Anda di halaman 1dari 63

1

UPAYA POKOK
PUSKESMAS KAYON

 Clara Sintani, S.ked  Andreani Uria Utama Ludjen,


 Dian Triyeni, S.ked S.ked
 Satriyandi Mahmud, S.ked PEMBIMBING :
DR. DIAN MUTIASARI, M.KES
DR. NORA FERI SARAGI SITIO

KEPANITERAAN KLINIK ILMU KEDOKTERAN KOMUNITAS


FAKULTAS KEDOKTERAN UNIVERSITAS PALANGKA RAYA
PALANGKA RAYA
2021
LATAR BELAKANG

Puskesmas → fasilitas pelayanan kesehatan


yang menyelenggarakan upaya kesehatan
Peraturan Menteri Kesehatan masyarakat (UKM) dan upaya kesehatan
Nomor 75 Tahun 2014 tentang perorangan (UKP) tingkat pertama,
lebih mengutamakan upaya promotif dan
Pusat Kesehatan Masyarakat preventif, u/ mencapai derajat kesehatan
masyarakat yang setinggi tingginya di
wilayah kerjanya
UKP  keg. dan/atau serangkaian kegiatan pelayanan
kesehatan yg ditujukan u/ peningkatan, pencegahan,
penyembuhan penyakit, dan memulihkan kesehatan
perseorangan
Dua fungsi Puskesmas yaitu :
• penyelenggaraan Upaya Kesehatan
Masyarakat (UKM)
• penyelenggaraan Upaya Kesehatan
Perorangan (UKP)

UKM  Keg. u/ memelihara dan meningkatkan


kesehatan serta mencegah dan menanggulangi timbulnya
masalah kesehatan dengan sasaran keluarga, kelompok,
dan masyarakat
TUJUAN UMUM

Laporan ini bertujuan untuk memberikan gambaran kegiatan pelaksanaan


upaya pokok pada daerah kerja Puskesmas Kayon tahun 2020.
TUJUAN KHUSUS
Adapun rincian tujuan khusus yang ingin dicapai oleh laporan ini adalah sebagai berikut.
 Memberikan gambaran kegiatan pelaksanaan Upaya Promosi Kesehatan pada daerah kerja Puskesmas
Kayon tahun 2020
 Memberikan gambaran kegiatan pelaksanaan Upaya Kesehatan Lingkungan pada daerah kerja Puskesmas
Kayon tahun 2020.
 Memberikan gambaran kegiatan pelaksanaan Upaya Kesehatan Ibu dan Anak serta Keluarga Berencana
pada daerah kerja Puskesmas Kayon tahun 2020.
 Memberikan gambaran kegiatan pelaksanaan Upaya Perbaikan Gizi pada daerah kerja Puskesmas Kayon
tahun 2020.
 Memberikan gambaran gambaran kegiatan pelaksanaan Upaya Pencegahan dan Pemberantasan Penyakit
Menular pada daerah kerja kerja Puskesmas Kayon tahun 2020
MANFAAT
Bagi Puskesmas
Bagi Dokter Muda  Laporan ini diharapkan dapat dijadikan sebagai
masukan bagi perbaikan kegiatan program yang
 Menerapkan ilmu pengetahuan yang telah dilaksanakan dan sebagai bahan acuan untuk
diperoleh saat perkuliahan. meningkatkan mutu penyelenggaraan pelayanan
kesehatan terhadap masyarakat.
 Mengetahui kendala-kendala yang dihadapi  Mengetahui masalah-masalah yang muncul pada
dalam mengambil langkah yang harus program-program Puskesmas Kayon, serta
dilakukan untuk mencapai tujuan yang telah memperoleh masukan dari saran-saran yang diberikan
ditetapkan, antara lain perencanaan, sebagai umpan balik yang positif.

pengorganisasian, pelaksanaan, dan Bagi Masyarakat


pengawasan.  Terciptanya pelayanan kesehatan yang bermutu.
 Diharapkan dapat meningkatkan taraf kesehatan
 Melatih dan mempersiapkan diri dalam masyarakat dengan tercapainya keberhasilan program.
mengatur suatu program.
Gambaran PKM
Kayon
Visi, Misi, Moto PKM Kayon
VISI = “Mewujudkan kemandirian masyarakat untuk hidup sehat.”

