Anda di halaman 1dari 38

PERLINDUNGAN DAN KESEJAHTERAAN

TENAGA KESEHATAN

Direktur Pembinaan dan Pengawasan Tenaga Kesehatan


drg. Diono Susilo, MPH

DIREKTORAT JENDERAL TENAGA KESEHATAN


KEMENKES RI
DIREKTORAT PEMBINAAN DAN PENGAWASAN TENAGA
KESEHATAN
PMK No 5 Tahun 2022
(Tentang Organisasi dan Tata Kerja Kementerian Kesehatan)
Fungsi Direktorat Pembinaan dan Pengawasan Tenaga Kesehatan
(PMK No 5 Tahun 2022 Tentang Organisasi dan Tata Kerja Kementerian
Kesehatan)
UU 36 tahun 2014
penyiapan perumusan kebijakan di bidang pengembangan karier, (Tentang Tenaga Kesehatan)
A perlindungan, dan kesejahteraan tenaga kesehatan;

pelaksanaan kebijakan di bidang pengembangan karier,


B perlindungan, dan kesejahteraan tenaga kesehatan
penyiapan penyusunan norma, standar, prosedur, dan kriteria di
C bidang pengembangan karier, perlindungan, dan kesejahteraan
tenaga kesehatan
pemberian bimbingan teknis dan supervisi di bidang
D pengembangan karier, perlindungan, dan kesejahteraan tenaga
kesehatan
pengawasan dan penyidikan pelaksanaan kebijakan di bidang
E tenaga kesehatan;

F pemantauan, evaluasi, dan pelaporan; dan

G pelaksanaan urusan administrasi Direktorat.


PEMBINAAN DAN PENGAWASAN TENAGA KESEHATAN

1. PENGEMBANGAN KARIR
TENAGA KESEHATAN

bridging
ASN
KKNI Perpres 8/2012
Non ASN
Permenpan 38/2017
RPermenpan 38/2017)
Permenpan 34/2011

Ahli Utama
Jabfungkes Ahli Madya Ahli Pola Karir Nakes dan
Ahli Muda • SKKNI Utama Sertifikasi
Ahli Pertama • Stankom
Profesi
Ahli
Penyelia Penyelia
• Stankom LSP
Mahir Kompetensi
Terampil
JFK Mahir Internasional
Terampil

2. PENJAMINAN PERLINDUNGAN DAN KESEJAHTERAAN ASN + Non


TENAGA KESEHATAN 3. PENGAWASAN TENAGA KESEHATAN
ASN

Tunjangan, Pemberian Penghargaan, Perlindungan Hukum. Tim Pengawas/Penyidik, Tindak lanjut hasil pengawasan

SDMK BERMUTU, PROFESIONAL DAN


BERDAYA SAING INTERNASIONAL
Tim Kerja
Perlindungan
dan 1. Perlindungan Tenaga Kesehatan
Kesejahteraan 2. Kesejahteraan Tenaga Kesehatan
Tenaga
Kesehatan
Permasalahan Bidang Perlindungan Dan Kesejahteraan Tenaga Kesehatan

Belum Optimalnya Belum Optimalnya


1 Belum Optimalnya 2 Komitmen Pemerintah 3 Koordinasi antara
Pelaksanaan Penjaminan Pemerintah Pusat, Pemda,
Pusat, dan Daerah Dalam
Perlindungan dan stakeholder terkait serta
Pelaksanaan Penjaminan
Kesejahteraan Tenaga Organisasi Profesi Dalam
Perlindungan dan
Kesehatan oleh Fasyankes Pengelolaan Perlindungan
Kesejahteraan Nakes
dan Kesejahteraan Nakes

4 Masih Lemahnya Perlindungan Sosial


5 Kesejahteraan (imbalan) 6 (jaminan hari tua,
Pembinaan & Pengawasan bagi nakes NonPNS masih
oleh Pemerintah Pusat, kecelakaan kerja, jaminan
rendah pensiun, kematian, dan
Daerah serta Fasyankes
bidang Perlindungan dan kehilangan pekerjaan) bagi
Kesejahteraan bagi Nakes nakes NonASN masih
Yang menjalankan rendah
keprofesiannya

Belum Ada Kebijakan


7 Perlindungan Kesehatan 8 Perlindungan Hukum baik 9 Turunan UU Kesehatan, UU
dan Keselamatan Kerja Preventif dan Represif bagi NAKES, PP LONAKES Yang
Bagi Nakes belum Optimal nakes belum memadai Mengatur Perlindungan &
Kesejahteraan Nakes
HASIL PENGUMPULAN DATA
PERLINDUNGAN DAN KESEJAHTERAAN NAKES
UPDATED 09 MEI 2022
JUMLAH RESPONDEN VALID 103.327
09 MEI 2022
Rekap Data SDM Kesehatan ASN & Non ASN Per Provinsi 2022
250,000

