasan peralatan
Sikap kurang bersungguh - sungguh
dalam berusaha
Ketidakmampuan dalam melakukan
peralihan / transisi kewirausahaan
TERIMA KASIH

Anda mungkin juga menyukai