Anda di halaman 1dari 7

KEJAHATAN KERAH PUTIH :

PENCEGHAN DAN PENDETEKSIAN

Kelompok 10 :
 Giany A. Lay 2016310439
 Sahidah 2016310459
 Lailatul Badriyah 2016310486
 Sintikhe R. Dere 2016310502
PENCEGAHAN KEJAHATAN KERAH
PUTIH
Pencegahan kejahatan kerah putih merupakan langkah efektif yang murah untuk
menanggulangi terjadinya kejahatan kerah putih. Untuk mencegah terjadinya kerah putih
harus memahami terlebih dahulu tentang segitiga kejahatan kerah putih (Fraud Triangle)
Segitiga kejahatan kerah putih ( Fraud Triangle ) :

Tekanan
( Pressure )

Peluang Pembenaran
( Opportunity ) (Rationalization)
PENCEGAHAN KEJAHATAN KERAH
PUTIH
Terdapat dua cara yang utama dalam mencegah kejahatan kerah
putih. Kedua cara tersebut adalah:

Menciptakan budaya Menghilangkan peluang


kejujuran, keterbukaan, serta terjadinya kejahatan kerah
sikap saling membantu putih
Memiliki 3 faktor utama Memiliki 5 metode
PENDETEKSIAN KEJAHATAN
KERAH PUTIH
Mengenali Gejala-gejala Kerah Putih

Anomali
Akuntansi

Pengendalian
Laporan Dan
Keluhan Internal yang
lemah

Perilaku Yang Anomali


Tidak Lazim Analisis

Gaya Hidup
Yang Bermewah
Mewah
MENDETEKSI KEJAHATAN KERAH PUTIH

Tahap 2 : Identifikasi Tahap 3 : Katalogisasi


Tahap Tahap 1: kemungkinan kemungkinan gejala-
Analitis Pemahaman terjadinya kejahatan gejala kejahatan
Bisnisnya kerah putih kerah putih

Prosedur
Tahap 4 : Menggunakan Tahap 5: pendeteksian
teknologi untuk Menganalisis
Tahap mendapatkan data
secara
hasil otomotif
Teknologi tentang gejala-gejala

Tahap 6 : Identifikasi
Tahap kemungkinan
Tidak lanjut
terjadinya kejahatan
Investigasi kerah putih
PERAN AKUNTAN DALAM MENDETEKSI
KEJAHATAN KERAH PUTIH

ACFE 2012 didalam Report to The Nations menyatakan bahwa sebagian besar
kejahatan kerah putih terjadi didepartemen akuntansi dari suatu organisasi atau
perusahaan. Berbagai kasus kejahatan kerah putih seperti kasus Enron,
Worldcom dan lain-lain secara langsung atau tidak langsung melibatkan
akuntan, baik akuntan internal organisasi atau perusahaan maupun akuntan
eksternal yang bertugas sebagai auditor independen. Hal ini menunjukkan
bahwa akuntan cukup berperan baik secara positif maupun secara negatif
dalam melakukan kejahatan kerah putih.
IMPLEMENTASI PENCEGAHAN DAN
PENDETEKSIAN KEJAHATAN KERAH PUTIH
Kejahatan kerah putih saat ini telah menjadi bentuk kejahatan yang semakin
merambah dihampir seluruh negara didunia. Tidak ada negara yang terbebas
dari perbuatan kejahatan kerah putih. Selanjutnya akan membahas
implementasi pencegahan dan penindakan kejahatan kerah putih pada
organisasi atau perusahaan. Berdasarkan beberapa riset dan kajian di berbagai
negara yang membahas penelitian serta temuan tentang pencegahan dan
penindakan kejahatan kerah putih.
 Schnatterly, 2003
 Bressler, 2009
 Kassem and Higson, 2012
 Byington and McGee, 2008
 Byington and McGee, 2011
 Salehi and Mansoury, 2009
 Teguh Danarto, 2010

Anda mungkin juga menyukai