Anda di halaman 1dari 24

PES/PLAGUE

Disusun Oleh :
1. Tyas Ratna Pangestika 1413010030
2. Angga Negara 1413010033
Definisi
adalah penyakit akut, menular, yang
ditularkan ke manusia melalui gigitan tikus
yang terinfeksi kutu.

disebabkan oleh bakteri berbentuk batang


yang disebut sebagai Yersinia pestis.
Epidemiologi

Pes tersebar di seluruh dunia, sebagian


besar kasus di negara berkembang.

Tidak bergantung pada usia atau jenis


kelamin
Etiologi
Pes adalah penyakit yang disebabkan
oleh enterobakteria Yersinia pestis
(anaerob, gram negatif batang) (dinamai
dari bakteriolog Perancis A.J.E. Yersin).
Manusia sbg host insidental
Vektor : Xenopsylla cheopis, Oropsylla
montana, Pulex iritans, Neopsylla sondaica,
Stivalius cognatus
Faktor Risiko
Lingkungan kurang higienis
Perilaku yang tidak sehat
Letak geografis dekat dengan pelabuhan
Patofisiologi
Terdiri dari 2 siklus :
1) Siklus dalam kutu
Kutu mengigit tikus yang terinfeksi bakteri
masuk ke usus kutu bakteri betahan di
usus kutu menghasilkan basil
2) Siklus dalam manusia
kutu menggigit host/manusia basil masuk
ke aliran darah berpindah ke aliran limfe
Difagosit sel PMN dan MN terjadi nekrosis
meduler / penghancuran struktur lisis
fagosit bakteremia masuk ke organ lain
GEJALA KLINIS
Gejala Umum : Demam
Gejala Khusus :
Bubonic plague (pembesaran kelenjar getah bening atau pes
kelenjar) paling sering di daerah selangkang/inguinal, paling jarang
terjadi di daerah ketiak.
Pneumonial plague/pes paru (batuk dengan dahak cair berbercak
darah, sesak pernafasan melemah, krepitasi di basal paru, gagal
nafas, efusi pleura, mediastinitis)
Meningeal plague, septikemia plague, DIC (Disseminated
intravascular coagulation (DIC), also known as consumptive
coagulopathy, is a problem of coagulation (blood clotting) that
happens in response to a variety of diseases
Bubonic plague
Masa inkubasi 2-6 hari.
Gejala : demam tinggi mendadak, menggigil,
dan sakit kepala, myalgia , fatigue, lemah,
sakit perut, dan / diare, kelenjar limfe yang
bengkak (buboes) timbul, biasanya di inguinal
(paling umum), axilla atau leher
dapat menyebabkan pneumonia plague
sekunder atau meningitis atau dapat meluas
sebagai sepsis.
Septicemic plague
Lansia , onset cepat
Gejala : mual, muntah, sakit perut, dan diare
(gejala utama).
Septikemik plague mempunyai tingkat
mortalitas tinggi dan berhubungan dengan
koagulasi intravaskular diseminata (DIC),
kegagalan multiorgan, dan hipotensi berat
Pneumonic plague
Masa inkubasi 1-3 hari
menular lewat udara (droplet/aerosol),
Gejala : demam mendadak dan menggigil,
disertai batuk, nyeri dada, dyspnea, dahak
purulen, atau hemoptisis
merupakan infeksi sekunder akibat Bubonic
plague dan Septicemic plague yang tidak
diobati dengan benar.
Meningeal plague
demam, sakit kepala, dan kaku kuduk. Buboes
biasa terjadi pada meningeal plague.
Pharyng plague
Pharyng plague terjadi akibat basil yang
tertelan. Gejalanya sakit tenggorokan,
demam, dan nyeri kelenjar limfe servikal
Genital/gastrointestinal plague
Cutaneus plague
Manifestasi klinisnya berupa purpura
Diagnosis
Endemik
Px darah : leukositosis dg dominansi neutrofil,
trombositopenia, peningkatan bilirubin dan
serum transaminase, hipoglikemia, proteinuria
Px apus darah tepi : granulasi toksik dan dohle
bodies
Px Wright-Giemsa : bakteri rods-shape
Px Wayson : safety pin appearance
Px gram : coccobacillus gram negatif
TataLaksana
Isolasi :
Bersihkan penderita, pakaian dan barang dari kutu
dengan insektisida
Lakukan kewaspadaan standar terhadap drainage,
sekret penderita dan kemungkinan penyebaran
lewat udara sampai 48 jam setelah terapi efektif
selesai
Desinfeksi serentak :
Terhadap dahak dan sekresi purulen, serta alat-alat
tercemar.
Terapi suportif
- Monitor status hemodinamik dan ventilasi
- Bila perlu berikan norepinefrin

Profilaksis
- Terapi utama: streptomycin 30mg/kgBB/hari
- Atau Kloramfenikol 30 mg/kgBB/hari
Komplikasi
Kematian
Ganggren
Meningitis
Prognosis
Bubonic plague akut dapat berkembang
menjadi delirium, syok, dan meninggal dalam
3-5 hari jika tidak diobati
Pneumonia plague hampir pasti menyebabkan
kematian jika tidak diobati dalam waktu 24-48
jam.
Jika diobati lebih awal, maka angka mortalitas
akan berkurang.
Pencegahan Penyakit Pes
Deteksi dini
Isolasi : khusus untuk Pneumonia plague
Pengobatan : harus sedini mungkin
Memakai sarung tangan, baju panjang,
masker, dan goggle (kacamata) pada waktu
kontak dg penderita plague

Anda mungkin juga menyukai