Anda di halaman 1dari 13

PEMBAHASAN UKOM NERS

MK GAWAT DARURAT
• P: NYERI
SOAL NO. 1 • Q: TERTUSUK-TUSUK
Gadar_ Seorang perempuan usia 32
tahun diantar ke UGD dengan keluhan • R: DADA MENJALAR KE
nyeri dada dan tidak hilang dengan
istirahat. Hasil pengkajian didapatkan
data skala nyeri 9 (skala 0-10), nyeri
BAHU
seperti tertusuk-tusuk yang menjalar
ke bahu, pasien tidak bisa tidur. TD • S: 9
165/95 mmHg, frekuensi nadi 112
x/menit, frekuensi napas 30 x/menit.
Apakah masalah keperawatan pada
• T: TIDAK HILANG DG
pasien tersebut?
A. Nyeri akut ISTIRAHAT
B. Intoleransi aktifitas
C. Gangguan pola tidur
D. Kerusakan pertukaran gas
E. Resiko penurunan curah jantung

ANSWER:   A
SOAL NO. 2
Gadar_ Seorang laki-laki usia 35 tahun
ditemukan tergeletak di sebuah taman
kota. Korban tidak berespon terhadap
panggilan dan rangsangan nyeri.
Kemudian anda meminta bantuan dan
langsung cek nadi karotis korban.
Berapakah lama waktu yang paling
tepat untuk mengkaji nadi tersebut?
A. Kurang dari 5 detik
B. Kurang dari 10 detik
C. Kurang dari 15 detik
D. Kurang dari 30 detiIK
E. Kurang dari 1 menit

ANSWER:   B
• PRIMARI SURVEY
SOAL NO.3 – Airway
Gadar_ Seorang pria usia 60 tahun,
dibawa ambulan menuju IGD dalam
– Breathing
kondisi tidak sadar. Keluarga menyatakan
bahwa pasien tiba-tiba terjatuh di kamar – Circulation
mandi dan enam bulan sebelumnya
pernah mengalami stroke. Apakah
tindakan awal yang bisa dilakukan
perawat terhadap pasien tersebut ? Menilai keadaan umum/ kesadaran, jalan
A. Memberikan terapi oksigen dengan
masker (simple mask) nafas, pernafasan dan sirkulasi
B. Mengkaji tingkat kesadaran, refleks
pupil dan tanda vital
C. Menilai keadaan umum/ kesadaran,
jalan nafas, pernafasan dan sirkulasi
D. Membaringkan pasien dengan posisi
kepala lebih tinggi 15-30 derajat
E. Memanggil doketr untuk segera
menangani pasien

 
ANSWER:   C
SOAL NO. 4
Gadar_Seorang laki-laki usia 25 tahun
dibawa ke IGD karena kecelakaan lalu
lintas dan mengalami perdarahan
akibat adanya fraktur tibia terbuka.
Apakah tindakan yang harus segera
dilakukan perawat?
A. Menekan area perdarahan
B. Menekan titik arteri disekitar
perdarahan
C. Meninggikan area cedera
D. Memeriksa nadi
E. Memasang IV line

ANSWER:   A
SOAL NO. 5
Gadar_Seorang laki-laki usia 56 tahun dalam keadaan tidak sadar
dibawa ke IGD. Klien kemungkinan mengalami masalah di jalan nafas
(Airway). Manakah hal-hal yang harus di kaji perawat pada kasus
diatas?
A.Vokalisasi, ada secret, darah, tekanan darah, benda asing, bunyi
stridor
B.Vokalisasi, ada secret, nadi, muntahan, benda asing, bunyi stridor
C.Vokalisasi, ada secret, darah, muntahan, benda asing, bunyi stridor
D.Vokalisasi, ada secret, darah, muntahan, benda asing, retraksi dada
E. Vokalisasi, retraksi dada, bunyi stridor, sumbatan benda asing
ANSWER:   C
SOAL NO. 6
Gadar_ Seorang perempuan usia 28
tahun mengalami cedera kepala
dengan GCS 10. Untuk mencegah
terjadinya hipoventilasi, klien akan
diberikan oksigen. Apakah metode
yang tepat dalam pemberian oksigen
pada kasus diatas?
A. Nasal kanul
B. Masker re-breathing
C. Masker non re-breathing
D. Masker ventury
E. BVM

