Anda di halaman 1dari 15

KONSEP MANUSIA

By
Rosy Rosnawanty
Konsep Manusia
 Manusia sebagai makhluk individu. Manusia
sebagai makhluk biologis dan psikologis.
Secara biologis,mans tdr atas organ2 yg bekerja
sbg s/ sistem yg utuh. Secara psikologis
manusia m’punyai struktur kepribadian.
 Manusia sebagai makhluk sosial
 Manusia sebagai makhluk kultural, shg ia
menganut dan terbentuk sesuai budaya
setempat
 Manusia sebagai makhluk ber-Tuhan
1. Konsep Manusia B’dasarkan Teori
Kebutuhan Dasar
Abraham Maslow
 Kebutuhan fisiologis

 Kebutuhan rasa aman

 Kebutuhan rasa cinta

 Kebutuhan harga diri

 Kebutuhan aktualisasi diri


 Kebutuhan fisiologis : kebutuhan prioritas
utama manusia,hal yang penting untuk
bertahan hidup,yaitu oksigen, cairan,nutrisi,
eliminasi,istirahat tidur,kebutuhan seksual.
 Kebutuhan rasa aman : meliputi kebutuhan
rasa aman secara fisiologis y/ p’lindungan dari
hawa dingin,panas, kecelakaan,dan infeksi.
Kebutuhan aman secara psikologis,meliputi
rasa aman dari rasa takut,dan kecemasan
 Kebutuhan rasa cinta (Love and Belonging
Needs) : meliputi memberi dan menerima
kasih sayang dan cinta,kehangatan,
persahabatan,diterima dalam kelompoknya.
 Kebutuhan harga diri ( self esteem needs ) :
meliputi perasaan tidak bergantung pada
orang lain,kompeten, serta penghargaan
terhadap diri sendiri dan orang lain
 Kebutuhan aktualisasi diri (Need for Self
Actualization ) : meliputi kemampuan utk
mengenal diri dengan baik, memenuhi
kebutuhan diri sendiri, dedikasi tinggi,
kreatif,mempunyai kepercayaan diri .
2. Konsep Manusia Sebagai Sistem Adaptif
. ( King )
 Adaptif ad/ proses perubahan yang menyertai
individu ketika berespon thd perubahan
lingkungan.
 King mengatakan manusia merupakan sistem
personal, interpersonal, dan sosial
 Konsep adaptasi meliputi adaptasi fisiologis
dan psikologis
a.Adaptasi fisiologis : proses penyesuaian tubuh
scr alamiah utk m’tahankan keseimbangan,
contoh maasuknya kuman kedalam
tubuh,maka tubuh akan bereaksi,
komponennya :
@ LAS (Local Adaptation Syndrome) : bentuk
penyesuaian tubuh scr lokal,mis reaksi radang
pada lokasi infeksi,spt nyeri,bengkak,panas
@ GAS (General Adaptation Syndrome) :
dikatakan umum,karena penyesuaian ini
menimbulkan pengaruh umum pada tubuh.
Misalnya stres menahun,mengakibatkan
perubahan fisiologis, ada 3 tahap dalam LAS
dan GAS, y/ :
(1) Alarm Reaction
(2) Stage of Resistence
(3) Stage of Exhaustion
b. Adaptasi psikologis : proses penyesuaian
secara psikologis thd stresor yang ada, yaitu
dengan mekanisme pertahanan diri.
 Mekanisme pertahanan diri ada dua bentuk

pendekatan,y/ :
(1) Orientasi tugas : merupakan strategi
pemecahan masalah dengan cara2 yg
konstruktif dan berorientasi pada kenyataan.
(2) Orientasi ego : mekanisme pertahanan diri ini
hanya bersifat sementara dan masalah tetap
ada, ada 3 kategori : mekanisme pelarian,
mekanisme pengingkaran, mekanisme
substitusi. Dibawah ini termasuk orientasi ego :
@ Rasionalisasi : menghindari masalah dengan
mencoba m’beri alasan yg serasional mungkin.
@ Displacement : mengatasi masalah dengan
melakukan pemindahan tingkah laku
@ Identifikasi : individu membuat orang lain
menjadi kepribadiannya
@Kompensasi
@ Proyeksi : Mekanisme pertahanan diri dengan
menempatkan sifat batin sendiri ke dalam sifat
batin orang lain
@ Represi : Upaya mengatasi masalah dengan
melupakannya atau menahan di alam tidak
sadar
@ Supresi : Upaya mengatasi masalah dg
menekannya secara sadar
@ Denial : Penolakan thd masalah, tidak
menerima kenyataan.
3. Konsep Manusia Sebagai Makhluk
Holistik
 Manusia ad/ makhluk utuh terdiri unsur
biologis, psikologis, sosial, dan spiritual
 Unsur biologis : mans mrp suatu susunan
sistem organ tubuh
 Unsur psikologis : mans mempunyai struktur
kepribadian. Tingkah laku mrp manifestasi
kejiwaan.
 Unsur sosial : mans hidup
berkelompok,berinteraksi dengan indv lain
 Unsur spiritual : mans mempunyai keyakinan
atau mengakui adanya Tuhan
Terima kasih

Anda mungkin juga menyukai