Anda di halaman 1dari 13

HALLO !!

1.
2.
3.
4.
5.
6.

Kelompok 2
Lafifatush Solekha
Fety Rosana
Nurul Istiqomah
Septian Dwi N
Kamila Rosyida
Ria Kartika Sari

SIKLUS KREBS

What is the meaning of SIKLUS


KREB?

Siklus Krebs = Siklus Aam Nitrat = Siklus Asam Trikarboksilat


Siklus krebs adalah reaksi metabolisme antara asetil ko-A dengan
asam oksaloasetat yang terjadi setelah proses glikolisis yang
terjadi di mitokondria .
Dinamakan siklus krebs karena yang menemukan bernama Mr.
Hans Krebs.

Fungsi Siklus Krebs

Menghasilkan energi berupa ATP, NADH dan


FADH dari metabolisme biomolekul.

Mengontrol langsung dan juga tak langsung akan


sistem enzim di setiap siklusnya.
Memberikan proses konversi energi dan zat lainnya
yang berlebih sebagai kebutuhan sintesis asam lemak
sebelum terjadi trigleserida yang dapat menimbun
lemak.
Menghasilkan sebagian besar CO2.
Menghasilkan protein dan lipid teruntuk dijadikan dalam
proses metabolisme sebagai penghasil Asetil Ko-A.

Pra Siklus Krebs

Karbohidrat
Mulut
Maltose (oleh Ptyalin)
Glukosa di dalam
duodenum ke Sel
Asetyl CoA

Proses Terjadinya Siklus Krebs


1.

Dekarboksilasi Oksidatif
asam piruvat asetil coA
- gugus karboksilat (-COO) akan lepas dari asam
piruvat menjadi CO2.
- 2 atom carbon dari piruvat dalam bentuk
CH3COO- akan mentransfer kelebihan elektronnya
pada molekul NAD+ sehingga terbentuk NADH.
- dan molekul 2 atom carbon tersebut berubah
menjadi asetat.
- akhirnya koenzim-A akan diikatkan pada asetat
sehingga membentuk asetil koenzim-A (asetil coA).
Hasil : asetil coA
NADH
CO2

Proses Terjadinya Siklus Krebs


2. Molekul asetil coA masuk ke mitokondria
(kondensasi)
- asetil coA + oksalo asetat sitrat oleh
enzim sitrat sintase.
- sitrat diubah menjadi isositrat oleh enzim
akonitase.
- isositrat diubah menjadi alfa ketoglutrat oleh
enzim isositrat dehidrogenase.
Dilepaskan CO2 dan dihasilkan NADH.
- alfa-ketoglutarat akan diubah menjadi
suksinil coA oleh enzim alfa ketoglutarat
dehidrogenase.
dilepaskan CO2 dan dihasilkan NADH

Proses Terjadinya Siklus Krebs


3. Suksinil coA akan diubah
menjadi suksinat oleh
enzim suksinil coA
sintetase.
dihasilkan GTP berubah
menjadi ATP

Proses Terjadinya Siklus Krebs


4. Uksinat akan diubah menjadi
fumarat. Oleh enzim suksinat
dehidrogenase.
dihasilkan FADH2
fumarat akan diubah menjadi
malat. Oleh enzim fumarase.

Proses Terjadinya Siklus Krebs


5. Malat diubah menjadi
oksalo asetat. Oleh
enzim malat
dehidrogenase.
hasil : NADH

Kesimpulan

1 molekul asetil coA, menghasilkan :


1 ATP
3 NADH
1 FADH2
2 CO2
Karena 1 molekul glukosa akan diubah menjadi 2 asetil
coA, maka 1 molekul glukosa menghasilkan :
2 ATP
6 NADH
2 FADH2
4 CO2

C6H12O6 + 6 CO2 6 H2O + 6 O2 +


38 ATP
1.
2.
3.
4.

GLIKOLISIS 2
DEKARBOKSSILASI OKSIDATIF SIKLUSS KREBS 2 ATP
TRANSFER ELEKTRON 34 ATP

Jumlah ATP yaitu 38 ATP

kunci

Siklus Krebs disebut juga: SIKLUS ASAM SITRAT Karena senyawa pertama yang
terbentuk adalah asam sitrat.

Siklus krebs juga disebut SIKLUS ASAM TRIKARBOKSILAT (-COOH) Karena hampir di
awal-awal siklus krebs, senyawanya tersusun dari asam trikarboksilat. Trikarboksilat itu
merupakan gugus asam (-COOH).

SIKLUS KREBS Karena yang menemukan adalah Mr.Hans Krebs ( 1937) seorang ahli
biokimia terkenal mendapatkan Nobel Prize in Physiology or Medicine (1953) dalam
metabolisme karbohidrat

Jadi Kalau kita mengkonsumsi karbohidrat di dalam mulut akan dicerna jadi maltose (oleh
ptyalin) dan hasil akhirnya adalah glukosa di dalam duodenum maka akan masuk ke sel
mengalami glikolisis , yang nantinyahasil akhirnya asam piruvat apabila suasana
sitoplasma tempat terdapatnya asam piruvat itu aerob sehingga mitocondria dipastikan
penuh oksigen maka asam piruvat akan meneruskan proses perubahanmenjadi asetyl
Co.A dalam Pra Siklus krebs ( dekarbosilasi oksidatif). begitu juga pada lipid yang
kemudian menjadi asam lemak dan gliserol.Asam lemak dipecah asetyl Co.A,
mengalami proses yang namanya lipolisis. Protein diubah menjadi asam amino kemudian
menjadiasetyl Co.A pada awal siklus krebstersebut OK

Anda mungkin juga menyukai