Anda di halaman 1dari 1

Cara Pembuatan Roti

Bahan yang diperlukan:

 500 gr tepung terigu berprotein tinggi


 3 sendok makan susu bubuk
 1 butir telur ayam
 3 sendok makan mentega putih
 200 ml air dingin atau air es
 5 sendok makan gula pasir
 1 sendok makan ragi instan
 1 sendok teh garam halus

Cara membuat:

1. Campurkan bahan tepung terigu, susu bubuk, gula pasir, garam dan ragi instan,
lalu adukhingga semua adonan tercampur rata.
2. Masukkan telur dan air es sedikit demi sedikit, aduk sampai adonan rata dan
masukkan mentega putih, aduk lagi sampai kalis.
3. Kemudian bentuk adonan menjadi bulat dan diamkan dalam wadah tertutup
rapat selama 30 menit.
4. Setelah itu kempiskan adonan dan masukkan kedalam loyang roti tawar yang
sudah diolesi mentega, diamkan sampai mengembang.
5. Panggang adonan selama 20menit sampai matang. Potong-potong dan sajikan.

Anda mungkin juga menyukai