Anda di halaman 1dari 11

Lari Estafet

Sharikha Sekar Ramadhani (39)


Pengertian
Lari estafet adalah salah satu nomor lari dan dilakukan beregu dan berlari secara bergantian dengan tongkat sebagai aba-
aba untuk pelari selanjutnya. Satu tim lari estafet beranggotakan 4 orang.
Start Lari Estafet
Start yang digunakan adalah start jongkok yang memiliki 3 aba-aba yaitu, bersedia, siap, yak!.
● Bersedia: berjalan menuju garis start dan posisi tangan tidak melebihi garis start
● Siap: pinggul dinaikkan keatas
● Yak!/suara tembakan: kaki menolak dan mengayunkan tangan lalu lari sekencang-kencangnya.

Teknik start awal


● Model 1 (short start)
Jarak antara ujung kaki dengan lutut dekat
● Model 2 (medium start)
Jarak antara ujung kaki dengan lutut agak jauh
● Model 3 (long start)
Jarak antara ujung kaki dengan lutut lebih jauh dibandingkan medium start.

Lari Estafet
Tongkat
Panjang: 30 Cm
Berat: 50 gram
Teknik Memberi dan Menerima tongkat

Teknik Downsweep Teknik Upsweep


01 Penerima tongkat
02 Sama dengan teknik
menggunakan telapak tangan downsweep hanya saja
menghadap kebawah, telapak tangan yang
pemberi meletakkan tongkat digunakan penerima
pada pelari selanjutnya menghadap keatas.
diantara ibu jari dan jari
lainnya.
Pada saat mencapai garis finish, badan agak
dicondongkan kedepan.

Finish Lari Estafet


Bentuk Perpindahan

Perpindahan Perpindahan
tongkat secara tongkat secara non-
visual visual
Pelari selanjutnya menunggu Pelari 2,3,4 hanya mendengar
tongkat sambil melihat kearah kode suara dari runner
temannya. sebelumnya dan bersiap-siap
menerima tongkat.
Modifikasi Tongkat
Estafet
Alat & Bahan
1. Meteran
2. Golok
3. Kuas
4. Gergaji besi
5. Timbangan
6. Paralon air
7. Cat
8. Kayu
Cara membuat:

1. Ukur paralon 30 cm dan potong.


2. Potong kayu sesuai dengan diameter paralon.
3. Masukan kayu kedalam paralon agar tidak terlalu
ringan.
4. Cat tongkat yang sudah jadi kemudian tunggu cat
sampai kering.
5. Timbang sesuai dengan ukuran tongkat, 50 gram.
TERIMAKASIH

Anda mungkin juga menyukai