Anda di halaman 1dari 12

Etika Bisnis dan

Kewirausahaan
Pertemuan ke 14

Oleh : Dr. H. Dody Hermana, MBA.,M.Si.


Norma dan Etika Bisnis
 Salah satu aspek yang sangat populer dan
perlu mendapat perhatian Dunia Bisnis
adalah Norma dan Etika Bisnis.
 Etika Bisnis dapat menjamin kepercayaan
dan loyalitas dari semua unsur yang
berpengaruh kepada perusahaan dan
menentukan maju dan mundurnya
perusahaan.
Pengertian Etika Bisnis
 Adalah suatu kode etik perilaku
pengusaha berdasarkan nilai-nilai moral
dan norma yang dijadikan tuntunan dalam
membuat keputusan dan memecahkan
masalah.
 Etika pada dasarnya adalah suatu
komitmen untuk melakukan apa yang
benar dan menghindari apa yang tidak
benar.
3 Tingkatan Norma Etika
1. Hukum, berlaku bagi masyarakat secara umum
yang mengatur perbuatan yang boleh
dilakukan dan tidak boleh dilakukan. Hukum
hanya mengatur standar perilaku minimum.
2. Kebijakan dan Prosedur Organisasi,
Memberi arahan khusus bagi setiap orang
dalam organisasi dalam mengambil keputusan
sehari-hari.
3. Moral Sikap Mental Individu,
Biasanya berasal dari keluarga, agama dan
sekolah.
Prinsip-prinsip Etika dan Prilaku
Bisnis
1. Kejujuran
2. Integritas
3. Memelihara Janji
4. Kesetiaan
5. Kewajaran/Keadilan
6. Suka Membantu Orang Lain
7. Hormat Kepada Orang Lain
8. Warga Negara yang Bertanggungjawab
9. Mengejar Keunggulan
10. Bertanggungjawab Penuh
Kode Etik

 Kode Etik merupakan catatan tentang


standar tingkah laku dan prinsip-prinsip
etika yang diharapkan perusahaan dari
karyawannya.
Cara-cara Mempertahankan Standar
Etika

1. Ciptakan Kepercayaan Perusahaan


2. Kembangkan Kode Etik
3. Jalankan Kode Etik secara Adil dan
Konsisten
4. Lindungi Hak Perorangan
5. Adakan Pelatihan Etika
Cara-cara Mempertahankan Standar
Etika
6. Lakukan Audit Etika secara Periodik
7. Pertahankan Standar Tinggi tentang tingkah
laku, tidak hanya aturan
8. Hindari contoh etika yang tercela disetiap saat
dan etika diawali tauladan dari atasan.
9. Ciptakan Budaya yang menekankan
Komunikasi Dua Arah
10. Libatkan Karyawan dalam mempertahankan
Standar Etika
Topik – topik dalam Kode Etik Bisnis
1. Ketulusan Hati
2. Kualitas dan Keamanan Produk
3. Kesehatan dan Keamanan Tempat Kerja
4. Konflik Kepentingan
5. Praktek dan Latihan Karyawan
6. Praktek Pemasaran dan Penjualan
7. Keamanan/Kebebasan
8. Kegiatan Berpolitik
Topik – topik dalam Kode Etik Bisnis
9. Pelaporan Finansial
10. Hubungan dengan Pemasok
11. Penentuan Harga, Kontrak
12. Jaminan dagang
13. Pembayaran
14. Perlindungan Lingkungan
15. Informasi Pemilikan
16. Keamanan Kemasan
Tanggungjawab Perusahaan

 Selain etika, yang tidak kalah pentingnya


adalah pertanggungjawaban sosial
perusahaan.
 Ada lima tanggung jawab Perusahaan yaitu :
1. Tanggungjawab Terhadap Lingkungan
2. Tanggungjawab Terhadap Karyawan
3. Tanggungjawab Terhadap Pelanggan
4. Tanggungjawab Terhadap Investor
5. Tanggungjawab Terhadap Masyarakat
TERIMA KASIH !

Anda mungkin juga menyukai