Anda di halaman 1dari 29

Cindy May Mac Guire

PSIKOFARMAKA Millatul Malihah


Al Mauliddio M. N.
PRESEPTOR : DR. LINA BUDIYANTI, SP.KJ (K) Aulia Azzahra
PSIKOFARMAKA
Obat yang mempengaruhi fungsi perilaku, emosi dan pikiran :
 Antidepressan
 Antipsikotik
 Mood stabilizer
 Anxiolytic
 Hypnotic
 Cognitive enhancer
 Stimulant
ANTIPSIKOTIK
Klasifikasi :
1. First generation (typical) / Dopamine Receptor Antagonist (DRA)
2. Second generation (atypical)
FIRST GENERATION (TYPICAL)
MOA : Memiliki efek blocking competitive terhadap dopamine (D2)
Setiap obat memiliki potensi yang berbeda :
 High potency  semakin besar efek samping yang ditimbulkan. Contoh:
Chlorpromazine, Thioridazine
 Low potency  semakin kecil efek sampingnya. Contoh: Haloperidol, Fluphenazine,
Prochlorperazine
INDIKASI
 Skizofrenia & skizoafektif
 Mania  gejala psikotik dari acute mania
 Depresi dengan gejala psikotik
 Tourette’s disorder
 Borderline personality disorder
 Dementia & delirium
 Substance-induced psychotic disorder
EFEK SAMPING
1. Neuroleptic Malignant Syndrome
Gejala meliputi :
 Extreme hyperthermia
 Severe muscular rigidity & dystonia
 Akinesia
 Mutism
 Confusion
 Agitation
 Meningkatkan PR & BP

Gejala-gejala tersebut biasanya berkembang 24-72 jam, dan apabila tidak diobati
dapat bertahan 10-14 hari.
Jika dicurigai terjadi Neuroleptic Malignant Syndrome, pemberian DRA harus
segera dihentikan, dan melakukan hal berikut :
1. Medical support: diberikan obat antiparkinson untuk mengurangi muscle
rigidity
 Dantrolene (dantrium), yaitu skeletal muscle relaxant. 0,8-2,5 mg/kgBB
setiap 6 jam sampai total dosis 10 mg/hari
 Bromocriptine (20-30 mg/hari dalam 4 dosis terbagi) atau
 Amantadine
Pemberian obat ini harus dilakukan secara kontinyu selama 5-10 hari. Ketika
pengobatan DRA dimulai lagi, harus diganti dengan low potency drug.

2. Monitoring vital sign, elektrolit, fluid balance, renal output

3. Obat simptomatik untuk demam


EFEK SAMPING
2. Extrapyramidal Effect
Blocking dopamine receptor dapat mengubah keseimbangan kolinergik 
aktivitas kolinergik berlebihan  terjadilah extrapyramidal motor effect.
Gejalanya yaitu :
 Distonia (muncul beberapa jam-hari setelah pengobatan)
 Akathisia (muncul beberapa hari-minggu setelah pengobatan)
 Parkinson-like symptoms
 Bradikinesia (slowness of movement)
 Tremor
 Tardive diskinesia (pergerakan involunter pada lidah, mulut, leher, trunk, limbs), yang terjadi
akibat pengobatan antipsikotik jangka panjang
Obat yang diberikan untuk EPS : triheksifenidil 3-4 x 2 mg/hari atau sulfas
atropine 0,5-0,75 mg im.
EFEK SAMPING
3. Cardiac Effect

DRA  menurunkan kontraktilitas jantung, meningkatkan kadar sirkulasi katekolamin, dan ritme jantung abnormal.

Chlorpromazine dapat menyebabkan prolong QT dan PR interval.

