Anda di halaman 1dari 16

KEPEMIMPINAN

Kelompok 1 :

1.Alriza Endri Saputra (142011915002)


2. Andela Pitaloka (142011915003)
3. Chintya Ditha N (14201191507)
4. Cindy Ratnasari (142011915008)
5. Desi Yulfi (142011915009)

Mata Kuliah : Manajemen Keperawatan


Dosen : Ns.Helsy Desvitasari,M.kep
DEFINISI KEPEMIMPINAN

• kepemimpinan dapat diartikan sebagai proses


mempengaruhi dan mengarahkan para
pegawai melakukan pekerjaan yang telah
ditugaskan kepada mereka.
• kepemimpinan adalah proses dalam
mengarahkan dan mempengaruhi para anggota
dalam hal berbagai aktivitas yang harus
dilakukan.
DEFINISI KEPEMIMPINAN

1. kepemimpinan adalah pengaruh antar pribadi


yang dijalankan dalam situasi tertentu, serta
diarahkan melalui proses komunikasi, kearah
pencapaian, satu atau bebrapa tujuan tertentu.
(Tannenbaum, Waschler, & Massarik,
1961:24)
2. kepemimpinan ialah pembentkan awal serta
pemeliharaan struktur dalam harapan dan
interaksi.(Stogdill. 1974:411)
PERKEMBANGAN KEPEMIMPINAN

• Kepemimpinan merupakan hasil dari pada


organisasi sosial yang telah terbentuk atau
sebagai hasil dinamika daari pada interaksi
sosial. Sejak mula kala terbentuknya suatu
kelompok sosial, seorang atau beberapa orang
diantara warga-warganya melakukan peran
yang lebih aktif dari pada rekan rekannya,
sehingga orang tadi atau bebetrapa orang
tampak lebih menonjol dari pada yang lain.
PRINSIP KEPEMIMPINAN
1. Tentukan sasaran dan tujuan bersama anggota
kelompok.
2. Bantu anggota untuk mencapai tujuan/sasaran
kelompok.
3. Koordinasi kegiatan kerja.
4. Bantu anggota agar dapat menyesuaikan diri dengan
kelompok.
5. Tunjukkkan bahwa orientasi kita adalah kelompok,
bukan perorangan.
6. Tunjukkan perhatian manusiawi
FUNGSI KEPEMIMPINAN

1. Pemimpin sebagai eksekutif (executive


leader)
2. pemimpin sebagai penengah
3. pemimpin sebagai penganjur
4. pemimpin sebagai ahli
5. pemimpin sebagai diskusi
TIPE-TIPE KEPEMIMPINAN

• Tipe Otokratik
• Tipe Paternalistik
• Tipe Kharismatik
• Tipe Laissez Faire
• Tipe Demokratis
CIRI UMUM PEMIMPIN
YANG BEHASIL

1. Kelancaran berbicara
Perbendaharaan kata yang luas Kemampuan
berkomunikasi baik (= dalam bahasa anggotanya)
2. Kemampuan untuk memecahkan masalah
Masalah = persoalan anggota
3. Kesadaran akan kebutuhan anggota
Kebutuhan anggota sering dinyatakan atau tidak.
Memberi suasana sehingga anggota percaya pada
pemimpin.
CIRI UMUM PEMIMPIN
YANG BEHASIL
4. Keluwesan
Fleksibel-mudah menyesuaikan diri. Mampu memecahkan
akibat perubahan dengan cara kreatif.
5. Kesediaan menerima tanggung jawab
Mampu menyelesaiakan tugas dan menyerahkan hasil kepada
anggota.
6. Ketrampilan sosial
Menghadapi orang lain/pendapatatnya.
7. Kesadaran akan diri dan lingkungannya.
Mengenal diri dengan baik; Asertif; Peka terhadap lingkungan.
TEORI KEPEMIMPINAN

1. Teori Genetie
2. Teori Sosial
3. Teori Ekologis
HAMBATAN DALAM
KEPEMIMPINAN
1. Faktor internal
kurangnya motivasi dari pemimpin itu sendiri, emosi
yang tidak stabil, tidak percaya diri, takut dalam
mengambil resiko, terbatasnya kecakapan pemimpin.
2. Faktor eskternal
Tidak adanya dukungan dari orang terdeka, tidak
adanya dukungan dari bawahan, terlalu banyak
tekanan
TANTANGAN BESAR
KEPEMIMPINAN
1. Visi organisasi yang lemah.
2. Perilaku kepemimpinan yang inkonsisten
3. Kurang nya kader pemimpin.
4. Kompetensi manajemen yang usang.
5. Buruknya “keterkaitan”antara unit-unit kerja
dengan tujuan organisasi.
6. Kurangnya kesatuan dan kerja sama.
7. Ketidakmampuan untuk mengelola konflik secara
efektif
SYARAT PEMIMPIN YANG BAIK

• Memiliki inteligensi yang tinggi dan


pendidikan umum yang luas
• Bersifat ramah tamah dalam tutur kata, sikap,
dan perbuatan.
• Berwibawa dan memiliki daya tarik
• Sehat jasmani maupun rohani (fisik maupun
mental
SYARAT PEMIMPIN YANG BAIK

• Memiliki daya ingat yang kuat


• Mempunyai kapasitas integratif
• Keterampilan berkomunikasi
• Keterampilan mendidik
• Personalitas dan objektivitas
• Jujur ( terhadap diri sendiri, atasan, bawahan,
dan sesama pegawai).
KARAKTERISTIK UTAMA PEMIMPIN

• Jujur.
• Visioner.
• Kompeten/Cerdas.
• Inspiring.
• Adil.
• Supportive (Kouzen & Posner,1995).
TERIMAH KASIH

Anda mungkin juga menyukai