Anda di halaman 1dari 22

OPEN BITE

Drg. Prima

OPEN BITE
keadaan adanya ruangan oklusal atau insisal dari
gigi saat rahang atas dan rahang bawah dalam
keadaan oklusi sentrik.

Klasifikasi Open Bite


Berdasarkan lokasi
A. Anterior open bite
Klas I Angle anterior open bite terjadi karena rahang atas yang sempit, gigi depan
inklinasi ke depan, dan gigi posterior supra oklusi, sedangkan klas II Angle divisi I
disebabkan karena kebiasaan buruk atau keturunan.
B. Posterior open bite
pada regio premolar dan molar
C. Kombinasi
anterior dan posterior (total open bite)
terdapat baik di anterior,posterior,
dapat unilateral atau bilateral

Klasifikasi Open Bite


Berdasarkan penyebabnya
1. Simple / Dental OB
2. Complex / Skeletal OB

Berdasarkan anatomi,
1. Sederhana : tanpa evaluasi abnormal pada analisis sefalomatri
secara vertikal
2. Kompleks : apabila gambaran sefalometri menunjukkan
ketidakharmonisan secara skeletal pada ketinggian wajah anterior
3. Dental : hasil dari obstruksi dari erupsi normal gigi anterior, tanpa
kehilangan ketinggian tulang alveolar,
4. Dentoalveolar : dimana perubahan gigi dan rangka melibatkan
proses alveolar
5. Skeletal : dengan wujudnya displasia kraniofasial, pola serupa,
tetapi keparahan variabel

Etiologi
A.Faktor Tumbuh Kembang
Terjadi abnormalitas akibat adanya hubungan yang
tidak proporsional antar besar anteroposterior
mandibula dan maksila dan adanya retrusi gigi
mandibula atau protrusi gigi maksila

B. Faktor Kebiasaan
Kebiasaan buruk perlu diperiksa karena dapat
menjadi penyebab suatu maloklusi
mengisap ibu jari atau jari tangan (thumb or
finger sucking), mengisap bibir atau menggigit
bibir (lip sucking or lip biting), menjulurkan lidah
(tongue thrust), bernafas melalui mulut (mouth
breathing),

Dental open bite


Secara dental, open bite terbatas pada segmen
anterior saja.:
Terdapat proklinasi gigi geligi rahang atas dan
atau proklinasi gigi geligi rahang
bawah
Jarak atau ruangan diantara rahang atas dan
rahang bawah
Lengkung rahang atas yang sempit
penampilan fish mouth

Skeletal Open Bite


Secara skeletal, ciri- ciri yang dapat dilihat adalah:
I. Ekstra oral
Wajah panjang akibat meningkatnya tinggi muka bawah anterior
Bibir yang tidak kompeten
Sudut gonion yang meningkat
Sudut mandibula yang meningkat
Mandibula yang pendek
Dasar rahang atas mungkin berada lebih ke inferior
Sudut yang dibentuk dari mandibula dan
maksila juga meningkat

II. Intraoral
Crowding yang ringan dengan gigi insisivus yang
tegak
Hipertrofi gingiva
Pada maksila, bagian oklusal dan palatal miring
kearah atas
Bidang oklusal pada mandibula miring ke bawah.

Manajemen perawatan Open bite


1.Mengeleminasi
etiologi
2.Menghindari ekstrusi
gigi posterior
membuat intrusi

Keberhasilan perawatan
Diagnosa

TREATMENT
mengoreksi open
bite anterior
peralatan habit
breaking untuk
menghentikan atau
mencegah kebiasaan
yang menjadi faktor
penyebab

TREATMENT
fixed appliances + removable atau fixed habit
breaking appliances.
Chin cup yang dipasang pada kepala dengan
vertical pull head cap dapat
mengkoreksi open bite anterior pada pasien
yang masih dalam lingkungan
usia pra remaja

TREATMENT
Bedah ortognatik
diidikasikan :
- diskrepansi skeletal kelas II atau III yang parah,
- gigitan terbuka anterior yang parah, masalah
dentoalveolar yang parah
(terlalu parah untuk dikoreksi dengan koreksi
ortodontik),
- situasi periodontal yang sangat lemah atau
terganggu dan asimetri skeletal.

Ketika keseimbangan keuntungan dan kerugian


tidak langsung mengarah pada keputusan untuk
merawat pasien dengan bedah orthodonsi,
seseorang dapat memutuskan untuk menunda
perawatan
Pada pasien muda, dianjurkan untuk
memungkinkan pertumbuhan yang lengkap
sebelum dilakukan intervensi bedah.

Osteotomi mandibular subapikal anterior dimana


indikasi pembedahan ini adalah untuk memajukan
atau memundurkan segmen anterior rahang
bawah dan untuk menutup open bite anterior

Open bite posterior

keadaan dimana terdapat


celah atau ruangan atau
tidak terdapat kontak di
antara gigi-gigi atas dengan
gigi-gigi bawah di regio
posterior apabila rahang
dalam keadaan hubungan
sentrik

Penyebab

1.

Gangguan pada saat erupsi


Ankylosis, halangan pada
ruang
untuk erupsi gigi
2. Kegagalan gigi erupsi
kebanyakan tidak terjadi
erupsi

Treatment
fixed appliances
Ankylosed crown posterior

Question??

Anda mungkin juga menyukai