199,541 198,867
200,000

173,880

150,000

132,629
Jumlah SDM Kesehatan

100,000

63,623 64,760
55,404 55,057
52,536
49,682
50,000
42,224 40,278
36,596 35,126 34,932
32,222 30,709
29,280 29,053 27,902 27,268 25,748
22,299 23,189
20,097 19,322 19,298 20,293 19,753 18,688 18,629
16,606 14,575 14,118 16,831
13,298 13,795 12,271 14,307 14,26712,886
12,84611,642
12,589
10,995 10,754 10,945 11,340 11,901 11,944 10,968 10,061 8,941
9,475
8,358 8,464 7,979 5,988
7,133 6,296
6,846 4,802
6,2
5,945 5,694 4,320
-
ur at h ra n h an li ta au ng ur ur at at at bi h a a u u g t a t
ar ga ta ta ce Ba ar Ri ar ar ta
n
ar ar
a
ga iau ar pu ga
h
uk ul un ra ar ra alo
tim B en a r ta U n ela A elat k pu iT m iT m B B la B Jam
gg e n R Ut
P a en al gk lit Ba Ut Ba nt
wa Jaw
a T ak a nt
e
iS aS ya m n ra a a Se an en iT an si T M n e si u a r o
wa IJ er Ba es er og La ta ga ar
at
er an nt iT es lau lawe n Be B
we aluk ap
u
Go t
Ja Ja K at w t Y an g gg t a s u ta ka l a an
D m la a DI m n en
Su
m an im e l aw p u an n g u M P
Su Su m li Te T m Ka
l aw Su Ke S m Ba S lim
Su Ka sa u sa ali Sul K ali Ka
Nu N K

Nama Provinsi
Sumber data : SI SDMK
ASN Non ASN
Responden Berdasarkan Provinsi

18362

15590

7194 6942

4892
42294091 3974
3691 3216 34213607
2429 2432 2882 2520
1774 2247
1112904 811 1293 1379 1575
1051
185 409 131 66 178 130 94 216 228
i r t r t t t t . . i
ceh Bal ung iau gah mu ara arta tan ung ten tan tara mu ara gah tara ara pua ara uku tara talo ara tara gah ara tan arta B.. T.. mb ulu iau
A lit R en Ti B ak ela p an ela U Ti B en U B a B a l U ron i B i U en ngg ela ak ara ara Ja ngk n R
e a J m B n n a P a M
B T a
a aw aw a
S a
L n
S ta an ta
t n
T er er
t
a
t p u uk Go es es si T Te si S ogy gg gg
u
B e l au
a
k a w J J er ta n
a a n an ta a a a a l w w e i e Y n n
a a s e
a ng Ja at an lim lim lim an um um P M
S u l ul l a w w e l a w D I T e a T e pu
m m a a m S S S a
B Su l i K K a K al i S u ul a S u us us K
Ka K S N N
Responden Berdasarkan Jenis Tenaga Kesehatan

43766

33655

5531
3346 3947
2495 2644
1269 12101188 769 956
99 43 149 28 8 112 67 1 3 556 81 41 3 99 90 138 25 19 286 7 15 129 14 66 43 18 39 78 96 131

n n r r t g n n r i s s s n n s i a t s s a i t s s r s n ri r i h l u n n t a
ata ata TLM ktu eke Ap iolo ida ise kte gig iali iali edi ata ata dik api Giz erj nis api eti erj tes awa dis ke lini rafe api isie et ule Gig ara ona ilak ga sia ulu car
h h n t
A pu po te ud n B t o r s s h h e r K i o r s K s r e m K g r t m k i s r n a M i
se ese u s A Di
e D te pe pe om e e M te
k s s t r es es n io an tris i Te Pro an ne Pe M ro gi dio iote Op pto vas nis n D adi Pe gku rm an W
e A i o s t u t A m P l o d O di o k a r n a i s
K K Ak As D igi ter lek K K wa Fi
eh
a N as tis ha ta
ek
a o Ra Ra nis n u i
Te ya an T Ilm i L Ke igi rap
f d
si tior g ok E log log ika up to se na ik i o ar
ra r o o s Ke
s k r
O K e Pe er
Ps
k t K l a at n a is s G Te
st ra
in nist okt
e D
om em Fi O
g
P
f ra nik i Pe eh da anit ekn pis
m i D Et pid bi
n Re k is es es S T ra
Ad dm E i m Te e kn a K mk ga ga Te
A b T ag ro na na
em n P Te Te
P Te aga
n
Te

