Anda di halaman 1dari 11

7 Star Doctor

• Alma Arivia • Zahra Kamila


10100119014 10100119099
• Nabilah K. R. • Darayani
10100119032 10100119174
• Isyah • Hana B.
10100119037 10100119179
• Dandi P. • Windyanarum W.
10100119042 10100119194
• Fathya P. • Ahmad Heru
10100119052 10100119206
• Ghiffari M. S.
10100119075
Apa itu 7 Star Doctor ?

Tujuh keahlian atau bisa dibilang


kecakapan yang harus dimiliki
seorang dokter.
7 Star Doctor vs 5 Star Doctor
7 Star Doctor (Indonesia) 5 Star Doctor (WHO)
1. Care Provider 1. Care Provider
2. Decision Maker 2. Decision Maker
3. Communicator 3. Communicator
4. Community Leader 4. Community Leader
5. Manager 5. Manager
6. Researcher
7. Iman & Taqwa
1. Care Provider
Maksud : Contoh :
Selain memberikan • Melayani pasien tanpa
pelayanan kesehatan yang melihat pekerjaan atau
optimal kepada pasien, posisi jabatan sang
pelayanan tersebut harus pasien.
dilandasi dengan rasa • Memberikan pelayanan
peduli. yang baik dari segi sosial
dan juga psikologi.
2. Decision Maker
Maksud : Contoh :
Mengambil keputusan • Mengambil keputusan
secara cepat dan tepat dengan tindakan yang
terutama pada keadaan harus diambil.
gawat darurat. • Cost Effectiveness
3. Communicator
Maksud : Contoh :
Memiliki kemampuan • Menyampaikan
komunikasi yang baik penjelasan kepada orang
karena untuk dapat awam.
memberikan pelayanan • Berkomunikasi dengan
kesehatan yang baik pada laboran, staff, dan
pasien seorang dokter masyarakat
harus aktif berkomunikasi.
4. Community Leader
Maksud : Contoh :
Hampir semua proses • Mampu mendapatkan
pelayanan kesehatan yang kepercayaan dari
dilakukan membutuhkan masyarakat
kerjasama tim. Maka, dokter • Memberikan arah yang
dituntut untuk dapat dibutuhkan oleh
bekerjasama dalam tim dan masyarakat
memiliki jiwa kepemimpinan
yang baik.
5. Manager
Maksud : Contoh :
Mampu mengatur dan • Mampu bekerja sama
mengkondisikan keadaan dengan staff yang ada di
sehingga tercipta suatu sebuah rumah sakit atau
sistem yang efektif dan puskesmas.
efisien. • Mengkondisikan suatu
keadaan yang ada
6. Researcher
Maksud : Contoh :
Seiring berkembangnya • Mampu menganalisa dari
IPTEK, dokter harus turut suatu masalah yang ada
berkembang dan belajar • Mampu mengikuti
sepanjang hayat agar terus perkembang teknologi
dapat memberikan kesehatan yang ada.
pelayanan kesehatan
secara profesional.
7. Iman & Taqwa
Maksud : Contoh :
Sebagai seorang dokter kita • Dokter harus senantiasa
harus tetap ingat bahwa beribadah dan berdoa
yang memberikan kepada Allah SWT
kesembuhan dan kesehatan • Memiliki wawasan yang
adalah Allah Swt. semata, luas tentang agama
dan dokter hanyalah
sebuahperantara dari Allah
Swt.

Anda mungkin juga menyukai