Anda di halaman 1dari 3

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN

Nama Sekolah : SDIT FAJAR ILAHI


Mata Pelajaran : Bahasa Inggris
Kelas/Semester : 3/Genap
Pertemuan ke : 1 dan 2
Alokasi Waktu : 4 x 30 menit (2xpertemuan)
Tema : Abilities

Standar Kompetensi Kompetensi Dasar Indikator


5 Listening: 5.1 Merespon dengan 5.1.1 Siswa mampu mendengarkan
melakukan tindakan ucapan guru dengan benar
secara berterima
dalam konteks kelas
5.1.2 Siswa mampu menirukan
ucapan guru dengan benar
Speaking: 5.2 Bercakap-cakap 5.2.1 Siswa mampu menyusun kata
untuk menyertai menjadi kalimat yang benar
tindakan secara
berterima yang
melibatkan tindak
tutur, mengenalkan 5.2.2 Siswa mampu bercakap-cakap
diri, memberi tentang kemampuan
salam/sapaan,
memberi salam
perpisahan dan
memberi aba-aba
Reading: 5.3 Memahami kalimat 5.3.1 Siswa mampu membaca teks
dan pesan tertulis dengan lafal dan intonasi yang
sangat sederhana benar

5.3.2 Siswa mampu mendefinisikan


kemampuan yang dimiliki
Writing: 5.4 Mengeja ujaran 5.3.3 Siswa mampu menyusun kata-
bahasa Inggris kata menjadi sebuah kalimat
sangat sederhana yang bermakna dan
secara tepat dan melakukan survey kelas
berterima dengan
tanda baca yang
benar yang
melibatkan kata,
frasa dan kalimat
sangat sederhana

I.Tujuan Pembelajaran
o Siswa mampu mendengarkan ucapan guru tentang kemampuan
o Siswa mampu menirukan ucapan guru dengan lafal yang tepat
o Siswa mampu merangkai kata-kata yang diucapkan guru menjadi kalimat yang benar
tentang kemampuan
o Siswa mampu berdialog tentang kemampuan
o Siswa mampu membaca teks tentang kemampuan
o Siswa mampu menyebutkan apa yang bisa dilakukan dengan bagian-bagian tubuhnya
o Siswa mampu membuat kalimat yang bagus tentang anggota tubuhnya dan yang bisa
dilakukan
o Siswa mampu melakukan survey kelas menanyakan tentang kemampuan teman-
temannya

II. Materi Pembelajaran


1. Mempelajari kata-kata kemampuan dan ketidakmampuan
a. Can, can’t
III. Metode Pembelajaran : Explain, questions-answer, practice

IV. Langkah-langkah Pembelajaran


A. Pertemuan Kesatu
1. Kegiatan awal (5 menit)
a. Salam dan tegur sapa
a. Mengabsensi siswa
b. Motivasi
2. Kegiatan Inti (50 menit)
a. Siswa mempelajari penjelasan yang disajikan secara ringkas dan mudah dipahami
b. Guru menjelaskan kepada siswa, kemudian memberikan contoh-contoh kalimat
yang lain
c. Siswa berlatih membuat kalimat-kalimat tentang apa saja yang bisa dilakukan
dengan anggota badannya
d. Siswa menjawab pertanyaan lisan dari guru
3. Kegiatan akhir (5 menit)
a. Siswa diberikan tugas mempelajari substitution drill di rumah
b. Siswa juga diberi tugas mempelajari materi selanjutnya

B. Pertemuan Kedua
1. Kegiatan awal (5 menit)
a. Salam tegur sapa
b. Mengabsensi siswa
c. Motivasi
2. Kegiatan inti (50 menit)
a. Siswa membaca kalimat dalam dialog dengan lafal dan intonasi yang benar
b. Guru memberi kesempatan kepada siswa untuk menjawab pertanyaan sekaligus
pengecekan terhadap jawaban
c. Siswa membuat tabel yang berisi nama teman-temannya dan apa yang bisa dan
yang tidak bisa dilakukan oleh temannya
d. Siswa membuat kalimat tertulis
3. Kegiatan akhir (5 menit)
a. Sebagai evaluasi, siswa diberikan tugas yang berkaitan dengan pengembangan
materi yang telah dipelajari untuk dikerjakan dirumah
b. Untuk mempersiapkan diri, siswa diberi tugas untuk mempelajari materi
berikutnya
IV.Alat/Bahan/Sumber belajar
A. Alat/Bahan : Teks book
B. Sumber Belajar :
1. Buku Basic English.Growing UP.LPMP Al Kahfi
2. Gambar
V. Nilai Karakter
- Percaya diri
- Tekun

VI.Penilaian

Indikator Pencapaian Teknik Bentuk


Instrumen/ Soal
Kompetensi Penilaian Instrumen
 Mampu berbicara/ Unjuk Performance Answer the question correctly using can
bercakap-cakap tentang kerja or cannot!
kemampuan 1. My mother – cook
2. A bird – fly
3. A singer – sing
4. A horse – run
5. Andi – drive
6. Brandon – not paint
7. A snake – not fly
8. Father – not swim
9. A turtle – not run
10. My sister – not read

 Menyusun kata-kata Make a good sentence


menjadi sebuah kalimat Menulis 1. (Eyes) I can see with my eyes
yang bermakna dan 2. (Ears) ………………………..
melakukan survey kelas 3. (Tongue) …………………….
4. (Hands) ……………………..
5. (Feet) ………………………..

- Rubrik Penilaian
* Answer the question correctly using can or cannot!(page:37)

 Benar semua pengucapan = 20


 Sebagian benar pengucapan = 5 – 15
 Semua salah pengucapan =0
 Skor maksimal = 100

* Make a good sentences (page:42


Skor maksimal 5 x @20 = 100
 Benar semua 20
 Hampir benar 17
 Sebagian benar 10
 Salah 0

Mengetahui Batam, 04 Januari 2023


Kepala Sekolah Guru Mata Pelajaran

(Kadar Supomo, S.Pd) (Meri Ardiyati, S.Pd)


NUPTK. 9448756657130092 NUPTK. 0556764665130132

Anda mungkin juga menyukai