Anda di halaman 1dari 41

PENGERTIAN KOMUNIKASI

KELOMPOK DAN KOMUNIKASI


ORGANISASI

Dr. Nila Nurlimah, Dra., M.Si.


Komunikasi
Kelompok dan Organisasi
Mana yang termasuk aktivitas
Komunikasi Kelompok dan • Seorang kepala bagian bersama salah seorang pegawai
Komunikasi Organisasi? melakukan wawancara penilaian tahunan tentang kinerja
tugas.
• Kepala sebuah rumah sakit mengadakan rapat untuk
menentukan bagaimana mengembangkan “relationship” yang
baik antara para petugas dengan para pasien.

• Kepala bagian personalia mempresentasikan komponen-


komponen gaji para karyawan.

• Ada 20 orang yang berkrumun melihat orang tertabrak kendaraan


di pinggir sebuah jalan.
Mana yang termasuk aktivitas
Komunikasi Kelompok dan
• Warek II sebuah universitas mengadakan pertemuan dengan Komunikasi Organisasi?
sekelompok mahasiswa yang mengajukan keberatan atas
kenaikan biaya pendidikan

• Seorang pegawai melakukan pendekatan terhadap seorang


koleganya yang punya masalah kerja, sambil makan di kantin di
lingkungan kantornya.

• Seorang direktur perusahaan mengirimkan undangan via email


kepada seluruh anak buahnya untuk mengadakan pertemuan di
sebuah kantin sambil makan siang.
Mana yang termasuk aktivitas • Ketua BEM Fikom Unisba, dengan berapi-api berpidato di depan
Komunikasi Kelompok dan ratusan mahasiswa, mengusulkan kepada pemerintah dan
pimpinan universitas untuk meningkatkan kesejahteraan dosen.
Komunikasi Organisasi?

• Di sebuah loket penjualan tiket pertandingan sepak bola terdapat


antrian orang-orang yang ingin menonton pertandingan jenis
olah raga yang saat ini sedang sangat populer.

• Sebuah perusahaan menjelaskan kontribusinya bagi masyrakat


luas melalui iklan di televisi.

• Kepala Humas sebuah lembaga mengundang para wartawan


untuk menjernihkan masalah kekeliruan pemberitaan dalam
media tentang lembaga ybs.
Apa itu?...
Organisasi?

Komunikasi?
Kelompok?
Pengertian Kelompok

Sherif and Sherif


Park dan Burgess De Vito (1997)
(1956)
“Kelompok adalah unit sosial yang
terdiri dari dua atau lebih individu “Kelompok adalah suatu kelompok kecil terdiri
yang telahmengadakan interaksi
sekumpulan orang yang dari 5-12 orang. Menurut
sosial yang cukupintensif dan teratur,
memiliki kegiatan yang Larson, maksimal 20 orang.
…terdapat pembagian tugas,
struktur dan norma-norma konsisten”
tertentu….;
Pengertian Kelompok

• Kelompok adalah sekumpulan orang yang mempunyai tujuan bersama yang berinteraksi satu
sama lain untuk mencapai tujuan bersama, mengenal satu sama lainnya, dan memandang
mereka sebagai bagian dari kelompok tersebut (Deddy Mulyana, 2005).

•Kelompok adalah sekumpulan orang yang satu sama lain terikat untuk suatu kepentingan
untuk mencapai tujuan tertentu.
KARAKTERISTIK
PSIKOLOGIS KELOMPOK
• Anggota kelompok merasa terikat dg kelompok
Ada sense belonging (yg tdk dimiliki org yg bukan anggota)

• Nasib anggota saling bergantung


Hasil setiap org terkait dlm cara tertentu dg hasil yg lain
Mengapa orang bergabung dengan
kelompok?
Fungsi kelompok bagi perseorangan:

Membantu individu dalam memenuhi tujuan-tujuan yang ingin dicapainya. Termasuk


1
sosialisasi (socializing) dan pertemanan (companionship).

