Anda di halaman 1dari 2

KERATITIS

ICD : H. 16. 0
Nama Penyakit / Diagnosis / ICD : KERATITIS

Kriteria Diagnosis :
Subjektif : Silau, nyeri, berair, kabur, merah.
Objektif : Blefarospasme, hiperemi perikornea, edema kornea,infiltrat
kornea

Jenis :
1. Keratitis epithelial (punctate superficialis)
a. Keratitis herpes simplek o.k H. simplek : infiltrat seperti akar (dendrit)
b. Keratitis H. zoster : infiltrat dendrite
2. Keratitis profunda (flourossin negatif)
a. Keratitis numularis infiltrat bulat seperti uang logam
b. Keratitis luetika : salmon picth
c. Keratitis tuberculosa

Diagnosis Banding
konjungtivitis akut, uveitis akut,galukoma akut.

Pemeriksaan Penunjang
test flouresin, pengecatan gram, KOH, Mantoux tes, thorak foto, lab VDRL,
DL.

Konsultasi
Sp. M, devisi infeksi dan imunologi, fokal infeksi (THT, gigi, internis)

Perawatan RS
tidak perlu, kecuali memerlukan operasi.

Terapi
Medikamentosa
a. Midriatikum tetes mata (atropin 1%) 1x1 tetes/hari
b. AB tetes mata (gentamisin, ciprofloksasin, kloramfenikol, ofloksasin),
fortified
c. Antivirus salep mata (acyclovir, IDU) pada keratitis herpes simplek
d. Tetes mata steroid (tobroson,xitrol,alletrol) pada keratitis numularis)
e. Anti jamur tetes mata (diflucan, cenazol, natacen)
f. AB oral (ciprofloksasin 500mg/ amoxicillin 500mg)
Operasi
dilakukan flap konjungtiva atau amnion graft jika komplikasi ulkus kornea.

Tempat Pelayanan
SMF mata, subbag infeksi dan imuonologi.

Penyulit
ulkus kornea ec. perforasi, endoftalmitis

Informed Consent (tertulis)


perlu, jika dilakukan operasi

Standar Tenaga
dokter umum, sp.M, analis.

Lama Perawatan
5-7 hari jika memerlukan operasi

Masa Pemulihan
2-4 minggu

Output
sembuh / rekuren, sikatrik

PA
tidak

Otopsi
Tidak

Prognosis
dubius ad malam

Tindak Lanjut
-

Anda mungkin juga menyukai