Anda di halaman 1dari 5

TUGAS LK 2

LAPORAN JURNAL REFLEKSI PPL PPG DALJAB

Disusun oleh :

Nama : Marlen Y Noya, S.Pd.


No Ukg : 201502412146
Prodi : PPG PGSD

FAKULTAS KEGURUAN DAN ILMU PENDIDIKAN


UNIVERSITAS PENDIDIKAN INDONESIA

TAHUN 2023
LK-2. Jurnal Refleksi PPL PPG Daljab

Pada tugas ini Anda diminta untuk menuliskan jurnal refleksi terhadap pembelajaran sebelum
mengikuti PPG Dalam Jabatan dan setelah mengikuti Pendalaman Materi dan Pengembangan
Perangkat Pembelajaran. Sila ikuti langkah berikut ini untuk membantu Anda dalam menuliskan
jurnal refleksi (LK-1).
1. Pilihlah salah satu pembelajaran yang merupakan rencana aksi yang telah dirancang pada
langkah 6 pada MK Pengembangan Perangkat Pembelajaran.
2. Deskripsikan setiap kolom dari jurnal refleksi.
3. Lakukan analisis terhadap pembelajaran yang telah dilaksanakan. Untuk analisis kegiatan,
kaitkan hal-hal yang berjalan dengan baik dan hal-hal yang masih menjadi tantangan saat
pembelajaran berlangsung dengan teori yang dipelajari saat pendalaman materi.
Produk refleksi pada PPL PPG Daljab diserahkan sebanyak 1x untuk siklus 1, 1x untuk siklus 2,
dan 1x untuk keseluruhan siklus. Jadi total produk refleksi adalah 3 dokumen.

Nama Mapel Tematik ( Bahasa Indonesia dan Matematika)


SD Negeri 9 Kota Sorong
Tempat Pelaksanaan

Waktu Pelaksanaan Sabtu, 9 Desember 2023

Nama Mahasiswa Marlen Yosphince noya

Nama Guru Pamong Nurhadian Yusup, S.Pd.

Nama Dosen Dr. Ali Ismail, M.Pd

I. Deskripsi Kegiatan Inovasi Pembelajaran


(Apakah topik dan tujuan yang Anda diajarkan? Inovasi apakah yang Anda lakukan? Mengapa
Anda memilih metode tersebut sebagai inovasi pembelajar di kelas Anda?)
Materi
Tujuan Pembelajaran
1. Melalui power point dan video “Pemanasan Global”, peserta didik dapat menggali
informasi tentang perubahan wujud benda secara visual dengan tepat.
2. Melalui kegiatan diskusi tentang “ Pemanasan Global”, peserta didik dapat
menyajikan hasil informasi tentang faktor terjadinya perubahan wujud benda dengan
tepat.
3. Melalui kegiatan tanya jawab “ Pemanasan Global” peserta didik menghubungkan
gambar sesuai dengan perubahan wujud benda dengan tepat.
4. Melalui kegiatan permainan “BINGGO”, peserta didik dapat menjelaskan konsep
satuan baku (waktu) dalam kehidupan sehari-hari dengan tepat.
5. Melalui kegiatan permainan “BINGGO”, peserta didik dapat menentukan hubungan
satuan baku (waktu) dalam kehidupan sehari- hari dengan tepat.
6. Melalui kegiatan permainan “ BINGGO” peserta didik dapat menghitung soal operasi
penjumlahan dan pengurangan yang berkaitan dengan waktu dalam kehidupan sehari-
hari dengan tepat.
Inovasi : Model Pembelajaran PBL dan Media Power point dan video pemanasan global
Alasan memilih Inovasi :
Kelebihan Model Pembelajaran PBL
1. Mendorong siswa untuk berpikir dan dapat memecahkan masalah
2. Mengembangkan ketrampilan dengan proyek nyata
3. Mendorong siswa untuk berbagi ide dan mengasah ketrampilan komunikasi mereka
Kelebihan menggunakan Audio Visual,
1. Siswa lebih aktif
2. Daya tarik
3. variasi dalam pembelajaran
- Pengembangan ketrampilan
- Peningkatan motivasi belajar
- Mempermudah pemahaman siswa
- Meningkatkan daya ingat siswa