Series1
Gambaran Umum Responden

Persentase Fasyankes Tempat Bekerja Responden NonPNS

BTKL 0.01

30% BPFK 0.07

70% Optikal 0.09

Unit Transfusi Darah 0.10

Laboratorium Kes Swasta 0.23

RS Kelas D Pratama 0.56

Persentase Responden Berdasarkan Jenjang Pendidikan Apotik 1.53


Terakhir
RS Kelas A 3.02

Magister 1%
Lainnnya 3.46

Klinik 4.69
S1 7%

RS Kelas D 5.80
D-IV 8%
RS Kelas B 17.13

Profesi 14% RS Kelas C 23.54

Puskesmas 39.76
D-III 70%
0.00 5.00 10.00 15.00 20.00 25.00 30.00 35.00 40.00 45.00

0% 10% 20% 30% 40% 50% 60% 70% 80%


Persentase Jenis Kepemilikan Fasyankes Tempat
Kerja Responden NonASN

Pemerintah Pusat K/L lain 0.4

BUMN 0.8

Pemerintah Pusat TNI/POLRI 1.8

Pemerintah Daerah Provinsi 5.1

Pemerintah Pusat Kementerian Kesehatan 7.7

Swasta 25.8

Pemerintah Daerah Kabupaten/Kota 58.4

0.0 10.0 20.0 30.0 40.0 50.0 60.0 70.0


PERJANJIAN KERJA

Responden NonASN Yang Menandatangani


perjanjian kerja pada awal bekerja/setelah masa
percobaan selesai

12091
17%
Ya 20%

Tidak 60386
83% 80%

Fasyankes mengimplementasikan isi perjanjian kerja Yang Disepakati bagi Nakes NonASN

Tidak 8,7% 5,263

Ya 55,123
91,3%

- 10,000 20,000 30,000 40,000 50,000 60,000


Upah/ Imbalan
Gambaran Upah yang diterima Responden
Nakes Non ASN di Provinsi Bali

1.000.000 - 3.000.000 2067

3.000.000-5.000.000 301

<1000.000 125

6.000.000 -10.000.000 7

>10.000.000 2

0 500 1000 1500 2000 2500

PP 36/2021 Tentang Pengupahan

Pasal 23 (3) : Pengusaha dilarang membayar upah lebih rendah dari upah minimum.
Pasal 24 :
(1) Upah minimun berlaku pada pekerja dgn masa kerja kurang dari 1 tahun
(2) upah bagi pekerja dengan masa kerja 1 (satu) tahun atau lebih berpedoman pada
struktur dan skala upah

Permenaker 1/2017 Tentang Struktur & (1) Struktur dan skala upah wajib disusun oleh pengusaha dengan memperhatikan golongan, jabatan, masa kerja,
Skala Upah pendidikan dan kompetensi
PERBANDINGAN UMP 2021-2022
Provinsi UMP 2021 UMP 2022 Provinsi UMP 2021 UMP 2022
Aceh Rp. 3.165.031 Rp 3.166.460 Nusa Tenggara Barat Rp 2.183.883 Rp 2.207.212
• Rata-rata kenaikan
Sumatera Utara Rp 2.499.423 Rp 2.552.609 Nusa Tenggara Timur Rp 1.950.000 Rp 1.975.000 UMP 2022: 1,09%
Sumatera Barat Rp 2.484.041 Rp 2.512.539 Kalimantan Barat Rp 2.399.698 Rp 2.434.328
• Terdapat 4 prov yg
Kepulauan Riau Rp 3.005.460 Rp 3.144.466 Kalimantan Tengah Rp 2.903.144 Rp 2.922.516
tidak ada kenaikan
Bangka Belitung Rp 3.230.023 Rp. 3.264.884 Kalimantan Selatan Rp2.877.448 Rp 2.906.473
UMP: Sumsel,
Sulbar, Sulut,
Riau Rp 2.888.564 Rp 2.938.564 Kalimantan Timur Rp 2.981.378 Rp 3.014.497
Sulsel
Bengkulu Rp 2.215.000 Rp 2.238.094 Kalimantan Utara Rp 3.000.804 Rp 3.310.723
Sumatera Selatan Rp 3.144.446 Rp 3.144.446 Sulawesi Barat Rp 2.678.863 Rp 2.678.863
Jambi Rp 2.630.162 Rp 2.649.034 Sulawesi Tengah Rp 2.303.711 Rp 2.390.739
Lampung Rp 2.432.001 Rp 2.440.486 Sulawesi Tenggara Rp 2.552.014 Rp 2.710.595
Banten Rp 2.460.996 Rp 2.501.203 Sulawesi Utara Rp 3.310.723 Rp 3.310.723
DKI Jakarta Rp 4.452.724 Rp 4.641.854 Sulawesi Selatan Rp 3.165.876 Rp 3.165.876
Jawa Barat Rp 1.810.351 Rp 1.841.487 Gorontalo Rp 2.788.826 Rp 2.800.580
Jawa Tengah Rp 1.798.979 Rp 1.813.011 Maluku Rp 2.604.960 Rp 2.618.312
DIY Rp 1.765.000 Rp 1.840.951 Maluku Utara Rp 2.721.530 Rp 2.862.231
Jawa Timur Rp 1.868.777 Rp 1.891.567 Papua Rp 3.516.700 Rp 3.561.932
Bali Rp 2.494.000 Rp 2.516.971 Papua Barat Rp 3.134.600 Rp 3.200.000 • kenaikan UMP
2022: Rp 22.971,-
(0,92%)
Tunjangan Lembur 640

