Anda di halaman 1dari 7

Kata Pengantar

Puji syukur diucapkan kehadirat Allah SWT atas segala rahmatNya sehingga makalah ini
dapat tersusun sampai dengan selesai. Tidak lupa kami mengucapkan terimakasih terhadap bantuan
dari pihak yang telah berkontribusi dengan memberikan sumbangan baik pikiran maupun materinya.

Kami sangat berharap semoga makalah ini dapat menambah pengetahuan dan pengalaman
bagi pembaca. Bahkan kami berharap lebih jauh lagi agar makalah ini bisa pembaca praktekkan dalam
kehidupan sehari-hari.

Bagi kami sebagai penyusun merasa bahwa masih banyak kekurangan dalam penyusunan
makalah ini karena keterbatasan pengetahuan dan pengalaman Kami. Untuk itu kami sangat
mengharapkan kritik dan saran yang membangun dari pembaca demi kesempurnaan makalah ini.

Sekayu, Oktober 2023

1
PENDAHULUAN

Di Indonesia siapa yang tak kenal ikan lele? Ikan ini hidup di air tawar dan sudah
lazim dijumpai di seluruh penjuru nusantara. Ikan ini banyak dikonsumsi karena rasanya
yang enak jika digoreng atau dibakar. Oleh karena kelezatannya, ikan ini banyak
dibudidayakan. Bisa dibilang budidaya ikan lele merupakan salah satu bisnis yang cukup
menjanjikan mengingat tingginya minat masyarakat mengonsumsi ikan lele.

Jika kamu berencana mencoba peruntungan dalam bisnis budidaya ikan lele, hal dasar
yang perlu kamu tahu adalah jenis ikan lele apa yang hendak kamu pilih untuk
dibudidayakan. Belum banyak orang tahu kalau ikan lele memiliki banyak jenisnya terutama
yang dibudidayakan masyarakat Indonesia

Ikan lele merupakan salah satu jenis ikan yang sanggup hidup dalam kepadatan tinggi.
Ikan ini memiliki tingkat konversi pakan menjadi bobot tubuh yang baik. Dengan sifat seperti
ini, budidaya ikan lele akan sangat menguntungkan bila dilakukan secara intensif. Terdapat
dua segmen usaha budidaya ikan lele, yaitu segmen pembenihan dan segmen pembesaran.
Segmen pembenihan betjuan untuk menghasilkan benih ikan lele, sedangkan segmen
pembesaran bertujuan untuk menghasilkan ikan lele siap konsumsi. Pada kesempatan kali ini
kami akan membahas tahap-tahap persiapan budidaya ikan lele segmen pembesaran.

Dalam pelaksanaan budidaya ikan lele ini terdapat beberapa manfaat, yakni sebagai
berikut ;

1. Membantu memenuhi kebutuhan pangan berkualitas

2. Baik untuk kesehatan tubuh dan mental

3. Menciptakan Lingkungan sehat dan Ramah

4. Mudah dalam memberi pakan alternatif

5. Aspek pemanfaatan lahan yang minimalis

6. Tidak banyak memerlukan penggantian air

7. Hemat biaya pemeliharaan

2
1. Perencanaan Pembudidayaan Ikan Lele
Ikan konsumsi yang dibudidayakan : Ikan Lele

Wadah yang digunakan : Bak

Proses pemeliharaan

1. Tanggal penebaran benih ikan : Sabtu, 16 September 2023


2. Tanggal pemeliharaan : Minggu, 17 September 2023
3. Tanggal panen : 17 Oktober 2023

Proses pemeliharaan

No. Hari / Taggal Jenis Kegiatan Keterangan


1. Minggu/17-09-2023 Mengukur Ikan Ukuran Ikan ± 6cm
Memberi Makan Jumlah ikan 30
2. Senin/18-09-2023 Memberi Makan
3. Selasa/19-09-2023 Memberi Makan
4. Rabu/20-09-2023 Memberi Makan
5. Kamis/21-09-2023 Memberi Makan
6. Jumat/22-09-2023 Memberi Makan
7. Sabtu/23-09-2023 Memberi Makan
8. Minggu/24-09-2023 Mengukur Ikan Ukuran Ikan ± 8cm
Mengganti Air Jumlah ikan 29
Memberi Makan
9. Senin/25-09-2023 Memberi Makan
10. Selasa/26-09-2023 Memberi Makan
11. Rabu/27-09-2023 Memberi Makan
12. Kamis/28-09-2023 Memberi Makan
13. Jumat/29-09-2023 Memberi Makan
14. Sabtu/30-09-2023 Memberi Makan
15. Minggu/01-10-2023 Mengukur Ikan Ukuran Ikan ± 10cm
Mengganti Air Jumlah ikan 29
Memberi Makan
16. Senin/02-10-2023 Memberi Makan
17. Selasa/03-10-2023 Memberi Makan
18. Rabu/04-10-2023 Memberi Makan
19. Kamis/05-10-2023 Memberi Makan
20. Jumat/06-10-2023 Memberi Makan
21. Sabtu/07-10-2023 Memberi Makan
22. Minggu/08-10-2023 Mengukur Ikan Ukuran Ikan ± 11,5 cm
Mengganti Air Jumlah ikan 29
Memberi Makan
23. Senin/09-10-2023 Memberi Makan
24. Selasa/10-10-2023 Memberi Makan
25. Rabu/11-10-2-23 Memberi Makan

3
26. Kamis/12-10-2023 Memberi Makan
27. Jumat/13-10-2023 Memberi Makan
28. Sabtu/14-10-2023 Memberi Makan
29. Minggu/15-10-2023 Mengukur Ikan Ukuran ikan ± 12 cm
. Mengganti Air Jumlah ikan 29
Memberi Makan
30. Senin/16-10-2023 Memberi Makan
31. Selasa/17-10-2023 Panen

4
2. MENYIAPKAN SARANA PRODUKSI

(a) Bahan

Bibit ikan lele dengan pakan Ikan lele

(b) Alat

(a) Saringan (b) Baskom grading (c) Penggaris

5
3. PROSES BUDI DAYA PEMBESARAN IKAN KONSUMSI

 Minggu 1, 17-09-2023

(a) Penaburan benih lele (b) Mengukur ikan

 Minggu 2, 24-09-2023

(a) Mengganti air (b) Mengukur ikan

 Minggu 3, 01-10-2023

(a) Mengganti air (b) Mengukur ikan

6
 Minggu 4, 08-10-2023

(a) Mengganti air (b) Mengukur ikan

 Minggu 5, 15-10-2023

(a) Mengganti air (b) Mengukur ikan


 Panen
Setelah satu bulan pemeliharaan, ikan lele berukuran ± 12cm dengan berat 15-
20gr. Ikan lele bisa dipanen setelah mencapai ukuran 9-12 ekor per kg. Ukuran
sebesar itu bisa dicapai dalam tempo 2,5-3,5 bulan dari benih berukuran 5-7 cm.
Berbeda dengan konsumsi domestik, ikan lele untuk tujuan ekspor biasanya mencapai
ukuran 500 gram per ekor.

Anda mungkin juga menyukai