4. Hipotensi ortostatik (postural)


 Biasanya muncul beberapa hari setelah pengobatan
 Penanganan : mengangkat kaki lebih tinggi dari kepala / diberi vasopressor agent

5. Efek samping lainnya


 Mengantuk
 Bingung
 Antimuscarinic activity = dry mouth, urinary retention, konstipasi
 Weight gain
CHLORPROMAZINE
 Sediaan : Tab 25-100 mg. Injected 25 mg/mL
 Dosis : P.O 150-600 mg/hari, divide q6-12 hr initially

HALOPERIDOL
 Sediaan (mg) : 0,5; 1; 2; 5; 10; 20
 Dosis : 5-15 mg q8-12 hr initially
 Max doses : 20 mg/hari
Efek Samping Obat Typical
Chlorpromazine Haloperidol
Moderate to high potential for EPS; High potential for EPS; low potential
moderate to high potential for weight for anti-adrenergic (orthostasis) or
gain, orthostasis, sedation, anti- antimuscarinic adverse events; low
muscarinic potential for weight gain or sedation
SECOND GENERATION (ATYPICAL)

 MOA : memiliki efek blocking serotonin & dopamine receptor

 Efek samping EPS nya lebih kecil dari DRA (typical), low to moderate
potential for weight gain; low to moderate potential for orthostasis;
low to moderate potential for sedation

 1st line therapy untuk skizofrenia

 Contoh : risperidone, olanzapine, clozapine


RISPERIDONE
 Sediaan: Tab 1; 2; 3 mg
 Dosis: P.O 2-6 mg/hari

OLANZAPINE
 Sediaan: Tab 5; 10 mg
 Dosis: P.O 10-20 mg/hari

CLOZAPINE
 Sediaan: Tab 25; 100 mg
 Dosis: 25-100 mg/hari
MOOD STABILIZER
Definisi mood stabilizer secara umum didasarkan pada sifatnya
sebagai antimanik, antidepresan dan profilaktik untuk berbagai
derajat.
MOA : menurunkan receptor supersensitivy, meningkatkan cholinergic
– muscarinic activity, dan menurunkan cyclic AMP & phosphoinositides.
Golongan :
 Mania Akut : Haloperidol, Carbamazepine, Valproic Acid
 Profilaksis Mania : Lithium Carbonate
1st Line  Lithium Carbonate

2nd Line  Anti convulsant / Anti epyleptic agent :


Carbamazepine, Oxcarbazepine

3rd Line  Typical antipsychotic


CARBAMAZEPINE

 Efektif untuk pengobatan focal seizures, trigeminal neuralgia, dan


bipolar disorder
 Golongan : Anticonvulsant / Antiepyleptic agent
 MOA :
 Carbamazepine berikatan dengan voltage-dependent sodium channels
pada inactive channels  prolonging their inactivation  secara sekunder
menurunkan aktivasi voltage-dependent calcium channel & transmisi
synaptic. Efek tambahan juga menurunkan arus pengeluaran neuron N-
metyl-D-aspartate (NMDA) glutamate-receptor channels, competitive
antagonism of adenosine 1-receptors, and potentiation of central nervous
system (CNS) catecholamine neurotransmission.
 Salah satu atau semua mekanisme ini juga mengakibatkan mood stabilizer
tidak diketahui.
 Indikasi :
 Bipolar disorder (acute mania, acute depression prophylaxis)
 Other disorder :
• Alcohol withdrawl
• Paroxysmal recurrent component of post traumatic stress
disorder (PTSD)
• Controling impulsive
• Controling aggressive behavior in nonpsychotic persons of all
ages, including children and elderly persons
• Controlling nonacute agitation & aggressive behavior in
patients with schizophrenia and schizoefctive disorder

 Kontraindikasi : Preexisting hematologic, hepatic, and cardiac


diseases
 Sediaan : Tab 100, 200, 300 mg
Syrup : 100 mg/5 ml
Inject : 200 mg/20 ml
 Dosis : 400-600 mg / hari
 Max doses : 1200 mg/day
 Efek Samping :