MISI =
1. Mewujudkan perilaku hidup bersih dan sehat
2. Meningkatnya peran serta masyarakat untuk berperilaku hidup sehat
3. Memberikan pelayanan puskesmas yang bermutu, berintegrasi dan terjangkau oleh masyarakat

MOTTO = “ Tagal Sinta Jadi Barigas”

TATANILAI :
Kedisiplinan
Kerjasama tim
Pelayanan prima
Integritas yang tinggi
Sarana Pelayanan Kesehatan

Milik Pemerintah Kota Palangka Raya, yaitu:


 1 buah Puskesmas Induk Kayon.
 2 buah Puskesmas Pembantu
 11 buah Posyandu Balita
 6 buah Posyandu Lansia
 4 buah Posbindu

Milik swasta 12 buah, yaitu 12 buah praktek


bidan mandiri.
Sarana Farmasi

 Ketersediaan obat pelayanan kesehatan dasar tahun 2020


relatif cukup baik dalam hal jenis maupun jumlahnya.
Sumber dana pengadaan obat berasal dari APBD Kota,
BPJS, APBD Provinsi Kalimantan Tengah untuk buffer stok
dan APBN untuk obat jamkesmas.
Sarana Lab

 Puskesmas Induk = Hematologi, Kimia klinik, Mikrobiologi, dan Urinalisa


 Puskesmas pembantu = belum tersedia
Jumlah dan Rasio Tenaga Medis di Puskesmas Kayon Kota Palangka Raya
Pada Tahun 2020

Jumlah dan Rasio Tenaga Keperawatan di Puskesmas Kayon Kota Palangka Raya Pada
Tahun 2020
Jumlah dan Rasio Tenaga Kefarmasian di Puskesmas Kayon Kota Palangka Raya Pada
Tahun 2020

Jumlah dan Rasio Tenaga Gizi di Puskesmas Kayon Kota Palangka Raya Pada Tahun 2020

Jenis Tenaga Target Nasional Rasio Rasio per 100.000 Penduduk di Wilayah
No. Jumlah
Medis
per100.000 Penduduk Kerja Puskesmas Kayon

1. Tenaga Gizi 10 4 1
Jumlah dan Rasio Tenaga Kesehatan Masyarakat di Puskesmas Kayon Kota Palangka Raya
Pada Tahun 2020

Jenis Tenaga Target Nasional Rasio Rasio per 100.000 Penduduk di


No. Jumlah
Medis per100.000 Penduduk Wilayah Kerja Puskesmas Kayon

1. Tenaga 13 5 3
Kesehatan
Masyarakat

Jumlah dan Rasio Tenaga Sanitasi di Puskesmas Kayon Kota Palangka Raya Pada Tahun
2020
Rasio per 100.000 Penduduk di
Target Nasional Rasio
No. Jenis Tenaga Medis Wilayah Kerja Puskesmas Jumlah
per100.000 Penduduk
Kayon

1. Sanitarian 15 5 2
Sarana dan Prasarana PKM Kayon
Tenaga Kesehatan PKM Kayon
Sumber Dana

 Bantuan Operasional Kesehatan (BOK)


 BPJS
 Dana Alokasi Umum
Program UKM Esensial

 Upaya Promosi Kesehatan (PROMKES)


 Pembinaan Kesehatan Lingkungan dan Sanitasi
Dasar
 Kesehatan Ibu Anak dan Keluarga Berencana
 Perbaikan Gizi Masyarakat
 Upaya Pencegahan dan Pemberantasan Penyakit
Program UKM Pengembangan

Upaya Kesehatan Sekolah (UKS) & Upaya Kesehatan


Gigi Sekolah (UKGS)
Upaya Perawatan Kesehatan Masyarakat (Perkesmas)
Upaya Kesehatan Jiwa
Upaya Pelaksanaan Pelayanan Kesehatan Peduli Remaja
(PKPR) di Sekolah
Upaya Kesehatan Perorangan (UKP)

 Rawat Jalan
 Poli Gigi
 Poli KIA & KB
 Poli Umum
 Poli Anak & Tumbuh Kembang
Hari dan jam pelayanan Puskesmas Kayon

Puskesmas Kayon melakukan pelayanan setiap hari Senin sampai Sabtu.


Waktu Kerja Puskesmas Kayon tahun 2020 yaitu :
 Senin–Kamis : Pukul 07.00 – 14.00 WIB
 Jumat : Pukul 07.00 – 10.30WIB
 Sabtu : Pukul 07.00 – 11.45WIB

Waktu Pelayanan untuk loket pendaftaran Puskesmas Kayon tahun 2020 yaitu :
 Senin–Kamis : Pukul 07.30 – 11.00 WIB
 Jumat : Pukul 07.30 – 10.00WIB
 Sabtu : Pukul 07.30 – 10.30WIB
Jaringan PKM Kayon

PUSTU ( Puskesmas Pembantu):


