Anda di halaman 1dari 7

MODUL 5

Keterampilan Menulis
• Menulis Permulaan
kegiatan/ kemampuan menggambar atau melukis
lambang bunyi bahasa kedalam lambang-lambang tulis
sesuai dengan konvensi sistem tanda yang digunakan
oleh suatu masyarakata pemakai bahasa.

• Tujuan Menulis Permulaan


Sebagai dasar kemampuan menulis lanjut, yaitu
kemampuan menulis yang sesungguhnya, yakni
menuangkan pikiran, perasaan, gagasan, kedalam
bentuk bahasa tulis.
Tujuan Menulis Permulaan
Melatih kelenturan gerak tangan

Menirukan gambar/ lambang bunyi bahasa

Membedakan bentuk setiap lambang bunyi


bahasa

Membedakan bentuk setiap lambang bunyi


bahasa

Manulis tegak bersambung

Manulis indah
Jenis-jenis pembelajaran menulis
permulaan
• Menjiplak berbagai bentuk gambar
• Menjiplak bentu-bentuk huruf
• Menebalkan berbagai betuk gambar dan huruf
• Mencontoh huruf dari buku atau papan tulis
• Mencontoh kata/kalimat dari buku atau papan tulis
• Mencontoh teks sederhana dari buku atau papan tulis
• Menyalin puisi/lagu anak sederhana denagn huruf lepas atau tegak
bersambung
• Menulis kalimat sederhana yang didektekan guru
• Melengkapi kalimat berdasar gambar
• Melengkapi cerita dengan kalilmat yang tepat
• Menulis kalimat sederhana yang didektekan guru dengan memperhatikan
penggunaan huruf kapital dan tanda titik
• Mendeskripsikan tumbuhan atau binatang disekitar secara tertulis
• Keterampilan Menulis Lanjutan
kemampuan untuk mengembangkan skema yang
ada yang telah diperoleh sebelumnya untuk lebih
mengembangkan hal-hal yang akan ditulis dalam artian
menuangkan pikiran dan perasaannya dengan bahasa
tulis secara teratur dan teliti.

• Fungsi Menulis Lanjutan


Fungsi utama menulis lanjutan adalah
berkomunikasi melalui sistem lambang .
Tujuan Pembelajaran Menulis Lanjutan

• Informative discourse tujuan


untukmemberitahukan atau mengajar.
• Persuasive discourse untuk meyakinkan atau
mendesak.
• Literary discourse untnuk menghibur atau
menenagkan atau tujuan estetik disebut tulisan
literer atau wacana kesastraan.
• Expressive discourse untuk mengekspresikan
perasaan dan emosi yang kuat atau berapi-api.
Jenis-jenis Menulis Lanjutan
• Menyusun kalimat acak menjadi paragraf
• Melengkapi puisi anak berdasarkan gambar
• Menulis karangan sederhana berdasarkan
gambar berseri
• Menulis puisi berdasarkan rangsang gambar
• Melengkapi dialog percakapan
• Membuat petunjuk berdasarkan gambar berseri
• Melengkapi teks isian rumpang
• Menulis surat berdasarkan rangsang kasus

Anda mungkin juga menyukai