Anda di halaman 1dari 25

AKUN (REKENING/PERKIRAAN)

SEBAGAI ALAT PENCATATAN


Pertemuan 2
TUJUAN PEMBELAJARAN
• Setelah proses pembelajaran, mahasiswa
diharapkan mampu:
1. Menjelaskan manfaat akun (perkiraan/ rekening)
2. Menggolongkan akun
3. Mencatat transaksi keuangan ke dalam akun
secara benar
Pengertian Akun (Rekening)
• Akun (Account) adalah alat untuk mencatat
transaksi-transaksi keuangan yang
berhubungan dengann harta, utaang, modal,
penghasilan dan biaya (beban).
• Tujuan penggunaan akun (rekening) adalah
untuk mencatat data keuangan yang akan
digunakan sebagai dasar penyusunan laporan
keuangan.
• Kumpulan dari akun-akun yang ada disebut
Buku Besar (Ledger).
Penggolongan Akun
• Pada garis besarnya akun dikelompokkan
menjadi:
1. Akun Neraca (Akunn Riil), yaitu akun-akun yang
pada akhir peiode akuntansi akan dilaporkan ke
dalam neraca, meliputi harta, utang, dan modal.
(ekuitas)
2. Akun Rugi Laba (Akun Nominal), yaitu akun-akun
yang pada akhir periode akuntansi akan
dilaporkan ke dalam laporan rugi laba, meliputi
penghasilan dan biaya (beban).
Bagan Penggolongan Akun
HARTA (AKTIVA)/
ASSET

AKUN RIIL (NERACA) UTANG (LIABILITIES)

EKUITAS (MODAL)

AKUN BUKU BESAR

PENGHASILAN
AKUN NOMINAL
(RUGI LABA)
BIAYA (BEBAN)
Bentuk-Bentuk Akun

• Skontro (Sebelah menyebelah)


Nama Akun
Tanggal Keterangan Ref Jumlah Tanggal Keterangan Ref Jumlah

1. Nama akun ditulis di atas tengah


2. Kolom tanggal untuk mencatat tanggal terjadinya transaksi
3. Kolom keterangan untuk mencatat keterangan yang berhubungan
dengan transaksi
4. Kolom ref digunakan untuk mencatat sumber pencatatan
5. Kolom jumlah digunakan untuk mencatat besarnya transaksi dalam
satuan mata uang
Bentuk Saldo
• Bentuk 3 Kolom
Tanggal Keterangan Ref Debit Kredit Saldo

• Bentuk 4 Kolom (saldo Ganda)

Saldo
Tanggal Keterangan Ref Debit Kredit
Debit Kredit
Struktur Akun
1. Harta (Assets)
1. Harta lancar (Aktiva Lancar/Current Assets)
1. Kas (Cash)
2. Surat Berharga (Marketable Securities)
3. Perlengkapan (Supplies)
4. Piutang Usaha
5. Persediaan Barang Dagang
6. Biaya Dibayar Dimuka
7. Penghasilan yang Masih harus Diterima
2. Investasi Jangka Pendek
1. Investasi Dalam Saham
2. Investasi Dalam Obligasi
3. Investasi Jangka Panjang
1. Investasi Dalam Saham
2. Investasi Dalam Obligasi
4. Aktiva Tetap Berwujud
1. Tanah
2. Bangunan
3. Peralatan
4. Kendaraan
5. Aktiva Tetap Tidak Berwujud
1. Goodwill
2. Hak paten
6. Aktiva Tetap Lain-Lain
Lanjutan
2. Utang (liabilities)
1. Utang Jangka Pendek
1. Utang Usaha
2. Utang Bank
3. Utang gaji
4. Penghasilan Diterima Dimuka
5. Biaya Yang masih harus Dibayar
2. Utang Jangka Panjang
1. Utang Obligasi
2. Utang Hipoteek
3. Ekuitas (Capital)
1. Modal Sendiri
2. Modal Donasi
3. Modal Asing
Lanjutan

4. Penghasilan
1. Penghasilan Usaha
2. Penghasilan di Luar Usaha
5. Biaya
1. Biaya usaha
1. Biaya Pemasaran
2. Biaya Administrasi Umum
2. Biaya di Luar Usaha
Pengaruh Transaksi Terhadap Akun Buku
Besar
NO. AKUN BERTAMBAH BERKURANG SALDO NORMAL