Pustu Lestari
berada di daerah perumahan.
pelayanan kesehatan di daerah Kelurahan Bukit Tunggal, beralamat di
Jl. Lumba-Lumba no.47 C.
Puskesmas Pembantu
terletak
di pinggir salah satu jalan protokol Palangka Raya. Beralamat
lengkap di Jl. Rajawali Km. 4,5 No.122
Jejaring PKM Kayon

 RSUD Doris Sylvanus


 RS Bhayangkara
 RS TNI-AD
 RS PKU Muhammadiyah
 RS Kalawa Atei
 Laboratorium Biomedika
10 Penyakit Terbanyak Di Puskesmas Kayon Tahun 2020
Jumlah Kunjungan Pasien Puskesmas Kayon Tahun 2019
UPAYA POKOK PUSKESMAS
BAB III
PROMOSI
KESEHATAN
Kegiatan Promosi Kesehatan
Berdasarkan Permenkes No 43
Tahun 2019.
Hasil Capaian Kegiatan Program Promosi Kesehatan Puskesmas Kayon Tahun 2020
No Kegiatan Target Satuan Target Capaian Presentase Kinerja
Sasaran Cakupan
1. Penyuluhan PHBS TK TK 23 23 100% Tercapai
2. Penyuluhan PHBS SD SD (15) 20 10 50% Belum tercapai

3. Penyuluhan PHBS di SMP dan SMP (5) dan 8 0 0% Belum tercapai


SMA SMA (3)
4. Penyuluhan PHBS Rumah Posyandu balita 26 0 0% Belum tercapai
Tangga di Posyandu Balita dan (20) dan posbindu
Posbindu (6)

5. Penyuluhan Germas SMP, SMU, SMP (6), SMU 27 0 0% Belum tercapai


Posyandu Balita, Lansia, dan (3), Posyandu
Posbindu Balita (20),
Posyandu Lansia
(12),

6. Pembinaan Kantin Sehat Kantin SD (10) 18 10 55,5% Belum tercapai

7. Pembinaan Sismantik dan SD (10) 16 10 62,5% Belum tercapai


Memantau kegiatan Sismantik
Kegiatan Kesehatan Lingkungan Berdasarkan Permenkes No 43 Tahun 2019
No. Permenkes No 43 Tahun 2019 Puskesmas Kayon Tahun 2020
1. Pelayanan Konseling a. Klinik sanitasi
Melakukan konseling/konsultasi kesehatan lingkungan kepada pasien yang menderita  
penyakit/gangguan kesehatan yang diakibatkan faktor risiko lingkungan yang dilaksanakan
secara terintergrasi dengan pelayanan pengobatan dan atau perawatan dan masyarakat yang
memiliki masalah kesehatan lingkungan di rumah tangga/ lingkungan sekitar

2. Inspeksi Kesehatan Lingkungan a. Penyehatan air


Melakukan inspeksi kesehatan lingkungan sebagai tindak lanjut konseling dengan cara b. Hygiene dan sanitasi makanan dan minuman
melakukan: c. Penyehatan tempat pembuangan sampah limbah
1) Pengamatan fisik media lingkungan d. Penyehatan lingkungan pemukiman dan jamban keluarga
2) Pengukuran media lingkungan di tempat e. Pengawasan sanitasi tempat-tempat umum
3) Uji laboratorium f. Inspeksi kesling depot air minum
4) Analisis risiko Kesehatan Lingkungan g. Inspeksi kesling TPM
5) Melakukan pembinaan dan pengawasan kualitas kesehatan lingkungan terhadap h. Inspeksi TTU di sekolah
Permukiman, tempat kerja, tempat-tempat umum (sekolah, pasar, tempat ibadah, dsb), i. Inspeksi TTU pasar
dan tempat wisata.  
 
 
3. Intervensi Kesehatan Lingkungan a. Pengendalian vektor
Melakukan intervensi kesehatan lingkungan terkait tindak lanjut konseling dan  
permasalahan kesehatan lingkungan di masyarakat.
Intervensi kesehatan lingkungan berupa : KIE dan Pemberdayaan, Perbaikan dan
pembangunan sarana,
Pengembangan teknologi Tepat guna dan Rekayasa Lingkungan
4.  Pemberdayaan Masyarakat a. Penyuluhan STBM di Posbindu dan Posyandu
Melakukan pemicuan 5 pilar STBM Pendampingan masyarakat untuk peningkatan kualitas b. Sanitasi total berbasis masyarakat (STBM)
kesehatan lingkungan dan pengelolaannya  
 
