Anda di halaman 1dari 15

STANDAR PELAYANAN

WIRANIAGA

HR-Retail Program
Standar Pelayanan

GREETINGS (Pembuka)

Memberikan Pelayanan

Memberikan Informasi

Penjelasan Produk

Mengatasi Keluhan Pelanggan

Membantu Handling Barang

GREETINGS (Penutup)
 Greeting diberikan kepada
setiap pelanggan yang
memasuki area penjualan

Menyapa pelanggan
dilakukan dengan
senyuman yang menarik,
menatap mata, dan ramah
sambil mendekati
pelanggan yang masuk

Greetings dilakukan sesuai
dengan waktu (selamat
pagi/siang, dst), dan usia
customer (Pak, Bu, Mas, Selamat siang

dst.)
Nada suara dalam
Pak/Bu/Mas,
berbicara tidak terlalu
keras tapi juga jangan
silahkan..
terlalu kecil, serta artikulasi
dalam pengucapan harus
jelas tidak bergumam
Pelayanan

Wiga harus cekatan dalam
memberikan pelayanan.

Penawaran bantuan diberikan
kepada pelanggan yang kelihatan
sedang kebingungan.

Bila pelanggan menolak, persilahkan


pelanggan untuk melihat lihat dan
katakan kepada pelanggan untuk
tidak sungkan menghubungi wiga bila
memerlukan bantuan
Memberikan Informasi
 Berikan informasi yang sesuai dengan apa yang
dibutuhkan pelanggan
 Menjelaskan setiap pertanyaan pertanyaan
yang diajukan oleh pelanggan dengan cermat
Penjelasan Produk

 Berikan penjelasan kepada pelanggan dengan


cara yang informatif (singkat, padat, jelas dan
mudah dimengerti oleh pelanggan)
Keluhan Pelanggan
 Setiap keluhan yang diajukan pelanggan
didengarkan dan diterima dengan baik
 Bila permasalahan dapat diselesaikan
langsung, maka wiga langsung mengambil
tindakan dan melaporkan hal tersebut ke Store
SPV
 Bila permasalahan tidak dapat diselesaikan,
alihkan langsung ke store supervisor
Membantu Handling Barang

Periksa kualitas barang sebelum diserahkan
kepada pelanggan dan berikan kesempatan
kepada pelanggan untuk mengecek barang
tersebut

Barang yang sudah dibeli wajib dalam kondisi
terbungkus kantong plastik dan di steples
dengan struk pembelian

Bila pembelian dalam jumlah besar, pihak toko
wajib berinisiatif mengantar barang sampai ke
area parkir
Setiap kasir pada saat
closing penjualan wajib
mengucapkan terima
kasih kepada
pelanggan dengan
sopan

Wiraniaga yang berada di area pintu keluar


wajib mengucapkan “terima kasih, kami tunggu
kedatangan nya kembali”

Hindari gesture tubuh yang tidak menyenangkan

Make up di area penjualan / kasir.

Makan dan minum di area penjualan.

Mengoperasikan Handphone pada saat jam kerja.

Membawa masuk seseorang yang tidak mempunyai hubungan
kerja ke area penjualan (bukan customer).

Ngobrol secara bergerombol di area penjualan.
Senyumlah setiap saat
Manfaat Senyum :
 Terlihat lebih menarik

Mengubah mood
 Memberi nuansa positif
 Mengurangi stress
 Meningkatkan daya tahan
 Menstabilkan tekanan darah

Pain Killer
 Lebih muda
 Percaya diri
 Panjang Umur
Survey
Kepuasan
Pelanggan

Pelanggan yang kecewa akan menceritakan ketidakpuasan tersebut kepada
10 orang

13% Pelanggan yang memiliki masalah ketidakpuasan terhadap perusahaan
akan bercerita kepada 20 orang

68% Pelanggan akan berhenti membeli karena ketidakpuasan pelayanan

14% ketidakpuasan pelanggan disebabkan oleh kualitas produk

25% Pelanggan memberi penilaian buruk atas pelayanan ritel di sekitar
mereka

Biaya untuk mendapatkan pelanggan baru 3-4 kali lebih mahal dibandingkan
mempertahankan pelanggan yang telah ada sebelumnya

PELANGGAN ADALAH RAJA
Terima
Kasih

Anda mungkin juga menyukai