Anda di halaman 1dari 15

USING BUDGETS FOR

PLANNING AND
COORDINATION

Taufan Aditya Perdana


Sendy Yulianto Permono
Ester Trivona Nauw
ANGGARAN UNTUK PERENCANAAN DAN KOORDINASI

Proses penganggaran menentukan jumlah sebagian besar biaya variabel yang


direncanakan. Penganggaran juga mencakup pengeluaran bebas (discretionary
spending), seperti perawatan mesin, penelitian dan pengembangan, periklanan
dan pelatihan karyawan. Biaya bebas ini tidak membuat perusahaan memiliki
kapasitas untuk memproduksi, tetapi biaya tersebut memberikan dukungan
terhadap strategi perusahaan dengan meningkatkan potensi kinerja.
PROSES PENGANGGARAN
Perencanaan dan Pengendalian serta Peran Anggaran
Anggaran memberikan tujuan yang sama kepada manajer unit bisnis
perusahaan dan merupakan bagian inti dari perancangan dan pengoperasian
sistem akuntansi manajemen. Peran inti yang dimainkan anggaran dan
hubungannya dengan perencanaan dan pengendalian dapat dilihat pada
gambar berikut:
Unsur-unsur Penganggaran
Penganggaran melibatkan peramalan permintaan atas 4 jenis sumber daya
selama periode waktu yang berbeda:
a. Sumber daya fleksibel yang menciptakan biaya variabel yang dapat
diperoleh atau dibuang dengan jangka pendek. Contoh dalam CV. Sapu
Upcycle yaitu lem, benang, amplas.
b. Sumber daya kapasitas menengah yang menciptakan biaya tetap. Contoh
dalam CV. Sapu Upcycle yaitu gaji karyawan bagian administrasi, gaji
manajer produksi.
c. Sumber daya yang dalam jangka waktu menengah dan panjang dapat
meningkatkan potensi strategi perusahaan. Contoh dalam CV. Sapu
Upcycle yaitu penelitian dan pengembangan, pelatihan karyawan,
perawatan sumber daya kapasitas, periklanan dan promosi.
d. Sumber daya kapasitas jangka panjang yang menciptakan biaya tetap.
Contoh dalam CV. Sapu Upcycle yaitu rencana menambah tempat
produksi baru yang mungkin membutuhkan waktu beberapa tahun dalam
merencanakan dan membangunnya dan mungkin dapat digunakan selama
jangka waktu yang panjang.
Ada dua jenis anggaran utama yang menyusun anggaran induk:
 Anggaean operasi

 Anggaran keuangan

Komponen Anggaran
ILUSTRASI PROSES PENGANGGARAN
Prakiraan Permintaan
Proses penganggaran dipengaruhi kuat oleh prediksi permintaan, yang
merupakan estimasi permintaan penjualan pada tingkat harga tertentu..
Rencana Produksi
Perencana mencocokkan rencana penjualan yang telah selesai dengan
kebijakan persediaan organisasi dan tingkat kapasitas untuk
menentukan rencana produksi. Rencana itu mengidentifikasi produksi
yang dibutuhkan untuk tiap-tiap periode yang membentuk periode
anggaran tahunan bersangkutan.
Membuat Rencana Pengeluaran
Setelah perencana mengidentifikasi rencana produksi yang layak,
mereka dapat membuat komitmen sumber daya yang tentatif (belum
pasti).
MENAFSIRKAN RENCANA PRODUKSI
Rencana Keuangan dan Memahami Laporan Arus Kas
Perencana menggunakan proyeksi neraca sebagai evaluasi keseluruhan atas
dampak dari keputusan operasi dan keuangan selama periode anggaran dan
laporan laba rugi sebagai uji keseluruhan atas profitabilitas dari aktifitas yang
diajukan perencana. Dan untuk laporan arus kas, tiap-tiap bulan format
laporan arus kas adalah sebagai berikut:
Arus kas masuk - Arus kas keluar = Arus kas bersih
Menggunakan Proyeksi Hasil
Seiring dengan berjalannya periode anggaran, perencana produksi dan operasi
akan membuat prediksi yang lebih akurat dan mendasarkan tanggung jawab
mereka
ANALISIS WHAT-IF

