Anda di halaman 1dari 22

HASIL PENGKAJIAN MANAJEMEN KEPERAWATAN RUANG ICU 2 RSUD.

DRAJAT PRAWIRANEGARA TAHUN 2022

DI SUSUN OLEH : KELOMPOK 4


Mr. Yoga Pangestu S.Kep Priska Damayanti S.Kep
M. Isna Yusupulloh S.Kep Qizwin Nurfatah S.Kep
Muis S.Kep Resi Rahman Hidayat S.Kep
Nia Carolina S.Kep Resty Tritama S.Kep
Nisa Lutfiah S.Kep Reva Susilo Tri Raharjo S.Kep
Pendahuluan

Menurut UU Keperawatan No. 38 tahun 2014 Pelayanan keperawatan merupakan pelayanan

profesional sebagai bagian integral dari pelayanan kesehatan yang didasarkan pada ilmu dan kiat keperawatan

dituju kepada individu, keluarga, kelompok atau masyarakat baik sehat maupun sakit.

Pelaksanaan layanan keperawatan tidak terlepas dari fungsi-fungsi manajemen keperawatan yang

dilaksanakan secara efisien dan efektif. Ada lima fungsi manajemen keperawatan yaitu perencanaan (planning),

pengorganisasian (organizing), pengarahan (actuating), pengawasan (controling) (Nursalam, 2014).


Pengkajian
 

a. Waktu dan Tempat Praktek


 Waktu : 18 April – 21 Mei 2022
 Tempat : Ruang ICU 2 RSUD dr. Dradjat Prawiranegara
 
B. Cara Pengumpulan Data
Data yang diperoleh menggunakan:
 Wawancara atau konsultasi langsung (Kepala Asuhan Keperawatan, Kepala
Ruangan, Wakil Kepala Ruangan, Perawat Primer dan Perawat Kolega di
ruang ICU 2 RSUD Dr. Dradjat Prawiranegara.
 Observasi terhadap pelayanan keperawatan di ruang ICU 2 RSUD Dr.
Dradjat Prawiranegara.
 Studi Literatur
Hasil pengkajian

A. Unsur Man (M-1)


1. Pasien
pada tanggal 18 April 2022 didapatkan hasil sebanyak 142 pasien pada bulan januari –
maret 2022.

Bulan Jumlah Pasien Jumlah Tempat Tidur Bor


Januari 142 6 76 %
Februa 75 %
ri 126 6
Maret 144 6 77 %
Rata-Rata 76 %
Jumlah terbesar penyakit bulan Januari –
Maret 2022 Ruang ICU 2 RSUD Dr. Drajat
Prawiranegara

No Jenis Penyakit Jumlah kasus persentase


1 SC PEB 46 25%
2 CHF 22 12%
3 NSTEMI 18 10%
4 CKD 18 10%
5 HIPERTENSI 15 8%
6 STEMI 15 8%
7 DM 15 8%
8 PNEUMONIA
9 POST LAPARATOMI —Someone 13
11
7%
6%
10 POST LAMINEKTOMI
Total
Famous 8
181
4%
100%
PEMERIKSAANPENU
NJANG
Tenaga perawat di ruang ICU 2
No Nama Pendidikan Status Jabatan
kepegawaian
1 Al Ayubi S.Kep & PNS Kepala
Ners ruangan
2 Tatin Fatiroh S.Kep & PNS Perawat
Ners primer
3 Dian Mustikarini S.Kep & PNS Perawat
Ners primer
4 Vanesa Yuli D3 TKS Perawat
Cahyani Keperawatan kolega
5 Zulaeni D3 TKS Perawat
Keperawatan kolega
6 M Yusuf Qomari D3 TKS Perawat
Keperawatan kolega
7 M Ferdyana D3 TKS Perawat
Keperawatan kolega
8 Imam Holikul S.Kep & PNS Perawat
Ulum Ners kolega
9 Resti Agita D3 TKS Perawat
Keperawatan kolega
10 Lesti Januari D3 TKS Perawat
Keperawatan kolega
11 Ali Usman Wijaya D3 PNS Perawat
Keperawatan kolega
12 Windy Agustina S.Kep & TKS Perawat
Ners kolega
13 Dede Chandrayadi D3 TKS Perawat
Keperawatan kolega
14 Andi Wahyudi S.Kep & TKS Perawat
Ners kolega
15 Dwi Ratnasari D3 TKS Perawat
Keperawatan kolega
16 P Fauzi Ramzi D3 PNS Perawat
Keperawatan kolega
17 Tinto Riza Pahlevi D3 PNS Perawat
Keperawatan kolega
18 Mega Licianattio D3 TKS Perawat
Keperawatan kolega
Jumlah kebutuhan tenaga keperawatan di ruang
ICU 2
1.Kuantitas
Jumlah tenaga keperawatan :
- Jumlah perawat di Ruang ICU 2 berjumlah 18 orang, terdiri dari 7 tenaga keperawatan PNS dan 11
orang lainnya non PNS.
- Kesesuaian jumlah tenaga dengan kebutuhan
Perhitungan kebutuhan tenaga perawat dengan metode Ilyas :
Perhitungan ketenagakerjaan pada bulan januari sampai maret

