Anda di halaman 1dari 7

MAKALAH SENI BUDAYA

MENU-MENU DESERT MODERN

KELOMPOK 6
NAMA ANGGOTA :
- ITA MASITA
- ZULKARNAIN
- ZUBAIDAH
- ZASKYA INDRIANI
- M. ALFAN RIZKY
- HASBI NUR WAHID

TAHUN PELAJARAN 2022-2023


1.CUP CAKE

Awalnya cupcake berkembang di


Amerika. Ukuran cupcake tidak
selamanya mini, namun karena bahan-
bahan yang digunakan biasanya
ditakar dalam ukuran cup (mangkok),
bukan ditimbang, akhirnya kue ini
mendapat julukan cupcake. Yang
menarik, awalnya kue tersebut
dipanggang di cangkir teh sebelum
penemuan cup pan seperti saat ini loh.
Resep cupcake sendiri dikenalkan mulai tahun 1796 dalam American Cookery
yang ditulis oleh Amelia Simms. Dia menuliskan resep dengan judul "kue yang
dipanggang di dalam cangkir kecil". Lalu, di tahun 1828, dalam buku masak karya
Eliza Leslie kata cupcake mulai diperkenalkan.
\Seiring perkembangan zaman, akhirnya terciptalah cetakan yang terbuat dari
kaleng untuk membuat cupcake yang diberi nama muffin tins. Resep cupcake pun
juga mulai beragam. Meskipun masih memakai bahan dasar yang sama, yakni
mentega, gula, telur, dan tepung, namun cupcake sekarang sudah memiliki varian
rasa yang cukup banyak. Dan tentu saja agar lebih menarik, cupcake dihiasi
dengan berbagai macam topping.

CARA MEMBUAT CUPCAKE


Bahan yang digunakan :
- 200 gr tepung terigu serba guna
- 100 gr unsalted butter (mentega tawar)
- 2 butir telur
- 180 gr gula kastor (bisa pakai gula pasir biasa)
- 1 sdt baking powder
- 125 ml susu cair
- 1 sdt vanilla extrac

Butter cream:
- 250 gr butter
- 150 gr icing sugar
- 3 sdm susu cair
- 1 sdt vanilla extract
- Secukupnya pewarna makanan

Cara membuat:
- Mix unsalted butter, gula, vanilla dengan mixer hingga mengembang dan pucat
- Tambahkan telur satu persatu, di-mix sampai tercampur rata dan di-mix sampai kental
- Tambahkan tepung terigu yang telah dicampur baking powder, bergantian dengan susu cair.
Sambil dicampur dengan mixer kecepatan rendah. Lakukan sampai habis
- Tuang adonan kedalam cetakan cupcake yang telah dilapisi cup cases, panggang di suhu 180
selama 25-30 menit, sesuaikan dengan oven masing-masing
- Angkat, biarkan dingin

Butter cream:
- Mix butter sampai rata dan mengembang, tambahkan icing sugar dan mix dengan
mixer kecepatan tinggi sampai berwarna putih, tambahkan vanilla dan susu cair.
Di-mix kembali sampai kental, mengembang dan berwarna putih
- Bagi butter cream menjadi 3 wadah, satu beri pewarna hitam, sedikit saja kurang
lebih 3 sdm. Satunya warna merah dan satunya biarkan putih, masukkan ke dalam
3 buah piping bag beri spuit bintang yang kecil, lalu semprotkan ke atas cupcake .
2.BROWNIES
asal-usul brownies malah muncul dalam
berbagai legenda, seperti seorang koki yang
menambahkan cokelat leleh ke adonan
biskuit atau seorang juru masak sedang
membuat kue tetapi kekurangan tepung
terigu.Namun, legenda yang paling populer
adalah cerita ibu rumah tangga di Bangor,
Maine. Dikutip dari Betty Crocker’s Baking
Classics dan The Encyclopedia of American
Food and Drink karya John Mariani, suatu
masa ada seorang ibu rumah tangga yang
membuat kue cokelat tetapi lupa
menambahkan baking pauder ke adonan.
Ketika kue tidak mengembang, ibu itu
memotong-motong kue tersebut dan
menyajikannya.

CARA MEMBUAT BROWNIES


Bahan yang di gunakan :

- 20 gr FiberCreme
- 3 btr telur utuh
- 130 gr tepung terigu protein sedang
- 75 gr mentega
- 60 ml minyak sayur
- 50 gr cokelat bubuk
- 225 gr dark chocolate cooking
- 225 gr gula pasir halus

Topping
- 100 gr biskuit cokelat
- 50 gr kacang tanah, sangrai
- 50 gr keju parut
- 50 gr chocolate chips

Cara membuat :
- Campur dark cooking chocolate, mentega dan minyak sayur menjadi satu
kemudian aubain marie (tim) hingga semua bahan tercampur rata, sisihkan.
- Campur semua bahan kering kecuali gula pasir halus, sisihkan.
- Kocok telur dan gula pasir halus hingga gula larut, kemudian masukan
campuran bahan kering dan bahan basah secara bergantian, aduk rata, tuang
kedalam cetakan ukuran 20 X 20 kemudian beri sekat dan topping sesuai
selera.
- Oven dengan suhu 200’C selama 20 menit kemudian matikan api atas dan
turunkan api bawah menjadi 175’C. Angkat, keluarkan dari loyang.
- Siap disajikan.

3. CAPPUCINO CINCAU
Kapucino cincau diciptakan di
Pekanbaru pada tahun 2011 oleh
seorang pedagang jus bernama
Ronald yang mendapatkan ide untuk
mencampurkan es kapucino dan
cincau. Inspirasi ini ia dapatkan dari
tempat asalnya, Padang.
CARA MEMBUAT CAPPUCINO CINCAU

Bahan-bahan:

- 2 sachet kopi cappuccino.


- 100 ml air hangat.
- 2 sdm gula pasir.
- 200 ml susu cair.
- 100 gr es batu.
- 150 gr cincau hitam.

Cara Membuat:

- Langkah pertama potong kecil cincau hitam terlebih dahulu, lalu sisihkan.
- Kemudian seduh kopi cappuccino dan gula pasir dengan air hangat, aduk
hingga larut.
- Kemudian siapkan gelas saji, tambahkan es batu, cappuccino yang sudah
diseduh, cincau, dan beri tambahan susu cair diatasnya. Lalu sajuikan selagi
dingin.

Anda mungkin juga menyukai