Dengan menggunakan komputer dalam proses penggangaran, manajer


dapat menyelidiki dampak dari strategi alternatif di bidang pemasaran,
produksi dan penjualan. Dapat mempertimbangkan menaikkan harga,
membuka outlet retail atau menggunakan strategi tenaga kerja yang
berbeda. Alternatif ini yang diajukan dapat dievaluasi dalam What-if
analysis. Misalnya ”apa yang akan terjadi jika saya menurunkan harga
produk wholesale dan retail sebesar 5%, Kemudian penjualan naik
sebanyak 10%? Apa yang akan terjadi pada laba saya?” Perubahan nilai
laba dapat ditemukan dengan cara memasukkan revisi harga dan rencana
permintaan kedalam spreadsheet yang tadinya digunakan dalam
menyiapkan anggaran awal.
Mengevaluasi Alternatif Pembuatan Keputusan
Sebagai contoh mempertimbangkan menyewa mesin yang dapat secara
otomatis mengamplas dan memberikan lapisan dasar. Mungkin mesin ini
akan mengurangi waktu pengecatan per produk, tetapi akan meningkatkan
biaya pada divisi yang lain
Analisis Sensitivitas
analisis sensitivitas merupakan proses mengubah dengan selektif kunci
estimasi rencana atau anggaran untuk tujuan identifikasi pada rentang berapa
pilihan keputusan akan lebih baik.
MEMBANDINGKAN HASIL SEBENARNYA DAN YANG
DIRENCANAKAN

Analisis Variansi
Analisis variansi mempunyai banyak bentuk dan dapat menghasilkan
ukuran yang rumit tetapi seperti yang ditunjukkan dalam gambar
berikut:
Analisis Variansi Dasar
Jika manajer dapat mengindentifikasi tindakan yang mengakibatkan biaya lebih
tinggi dari yang diharapakan, manajer dapat mengambil tindakan yang dibutuhkan
untuk mencegah terjadinya factor tersebut dimasa mendatang.
Canning Cellular Services (CCS)
Penyedia layanan telepon seluler berskala nasional. CCS bergantung pada
pengendalian biaya yagn memperoleh laba.
First Level Variances
Variasi tingkat pertama adalah selisih antara biaya sebenarnya dan
rencana/anggaran biaya pada item tersebut.
Mengurai Variansi
Anggaran fleksibel merupakan prediksi dianggaran induk yang disesuaikan karena
ada selisih antara volume yang direncanakan dan volume yang sebenarnya
Variansi Anggaran Rencana dan Fleksibel
Variansi anggaran fleksibel mencerminkan variansi tingkat biaya anggaran yang
disesuaikan dengan tingkat kegiatan sebenarnya
Variansi Kuantitas dan Harga Material dan Tenaga Kerja
Variansi efisiensi atau kuantitas dan variansi tarif atau harga, secara
keseluruhan dapat disebut juga variansi tingkat ketiga. Sebab secara
bersamaan telah menjelaskan komponen anggaran fleksibel dari variansi
tingkat kedua. Berikut rumus dari variansi kuantitas dan harga:
Variansi Penjualan
1. Efek volume penjualan
2. Efek harga penjualan
Peran Penganggaran Pada Organisasi Jasa Dan Nirlaba
Di sektor jasa, perhatian utamanya adalah menyeimbangkan permintaan dan
kemampuan organisasi meyediakan pelayanan, yang ditentukan oleh tingkat
dan bauran keahlian di organisasi tersebut.
PENGANGGARAN PERIODIK DAN BERKELANJUTAN
Siklus anggaran berkelanjutan adalah ketika satu periode anggaran (biasanya 1
bulan atau 1 triwulan), perencanaan melepas periode anggaran sekarang dari
anggaran induk dan memasang periode anggaran mendatang
MENGENDALIKAN PENGELUARAN BEBAS
Ada tiga pendekatan umum untuk menganggarakn pengeluaran bebas yang
terkait dengan item seperti pengeluaran untuk penelitian dan pengembangan
antara lain:
1. Penganggaran Inkremental
2. Penganggaran Berbasis Nol
3. Pendanaan Proyek
MEMPERLUAS PROSES PENGANGGARAN FLEKSIBEL:
PENGANGGARAN BERDASARKAN AKTIVITAS
Penganggaran ini berdasarkan aktivitas menggunakan pengetahuan hubungan
antara kuantitas, unit produksi dan aktivitas yang dibutkan untuk
memperoduksi unit tersebut.
Mengelola proses penganggaran
Biasanya oraganisasi menggunakan anggaran yang dikepalai oleh direktur
anggaran oraganisasi untuk mengkordinasikan proses penganggaran.
Penganggaran: Aspek Perilaku
Merancang Proses Anggaran
Memengaruhi Proses Penganggaran

Anda mungkin juga menyukai