 = 19 Orang Perawat
 
Jadi dengan BOR 76 % pada bulan januari sampai maret, jumlah perawat di ruang ICU 2 sudah memadai
 
- Kesesuaian tenaga dengan standar
Namun jika dihitung dengan nilai parameter BOR yang ideal menurut Depkes
RI 2005 dan Kementrian Kesehatan 2011 yaitu 60-85%
Ketika nilai BOR 80% maka:

TP=(Jam Perawatan/24x(TTxBOR)x365 )/(255 x Jam kerja /hari)

TP=(24 jam (6x0,8)x365 )/(255 x 8 jam kerja)

TP=(42.048 )/2.040

TP=20,6 = 21 Orang Perawat

Jadi jika nilai BOR pada ruangan ICU 2 itu 80% maka kebutuhan tenaga
perawat diruangan tersebut adalah 21 orang perawat
2.Kualitas
•Pendidika masing-masing
Pendidikan tenaga kesehatan perawat di ruang ICU 2 adalah 6 orang perawat
dengan pendidikan Profesi Ners, dan 11 orang perawat dengan pendidikan D III
Keperawatan.

•Pelatihan yang pernah diikuti dan masa kerja


Perawat di ruang ICU 2 sudah banyak
mempunyai sertifikat pelatihan yang beraneka ragam seperti BTCLS, ACLS, PPGD,
ENIL, dan lain-lain. Hanya saja kebanyakan masa berlaku sertifikat pelatihan
tersebut sudah habis.
UNSUR MATERIAL (M2)
1. Aalat Medis

03
RENPRA
Lanjutan 
2. Alat Rumah Tangga
CATATAN PASIEN
21 Lemari Loker 1 √   Kondisi layak
KELUAR UGD
22 Lemari Obat 2 √   Kondisi layak

23 Lemari Sendal 1 √   Kondisi layak

24 Meja Kantor 1 √   Kondisi layak

25 Remot Ac 2 √   Kondisi layak

26 Sendal Dalam 5 √   Kondisi layak

27 Sepatu Boot 1 √   Kondisi layak

28 Tempat Sampah  1 √   Kondisi layak

 Besar  2 √

 Kecil
 2 √
 Sedang

29 Wastafel 1 √   Kondisi layak

30 Water Heater 1 √   Kondisi layak


3. Alat Tenun
4. Pengolahan Obat

NO PERNYATAAN YA TIDAK

1 Format Kontrol Dan Pememriksaan 


Obat

2 Buku Serah Terima Obat 

3 Lemari Obat 
5. Pemeriksaan penunjang
PERALATAN JUMLAH

Bedside Monitor 1

Defibrillator 1

Set Troly Emergensi 1

Suction 1

Alat Akses Pembuluh Darah -

Pompa Infus (Syrring Pump, Infus Pump.) Infus pump 5, syring pump 6.

Alat Transportasi Pasien 1

Sumber Oxygen Sentral 6


Analisa Data Material
Berdasarkan pengamatan didapatkan kesimpulan dari alat medis, alat rumah
tangga, alat tenun, pengelolaan obat dan peralatan penunjang sudah sesuai
dengan kebutuhan dan peraturan rumah sakit khususnya di ruang ICU 2
THANK YOU

Anda mungkin juga menyukai