ANSWER:   C
SOAL NO. 7
Gadar_ Seorang perempuan usia 34 th
dating ke IGD dengan keluhan batuk
dan sesak nafas. Pasien tampak lemas,
sulit berkata-kata dan sering bernapas
dengan cuping hidung (+). Hasil
pemeriksaan fisik TD 90/60 mmHg,
frekuensi nafas: 32 x/m, saturasi O2
86%, suara napas terdengar wheezing.
Keluarga mengatakan bahwa setelah 2
jam serangan asma pasien tampak
sangat gelisah dan menurun
kesadarannya. Apakah masalah
keperawatan utama yang harus
diselesaikan pada pasien tersebut?
A. Bersihan jalan napas tidak efektif
B. Pola nafas tidak efektif
C. Gangguan pertukaran gas
D. Ketidakseimbangan cairan dan
elektrolit
E. Nyeri akut
ANSWER:   C
• Airway paten
SOAL NO. 8 • Breathing->20x/m (normal)
Gadar_ Seorang perempuan usia 30
tahun dating ke IGD setelah • Circulation-> lutut berdarah
mengalami kecelakaan. Pasien tampak
menahan nyeri, frekuensi napas
20x/menit, frekuensi nadi 85x/m, TD
140/110 mmHg, SaO2 95%, terdapat
darah yang masih terus mengalir pada
lututse belah kanan. Apakah tindakan
darurat prioritas yang harus dilakukan
perawat?
A. Mempertahankan jalan napas
B. Memberikan adrenalin
C. Menghentikan perdarahan
D. Memberikan oksigen
E. Mengedukasi pasien cara
meredakan nyeri

ANSWER:   C
• napas paradoksal dan
SOAL .9 distres pernapasan
Gadar_ Seorang laki-laki usia 20 tahun
dikirim ke IGD setelah mengalami
• Airway->paten
kecelakaan. Hasil pengkajian
menunjukkan napas paradoksal dan
distress pernapasan. Saat ini pasien
• Breathing->sudah diberi O2
telah diberikan oksigen aliran tinggi.
Apakah tindakan yang tepat untuk – Intervensi untuk
mengevaluasi kebutuhan oksigen
pasien tersebut? mengevaluasi kebutuhan
A. Membuka jalan napas pasien
B. Memonitor saturasi oksigen dan O2?
analisa gas darah
C. Melakukan intubasi
• Memonitor saturasi oksigen
D. Melakukan pemeriksaan EKG dan analisa gas darah
E. Melakukan foto toraks

ANSWER:   B
• PRIMARY SURVEY &
SOAL NO. 10 INTERVENTION
Gadar_ Seorang perempuan usia 45
tahun dirawat di ICU sejak 4 hari yang
– A: buka jalan napas
lalu karena mengalami gagal nafas tipe
2. Pasien terpasang ventilator. Saat
– B: bantu pernapasan
dilakukan perawatan, tiba-tiba alarm
ventilator berbunyi. Nilai SpO2 pasien – C: hentikan perdarahan+
turun dari 92% menjadi 69%. Apakah
tindakan yang harus segera dilakukan resusitasi cairan
oleh perawat?
A. Memanggil dokter (manajemen syok)
B. Mematikan alarm
C. Menghitung frekuensi pernapasan
D. Melakukan pemeriksaan jalan
napas
E. Meningkatkan fraksi oksigen yang
diberikan

ANSWER:   D
SOAL NO. 10
Gadar_Seorang anak-anak usia
10 bulan dibawa ke UGD
karena tersiram air panas. Area
luka bakar di bagian kepala,
leher, dada, perut dan
punggung. Kondisi pasien
sangat lemas dan penurunan
kesadaran. Berapakah
persentase luas luka bakar
yang dialami anak tersebut jika
menggunakan formula rule of
nine?
A. 35%
B. 38%
C. 41%
D. 45%
E. 47%
ANSWER: D
SOAL NO. 12
Gadar_ Seorang laki-laki usia 45 tahun
dibawa ke UGD karena luka bakar
akibat tersiram zat kimia di seluruh
bagian tangan kanan, dada, dan perut.
Berat badan pasien 40 kg. Berapakah
jumlah cairan RL yang diberikan pada
saat 8 jam pertama dengan
pendekatan baxter?
A. 4320 cc
B. 3240 cc Hari pertama: 4ml RL x 40kgx 27 =4320 cc
C. 2160 cc
D. 1080 cc 8 jam Idiberikan ½ x 4320 cc = 2160 cc
E. 864 cc

ANSWER: C

Anda mungkin juga menyukai