Anda di halaman 1dari 41

Change

Management
Daftar Isi :
1. Dorongan untuk Melakukan Perubahan
2. Lima Tahapan Kunci untuk Membangun Proses
Perubahan yang Efektif
a) Motivating Change
b) Creating Vision of Change
c) Developing Political Support
d) Managing the Transition
e) Sustaining Momentum

www.rajapresentasi.com 2
Rate of Change

“When the rate of change outside


exceeds the rate of change inside,
the end is in sight”
Jack Welch

www.rajapresentasi.com 3
Dorongan Perubahan…..
“Knowledge Mergers &
economy” Virtual organizations acquisitions

Electronic Digital convergence Privatizations


commerce

“Information Superhighway”

... are transforming the world of business


www.rajapresentasi.com 4A-2
Hambatan Perubahan
20% 40% 60% 80% 100%

Resistance to Change

Limitations of Existing Systems

Lack of Executive Commitment

Lack of Executive Champion

Unrealistic Expectations

Lack of Cross-Functional Team

Inadequate Team and User Skills

Technology Users Not Involved

Project Charter Too Narrow

Source: Information Week, June 20, 1994

www.rajapresentasi.com 5
Two Sides of Change

Technical Side of Change Human Side of Change

www.rajapresentasi.com 6
Lima Tahapan Kunci dalam
Membangun Proses Perubahan
yang Efektif

www.rajapresentasi.com 7
Lima Tahap Proses Perubahan secara Efektif

1. Membangun Kebutuhan
untuk Melakukan Perubahan

2. Menciptakan Visi dan


Tujuan Proses Perubahan

3. Membangun Dukungan Proses Perubahan


untuk Proses Perubahan yang Efektif

4. Mengelola Proses
Perubahan

5. Memelihara Momentum
Perubahan

www.rajapresentasi.com 8
1. Membangun Kebutuhan untuk
Melakukan Perubahan

Menumbuhkan kesadaran
untuk berubah

Motivasi Mengungkapkan gap


untuk antara situasi saat ini
Melakukan dengan yang dikehendaki
Perubahan
Menyebarkan ekspektasi
yang positif terhadap
perubahan
www.rajapresentasi.com 9
Force Field Analysis – Dorongan untuk Berubah

Faktor yang menghambat dorongan untuk berubah

Situasi
saat ini

Faktor yang menunjang dorongan untuk berubah


www.rajapresentasi.com 10
Force Field Analysis Model

Strengthening
or adding
driving forces
Removing or
reducing
restraining Change
forces
Changing the
direction of
some of the
forces
www.rajapresentasi.com 11
Memahami Resistensi Individu

Kebiasaan / Habit

Faktor
Ekonomi

Job Safety / Resistensi


Keamanan Individual

Khawatir tentang
ketidakpastian

Persepsi yang
apriori

www.rajapresentasi.com 12
Memahami Resistensi Organisasi

Ancaman terhadap
alokasi sumber daya

Ancaman terhadap
kekuasaan yang dimiliki

Budaya yang Resistensi


berorientasi pada Organisasi
status quo

Fokus perubahan yang


terbatas

Kelompok yang
konservatif
www.rajapresentasi.com 13
Empat Fase Masa Transisi Perubahan

Denial Commitment

Past Future

Resistance Exploration

www.rajapresentasi.com 14
Tanda Perilaku pada Setiap Fase

Denial Resistance
1. “Betapa baiknya keadaan 1. Kemarahan
di masa lalu” 2. Kehilangan & sakit hati
2. “Hal itu tidak mungkin 3. Sikap keras kepala
terjadi di sini” 4. Sikap menyalahkan orang
3. Sikap seakan semua lain
berjalan seperti biasa 5. Sikap mengeluh
4. Menolak untuk 6. Ragu akan kemampuannya
mendengar informasi 7. Merenung akan masa lalu
baru 15
www.rajapresentasi.com
Tanda Perilaku pada Setiap Fase

Exploration Commitment

1. “Apa yang akan terjadi 1. Visi


pada saya?” 2. Fokus
2. Melihat kemungkinan 3. Kerja Tim
3. Melihat sumber daya 4. Kerja sama &
4. Menyelidiki alternatif keseimbangan
5. Mempelajari ketrampilan-
ketrampilan baru

www.rajapresentasi.com 16
Tindakan dalam Setiap Fase Perubahan

During Denial
• Hadapi dengan pemberian informasi yang jelas
• Informasi bahwa perubahan akan terjadi
• Jelaskan apa yang diharapkan dan tindakan apa yang perlu
mereka lakukan untuk beradaptasi dengan perubahan
• Beri mereka waktu, dan kemudian skedulkan pertemuan untuk
berdiskusi kembali

During Resistance
• Listen, listen, listen
• Berikan apresiasi terhadap penolakan mereka dan berikan empati
• Jika diperlukan, gunakan enforcement dan punishment
• Diperlukan ketrampilan untuk mengelola konflik
www.rajapresentasi.com 17
Tindakan dalam Setiap Fase Perubahan