Uang makan 532

Tunjangan Kinerja 355

Tunjangan Transportasi 410

Responden Yang Menerima Jaspel BPJS 7344


Pendapatan Lain

Bonus 671

Ya BOK/LBLUD 1372
37%

Insentif 1756
Tidak
63%
0 1000 2000 3000 4000 5000 6000 7000 8000

Series1
Kesejahteran dan Pengupahan

Responden yang Menerima THR Responden Yang Menerima Responden yang


dari Fasyankes setiap tahunnya Insentif dari Fasyankes mendapatkan Tunjangan
Profesi dari Fasyankes

Tidak
40% Ya
Ya 22%
Tida 49%
k
51%
Ya
60% Tidak
78%

Peraturan Pemerintah No. 36 Tahun 2021 tentang Pengupahan,


Pasal 8 : Pengusaha dapat memberikan pendapatan non upah berupa insentif, bonus, uang pengganti fasilitas kerja, dan/atau uang servis pada usaha tertentu
Pasal 9 : Tunjangan hari Raya Keagamaan wajib diberikan oleh Pengusaha kepada Pekerja.
Permasalahan Yang Sering Dialami Terkait Pengupahan

Jasa Pelayanan Terlambat dan


299
Tidak Transparan

Tidak ada Tunjangan Lembur


41

Tidak Menerima THR 24580

Gaji Dibawah UMR 19363

0 5000 10000 15000 20000 25000 30000


Jaminan Sosial
Responden NonASN Yang Mendapatkan Jaminan Kesehatan
selain BPJS Kesehatan

40852
29,9 % Tidak

Ya 9975

0 5000 10000 15000 20000 25000 30000 35000 40000 45000

Undang-undang No. 40 Tahun 2004 Tentang Sistem Jaminan Sosial Nasional, Pasal 13, Pemberi kerja secara
bertahap wajib mendaftarkan dirinya dan pekerjanya sebagai peserta kepada Badan Penyelenggara
Jaminan Sosial, sesuai program jaminan sosial yang diikuti.
Perlindungan K3 Fasyankes Menyediakan APD

Responden yang Menerima Waktu Istirahat Kerja


6%
Perlindungan Penyakit Akibat
Kerja Dari Fasyankes
APD Sudah Sesuai Standar
70000 94% K3
60000 Ya Tidak
59855
60 menit
50000
10% APD sudah Memenuhi Standar
<15 menit
23%
K3
43402 30-<60 menit Tidak
40000 15% 9%

30000

20000 58%
15-30 Menit
52%
10000
42% Ya
91%
0
Ya Tidak

Undang-undang No. 36 Tahun 2009 Tentang Kesehatan, Pasal 166 (1) Majikan atau pengusaha wajib menjamin kesehatan pekerja melalui upaya
pencegahan, peningkatan, pengobatan dan pemulihan serta wajib menanggung seluruh biaya pemeliharaan kesehatan pekerja. (2) Majikan atau
pengusaha menanggung biaya atas gangguan kesehatan akibat kerja yang diderita oleh pekerja.
SURAT IZIN PRAKTEK

Kesulitan Responden
Saat Mengurus SIP
1570

85%

9%
723

3,1% 125
48 78
23

a as it a n k
at in m am ia a
D ru es ny
d D iL of a
oa ul
it ng a s r lu
b
2,7% pl r s iy
a ik ep la
U
ip
e
as rif n
K
te
r
D kr Ve ra
s Iu ng
iro se si ya
B o a
Pr un k as
el er
M B
us
ar
H
GAMBARAN RESPONDEN DALAM MENDAPATKAN STR
Jenis Kesulitan Saat Pengurusan
Status Kepemilikan STR Kesulitan Mendapatkan STR
STR

1% Tidak Ya
Ya Tidak
Sistem Aplikasi yang Sulit Dipahami 3952

27%

Biaya dalam pelengkapan SKP (seminar, iuran profesi dll) 3725

Aplikasi Erorr 1087

99%

73%

Proses Verifikasi Lama 8471

UU No. 36 Thn 2014 tentang Tenaga Kesehatan Pasal 74 Pimpinan Fasilitas Pelayanan Kesehatan dilarang mengizinkan Tenaga Kesehatan
yang tidak memiliki STR dan izin untuk menjalankan praktik di Fasilitas Pelayanan Kesehatan
Harapan Responden terkait Kesejahteraan dan Perlindungan
Hukum