2 Mendukung perkembangan atau perubahan seseorang.

3 Sebagai sarana bagi pertumbuhan secara spiritual (spiritual growth).

4 Mencapai tujuan-tujuan ekonomis.


PENGERTIAN KOMUNIKASI KELOMPOK

Komunikasi kelompok adalah komunikasi yang berlangsung antara


beberapa orang dalam suatu kelompok “kecil” seperti dalam rapat,
pertemuan, konperensi dan sebagainya

Proses komunikasi yang terjadi diantara sekelompok orang dalam


melakukan tugas dan mencapai tujuannya.
MANFAAT KOMUNIKAS KELOMPOK

1 Memenuhi kebutuhan sosial

2 Membentuk konsep diri

3 Memberi/menerima dukungan dan bantuan

4 Berbagi dengan orang lain

5 Mencapai tujuan bersama


Pengertian dan
Definisi
Organisasi

1 Jelaskan apa yang dimaksud dengan


Organisasi ?
2 Apa saja unsur-unsur dalam
Organisasi ?
Pengertian Organisasi

Organisasi merupakan satu kumpulan atau


sistem individual yang melalui satu hierarki
jenjang dan pembagian kerja, berupaya
mencapai tujuan yang ditetapkan
Definisi Organisasi
ROGERS & ROGERS

Organisasi merupakan suatu struktur yang melangsungkan berbagai


proses pencapaian tujuan yang telah ditetapkan dimana operasi dan
interaksi di antara bagian yang satu dengan bagian yang lainnya dan
manusia yang satu dengan manusia yang lainnya berjalan secara
harmonis dan pasti.
Definisi Organisasi

KOCHLER WRIGHT

Organisasi adalah suatu bentuk


Organisasi adalah sistem hubungan
sistem terbuka dari aktivitas yang
yang terstruktur yang
dikoordinasi oleh dua orang atau
mengkoordinasi usaha suatu
lebih untuk mencapai suatu tujuan
kelompok orang untuk mencapai
bersama
tujuan tertentu.
Definisi Organisasi
Ada 3 unsur yang sama:

1 2 3
Organisasi Merupakan Suatu Tujuan Bersama Yang Ingin
Koordinasi Aktivitas
Sistem Dicapai
Definisi Organisasi
PHILLIPE SENZNICK

Organisasi adalah suatu sistem yang dinamis yang selalu berubah


dan menyesuaikan diri dengan tekanan internal dan eksternal dan
selalu dalam proses evolusi yang kontinyu.
Definisi Organisasi
BALDRIDGE

Organisasi sebagai persatuan yang mencakup satu set kepentingan


yang berbeda-beda dari individu dan kelompok, karena organisasi
adalah persatuan maka tidak dapat ditolak organisasi mempunyai
banyak kemungkinan, konflik, tujuan-tujuan yang berubah sebagai
keseimbangan kekuatan dalam perubahan organisasi.
Ada beberapa unsur atau
karakter yang sama :

Proses pengorganisasian
1

Pembagian tugas dan peran


2

Dinamis/ fleksibel/
3
perubahan
4 Terbuka
Definisi Komunikasi

Gerald R Miller Everett M Rogers

Komunikasi terjadi ketika suatu


Komunikasi adalah suatu proses
sumber menyampaikan suatu pesan
dimana suatu ide dilaihkan dari
kepada penerima dengan niat yang
sumber kepada suatu penerima atau
disadari untuk mempengaruhi
lebih, dengan maksud mengubah
perilaku penerima
tingkah laku mereka
Definisi Komunikasi

Carl. I Hovland Robert King

Komunikasi adalah proses yang


Komunikasi adalah pernyataan
memungkinkan seseorang
manusia
(komunikator) menyampaikan
rangsangan (biasanya lambang-
lambang verbal) untuk mengubah
perilaku orang lain
Komunikasi Organisasi

Komunikasi Organisasi : sebagai arus


Komunikasi Organisasi : arus
data yang akan melayani komunikasi
informasi, pertukaran informasi dan
organisasi dan proses
pemindahan arti di dalam suatu
interkomunikasi dalam beberapa cara
organisasi

Kahn dan Katz Thayer


Komunikasi Organisasi
Wayne Pace

Komunikasi organisasi dapat didefinisikan sebagai pertunjukkan dan penafsiran


pesan di antara unit-unit komunikasi yang merupakan bagian dari suatu organisasi
tertentu