1. Mild GI
• Nausea
• Vomiting
• Anorexia
• Gastric distress
• Constipation
• Diarhea

Tatalaksana : gastric Lavage (apabila baru mengkonsumsi dalam


1 jam), pemberian carbon active (1 g/kg) setiap 2-4 jam,
hemodialisis

2. CNS (ataxia, drowsiness)


Tatalaksana : pemberian Benzodiazepine (untuk sedasi dan
muscle relaxant)
3. Efek samping jarang tapi berbahaya :
a. Blood dyscrasias (aplastic anemia, agranulocytosis)
Tatalaksana : harus dilakukan monitoring berkala (3, 6,
9, 12 bulan), peringatkan kepada pasien apabila
muncul gejala : demam, nyeri tenggorokan, kemerahan,
ptechie, bruising, easy bleeding  konsul dengan
hematologis

b. Hepatitis
Tatalaksana : apabila terdapat peningkatan
transaminase yang mild maka cukup di observasi, bila
peningkatan persisten lebih dari 3x di atas normal 
diskontinyu penggunaan carbamazepine
c. Dermatologic effect
• Benign maculopapular rash
• Exfoliative dermatitis
• Erythema multiforme
• Stevens-Johnson syndrome
• Toxic epidermal necrolysis

Tatalaksana  stop medication, pretreatment dengan


prednisone (40 mg a day)  rash berkurang
Dosage – Related Adverse Effects Idiosyncraic Adverse Effects

 Double or blurred vision  Agranulocytosis


 Vertigo  Stevens-Johnson syndrome
 Gastrointestinal  Aplastic anemia
disturbances  Hepatic failure
 Task performance  Rash
impairment  Pancreatitis
 Hematologic effects
ANXIOLYTIC
Terdapat 2 golongan :
1.Benzodiazepine
Alprazolam, diazepam, lorazepam, midazolam, oxazepam,
flurozepam, triazolam

2.Non-benzodiazepine
Buspirone, hydroxizine, sulpride
BENZODIAZEPINE
MOA : berikatan dengan GABA receptor  memicu channel
chloride terbuka  influx Chloride  hiperpolarisasi 
menurunkan rate neuronal and muscle firing.

Efek :
 Sedative – hypnotic pada dosis tinggi  untuk sleep
disorder
 Anticonvulsant
 Muscle relaxant
 Menurunkan anxietas
Indikasi :
 Insomnia
 Anxiety disorder
 Bipolar I dan II disorder
 Catathonia
 Akathisia
 Parkinson’s disease

Kontraindikasi :
 Penggunaan alkohol
 Hipersensitivitas
 Acute narrow angle glaucoma
 Efek samping :
1. Drowsiness  jangan berkendara atau melakukan aktifitas
berbahaya
2. Ataxia
3. Dizziness
4. Drymouth
5. Respiratory depression (jika penggunaan dengan alkohol)
6. Penghentian tiba-tiba (harus tappering off)  withdrawl:
• Anxiety,
• Iritabel
• Insomnia
• Nausea
• Sulit konsentrasi
• Tremor
• Depersonalization
• Hyperesthesia
• Myoclonus
• Delirium
• Seizures
 TATALAKSANA EFEK SAMPING – OVERDOSIS
• Dizziness • Nystagmus
• Confusion • Slurred speech
• Drowsiness • Ataxia
• Blurred vision • Coma
• Unresponsiveness • Hypotonia
• Anxiety • Weakness
• Agitation • Respiratory depression
• Hypotension

1. Nilai airway, breathing, circulation


2. Pada pasien dengan gangguan mental  periksa glukosa darah
secepatnya
3. Hemodynamic instability, koma, atau respiratory depression  intensive
care unit (ICU)
4. Respiratory depression  ventilation
5. Pemberian antidote benzodiazepine  Flumazenil, tapi masih
kontroversi karena dapat meningkatkan kemungkinan terjadinya gejala
withdrawl dan kejang
6. Pasien harus selalu dimonitoring  asymptomatic selama 6 jam 
boleh pulang
ALPRAZOLAM

 Sediaan : Tab 0.25, 0.5, 1, 2 mg


Oral solution 1 mg/ml
 Dosis :
• Anxiety  0.25 - 0.5 mg PO/6-8 hr; titrasi to effect
q3-4 days; jangan lebih dari 4 mg/hari
• Anxiety associated with depression  1-4 mg/hari
PO terbagi q8hr
• Panic disorder  5-6 mg/day PO terbagi q8hr
TERIMA KASIH

Anda mungkin juga menyukai