Anda di halaman 1dari 7

SOAL UJIAN NASIONAL

DIKATEGORIKAN SOAL SULIT ?


☑Judul
☑Indikator soal
☑Soal
☑Identifikasi
☑Solusi
MEKANISME TRANSPORT SEL
Indikator :
Disajikan gambar ilustrasi percobaan osmosis, peserta didik dapat
memprediksi peristiwa yang terjadi

Perhatikan percobaan pada gambar berikut

Andi melakukan percobaan osmosis dengan meredam sepotong


kentang. Bila potongan kentang direndam dalam larutan gula 20%,
peristiwa yang akan terjadi pada sel kentang adalah ....
A. mengembang karena perendam bersifat hipotonis
B. Menyusut karena cairan perendam bersifat hipertonis
C. Mengembang karena cairan perendam bersifat isotonis
D. mengembang karena cairan perendam bersifat hipertonis
E. Pecah karena cairan perendam bersifat isotonis
Kunci : B
Identifikasi :
1. Merupakan materi proses dan bersifat abstrak
2. Materi ini sangat kompleks melibatkan konsep difusi, membran selektif
permeabel dan osmosis
Melakukan percobaan dengan bahan sederhana sesuai kondisi lingkungan, misalnya
Bahan
1. Mengunakan kentang atau pepaya
2. Gelas kaca
3. Larutan gula atau sirup
Langkah kegiatan
1. Pendekatan Pembelajaran Berbasis Inkuiri
2. Tahapan Pembelajaran/Learning Sequence
Terima Kasih
Selamat Bertugas

Anda mungkin juga menyukai