Anda di halaman 1dari 21

GAS-LIQUID

ABSORPTIO
N COLUMN
MAS’UDAH, S.ST., M.SC.
MAS’UDAH, S.ST., M.SC.
- Dosen di Jurusan Teknik Kimia Politeknik Negeri Malang
- Research Assistant - Laboratory for Product and Process Innovation
Department of Mechanical and Process Engineering Offenburg University,
Germany
WHAT IS ABSORPTION?
- Proses pemisahan bahan dari satuan campuran gas (absorbat) dengan cara
pengikatan/penyerapan bahan tersebut pada permukaan absorben cair yang diikuti dengan
pelarutan
absorbsi dimana gas terlarut dalam cairan penyerap tidak
disertai dengan reaksi kimia
ABSORPSI FISIK
Contoh: absorbsi gas H2S dengan air, metanol, propilen,
dan karbonat

ABSORPSI absorbsi dimana gas terlarut didalam larutan penyerap


disertai dengan adanya reaksi kimia
ABSORPSI KIMIA
Contoh: absorbsi gas dengan larutan MEA, NaOH.
K2CO3, dll.
ABSORBEN
- Absorben (cairan pencuci) adalah cairan yang dapat melarutkan bahan yang akan
diabsorbsi pada permukaannya, baik secara fisik maupun secara reaksi kimia
- Persyaratan absorben:
1. Memiliki daya melarutkan bahan yang akan diabsorpsi yang sebesar mungkin
(kebutuhan akan cairan lebih sedikit, volume alat lebih kecil).
2. Selektif
3. Memiliki tekanan uap yang rendah
4. Tidak korosif
5. Mempunyai viskositas yang rendah
6. Stabil secara termis
7. Murah
FAKTOR YANG
MEMPENGARUHI
- Laju alir air - Semakin besar, penyerapan semakin baik.
-ABSORPSI
Komposisi dalam aliran air - Jika terdapat senyawa yang mampu beraksi dengan CO2
(misalnya NaOH) maka penyerapan lebih baik.
- Suhu operasi - Semakin rendah suhu operasi,penyerapan semakin baik.
- Tekanan operasi - Semakin tinggi tekanan operasi, penyerapan semakin baik sampai pada
batas tertentu. Diatas tekanan maksimum (untuk hidrokarbon biasanya 4000-5000 kPa),
penyerapan lebih buruk.
- Laju alir gas - Semakin besar laju alir gas, penyerapan semakin buruk.
PRINSIP
KERJA
Campuran gas diumpankan dari
bagian bawah kolom absorber.
Didalam absorber terjadi kontak
Antara dua fasa yaitu fasa gas dan
fasa cair mengakibatkan
perpindahan massa difusional
dalam umpan gas dari bawah
menara ke dalam pelarut air
sprayer yang diumpankan dari
bagian atas menara.
APLIKASI ABSORBSI
DALAM
- INDUSTRI
Proses pembuatan formalin
- Proses pembuatan asam nitrat
- Pemurnian gas alam
GAS-LIQUID ABSORPTION COLUMN

MANUAL
INSTRUCTION
PERCOBAAN A
PERCOBAAN A
PERCOBAAN A
PERCOBAAN B
PERCOBAAN B
PERCOBAAN C
PERCOBAAN C
PERCOBAAN C
PERCOBAAN D
PERCOBAAN D
PERCOBAAN E
PERCOBAAN F

Anda mungkin juga menyukai