Anda di halaman 1dari 11

Menganalisis

Pembelajaran
By:
Aida Rahmi Nasution, M.Pd.I

Bahan Kuliah Strategi Pembelajaran


Prodi PGMI IAIN Curup 2020
Peta Konsep
Kompetensi, SK & KD
Kompetensi &
Tujuan Pembelajaran :TIU (goal) dan
Tujuan TIK (Objective

Taksonomi Domain :Kognisi, Afeksi &


Analisis Pembelajaran Psikomotor
Pembelajaran
Kemampuan Intelektual

Strategi Kognitif

Informasi Verbal
Komponen Tujuan
Pembelajaran
Sikap

Keterampilan Psikomotor
Pengertian Kompetensi, Standar Kompetensi dan
Kompetensi Dasar

Competency is a person’s latent ability to effectively perform in a


certain task or problem situation, in a way that is objectively perceptible
and assessable.
Kompetensi merupakan kemampaun tersembunyi yang dimiliki
seseorang untuk melakukan tugas tertentu secara efektif dengan jelas dan
terukur.
Kompetensi merupakan perpaduan dari pengetahuan, keterampilan,
nilai dan sikap yang direfleksikan dalam kebiasaan berpikir dan bertindak
(E. Mulyasa: 2006: 37-38).
Kompetensi lebih dari sekedar pengetahuan, kompetensi mencakup
kemampuan untuk memenuhi kebutuhan kompleks, dengan menggambar
dan memobilisasi sumber daya tentang psikososial (termasuk keterampilan
dan sikap) dalam konteks tertentu.(Rychen: dkk; 2003:4).
Cakupan Kompetensi

Mengubah alat
secara interaktif

Berinteraksi
Melakukan secara dengan kelompok
mandiri heterogen
Kompetensi
2. Pengetahuan,
1. Kemampuan Keterampilan, nilai
melakukan suatu dan sikap dalam
tugas tertentu secara berpikir dan bertindak
efektif, jelas, terukur
 

5. Keterampilan,
3. Kemampuan
penegtahuan, dan
berkomunikasi
sikap untuk
secara efektif,
melakukan aktivitas
keterampilan prakstis
pekerjaan secara
dan sikap dalam
efektif sesuai dengan
berkomunikasi
standar
Stephen P. Becker dan Jack Gordon; 2004:35
Unsur-Unsur Kompetensi

1. 2. 3.
Pengetahuan Pengertian (u Keterampil
  nderstanding an (skill)  
(knowledge)   ) 
 

5. Minat 4. Nilai
(interest)  (value)  

Stephen P. Becker dan Jack Gordon; 2004:35


Next…
As an integrated set of skills, knowledge, and attitudes that
enables one to effectively perform the activities of a given occupation
or function to the standards expected (Spector dkk, 2006: 3)
Kompetensi dipandang sebagai integrasi seperangkat
keterampilan, pengetahuan dan sikap yang memungkinkan seseorang
secara efektif melakukan aktivitas pejerjaan sesuai standar yang
diharapkan. Pengetahuan, sikap,
keterampilan

Kompetensi Melakukan tugas atau


pekerjaan

Berdasarkan standar
Defenisi Standar
What students should know and be able to do by grade level (knowledge and skills)
(NCLC, 2004:7). Standar: Apa yang seharusnya peserta didik ketahui dan dapat
lakukan berdasarkan tingkat pengetahuan dan keterampilan.

Standar Kompetensi
Standar Kompetensi (SK) adalah ukuran kemampaun minimal
mencakup pengetahuan, keterampilan, dan sikap yang harus dicapai,
diketahui, dan mahir dilakukan oleh peserta didik pada setiap tingkatan
dari suatu materi yang diajarkan.

Kompetensi Dasar
Kompetensi Dasar (KD) merupakan penjabaran dari SK pserta didik
yang cakupan materinya lebih sempit dibanding dengan SK peserta
didik (Direktorat Pembinaan Sekolah Menengah Atas, 2008).
Maka, Standar Kompetensi mata pelajaran adalah deskripsi pengetahuan,
keterampilan, dan sikap yang harus dikuasai setelah siswa mempelajari mata
pelajaran tertentu berdasarkan jenjang pendidikan tertentu.

Dua sasaran utama, yaitu :


1. Pernyataan tujuan yang menjelaskan apa yang harus diketahui siswa dan
kemampuan melakukan sesuatu dalam mempelajari suatu bidang studi.
2. Aturan atau prinsip yang digunakan sebagai standar penilaian untuk mengukur
peringkat kinerja yang berkaitan dengan kategori pencapaian seperti lulus atau
memiliki keahlian.
Tahap-Tahap Penyusunan Standar Kompetensi

Perlu diperhatikan hal-hal berikut:


1. Rumusan tujuan yang dibuat harus berpusat pada
siswa, mengacu kepada perubahan tingkah laku
subjek pembelajaran yaitu siswa sebagai peserta
didik.
2. Rumusan KD harus mencerminkan tingkah laku
operasional yaitu tingkah laku yang dapat diamati dan
diukur yang dirumuskan dengan menggunakan kata-
kata operadional.
3. Rumusan KD harus berisikan makna dari pokok
bahasan atau materi pokok yang akan diajarkan pada
saat kegiatan belajar mengajar )
Tahap-Tahap Merumuskan Kompetensi Dasar

Perlu diperhatikan hal-hal berikut:


1. Urutan berdasarkan hierarki konsep disiplin ilmu
dan/ atau tingkat kesulitan materi, tidak harus
selalu sesuai dengan urutan yang ada distandar isi.
2. Keterkaitan antara standar kompetensi dan
kompetensi dasar dalam mata pelajaran.
3. Keterkaitan standar kompetensi dan kompetensi
dasar antar mata pelajaran. Demikian juga halnya
kajian kompetensi dasar sama dengan kajian standar
kompetensi.

Anda mungkin juga menyukai