Anda di halaman 1dari 19

DEBY SRIANTO 

(1924801)
PUJI PRIANTA (1924802)
DINDA BHESTARI (1924803)
DINI LARASWATI  (1924804)
LINA AFIATUL JANNAH (1924805)
AYU FEBRINA TUNA (1924808)
KHARISMA BUNGA R. (1924810)
DIYAH LAPEYAN  (1924817)
LIA MARLIANI  (1924822)
RIRIS LIESTIYANINGSIH  (1924826)

KELOMPOK 1
IV ADMIXTURE
IV ADMIXTURE

WADAH SEDIAAN STERIL


FUNGSI WADAH FARMASI (PHARMACEUTICAL PACKAGING)

MELINDUNGI SEDIAAN DAN


MEMBERIKAN KEMUDAHAN
SELAMA PENYIMPANAN,
MENJAGA STABILITAS SEDIAAN DISTRIBUSI DAN PENGGUNAAN
FARMASI

MENJAMIN EFIKASI DAN


KEAMANAN SEDIAAN FARMASI
MEMBERIKAN IDENTIFIKASI DAN
INFORMASI TERKAIT SEDIAAN
FARMASI
SYARAT WADAH DAN PENUTUP
UNTUK SEDIAAN STERIL

TIDAK MEMPENGARUHI EFEK TERAPI


DARI SEDIAAN

TIDAK BOLEH
MELEPASKAN PARTIKEL
PADAT YANG KECIL

HARUS TERTUTUP KEDAP UNTUK


MENCEGAH MASUKNYA
MIKROORGANISME

TERBUAT DARI BAHAN YANG


MEMUNGKINKAN DILAKUKANNYA
INSPEKSI PADA SEDIAAN
KATEGORI KEMASAN UNTUK
SEDIAAN STERIL
SEDIAAN PARENTERAL (INJEKSI) VOLUME
KECIL TAKARAN TUNGGAL

MASING-MASING DOSIS DIMASUKKAN


DALAM WADAH YANG TERPISAH

VOLUME UMUMNYA: 0,5-10 mL

DAPAT DIMASUKKAN WADAH :


- AMPUL
- PREFILLED SYRINGE
- CARTRIDGE
AMPUL

 Ampul yang terbuat dari bahan gelas merupakan kemasan yang


paling populer digunakan untuk sediaan injeksi volume kecil
(small volume parenteral).
 Ampul terbuat dari bahan gelas netral dan gelas lime soda. Type I
tubing glass (USP) paling umum digunakan untuk pembuatan
ampul
 Setelah diisi ditutup dengan melebur gelas
 Pada waktu dibuka, tidak menimbulkan serpihan ke dalam
sediaan
 Untuk zat yang tidak tahan cahaya, dimasukkan dalam dose yang
rapat, bebas cahaya atau dalam ampul berwarna coklat atau
hijau
AMPUL

Kelemahan ampul yang terbuat dari bahan gelas:


a. Jaminan intregritas saat penutupan menggunakan api (proses sealing)
b. Permasalahan partikel yang masuk ke dalam sediaan saat ampul
dipecahkan untuk mengmabil sediaan

 Ampul yang terbuat dari plastik mempunyai keuntungan bebas dari


serpihan (saat penggunaan) dan tidak mudah pecah
 Kerugian ampul yang terbuat dari plastik adalah kurang jernih dan
kemungkinan pelepasan bahan plastik
 Ampul plastik umumnya digunakan untuk wadah aqua pro injeksi

Modifikasi terhadap ampul juga dilakukan melalui pembentukan ampul


dengan mulut yang lebar dan dasar ampul yang bulat datar untuk
memfasilitasi pengisian material kering atau suspensi
Prefilled Syringes

• Mengurangi sediaan yang terbuang


terutama untuk produk biomolekul
• Tersedia dengan kemasan dan kuantitas
yang beraneka ragam
• Mengeliminasi kesalahan pengambilan
obat dari vial. Prefilled syringe diisi sesuai
dosis yang dibutuhkan
• Mudah digunakan oleh tenaga kesehatan
• Akurasi dosis lebih baik
• Menurunkan resiko kontaminasi
• Meningkatkan kepatuhan pasien
Prefilled Syringes
CARTRIDGE

Cartridges mirip dengan syringe, tabung gelas diisi dengan produk


kemudian kedua sisi ditutup dengan karet pendorong dan piringan
karet seal. Perangkat ini dimasukkan dalam suatu pen.

Catridges banyak digunakan sebagai kemasan sediaan insulin

Catridges yang dimasukkan dalam suatu pen memberikan keterulangan


pemberian dosis yang akurat dibandingkan syringe
CARTRIDGE
SEDIAAN PARENTERAL DOSIS
GANDA

• Wadah: vial dari gelas + tutup karet


• Lebih mudah diisi dibanding ampul
• Volume: 2ml sampai 25ml
• Bentuk sediaan: larutan, suspensi, padat
VIAL

• Vial yang terbuat dari gelas merupakan kemasan yang umum


digunakan untuk mengemas sediaan cair dan serbuk hasil freeze
dried
• Vial yang terbuat dari plastik mulai dikembangkan untuk sediaan obat
kanker.
• Vial plastik terbuat dari siklik olefin polimer atau siklik olefin
kopolimer
• Vial yang terbuat dari gelas disterilkan dan dibebaskan pirogen
dengan metode pemanasan kering
• Vial plastik umumnya disterilkan dengan iradiasi
• Vial plastik memiliki kelemahan yaitu potensial interaksi dengan
produk obat (absorpsi, adsorpsi, migrasi, dan potensi partikel
terlepas) selama masa edar.
SEDIAAN PARENTERAL VOLUME BESAR TAKARAN
TUNGGAL = INFUS

 Wadah harus kuat karena wadahnya besar (500ml)


 Bahan:
- gelas
- plastik
 Umumnya dikemas dalam kemasan botol atau bag
BOTOL

Botol umumnya merujuk pada kemasan dengan volume lebih dari 100 ml

Sediaan parenteral volume besar atau emulsi umumnya


dikemas dalam kemasan botol

Botol untuk kemasan sediaan steril dapat terbuat dari gelas atau
plastik

Botol umumnya dibuat dengan proses blow- molded


BAGS

Kantong atau bags dengan ukuran 1 liter atau lebih digunakan


untuk kemasan sediaan infus atau nutrisi parenteral

Permasalahan pemberian identitas pada kemasan bags

Kemasan bags lebih disukai karena kemudahan pemindahan dan


transportasi

Material yang saat ini digunakan untuk pembuatan bags adalah


polialkena (polietilen dan polipropilen)

PVC selama ini menjadi pilihan material untuk pembuatan bags,


namun menimbulkan masalah karena melepaskan plasticizer
(DEHP) yang bersifat karsinogen pada produk
Gelas

Plastik
MATERIAL
PENYUSUN
Karet
KEMASAN
SEDIAAN
STERIL

Anda mungkin juga menyukai