Anda di halaman 1dari 3

PUBERTY DISORDERS

Pubertas  masa ketika seorang ank mengalami


perubahan fisik, psikis, dan pematangan fungsi seksual.
Pubertas ditandai dengan munculnya karateristik seks
sekunder dan diakhiri dengan datangnya menarche pada
anak perempuan & lengkapnya perkembangan genital pada
anak laki-laki. Dimana usia normal pubertas dimulai pada
anak perempuan usia (9-14 thn) & laki2 usia (10-15 tahun)

PUBERTAS PREKOKS
a. Definisi
 Pubertas prekoks ialah perkembangan ciri2
seks sekunder yg tjd sebelum usia 8 tahun
(pada anak wanita) atau sebelum usia 9 tahun
(pada anak laki-laki)
b. Klasifikasi berdasarkan Etiologi
 klasifikasi pubertas prekoks berdasarkan
etiologi dibagi menjadi 2, yaitu
1) Central Precocious Puberty
(Gonadotropin Dependent)
 Pd wanita tjd akibat adanya early
activation hipotalamus-pituitari-ovarium
axis yg mybbkn sekresi GnRH, c. Epidemiologi
peningkatan pembentukan gonadotropin,  Prevalensi pubertas prekoks
yg pd akhirnya akan meningkatkan kdr diperkirakan 1 : 5000 sampai 1 : 10.000
steroid gonad.  Insiden Pubertas Prekoks dominan lbh
- Treatment  diberikan agonis srg tjd pd ank perempuan dibandingkan
GnRH  u/ menurunkan regulasi laki-laki. *kemungkinan dikarenakan
gonadotrop hipofisis & menghambat Pubertas Prekoks membawa sifat genetik
pelepasan FSH & LH. yg autosomal dominan & srg tjd akibat
Sehingga dpt menurunkan kdr paparan hormon estrogen dini pada usia
estrogen & menimbulkan regresi yg bayi*
nyata dari ukuran payudara & rahim. d. Manifestasi klinis
2) Peripheral Precocious Puberty  Pada anak perempuan, maka manifestasi
(Gonadotropin Independent)  lbh jrg klinis yang dialami pada usia <8 thn, antara
tjd lain :
 dpt tjd akibat pengaruh o/ hormon 1) Payudara membesar (Telarke).
steroid yg berasal dr keadaan abnormal 2) Tumbuhnya rambut pubis (Adrenarke).
(tumor gonad/adrenal, hyperplasia adrenal 3) Bertambah tinggi dengan cepat.
kongenital,dll). Disebut pubertas prekoks 4) Mulainya menstruasi.
perifer  bila ditandai dgn kurangnya 5) Tumbuh jerawat.
pelepasan pulsatil GnRH, kadar 6) Munculnya bau badan.
gonadotropin hipofisis yg rendah, namun Sedangkan pada anak laki-laki,
terdapat peningkatan konsentrasi serum manifestasi klinis terjadinya Pubertas Prekoks
estrogen/ bila sumber steroid seksnya akan muncul saat umur < 9 thn, meliputi :
tidak melibatkan aktifitas jaras 1) Pembesaran testis & penis.
hipotalamus-hipofisis-gonad 2) Tumbuhnya rambut pubis.
- Treatment  Pengobatan bertujuan 3) Bertambah tinggi dengan cepat.
u/ menghilangkan estrogen. Apabila 4) Suara memberat.
kadar estrogen tinggi disebabkan o/ 5) Tumbuh jerawat.
tumor ovarium/adrenal yang 6) Munculnya bau badan.
mensekresi estrogen, maka
diperlukan eksisi bedah & DELAYED PUBERTY (PUBERTAS TARDA)
hipotiroidisme dpt diobati dgn a. Definisi
penggantian hormon tiroid.  Pubertas dikatakan terlambat apabila
perubahan fisik awal pubertas tidak terlihat
pada usia 13 tahun pada anak perempuan dan
14 tahun pada anak laki-laki
b. Etiologi
 Penyebab keterlambatan pubertas dibagi
dalam 2 kelompok berdasarkan status
gonadotropin, yaitu hypergonadotropin dan
hypogonadotropin.
- Hypergonadropin hypogonadism 
kelainan yg terjadi didaerah perifer
akibat kegagalan gonad primer yg
mnybbkn hipogonadisme shg
menimbulkan delayed pubertas
- Hypogonadrotropin hypogonadism 
kelainan yg terjadi pada susunan saraf
pusat (SSP), hipotalamus, atau hipofisis
shg mnybbkn hipogonadisme &
menimbulkan delayed pubertas

GAMBAR HYPERGONADROPIN
HYPOGONADISM
 disebabkan krn disfungsi gonad, spt reseptor gonad tdk
berespon thdp hormon gonadotropin / kegagalan gonad u/
menghasilakn hormon. Selain itu jg dpt disebabkan o/ :
- Acquired  terapi radiasi, kemoterapi, & trauma pd
gonad
- Kongenital  sindrom Klinefelter & tuner
Dmn krn pnybb2 tsb  mnybbkn penurunan produksi
testosterone (lklk) & estrogen-progesteron (prmpuan) 
shg tdk tjd negative feedback ke hipotalamus hipofisis 
mybbkn peningkatan sekresi LH & FSH
(Hipergonadotropin)

GAMBAR HYPOGONADROPIN HYPOGONADISM


 disebabkan krn disfungsi hipotalamus-hipofisis (baik
ketidakmampuan u/ release GnRH o/ hipotalamus
MAUPUN ketidakmampuan produksi hormon LH & FSH
o/ hipofisis), atau jg dpt disebabkan krn suppress dr
hormon prolactin & tiroid. Selain itu jg dpt disebabkan o/ :
- Acquired  terapi radiasi, kemoterapi, & trauma pd
gonad
- Kongenital  sindrom Kallman
Dmn krn pnybb2 tsb  mnybbkn penurunan produksi
testosterone (lklk) & estrogen-progesteron (prmpuan)
* Pada constituional delay  fisik tampak normal namun
alat genital tidak tampak berkembang*

c. Manifestasi klinis
 Gambaran klinis pertama yang terlihat
pada delayed pubertas apabila karakteristik
seks sekunder belum terlihat pada waktunya.
Pada anak perempuan :
- payudara belum berkembang pada usia
13 tahun
- waktu antara perkembangan payudara &
menstruasi > 5 tahun
- tidak berkembangnya rambut pubis pada
usia 13 tahun
- menstruasi tidak datang pada usia 16
tahun.

Pada anak laki-laki :

- pembesaran testis tidak terjadi pada usia


14 tahun,
- tidak berkembangnya rambut pubis pada
usia 14 tahun/ > 5 tahun baru terjadi
pembesaran alat genital.

REFERENSI
- Williams Gynecology 3rd Ed
- https://spesialis1.ika.fk.unair.ac.id/wp-content/
uploads/2018/03/PPK-Pubertas-Prekoks-
Sentral.pdf
- https://spesialis1.ika.fk.unair.ac.id/wp-content/
uploads/2017/04/EN11_Pubertas-Prekoks.pdf
- https://www.researchgate.net/publication/
312199587_Keterlambatan_Pubertas

Anda mungkin juga menyukai