II. Hal Baik/Manfaat dari Inovasi Pembelajaran


(Hal-hal baik/manfaat apakah yang dirasakan oleh Anda dan siswa/i Anda saat inovasi
pembelajaran berlangsung?
Untuk Siswa :
- Hasil belajar meningkat diatas KKM
- Kelas menjadi menyenangkan
- Menambah pengetahuan
- Motivasi untuk terus belajar
Untuk Guru
- Menjadi bebas mengembangkan ide
- Pembelajaran menjadi terstruktur
- Puas dengan perkembangan siswa
- Menjadi dekat dengan siswa
Mengapa dan kaitkan alasannya dengan materi yang dipelajari pada MK Pendalaman Materi)

Karena saya memilih solusi berdasarkan identifikasi masalah dan memilih masalah yang terjadi
dikelas dengan memakai langkah - langkah penyelesaian masalah yaitu wawancara guru, kepala
sekolah dan kemudian saya membaca literasi yang sesuai dengan solusi tersebut.

III. Tantangan/Masalah yang Dihadapi dari Inovasi Pembelajaran


(Tantangan/masalah apakah yang Anda hadapi saat inovasi diimplementasikan pada
pembelajaran?
Untuk Siswa
- Kesulitan memahami materi
- Tidak percaya diri ketika persentase hasil LKPD
- Pembagian kelompok belum maksimal
- Jawaban siswa masih mengambang
- Mengapa dan kaitkan alasannya dengan materi yang dipelajari pada MK Pendalaman Materi)
- Karena guru baru mengimplementasikan model pembelajaran sehingga sintak yang digunakan
baru buat siswa
- Belum terbiasa mengemukakan pendapat
- Belum memahami PBL
- Belum begitu faham apa istilah istilah baru dalam pembelajaran

IV. Solusi Pemecahan Masalah


(Adakah solusi yang Anda lakukan untuk memecahkan masalah yang hadapi pada penerapan
inovasi pembelajaran?
- Membiasakan menggunakan model PBL
- Membiasakan menggunakan LKPD
- Membiasakan diskusi, persentase
- Membiasakan Student Center
- Membiasakan metode mengajar yang beragam
- membiasakan keterlibatan siswa dalam pembelajaran

Apakah berjalan lebih baik?


Lebih baik

Mengapa dan kaitkan alasannya dengan materi yang dipelajari pada MK Pendalaman Materi)
agar Siswa dapat lebih efektif memahami dan berani mengungkapkan pendapat, mandiri dalam
memecahkan masalah dan menguasai materi pembelajaran dan meningkatkan prestasi akademis,

V. Rencana Tindak Lanjut


(Apakah rencana tindak lanjut (RTL) untuk menjadikan inovasi pembelajaran Anda berjalan
lebih baik ke depannya?)
- Membuat media pembelajaran lebih menarik
- Membuat media gambar yang menarik buat siswa
- Membuat evaluasi yang sesuai
- Membuat LKPD yang sesuai kemampuan siswa

Daftar Pustaka
Aisyah, W.,- , Pembelajaran Melalui Model PBL (Problem Based Learning)Dalam Upaya
Meningkatkan Mutu Pendidikan, http://Wianti.multiply.com./journal/item/7
Faisal 2017. Buku Tematik Terpadu Kurikulum 2013 kelas 2 Tema 4. Hidup bersih dan Sehat
(Buku Peserta didik – Revisi Tahun 2017). Jakarta: Kemendikbud.
Djamarah, S dan Aswan, Z., (2006) Strategi Belajar Mengajar, Rineka Cipta,
Jakarta
Hanafiah, N., (2009), Konsep Strategi Pembelajaran, Refika Aditama, Bandung.

Sorong, 21 Desember 2023

Dibuat oleh Disetujui oleh

(Marlen y Noya) (Nurhadian Yusup, S.Pd)

Anda mungkin juga menyukai