Anda di halaman 1dari 23

ENTERPRISE

MARKETING/CAMPAIGN
MANAGEMENT (CRM)
KELOMPOK 6
Pengertian CRM

“CRM (Customer Relationship


Management) adalah teknologi digital
yang mengelola hubungan antara
pelanggan dengan bisnis.”
TUJUAN CRM

Meningkatkan Menyediakan informasi Menggunakan informasi Menghasilkan konsistensi


hubungan perusahaan yang lengkap mengenai yang terintegrasi untuk dalam prosedur dan proses
dengan pelanggan pelanggan menghasilkan pelayanan menyalurkan jawaban
yang memuaskan kepada pelanggan
MANFAAT CRM

1 2 3 4 5
Mendorong loyalitas Meningkatkan Peningkatan
pelanggan efisiensi operasional pendapatan

Mengurangi biaya Peningkatan


time to market
ALASAN PENERAPAN CRM
Pada dasarnya, tujuan suatu perusahaan mengadopsi CRM
adalah untuk meningkatkan ketahanan dan kepuasan
pelanggan. Secara umum dapat dikatakan bahwa tujuan
setiap strategi CRM adalah untuk mengembangkan
hubungan yang menguntungkan dengan pelanggan.
Sasaran utama dari CRM adalah untuk meningkatkan
pertumbuhan jangka panjang dan profitabilitas perusahaan
melalui pengertian yang lebih baik terhadap kebiasaan
(behavior) pelanggan.
STUDI KASUS TOKO YEN-YEN
Latar Belakang :
• Persaingan usaha yang ketat
• Perkembangan usaha yang pesat
• Perlunya strategi pemasaran yang maksimal
• Pentingnya layanan dan customer support
• Tuntutan untuk pengambilan keputusan yang lebih baik
• Penerapan teknologi informasi
TUJUAN TOKO MENGGUNAKAN CRM

1. Mengetahui dan menganalisis 2. Membangun dan menerapkan


sistem informasi pemasaran usaha sistem customer relationship
manisan dan oleh-oleh Lampung. management (CRM) berbasis web.
MANFAAT CRM BAGI TOKO

1. Memudahkan pelanggan dalam mendapatkan informasi terbaru


mengenai produk maupun layanan.
2. Memudahkan pelanggan dalam melakukan transaksi pembelian produk.

3. Memudahkan pelanggan dalam menyampaikan saran, kritik dan


pertanyaan.
4. Membantu pihak Toko YEN-YEN dalam melakukan pengelolaan dan
penyimpanan data produk, data pelanggan dan data promosi.
5. Memberikan kemudahan kepada pihak Toko YEN-YEN dalam
meningkatkan kualitas pelayanan kepada pelanggan.
6. Menghemat biaya pengeluaran dan peningkatan pendapatan
FITUR-FITUR PADA
PENGEMBANGAN SOFTWARE
Pengembangan software (Classic
Systems Development Process)
bernama FAST (Framework for the
Application of System Thinking),
dengan pendekatan Model Driven
Development Sytategy, karena
standarisasinya baik serta
prosesnya stabil dan terencana.
PENGEMBANGAN SOFTWARE
• Halaman Login
PENGEMBANGAN SOFTWARE
• Halaman Beranda Pelanggan
PENGEMBANGAN SOFTWARE
• Halaman FAQ Pelanggan
PENGEMBANGAN SOFTWARE
• Halaman Promosi Pelanggan
PENGEMBANGAN SOFTWARE
• Halaman Pemesanan Produk
PENGEMBANGAN SOFTWARE
• Halaman Beranda Administrator
PENGEMBANGAN SOFTWARE
• Halaman Kelola Data Pelanggan
PENGEMBANGAN SOFTWARE
• Halaman Kelola Data FAQ
PENGEMBANGAN SOFTWARE
• Halaman Laporan Penjualan per Bulan
PENGEMBANGAN SOFTWARE
• Halaman Laporan Produk Terlaris
PENGEMBANGAN SOFTWARE
• Halaman Pelanggan Terloyal
PENGEMBANGAN SOFTWARE
• Halaman Laporan FAQ Pelanggan
Referensi Jurnal :

Dyantina, Ovi dkk. (2012). Penerapan Customer Relationship Management (CRM) Berbasis Web
(Studi Kasus pada Sistem Informasi Pemasaran di Toko YEN-YEN). Jurnal Sistem Informasi (JSI),
Vol. 4, No. 2.
Link : https://ejournal.unsri.ac.id/index.php/jsi/article/view/1274
TERIMA KASIH!
Kelompok 5 :
1. M. Daifullah (181402032)
2. Milpa Wahyuni Siregar (191402005)
3. Dinda Julia Putri (191402008)
4. Meina Lisa (191402032)
5. Fildzah Alifia Lubis (191402044)
6. T. M. Javier Albar (191402131)

Anda mungkin juga menyukai