Anda di halaman 1dari 10

BIOTERMAL

Penerapan Ilmu Biotermal Dalam Kehidupan


Sehari - hari
KELOMPOK : 2

1. Dinda Dwi Cahyani


2. Ferdian Hardianata
3. Giska Cahyaningsih
4. Lisa Maulian Safitri
5. M. Faisal Kurahman
6. Nadia Fitrah Ariani
7. Teteh Intan Lestari
DAFTAR ISI

ISU
KESIMPULAN

PEMBAHASAN
DAFRAR PUSTAKA
ISU

Tiwi dan Trisna pergi ke mall, ketika Tiwi dan Trisna ingin masuk ke
mall satpam memberhentikanya di depan pintu masuk mall.
Hal itu dilakukan untuk mengukur suhu tubuh Tiwi dan Trisna
apakah mereka demam atau tidak. Di karnakan demam merupakan
salah satu ciri dari orang yang terinfeksi virus corona. Pengecekan
suhu itu dilakukan dengan thermo gun. Tiwi dan Trisna terheran
karena alat pengcek suhu tubuh itu dilakukan tanpa menyentuh kulit
mereka.

RUMUSAN
MASALAH
1. BAGAIMANA CARA MENGGUNAKAN THERMO GUN
2. BAGAIMANA KONSEP KERJA THERMO GAN SEHINGGA DAPAT
MENENTUKAN SUHU TUBUH
PEMBAHASAN
PENGERTIAN BIOTERMAL
Biotermal (Suhu dan Termometer) berasal dari kata Bio Artinya Makluk
Hidup, Sedangkan termal adalah suhu. Suhu adalah besaran yang menyatakan
drajat panas dingin suatu benda. Biotermal adalah Panas Yang Dihasilkan Dari
Makhluk hidup

PENGERTIAN THERMO
GUN
Menurut para pakar dari Departemen Fisika Kedokteran Medical Technology
IMERI, Fakultas Kedokteran Universitas Indonesia (FKUI) menyebut bahwa
thermo gun adalah salah satu jenis termometer inframerah yang berfungsi
untuk mengukur temperatur tubuh, yang diarahkan ke dahi
KONSEP
FISIKA
Dosen Departemen Fisika Universitas Airlangga (Unair),  Herri
Trilaksana PhD menyatakan alat ukur thermo gun merupakan alat ukur
yang secara aktif menerima radiasi infra merah yang dipancarkan oleh Semakin tinggi energi yang dimiliki suatu obyek atau sistem, maka
obyek. semakin tinggi vibrasi atomiknya atau semakin kuat intensitas radiasi
Teknologi yang digunakan dalam pengukuran suhu adalah dengan gelombang infra merah yang dipancarkan oleh suatu obyek,
menggunakan pengukuran radiasi infra merah (IR) yang dipancarkan oleh Di dalam alat ukur thermo gun memiliki bagian yang dinamakan
obyek. Setiap obyek yang berada pada suhu di atas nol mutlak (nol Kelvin), thermopile yang berfungsi untuk menangkap radiasi infra red dari obyek
atom-atom penyusunnya pasti akan bergerak realtif satu sama lain. yang ada di depannya, lalu mengubahnya menjadi panas. Panas yang
Sehingga semakin tinggi temperatur yang dimiliki suatu obyek, akan dihasilkan ini akan diubah menjadi tegangan listrik sehingga didapat
semakin besar getaran atom penyusunnya. Gerak ini sering dikenal sebagai menampilkan pada layar (display).
vibrasi atomik. Di dalam teori radiasi gelombang elektromagnetik, vibrasi  
atomik tersebut akan menghasilkan sebuah emisi gelombang
elektromagnetik dalam rentang gelombang infrared (IR).
KESIMPULAN
DAFTAR
PUSTAKA
Asa

Anda mungkin juga menyukai