5. Peningkatan Kapasitas a. Advokasi ke RT, Lurah, Camat , dan Kuramil
Peningkatan kapasitas bagi petugas, masyarakat, kader, pihak terkait lainnya
Hasil Kegiatan dan Indikator Upaya Kesehatan Lingkungan Puskesmas Kayon Tahun 2020
No Variabel Target Satuan Target Capaian Persentase Kinerja
Sasaran Cakupan
1 Penyehatan air Sarana 178 178 100% Tercapai
2 Hygiene dan sanitasi makanan dan Tempat pengelolaan makanan (87) 70 21 30% Belum tercapai
minuman
Depot air minum (76) 63 18 29% Belum tercapai

Pem binaan tempat pengelolaan makanan (163) 113 39 35% Belum tercapai
 
 

3 Penyehatan tempat pembuangan TPS (11) 11 11 100% Tercapai


sampah limbah TPA (1) 1 1 100% Tercapai
4 Penyehatan lingkungan pemukiman Keluarga dan sarana 370 169 46% Belum tercapai
dan jamban keluarga

5 Pengawasan sanitasi tempat umum Tempat-tempat umum (85) 70 12 14% Belum tercapai

6 Klinik sanitasi Kunjungan ke klinik sanitasi 377 0 0% Belum tercapai

7 Pengendalian vektor Kelurahan (1) 1 0 0% Belum tercapai

8 Inspeksi kesling depot air minum Depot air minum isi ulang 63 18 28,5% Belum tercapai

9 Inspeksi kesling TPM Tempat pengelolaan makanan 70 21 30% Belum tercapai

10 Inspeksi TTU sekolah SD (4), SMP (2), dan SMA (1) 24 7 29% Belum tercapai

11 Inspeksi TTU pasar Pasar (1) 4 1 25% Belum tercapai

12 Penyuluhan STBM di Posbindu dan Posyandu balita (6), posbindu (2) 8 0 0% Belum tercapai
Posyandu
13 Sanitasi total berbasis masyarakat Desa/kelurahan 1 1 100% Tercapai
(STBM)
14 Advokasi ke RT, Lurah, Camat, RT, Lurah, Camat, dan Kuramil 4 3 75% Belum tercapai
dan Kuramil
KESEHATAN IBU DAN ANAK Click
Click icon
icon to
to add
add picture
picture
(KIA) DAN KELUARGA
BERENCANA (KB)
Upaya Perbaikan Gizi
Keterangan :
S : Jumlah Balita yang ada di Posyandu

K : Jumlah Balita yang terdaftar dan memiliki KMS

D : Jumlah Balita yang dating di timbang Bulan ini

N : Jumlah Balita yang naik berat badannya


Pencegahan dan
Pemberantasan
Penyakit Menular
BAB III ANALISIS SWOT
Upaya Promosi Kesehatan
Upaya Kesehatan
Lingkungan
Upaya KIA/KB
Upaya Perbaikan
Gizi
Upaya P2M
BAB IV KESIMPULAN
 Puskesmas merupakan salah satu fasilitas pelayanan masyarakat di tingkat
pertama yang menyelenggarakan upaya kesehatan masyarakat dan upaya
kesehatan perseorangan di wilayah kerjanya. Upaya yang dimaksud terdiri dari
upaya kesehatan wajib Puskesmas dan upaya yang ditetapkan berdasarkan
permasalahan kesehatan yang ditemukan di masyarakat serta yang disesuaikan
dengan kemampuan Puskesmas.
 Upaya kesehatan wajib ini ditetapkan berdasarkan komitmen nasional, regional
dan global untuk peningkatan derajat kesehatan masyarakat. Upaya kesehatan
wajib tersebut diantaranya Upaya Promosi Kesehatan, Upaya Kesehatan
Lingkungan, Upaya Kesehatan Ibu dan Anak serta Keluarga Berencana, Upaya
Perbaikan Gizi, Upaya Pencegahan dan Pemberantasan Penyakit Menular.
Sebagian besar upaya pokok Puskesmas Kayon sudah mencapai target
SARAN

Dari data yang telah didapatkan disarankan :


 Perencanaan dilakukan lebih matang mengenai program dan jumlah tenaga SDM.
 Perlunya ide-ide inovatif guna mendapatkan gebrakan baru untuk meningkatkan
capaian program-program upaya pokok puskesmas.
 Pemanfaatan Kader Posyandu/Posbindu dalam melaksanakan program Puskesmas karena
jarak dari rumah ke akses pelayanan kesehatan cukup berjauhan
 Perlunya pemantauan dan arahan dari Dinas Kesehatan Kota Palangka Raya, sehingga
kegiatan yang direncanakan oleh Puskesmas dapat berjalan dengan lancar dan efisien.
THANK YOU

Anda mungkin juga menyukai