During Exploration

• Sediakan training dan program pengembangan yang dibutuhkan


• Tetapkan sasaran jangka pendek dan menengah

During Commitment

• Tetapkan sasaran untuk jangka yang lebih panjang


• Bangun kerjasama tim
• Berikan reward
• Memelihara momentum perubahan

www.rajapresentasi.com 18
2. Merumuskan Visi Perubahan

Bold and
Valued
Outcomes
Constructing
the Envisioned
Future Desired
Future
State

www.rajapresentasi.com 19
2. Menciptakan Visi dan Tujuan Perubahan

• Visi dan tujuan perubahan akan memberikan arahan


yang jelas bagi proses transformasi yang tengah
dilakukan

• Tujuan perubahan mesti disusun secara artikulatif, jelas,


mudah dicerna, dan mampu memotivasi karyawan untuk
bersama mencapainya

• Tujuan dan visi perubahan mesti diterjemahkan kedalam


sasaran (goals) yang lebih rinci dan terukur
(measurable). Contoh : Menjadi Pemain No. 1 dalam
Industri Selular Indonesia
www.rajapresentasi.com 20
3. Developing Political Support

Assessing Change
Agent Power

Developing Identifying Key


Political Stakeholders
Support
Influencing
Stakeholders

www.rajapresentasi.com 21
Roles in Organizational Change

Sponsor perubahan – yang berinisiatif


Change
mengarahkan proses perubahan
Sponsor

Agen perubahan – yang melaksanakan


Change
program menuju perubahan
Agents

Target perubahan – yang menjadi


Change
partisipan dari segenap proses perubahan
Target

www.rajapresentasi.com 22
Menganalisa Kekuatan Key Players

Power • Apa sumber kekuatan mereka ?


• Apa yang dapat mereka kendalikan: uang,
waktu, sumber daya, orang, informasi ?
• Siapa yang dapat mereka pengaruhi:
teman, penggemar, siapa yang merasa
memiliki kewajiban ?

Bagaimana • Memberikan respons mengancam


• Tegas dan langsung
cara mereka
• Deception dan subtlety
menggunakan
kekuatan?
www.rajapresentasi.com 23
Menganalisa Kekuatan Key Players

Bagaimana • Mengubah kekuatan mereka ?


perubahan benar- • Mempengaruhi kebutuhan mereka ?
benar mempengaruhi
mereka?

Bagaimana respon • Menentang, tidak pasti atau mendukung ?


mereka terhadap • Bertindak saat ini atau ‘tunggu dan lihat’ ?
perubahan? • Tindakan terbuka atau tindakan
tersembunyi ?
• Tindakan individu atau bertindak dengan
orang lain ?
www.rajapresentasi.com 24
Mempengaruhi Key Players

Apa yang dapat • Informasi / pemahaman ?


membuat mereka • Keterlibatan dan kepemilikan ?
lebih mendukung • Perubahan dalam tindakan yang telah
perubahan? direncanakan ?
• Bimbingan dari lebih banyak manajer senior ?
• Tanda-tanda suksesnya perubahan ?

Apa yang dapat • Ancaman secara personal ?


membuat mereka • Ketidakterlibatan dalam pengambilan
mengurangi keputusan ?
dukungan terhadap
• Persaingan pribadi ?
perubahan?
• Tidak cukupnya bukti-bukti postif dari
inisiatif perubahan?
www.rajapresentasi.com 25
4. Mengelola Implementasi Proses Perubahan

Situasi Situasi yang


saat ini dikehendaki

Situasi
Transisi

Implementasi Proses
dan Program
Perubahan
www.rajapresentasi.com 26
4. Implementasi Proses Perubahan
Membangun organisasi Menghubungkan budget
yang cakap dengan proses perubahan

Mendesain sistem
penghargaan yang Menetapkan peraturan dan
mendukung proses prosedur yang mendukung
perubahan Pelaksanaan proses perubahan
Proses
Menciptakan kultur yang Memulai praktek dan
mendukung proses Perubahan komitmen terbaik untuk
perubahan yang Efektif perbaikan secara kontinyu

Menggunakan Meninstall sistem informasi


kepemimpinan bervisi untuk mendukung proses
perubahan perubahan

Faktor Pengembangan Faktor Sistem


HR & Organisasi
www.rajapresentasi.com 27
Membangun Organisasi yang Cakap
Susunan Kepegawaian Organisasi
• Menempatkan team manajemen yang kuat
secara bersama-sama
• Merekrut dan mengganti karyawan yang
Membangun berbakat
organisasi
yang cakap
Membangun Kompetensi dan Kecakapan
Inti
• Mengembangkan portfolio
kompetensi/kecakapan yang sesuai
dengan proses perubahan yang sedang
dijalankan
www.rajapresentasi.com 28
Sistem Penghargaan yang Mendukung
Proses Perubahan