1. Harta Debet Kredit Debet

2. Utang Kredit Debet Kredit

3. Ekuitas/Modal Kredit Debet Kredit

4. Penghasilan Kredit Debet Kredit

5. Biaya Debet Kredit Debet


TELADAN1
• Tuan Abdullah mendirikan usaha penjahit dengan
menyerahkan uang tunai sebesar Rp
10.000.000,00, dan Peralatan jahit senilai Rp
12.000.000,00
• Untuk menjalankan usaha, disewa sebuah
ruangan seharga Rp 2.000.000,00
• Dibeli perlengkapan jahit sebesar Rp 4.000.000,00
• Diselesaikan pekerjaan jahitan secara tunai senilai
Rp 3.000.000,00
Lanjutan
• Dibeli perlengkapan jahit Rp 5.000.000,00
secara kredit
• Diselesaikan pekerjaan jahit Rp 3.000.000,00
tetapi baru difakturkan
• Dibayar sebagian utang sebesar Rp 2.000.000
• Diterima sebagian tagihan sebesar Rp
1.000.000,00
• Diambil untuk keperluan pribadi Rp
2.000.000,00
• Dibayar gaji pegawai Rp 1.500.000,00
Kas
SALDO
TANGGAL KETERANGAN REF DEBET KREDIT
DEBET KREDIT
Agts 1 Modal awal 10.000 10.000
2 Sewa 2.000 8.000
3 Prlngkpn jht 4.000 4.000
4 Pnghsln 3.000 7.000
7 Utang 2.000 5.000
8 Xzz 1.000 6.000
9 2.000 4.000
10 gaji 1.500 2.500
Piutang usaha
SALDO
TANGGAL KETERANGAN REF DEBET KREDIT
DEBET KREDIT
Agts 6 XZZ 3.000 3.000
8 Xzz 1.000 2.000
Perlengkapan jahit
SALDO
TANGGAL KETERANGAN REF DEBET KREDIT
DEBET KREDIT
Agts 3 Tunai 4.000 4.000
5 Kredit 5.000 9.000
Peralatan jahit
SALDO
TANGGAL KETERANGAN REF DEBET KREDIT
DEBET KREDIT
Agts 1 Modal awal 12.000 12.000
Utang Usaha
SALDO
TANGGAL KETERANGAN REF DEBET KREDIT
DEBET KREDIT
Agts 5 XXX 5.000 5.000
7 2.000 3.000
Modal Abdullah
SALDO
TANGGAL KETERANGAN REF DEBET KREDIT
DEBET KREDIT
Agts 1 Modal awal 22.000 22.000
Prive Abdullah
SALDO
TANGGAL KETERANGAN REF DEBET KREDIT
DEBET KREDIT
agts 9 2.000 2.000
Penghasilan jahit
SALDO
TANGGAL KETERANGAN REF DEBET KREDIT
DEBET KREDIT
agts 4 Kredit 3.000 3.000
6 3.000 6.000
Biaya Sewa
SALDO
TANGGAL KETERANGAN REF DEBET KREDIT
DEBET KREDIT
Agst 1 1 tahun 2.000 2.000
Biaya Gaji
SALDO
TANGGAL KETERANGAN REF DEBET KREDIT
DEBET KREDIT
Agts 10 1.500 1.500
Penjahit Abdullah
Neraca Saldo
Per 1 Agustus 2013
No. Nama Akun Ref Debet Kredit
1 Kas 2.500
2 Piutang Usaha 2.000
3 Perlengkapan Jahir 9.000
4 Peralatan Jahit 12.000
5 Utang Usaha 3.000
6 Modal Abdullah 22.000
7 Prive Abdullah 2.000
8 Penghasilan jahit 6.000
9 Biaya sewa 2.000
10 Biaya Gaji 1.500
31.000 31.000
SOAL POSTES
• Siapkanlah akun buku besar kas, dan catatlah
transaksi berikut ini ke dalam akun Kas:
01 Jan Saldo awal kas Rp 600.000,00
02 Jan Dibayar biaya sewa Rp 80.000,00
03 Jan Dibayar utang kepada toko maju sebesar Rp 60.000,00
06 Jan Diterima penghasilan jasa secara tunai Rp 90.000,00
10 Jan Diselesaikan jasa jahitan senilai Rp 130.000,00 tetapi uangnya
belum diterima
17 Jan Dibeli mesin jahit tuni sebesar Rp 280.000,00
21 Jan Diterima pelunasan piutang dari pelanggan Rp 170.000,00
26 Jan Dibeli perlengkapan jahit secara kredit Rp 99.000,00
31 Jan Dibayar biaya gaji sebesar Rp 150.000,00

Anda mungkin juga menyukai