Anda di halaman 1dari 6

Acute Limb Ischemic (ALI)

Kelompok 5

Annisa
Rima silvia dini
Riri frima yolanda
Septy oktaviany
Tesa sedana
suatu kondisi dimana terjadi
penurunan aliran darah ke
ekstremitas secara tiba-tiba
yang menyebabkan gangguan
pada kemampuan
pergerakkan, rasa nyeri atau
tanda-tanda iskemik berat
dalam jangka waktu dua
minggu
Manifestasi ALI
Etiologi ALI

Trombosis 1. Pain (nyeri)


Faktor predisposisi terjadinya 2. Parasthesia (tidak mampu
adalah dehidrasi, hipotensi, merasakan sentuhan pada
malignan, polisitemia, ataupun ekstremitas),
status prototrombik inheritan, 3. Paralysis (kehilangan
trauma vaskuler, injuri sensasi motorik pada
Iatrogenik,trombosis pasca ekstremitas),
pemasangan bypass graft, trauma 4. Pallor (pucat),
vaskuler 5. Pulsless (menurunnya/tidak
adanya denyut nadi),
Emboli 6. Perishingly cold
Sekitar 80% emboli timbul dari /Poikilothermia (dingin pada
atrium kiri, akibat atrial fibrilasi ekstremitas).
atau miokard infark
Penatalaksanaan dan Pengobatan

Penatalaksanaan Awal

Pertahankan posisi kaki atau tangan sedikit lebih


rendah dari jantung
Hindari penekanan
Hindari temperatur yang ekstrim (dingin memicu
vasospasme, panas meningkatkan metabolisme)
Segera beri antikoagulan dengan heparin/ LMWH
untuk mencegah bekuan lebih lanjut
Analgetik yang tepat
Beri oksigen (Oxygen inhalation)
Pengobatan untuk masalah jantung (mis : CHF, AF)
supaya ALI tidak berulang.
Hiperkalemia
Sindrom kompartemen
(nyeri saat flexi/extensi,
kelemahan otot,tidak
mampu respon terhadap
stimulasi sentuhan, pucat,
nadi lemah/tidak teraba).
Asidosis metabolik
Edema ekstremitas
Disritmia

Komplikasi ALI

Anda mungkin juga menyukai