Mendesain • Praktek motivasional dan sistem


sistem penghargaan yang mendukung
penghargaan proses perubahan merupakan
yang sarana manajemen yang sangat
mendukung kuat untuk meningkatkan buy-in
proses dan komitmen karyawan.
perubahan

www.rajapresentasi.com 29
Kultur Perusahaan yang mendukung
Proses Perubahan

Menciptakan • Membangun kultur yang


kultur mendukung proses perubahan
perusahaan adalah penting bagi kesuksesan
yang pelaksanaan proses perubahan
mendukung
proses
perubahan

www.rajapresentasi.com 30
Kepemimpinan Visioner

• Pemimpin visioner mendorong orang-


Menggunakan
orang agar menjadi inovatif untuk
kepemimpinan
menjaga respons organisasi,
yang
mengingatkan adanya peluang baru, dan
Mendukung
bersemangat untuk mengejar inovasi
Proses
baru.
Perubahan
• Pemimpin visioner juga secara aktif
mengorong tindakan perbaikan untuk
meningkatkan pelaksanaan proses
perubahan dan unjuk kerja proses
perubahan secara keseluruhan.

www.rajapresentasi.com 31
Menghubungkan Anggaran dengan
Proses Perubahan

Anggaran • Membuat anggaran yang lebih


yang mendukung proses perubahan
Mendukung menjadi bagian yang krusial dari
Proses proses implementasi
Perubahan • Hal ini disebabkan karena setiap unit
organisasi perlu memiliki orang-orang,
peralatan, fasilitas, dan sumber daya
lain untuk melakukan rencana proses
perubahan.

www.rajapresentasi.com 32
Peraturan yang Mendukung
Proses Perubahan
• Mengatur aturan dan prosedur
Menetapkan
pengoperasian yang lebih baru atau
peraturan
lebih segar membantu tugas-tugas
dan prosedur
implementasi
yang
mendukung • Kebijakan dan aturan yang kondusif
proses akan sangat membantu menciptakan
perubahan iklim kerja dam kultur perusahaan
yang mendukung proses perubahan.

www.rajapresentasi.com 33
Peningkatan secara Kontinyu

Memulai • Pelaksanaan proses perubahan


praktek dan yang kompeten memerlukan visi
komitmen dan komitmen manajerial untuk
terbaik untuk melakukan perbaikan secara
perbaikan kontinyu.
secara
kontinyu

www.rajapresentasi.com 34
Sistem Pendukung Informasi

Menginstall • Proses perubahan perusahaan tidak


sistem dapat diimplementasikan dengan baik
informasi tanpa sejumlah sistem pendukung
untuk untuk menangani pengoperasian
mendukung bisnis.
pelaksanaan • Sistem informasi yang baik akan
proses sangat membantu pelaksanaan
perubahan proses perubahan secara lebih
optimal

www.rajapresentasi.com 35
5. Memelihara Momentum Perubahan

Membangun Support System


bagi para Change Agent
Memelihara
Momentum Mengembangkan
Perubahan Kompetensi Baru

“Reinforce” Perilaku Baru

www.rajapresentasi.com 36
5. Memelihara Momentum Perubahan

Membangun • Stuktur yang formal untuk


Support System mendukung pelaksanaan
bagi para Change perubahan
Agent
• Jaringan atau komunitas para
agen perubahan dibangun untuk
saling sharing pengalaman dalam
mengelola proses perubahan
(misal membentuk komunitas via
internet)

www.rajapresentasi.com 37
5. Memelihara Momentum Perubahan

Mengembangkan • Mengidentifikasi profil kompetensi


Kompetensi Baru yang dibutuhkan untuk
mendorong keberhasilan proses
perubahan
• Melakukan serangkaian kegiatan
pengembangan dan pelatihan
untuk meningkatkan level
kompetensi yang dibutuhkan

www.rajapresentasi.com 38
5. Memelihara Momentum Perubahan

“Reinforce” Perilaku • Mendesain sistem reward and


Baru punishment untuk men-drive
munculnya perilaku baru
• Sistem manajemen kinerja
diarahkan bagi penumbuhan
perilaku baru yang dibutuhkan
• Diperlukan role model dari top
leaders untuk mendorong
perubahan perilaku

www.rajapresentasi.com 39
Composed by : Yodhia Antariksa, Msc in HR

Dimohon untuk tidak mengcopy, menggandakan, dan


mendistribusikan file presentasi ini melalui email atau

Selesai piranti digital lainnya tanpa ijin dari rajapresentasi.com


Mari kita saling berikhtiar membangun kejujuran.

Jika Anda berminat menggunakan slide ini untuk


kepentingan training di organisasi Anda, silakan terlebih
dahulu baca aturan pemakaiannya di Menu TANYA
JAWAB pada situs www.rajapresentasi.com

www.rajapresentasi.com 40
Recommended Further Readings

1. Thomas Cummings and Christopher Worler, Organization Development


and Change, South Western College Publishing

2. Stephen Robbins, Organizational Behavior, Prentice Hall

3. Marvin Ross Weisbor, Organizational Diagnosis : A Workbook of Theory


and Practice, Perseus Books Group

4. Arthur Thompson and A.J. Strickland III, Strategic Management :


Concept and Cases, McGraw-Hill

www.rajapresentasi.com 41

Anda mungkin juga menyukai