Anda di halaman 1dari 9

Dermatitis stasis

Dermatitis stasis
Dermatitis yang
terjadi akibat adanya
gangguan aliran
darah vena ditungkai
bawah.
Insidensi :
wanita usia
pertengahan-lanjut
orang gemuk
banyak berdiri
Pada pasien dengan
insufisiensi dan
hipertensi vena

Growth factor trap hypothesis


Hipertensi vena / kerusakan kapiler

White cell trappig


hypothesis

Peningkatan tekanan
hidrostatik

Gambaran
klinis
Peningakatan tekanan
vena

Pelebaran
vena

Ekstravasasi sel darah


Kulit kehitaman
merah
kedalam dermis
Hemosiderosis ( peningkatan cadangan besi
jarigan )
Dermatitis : eritema, skuama,
gatal
Semakin lama kulit jd tebal dan
fibrotik meliputi 1/3 tungkai bawah

lipodermatosklerosis

varises
Purpura

Dermatitis stasis
Diagnosis

Diagnosis banding

Anamnesis
Pem fisik ( gambaran klinis)
Pem penunjang
Radiologi doppler : dilatasi
vena yg dalam, trombosis,
gangguan katup
Histologi : ada tanda
inflamasi, agregasi
hemosiderin di dermis,
penebalan
arteriola/venula

Dermatitits kontak
Dermatitis numularis

Tatalaksana
Varises : tungkai dinaikkan
Tidur : kaki diangkat lebih tinggi dari
jantung selama 30 menit dilakukan
3-4 kali sehari
tujuan : memperbaiki mikrosirkulasi
dan menghilangkan edema
Eksudat : dikompres, stelah kering beri
kortikosteroid redah sedang
Infeksi sekunder : antibiotik

Anda mungkin juga menyukai