Anda di halaman 1dari 16

Chair Side Teaching (CST)

Disusun oleh :
Dwi Radi Salim 12100115141
Diany Maedasari 12100115101

Perceptor :
Anna Nurwulan, drg

SMF ILMU KESEHATAN GIGI DAN MULUT


RS AL ISLAM
2016
IDENTITAS PASIEN
Nama : Ny. Ai Karlina
Umur : 22 tahun
Jenis kelamin : Perempuan
Pekerjaan : Karyawan pabrik
Alamat : Cilameta RT 01/RW 01
Tgl pemeriksaan : 10 Maret 2016
KELUHAN UTAMA
Pasien mengeluhkan patah dan nyeri pada gigi geraham bagian kiri
atas

ANAMNESIS
Pasien mengeluhkan patah pada gigi geraham bagian kiri atas sejak
5 hari yang lalu dan nyeri sejak 3 hari yang lalu. Nyeri yang
dirasakan seperti ngilu yang terjadi hilang timbul. Nyeri semakin
terasa jika makan dan minum. Pasien menginginkan giginya diobati.
ANAMNESIS (.cont)
Pasien menggosok gigi 3 kali sehari, pada
saat mandi pagi dan sore serta malam hari sebelum
tidur. Pasien menggunakan sikat gigi yang
permukaan halus, dengan cara menggosok gigi dua
arah horizontal dan dua arah vertikal.
ANAMNESIS (.cont)
Pasien mengaku memiliki penyakit maag.
Pasien menyangkal adanya riwayat penyakit
jantung, DM, gangguan darah, alergi obat,
penyakit kuning, asma maupun penyakit paru.
Pasien menyangkal memiliki kebiasaan
buruk seperti bernafas dari mulut, menggigit
jari, mendorong lidah, dan merokok.
ANAMNESIS (.cont)
Riwayat penyakit keluarga : Keluarga ada
yang mengalami diabetes melitus dan penyakit
jantung.
GENERAL SURVEY
Kesadaran : Kompos mentis
Tanda vital :
TD : 110/70 mmHg
Nadi : 82 x/menit
Respirasi : 18 x/menit
EXTRA ORAL
a) Wajah tampak simetris
b) Profil wajah datar
c) Tidak teraba pembesaran KGB
d) Pemeriksaan TMJ : clicking (-)
krepitasi (-)
e) Pemeriksaan rahang : deviasi (-)
trismus (-)
INTRA ORAL
a) Oral higiene : sedang
b) Bibir : normotonus
c) Mukosa bukal : Ulkus (-), stomatitis (-), Cheek
biting(-)
d) Gingiva : lancip, hiperemis (-), edema (-)
e) Lidah : normoglosi, fissure tounge (+)
f) Dasar mulut : torus mandibularis (-)
g) Palatum : torus palatinus (-)
h) Tonsil : T1-T1
GIGI GELIGI

1 2
X O X

8 7 6 5 4 3 2 1 1 2 3 4 5 6 7 8

8 7 6 5 4 3 2 1 1 2 3 4 5 6 7 8

X ● O X X

4 3
STATUS LOKALIS
Gigi 35
Karies Media Profunda
Sondasi (+)
Dingin (+)
Perkusi (+)
Tekanan (-)
Palpasi Nyeri (-)
Fluktuasi (-)
Krepitasi(-)
Pembengkakan (-)
Fraktur (-)
Mobility (-)
DIAGNOSA BANDING
• 35 pulpitis irreversible
• 35 pulpitis reversible
• 35 periodontitis apikalis
DIAGNOSA KERJA
• 35 pulpitis irreversible
RENCANA PERAWATAN
• Pro rujuk ke drg.
KONSELING
• Menjelaskan kepada pasien mengenai penyakit,
serta akan dikonsulkan ke dokter gigi untuk cara
penanganannya dengan penambalan.
• Menjaga kebersihan mulut (oral hygiene) dengan
baik.
• Konsul ke spesialis penyakit dalam untuk darah
tinggi.
• Menjelaskan tentang cara dan waktu yang baik
untuk menggosok gigi.
• Dental check up 6 bulan sekali (ada atau tidak ada
keluhan).
TERAPI
• R/ Asam Mefenamat 500 mg tab No. X
S 2dd tab 1 pc

• Rujuk ke drg.
PROGNOSIS
• Quo ad vitam : ad bonam
• Quo ad functionam : dubia ad bonam

Anda mungkin juga menyukai