Organisasi terdiri dari unit-unit komunikasi dalam hubungan-hubungan hierarkhis antara


yang satu dengan yang lainnya dan berfungsi dalam suatu lingkungan
Komunikasi Organisasi
Devito

Merupakan pengiriman dan penerimaan berbagai pesan di dalam organisasi –di


dalam kelompok formal maupun informal organisasi. Semakin besar organisasi,
semakin kompleks komunikasi organisasinya

Komunikasi organisasi dapat bersifat formal maupun informal


Dalam Komunikasi Organisasi terdapat:

1 Komunikasi Interpersonal

Komunikasi media komputer


2 (computer mediated communication)

3 Komunikasi Kelompok

4 Komunikasi Massa
Relevansi komunikasi dalam
organisasi

Organisasi terdiri dari Dalam organisasi, orang-orang


saling tergantung Ketergantungan: kinerja seseorang
sejumlah orang
dipengaruhi dan mempengaruhi
kenerja yang lain; perlu adanya
koordinasi; koordinasi membutuhkan
Komunikasi mengubah Komunikasi: rantai ikatan komunikasi.
kelompok/organisasi menjadi antarindividu untuk bekerja
berfungsi sama
MACAM MACAM ORGANISASI

1 2 3
Berdasarkan proses Berdasarkan legalitas dlm adm. pemerintah: Berdasarkan besar-kecilnya:
pembentukannya: • Organisasi resmi • Organisasi besar
• Organisasi Formal • Organisasi tidak resmi • Organisasi menengah
• Organisasi Informal • Organisasi kecil

4 5
Berdasarkan tujuannya: Berdasarkan kehadiran anggotanya:
• Organisasi profit • Organisasi biasa
• Organisasi nonprofit • Organisasi virtual
• Organisasi semi-profit
Komunikasi
Formal dan Informal
Definisi Komunikasi

Komunikasi Formal Komunikasi Informal

•Adalah komunikasi yang disetujui oleh


•Adalah komunikasi yang disetujui secara
organisasi itu sendiri dan sifatnya berorientasi
sosial.
pada organisasi.
•Orientasinya tidak pada organisasinya itu
•Isi pesan : cara-cara kerja, informasi
sendiri tapi lebih pada para anggotanya secara
pekerjaan, produktivitas, kebijakan,
individual.
pernyataan, ideologi, dll.
Klasifikasi / Jenis Organisasi

ORGANISASI SOSIAL ORGANISASI FORMAL

Yaitu kerjasama yang dilakukan oleh dua


•Adalah suatu asosiasi yang didirikan dengan
orang atau lebih yang tidak dikoordinir untuk
sengaja untuk mencapai suatu tujuan tertentu
mencapai tujuan yang disadari, tapi akhirnya
yang ditetapkan secara rasional yang
mencapai tujuan bersama, dimana kedudukan
memerlukan tujuan bersama.
dan fungsi-fungsi yang dilakukan tampak
•Organisasi dirancang untuk
kabur
mengkoordinasikan kegiatan-kegiatan banyak
individu dan untuk memberikan rangsangan
kepada orang-orang lainnya untuk membantu
mereka.
SATU DUA
KOMUNIKASI /
ORGANISASI Manusia berusaha untuk memenuhi
INFORMAL Manusia adalah makhluk sosial, harapan orang lain, sesuai norma,
setiap orang cenderung bergaul budaya, dan etika ataupun etiket
Terbentuk oleh beberapa hal (tidak menyendiri)

Bergaul adalah naluri manusia


untuk memenuhi kepuasan dari
seseorang (non material &
material) TIGA

Kepribadian manusia diperoleh


dari belajar (sosialisasi = proses Manusia seringkali bosan terhadap
belajar) pola yang baku/ mengikat (boring
of pattern)
EMPAT LIMA
KOMUNIKASI /
Adanya konsekuensi kerja. Dalam
Culture (budaya).
Ada 2 jenis budaya asal di dalam
ORGANISASI
bekerja ada dunia kerja : INFORMAL
kendala/benteng/barrier:
Rural (masyarakat pedesaan)… Terbentuk oleh beberapa hal
1
Psikologis (ada interaksi timbal balik
1
ketidaksesuaian kebutuhan)
Urban (masyarakat perkotaan)
2
Struktural (struktur malah
2
menghambat, birokrasi yang
panjang), manusia cenderung Ada kecenderungan transfer
ingin mengubah struktur. budaya rural masuk ke organisasi
formal
3 Sosial (ada persaingan)
Ada ancaman pola komunikasi
rural menjadi pola komunikasi
organisasi
Proses Organisasional
Organisasi Formal