Keselamatan Kerja diutamakan 72

Kesejahteraan Nakes di Perhatikan 3825

Perlindungan Hukum 21041

Kebijakan Tentang Standar Pengupahan 6802


PERLINDUNGAN DAN KESEJAHTERAAN TENAGA
KESEHATAN
DASAR HUKUM PELAKSANAAN KESEJAHTERAAN DAN
PERLINDUNGAN BAGI TENAGA KERJA KESEHATAN

Pasal 27 ayat (2) tiap Warga negara


berhak atas pekerjaan dan
penghidupan yang layak bagi
kemanusiaan

Pasal 28 ayat D (1)  setiap orang


berhak atas jaminan, perlindungan
UUD 1945 dan kepastian hukum yang adil
serta perlakuan yang sama di
hadapan hukum

Pasal 28 D ayat (2)  setiap orang


berhak untuk bekerja serta
mendapat imbalan dan perlakuan
yang adil dan layak dalam hubungan
kerja
Undang-undang No. 36 Tahun 2014 tentang Tenaga Kesehatan
Pasal 28 (3) Tenaga Kesehatan yang Pasal 74 Pimpinan Fasilitas
diangkat oleh Pemerintah atau Pelayanan Kesehatan dilarang
Pasal 4 huruf C Pemerintah dan Pemerintah Daerah di daerah khusus mengizinkan Tenaga Kesehatan
Pemerintah Daerah bertanggung berhak mendapatkan fasilitas tempat yang tidak memiliki STR dan izin
jawab terhadap pelindungan kepada
Tenaga Kesehatan dalam
tinggal atau rumah dinas yang disediakan untuk menjalankan praktik di Fasilitas
menjalankan praktik oleh Pemerintah Daerah. Pelayanan Kesehatan

6
5
1 3 4
2

Pasal 57 Tenaga Kesehatan dalam menjalankan praktik berhak:


Pasal 27 (2) Tenaga Kesehatan a. memperoleh pelindungan hukum sepanjang melaksanakan tugas
yang bertugas di DTPK serta sesuai dengan Standar Profesi, Standar Pelayanan Profesi, dan Standar Pasal 75 Tenaga
daerah bermasalah kesehatan Prosedur Operasional; Kesehatan dalam
menjalankan praktik
memperoleh hak kenaikan b. menerima imbalan jasa;
berhak mendapatkan
pangkat istimewa dan c. memperoleh pelindungan atas keselamatan dan kesehatan kerja, pelindungan hukum
pelindungan dalam perlakuan yang sesuai dengan harkat dan martabat manusia, moral, sesuai dengan
pelaksanaan tugas kesusilaan, serta nilai-nilai agama; ketentuan Peraturan
d. mendapatkan kesempatan untuk mengembangkan profesinya; dan Perundang-undangan.
e. memperoleh hak lain sesuai dengan ketentuan Peraturan Perundang-
undangan. .
Peraturan Pemerintah No. 67 Tahun 2019 Tentang Pengelolaan Tenaga Kesehatan

Pasal 22 (1) Dalam rangka Program Tugas Pasal 88 (3) Pelindungan hukum terdiri atas
Khusus Nakes , PEMDA wajib Pasal 89 (1) Pasal 88 (1) pelindungan hukum preventif dan represif.

1. menyediakan sarana prasarana Imbalan NAKES PNS diberikan sesuai Pelindungan hukum NAKES diperoleh Pasal 88 (4) Pelindungan hukum
2. dapat memberikan tunjangan daerah dengan ketentuan Per-UU-an (2) Imbalan sepanjang melaksanakan tugas preventif menjamin adanya kepastian
sesuai dengan kemampuan daerah. NAKES NonPNS negara diberikan sesuai sesuai dengan standar profesi, hukum bagi NAKES dalam
dengan perjanjian kerja atau standar pelayanan profesi, dan menjalankan praktik keprofesiannya
Pasal 31 (1) Dalam rangka pelaksanaan kesepakatan kerja bersama standar prosedur operasional. dan memiliki kebebasan dalam
program wajib kerja NAKES, pemerintah
pusat atau pemerintah daerah menjalankan praktik keprofesiannya.
1. memberikan tunjangan yang layak. Pasal 87 (1) NAKES dalam menjalankan Pasal 88 (2) Pelindungan hukum
2. menerbitkan surat izin praktik; praktik berhak: ditujukan untuk:
3. menyediakan fasilitas tempat tinggal atau
1. memperoleh pelindungan hukum; 1. memberikan kepastian hukum Pasal 88 (5) Pelindungan hukum
rumah dinas;
2. memperoleh imbalan. 2. menjamin bekerja tanpa paksaan represif menjamin NAKES yang
4. menyediakan sarana dan prasarana.
3. NAKES yang bertugas di DTPK serta dan ancaman dari pihak lain; telah bekerja sesuai dengan standar
daerah bermasalah kesehatan juga 3. menjamin bekerja sesuai dengan mendapatkan kesempatan
berhak atas kenaikan pangkat kewenangan dan kompetensi pembelaan diri dan proses peradilan
Pasal 23 (1) NAKES yang didayagunakan
istimewa dan perlindungan keprofesiannya. yang adil.
melalui Program tugsus berhak atas:
1. Gaji (bagi PNS);
2. insentif; dan/atau
3. jasa pelayanan.
PERLINDUNGAN NAKES
1. APD
1. Keselamatan Kerja (UU No. 1 2. Ergonomi alat

