Anda di halaman 1dari 21

FIMOSIS DAN

PARAFIMOSIS
DEFINISI FIMOSIS
KLASIFIKASI FIMOSIS
PATOFISIOLOGI FIMOSIS
MANIFESTASI KLINIS FIMOSIS

1. DIAGNOSIS FIMOSIS
PENATALAKSANAAN FIMOSIS

FIMOSIS
KOMPLIKASI FIMOSIS
DIAGNOSIS BANDING FIMOSIS
PROGNOSIS FIMOSIS

Phimosis (fahy-moh-sis) n.pl. constriction of the orifice of the prepuce so as


to prevent the foreskin from being drawn back to uncover the glans penis.

Orign from Latin phimosis, from ancient Greek φίμωσις


(phímōsis, “muzzling”), from φῑμός (phīmós, “muzzle”).

2
DEFINISI FIMOSIS
Fimosis adalah suatu kondisi dimana prepusium tidak dapat
diretraksi ke arah glans penis

3
KLASIFIKASI FIMOSIS

Fimosis Fimosis Didapat


Kongenital
(fimosis patologik, fimosis
(fimosis fisiologis, fimosis yang sebenarnya, true
palsu, pseudo phimosis) phimosis).

4
PATOFISIOLOGI FIMOSIS

5
Balanopostitis Terbentuk Jaringan Preputium
Kronik Fibrotik Tetap Melekat
pada Glans
Penis

Preputium Keras dan Kaku

Preputium Menutupi Gangguan


Tidak Bisa Orificium Uretra Aliran Urin
Retraksi Ekserna

Smegma Sulit Saluran Miksi Turbulensi Urin di Ruang


Dibersihkan Terhambat Antara Preputium dan Glans

Korpus Pancaran Urin Sulit Balloning (Prepusium


Smegma Mengecil BAK menggembung saat
berkemih) 6
MANIFESTASI KLINIS FIMOSIS
○ KULIT PENIS TAK
NYERI BUANG BISA DITARIK
○ BALLONING
AIR KECIL KEARAH
PANGKAL

○ AIR SENI ○ DAPAT


KELUAR DISERTAI ○ IRITASI PADA
TIDAK DENGAN PENIS
LANCAR DEMAM
7
DIAGNOSIS FIMOSIS
Pemeriksaan Fisik
Anamnesis

8
PENATALAKSANAAN FIMOSIS
Sirkumsisi
Tatalaksana Operatif

terapi konservatif Pada kasus dengan


tergantung pada komplikasi, seperti
pilihan orang tua infeksi saluran kemih
salep berulang atau
dan dapat berupa
kortikoid balloning kulit
sirkumsisi plastik
(0,05-0,1%) prepusium saat
atau sirkumsisi
dua kali miksi, sirkumsisi
radikal setelah usia
sehari harus segera
dua tahun.
selama 20-30 dilakukan.
hari
9
KOMPLIKASI FIMOSIS

○ Ketidaknyamanan/nyeri saat berkemih


○ Akumulasi sekret dan smegma di bawah preputium yang
kemudian terkena infeksi sekunder dan akhirnya terbentuk
jaringan parut.
○ Pada kasus yang berat dapat menimbulkan retensi urin.
○ Pembengkakan/radang pada ujung kemaluan yang disebut
ballonitis.
○ Infeksi saluran kemih
10
DIAGNOSIS BANDING FIMOSIS

Parafimosis

11
PROGNOSIS FIMOSIS

Prognosis dari fimosis akan semakin baik bila cepat didiagnosis


dan ditangani.

12
DEFINISI PARAFIMOSIS
ETIOLOGI PARAFIMOSIS
PATOFISIOLOGI PARAFIMOSIS
DIAGNOSIS PARAFIMOSIS

2. KOMPLIKASI PARAFIMOSIS
PENATALAKSANAAN PARAFIMOSIS

PARAFIMOSIS
PROGNOSIS PARAFIMOSIS

Paraphimosis (ˌpærəˌfɪˈməʊsɪs) n. a condition in which the foreskin is


retracted behind the glans penis and cannot be brought back to its
original position.
Orign from Latin pará- + phímōsis, from ancient Greek παρά (pará,
“beside; next to, near, from; against, contrary to”) and φίμωσις
(phímōsis, “muzzling”), from φῑμός (phīmós, “muzzle”).
13
DEFINISI PARAFIMOSIS
Parafimosis merupakan suatu kondisi dimana prepusium penis
yang di retraksi sampai di sulkus koronarium tidak dapat
dikembalikan pada keadaan semula dan timbul jeratan pada
penis dibelakang sulkus koronarius.

14
ETIOLOGI PARAFIMOSIS

Parafimosis dapat disebabkan oleh tindakan menarik prepusium


ke proksimal yang biasanya di lakukan pada saat bersenggama
atau masturbasi atau sehabis pemasangan kateter tetapi
preputium tidak dikembalikan ketempat semula secepatnya.

15
PATOFISIOLOGI PARAFIMOSIS
prepusium tetap retraksi
untuk waktu lama
membentuk pita jaringan
yang ketat di sekitar penis
obstruksi vena dan menyebab
kan bendungan pada glans penis

Edema yang semakin parah


mengganggu aliran arteri
infark/nekrosis
penis, gangren,
bahkan
autoamputasi.
16
DIAGNOSIS PARAFIMOSIS
Anamnesis
Paraphimosis secara sederhana tampak sebagai glans penis yang
membengkak dan sangat nyeri pada pasien yang tidak menjalani
sirkumsisi atau sirkumsisi parsial. Pada bayi kemungkinan hanya tampak
rewel. Adakalanya, paraphimosis ditemukan secara tidak sengaja saat
pemeriksaan oleh perawat dari pasien yang terpasang kateter dan orang
yang merawatnya lupa untuk mengembalikan prepusium ke posisi
semula setelah pemasangan kateter atau saat dibersihkan
17
DIAGNOSIS PARAFIMOSIS

Pemeriksaan Fisik
○ Edema dan pembesaran glands
○ Dapat ditemukan oklusi arteri dan nekrosis
dari glands

18
KOMPLIKASI PARAFIMOSIS

○ Nekrosis
○ kerusakan atau cedera ujung penis
○ gangrene
○ hilangnya ujung penis (penis tip).

19
PENATALAKSANAAN PARAFIMOSIS

Suntikan Tergantung
Jika
hyaluronidas pada
manuver ini
Kompresi manual dari e di bawah temuan,
gagal,
jaringan edema dengan celah sempit sunat dapat
diperlukan
upaya berikutnya untuk atau manitol dilakukan
sayatan
menarik kembali kulup 20% dapat segera atau
dorsal pada
yang kencang pada membantu dapat
bagian
penis melepaskan dilakukan
penyempita
kulup pada sesi
n cincin
kedua
20
PROGNOSIS PARAFIMOSIS

Prognosis dan outcome dari parafimosis akan semakin baik


manakala kondisi penyakit ini semakin dini dan cepat pula
didiagnosis dan ditangani.

21

Anda mungkin juga menyukai