Ada beberapa prinsip komunikasi dalam organisasi

1 Prinsip kesamaan pendapat

2 Ketentuan dalam melaksanakan pekerjaan

3 Span of controll (rentang pengawasan)

4 Supaya manusia diintegrasikan dalam pekerjaannya dengan melalui pembagian


kerja

Berdasarkan hal ini maka dibentuk lah organisasi kerja atau Organisasi Formal.

Jadi Organisasi Formal dibentuk secara terencana dan sadar.


Proses Organisasional
Organisasi Formal

SATU DUA TIGA

Terbentuk karena adanya


Adapun organisasi informal komunikasi informal (dalam
Dulu komunikasi informal selalu
terbentuk secara spontan / tidak bentuk rumor, desas-desus, yang
dianggap buruk / berdampak
direncanakan. bersifat menyimpang dari aliran
negatif
struktur organisasi) ……..muncul
Grapevine
Sisi Positif & Sisi Negatif
Komunikasi Informal

Keuntungan Kerugian

1 Jalur informal dan the first komunikatornya bisa 1 Dapat menyebarkan berita bohong
digunakan untuk kontrol/ pengawasan.

2 Jalur komunikasi informal tersembunyi (namun lama 2 Dapat menyebarkan informasi yang merusak
kelamaan akan diketahui the first komunikatornya)

3 Manager profesional yang cakap akan memanfaatkan


jalur tersebut untuk koordinasi

4 Membandingkan antara rencana kerja dengan


pelaksanaan, laporan dari bawahan berjenjang, jadi
ada filtering (penambahan interpretasi), terlambat,
subjektif, bisa digunakan jalur informal untuk social
control
BENTUK ORGANISASI
INFORMAL
Robert Dubin “The World of Work, 1961

1 The Pair 3 The Primary Association (Ikatan Primer)

Tujuan masih kabur, tidak ada prinsip Ada hubungan afektif, lebih dari 5 orang, tujuan
tapi sudah ada solidaritas jelas, pimpinan ada, solidaritas tinggi.

The Clique
2 The Triad 4
Organisasi informal yang ingin menguasai
Tujuan mulai tampak, 1 orang sebagai
organisasi formal, menjadi pressure
pemimpin, solidaritas kuat
group….motifnya : kekuasaan
Hubungan Kepemimpinan
Empat Aspek Interpersonal

yang Formal
Formal
pemimpin diberi tugas dan
Membedakan sudah ditentukan
pekerjaan
Organisasi Formal Informal
Informal
vs Informal sebagian besar ditentukan oleh
kepentingan anggota
pemimpin adalah orang terpilih
(choice figure)

Algirys
Pengendalian Ketergantungan
Perilaku

Formal Formal
melalui sistem hukuman dan bukan tergantung pada pimpinan
ganjaran
Informal Informal
dengan pemenuhan kepentingan bawahan bebas bisa keluar sewaktu-
anggota waktu
Internal Communication
“Communication among the members of an organization is essential for a business to be
effective, so each organization approaches internal communication differently”

Formal (communication network) Informal

1 Downward information flow 1 Grapevine

2 Upward information flow 2 Desas-desus

3 Horizontal information flow 3 Personal contact

4 Diagonal information flow


External Communication
“Carries information in and out of the companies. Companies constantly exchange messages
with customers, vendors, distributors, competitors, investors, journalist, government, and
communities representatives”

Informal
Formal 1 Advice from family and friend

Marketing 2 Personal contact


1
3 Public contact
2 Public Relations (Service Excelent)
4 Performance
3 Management Crisis 5 General appearance
6 Facial expression
7 Handling customer complaint

Anda mungkin juga menyukai