JAMINAN SOSIAL
3. Lingkungan kerja yang aman 1. Jaminan sosial (UU No. 40 Tahun
Tahun 1970 tentang Keselamatan
JAMINAN K3

4. Sarana dan prasarana yang 1. Jaminan kesehatan


Kerja dan PP no. 88 tahun 2019 2004 pasal 3, 17, 18 dan 13
terstandar 2. Jaminan hari tua
ttg Kesehatan Kerja) Tentang Sistem Jaminan Sosial) 3. Jaminan kematian
5. Proteksi Diri dalam Melaksanakan
2. Upaya Kesehatan Kerja (UU No. Tugas
2. Jaminan Kehilangan Pekerjaan 4. Jaminan kecelakaan kerja
36 Tahun 2009 Tentang (PP No. 37 Tahun 2021 ttg Jaminan 5. Jaminan Pensiun
Kesehatan Pasal 164 (1); UU No. Kehilangan Pekerjaan pasal 2 dan
1. APD
36 tahun 2014 pasal 26, 57 poin d; 3)
2. MCU
UU NO. 13 th 2003 tentang 3. Vaksinasi
ketenagakerjaan pasal 86 (1) 4. Pemberian
suplemen
5. Penyediaan
obat-obatan

KESEJAHTERAAN NAKES
1. Penghidupan yang layak (UUD 1945 pasal 27 (2) PERLINDUNGAN HUKUM
2. Memperoleh Imbalan (UU No. 36 Tahun 2009 1. Imbalan sesuai 1. STR
profesi nakes 2. SIP 1. Kepastian Hukum (Peraturan Pemerintah No. 67
Tentang Kesehatan Pasal 27 (1), UU No. 13 Tahun
2. Pengembangan 3. Standar Profesi Tahun 2019 tentang Pengelolaan Tenaga
2003 tentang ketenagakerjaan pasal 88 (1) Karier 4. Standar pelayanan
3. Mengembangkan Diri (UU No. 13 Tahun 2003 Kesehatan, UUD 1945 pasal 28 ayat D (1.)
3. Mendapatkan 5. Etika Profesi
tentang Ketenagakerjaan pasal 12 dan UU No. 36 Penghargaan
2. Bantuan Hukum Kesehatan (Undang-undang No.
tahun 2014 pasal 57 poin e.) 4. Mendapatkan 44 Tahun 2009 Tentang Rumah Sakit pasal 30 (1)
4. Rumah Dinas (Undang-undang No. 36 Tahun 2014 Penambahan Ilmu di 1. Hoteline pengaduan poin f.)
Tentang Tenaga Kesehatan pasal 28 ayat 3)  DTPK bidang 2. Kerjasama dengan 3. Perlindungan Hukum (UU No. 36 tahun 2014
Keilmuannya/profesi aparat keamanan pasal 75), UU NO. 36 tahun 2009 tentang
5. Kenaikan Pangkat Istimewa (Undang-undang No. 36
nya  P2KB, 3. Badan hukum disetiap Kesehatan)
Tahun 2014 Tentang Tenaga Kesehatan pasal 27 (2) E_learning daerah 4. Perlindungan Preventif (kebebasan praktik) dan
 DTPK 4. Bimtek perlindungan Represif (pembelaan diri) (UU no. 67 tahun 2019
hukum
tentang Pengelolaan Tenaga Kesehatan)
Pihak-pihak Yang Terlibat Dalam Upaya Penjaminan Perlindungan Dan
Kesejahteraan Tenaga Kesehatan
1. TENAGA KESEHATAN
HAK TENAGA KESEHATAN
memperoleh
pelindungan hukum Kewajiban Tenaga Kesehatan
sepanjang
Memperoleh melaksanakan tugas
kesehatan dan sesuai dengan Standar
keselamatan kerja  memiliki STR dan SIP dalam menjalankan praktik di biang
Profesi, Standar
Memperoleh pelayanan kesehatan.
1. terbebas dari Pelayanan Profesi, dan
Kesejahteraan  melaksanakan tugas sesuai dengan Kompetensi dan
gangguan penyakit Standar Prosedur
1. Jasmani kewenangannya
akibat kerja (sehat Operasional;
 memberikan pelayanan kesehatan sesuai dengan Standar
(upah/imbalan, rumah fisik dan mental) 2 mendapatkan
dinas, transportasi, dll) Profesi, Standar Pelayanan Profesi, Standar Prosedur Operasional,
2. mendapatkan kesempatan untuk dan etika profesi serta kebutuhan kesehatan Penerima Pelayanan
2. Kesejahteraan lingkungan yang mengembangkan Kesehatan
rohani/mental aman dan sehat bagi profesinya;  menciptakan dan menjaga kesehatan tempat kerja yang sehat.
(kebebasan beragama, pencapaian derajat  menaati peraturan yang berlaku di tempat kerja.
dll) kesehatan  mengembangkan dan meningkatkan pengetahuan dan
3. Kesejahteraan 3. memperoleh ketrampilan yang dimiliki.
sosial (mendapatkan keserasian antara
jaminan/asuransi) tenaga kerja, alat
kerja, lingkungan, cara
dan proses kerjanya
2. Fasyankes

Kewajiban Fasyankes
1. Menolak tenaga kesehatan yang tidak memiliki STR dan izin
(SIP) untuk menjalankan praktik di fasyankes
Hak Fasyankes :
1.mendapatkan tenaga 2. Menaati standar kesehatan kerja
kesehatan yang 3. Menjamin lingkungan yang sehat
memiliki kompetensi 4. Bertanggungjawab atas terjadinya kecelakaan kerja
kerja sesuai dengan 5. Menjamin kesehatan kerja melalui upaya pencegahan,
standar profesi, standar peningkatan, pengobatan dan pemulihan bagi tenaga kerja
pelayanan dan standar 6. Menanggung biaya atas gangguan kesehatan akibat kerja
operasional prosedur
yang diderita pekerja.
(SOP).
2.mendapatkan tenaga 7. Dilarang membayar upah lebih rendah dari upah minimun
kesehatan yang memiliki 8. mendaftarkan dirinya dan pekerjanya sebagai peserta kepada
motivasi, disiplin kerja Badan Penyelenggara Jaminan Sosial,sesuai program jaminan
yang baik/tinggi. sosial yang diikuti.
3.Mutu pelayanan 9. melindungi dan memberikan bantuan hukum bagi semua
kesehatan yang optimal petugas Rumah Sakit/fasyankes dalam melaksanakan tugas
. 10. bertanggung jawab secara hukum terhadap semua kerugian
yang ditimbulkan atas kelalaian yang dilakukan oleh tenaga
kesehatan di Rumah Sakit.
3. Pemerintah/Pemerintah Daerah

1. Bertanggung jawab atas ketersediaan lingkungan, tatanan, fasilitas kesehatan baik fisik maupun sosial
bagi masyarakat untuk mencapai derajat kesehatan yang setinggitingginya.
2. Menetapkan kebijakan pengupahan.
3. Menetapkan standar kesehatan kerja.
4. Memberikan perlindungan kepada tenaga kesehatan dalam menjalankan praktik.
5. Mempertimbangkan pemenuhan kebutuhan sandang, pangan, papan, dan lokasi serta keamanan &
keselamatan kerja.
6. Memberikan tunjangan khusus kepada tenaga kesehatan yang bertugas di daerah khusus di wilayah
NKRI.
7. Melakukan pembinaan praktik terhadap tenaga kesehatan.
8. Menyediakan sarana prasara dan memberikan tunjangan daerah sesuai dengan kemampuan daerah
dalam rangka penugasan khusus tenaga kesehatan.
9. Memberikan tunjangan, menerbitkan SIP, menyediakan fasilitas tempat tinggal dan sarana prasarana
pendukung pekerjaan keprofesian bagi tenaga kesehatan yang mengikuti program wajib kerja tenaga
kesehatan.
10. Membenahi keseluruhan sistem pelindungan bagi pekerja migran Indonesia dan keluarganya yang
mencerminkan nilai kemanusiaan dan harga diri sebagai bangsa mulai dari sebelum bekerja, selama bekerja,
dan setelah bekerja.
11. Bertanggung jawab dalam penyelenggaraan Kesehatan Kerja secara terpadu, menyeluruh, dan
berkesinambungan, yang meliputi upaya pencegahan penyakit; peningkatan kesehatan; penanganan
penyakit; dan pemulihan kesehatan
4. Masyarakat/ Pasien

Hak Masyarakat :
1.Memperoleh pelayanan kesehatan Kewajiban Masyarakat/Pasien :
yang aman, bermutu, dan 1. Mematuhi peraturan yang berlaku
terjangkau. di fasyankes.
2.berhak atas jaminan, perlindungan 2. Menghormati hak tenaga kesehatan.
dan kepastian hukum yang adil serta 3. berperilaku hidup sehat untuk
perlakuan yang sama dihadapan mewujudkan, mempertahankan, dan
hukum. memajukan kesehatan yang setinggi-
3.mendapatkan lingkungan yang sehat tingginya
bagi pencapaian derajat kesehatan.
.
TUJUAN PERLINDUNGAN DAN KESEJAHTERAAN BAGI TENAGA KESEHATAN

Menjamin hak - hak dasar


Memberikan kepastian hukum
Tenaga Kesehatan

Menjamin kesamaan Menjamin bekerja tanpa paksaan dan


kesempatan serta perlakuan ancaman dari pihak lain
tanpa diskriminasi atas dasar
apapun bagi tenaga kesehatan.

Menjamin bekerja sesuai dengan


Mewujudkan kesejahteraan kewenangan dan kompetensi
bagi Tenaga Kesehatan dan keprofesiannya
anggota keluarganya

Meningkatkan Mutu Pelayanan


Meningkatkan motivasi
kinerja tenaga kesehatan. Kesehatan Masyarakat
SASARAN PROGRAM PERLINDUNGAN DAN KESEJAHTERAAN TENAGA KESEHATAN

Jenis Tenaga: Lokus Kerja:

1. Tenaga Medis 1 4 1. Dalam Negeri


2. Tenaga Kesehatan 2. Luar Negeri
3. Tenaga Pendukung/Penunjang
Kesehatan (KMK NOMOR
HK.01.07/MENKES/756/2022)

Fasilitas Kesehatan/Tempat
Status Kepegawaian:
Bekerja:

1. PNS 1. Instansi Pemerintah


2. Non PNS 2. Instansi Swasta
2 3
Tenaga Kesehatan
a. Mempunyai kualifikasi pendidikan minimal
Diploma III kecuali tenaga medis
b. Terdiri atas kelompok:
1. Tenaga Medis
2. Tenaga Psikologi Klinis
3. Tenaga Keperawatan
4. Tenaga Kebidanan
5. Tenaga Kefarmasian
6. Tenaga Kesehatan Masyarakat
Kualifikasi 7. Tenaga Kesehatan Lingkungan
8. Tenaga Gizi
Ketenagaan 9. Tenaga Keterapian Fisik
10. Tenaga Keteknisian Medis
(UU No 36/2014) 11. Tenaga Teknik Biomedika
12. Tenaga Kesehatan Tradisional
jenis meliputi ramuan (jamu), keterampilan,
interkontinental, dan pengobat tradisional
indonesia
13. Tenaga Kesehatan Lain

Asisten Tenaga Kesehatan


• Minimal pendidikan menengah bidang kesehatan
• Hanya dapat bekerja di bawah supervisi nakes

Tenaga Kesehatan lulusan pendidikan di bawah Diploma Tiga yang telah melakukan praktik sebelum UU No 36 Th 2014 ditetapkan,
diberikan kewenangan untuk menjalankan praktik sebagai Tenaga Kesehatan paling sampai 17 Oktober 2020
Jumlah Tenaga Medis Dan Tenaga Kesehatan Berdasarkan
Kepemilikan STR
Jenis Tenaga PNS(Jabfung) Non PNS Total

Tenaga Medis 39.395 184.735 224.130


Tenaga Kesehatan 382.762 991.211 1.373.973
JUMLAH 422.157 (26%) 1.175.946 (74%) 1.598.103

Jumlah Rumas Sakit : 3.120, ttd


• RS milik Pemerintah Pusat/Daerah : 1.156 unit (37%)
• RS milik Swasta : 1.964 (63%)
RENCANA Strategi Pelaksanaan Perlindungan Dan Kesejahteraan Bagi Tenaga Kesehatan

Koordinasi Lintas Sektor dan Lintas Program Membentuk tim terpadu Tingkat Pusat dan
dalam upaya penyusunan peraturan perundang-
1 5 Provinsi/Kab/Kota sebagai pelaksana
undangan, pelaksanaan, dan Monev Perlindungan dan Kesejahteraan Tenaga
perlindungan dan kesejahteraan bagi tenaga Kesehatan.
Kesehatan.

Penyusunan Peraturan Perundang- Pelaksanaan kebijakan/peraturan


undangan/NSPK/SOP tentang Perlindungan 2 6 perundang-undangan terkait perlindungan
dan Kesejahteraan Tenaga Kesehatan. dan kesejahteraan tenaga kesehatan.

Sosialisasi/ penyebarluasan ketentuan Pemberian bimbingan teknis dan supervisi


Peraturan Perundang-undangan terkait 3 7 di bidang perlindungan, dan kesejahteraan
perlindungan dan kesejahteraan tenaga tenaga kesehatan
kesehatan.

Membuat MoU dengan Pemda


START Monev dan pelaporan pelaksanaan
tentang Perlindungan dan 4 8 perlindungan dan kesejahteraan bagi
Kesejahteraan Tenaga Kesehatan di tenaga kesehatan
wilayah kerjanya.

Anda mungkin juga menyukai