Anda di halaman 1dari 27

SOSIALISASI PEDOMAN

MANUAL MUTU
PUSKESMAS GLADAG
Visi Puskesmas
Terwujudnya masyarakat wilayah Puskesmas
Gladag yang mandiri untuk hidup sehat
Misi Puskesmas
Memberikan pelayanan yang bermutu
Mengelola sumber daya yang ada secara
optimal
Memberdayakan masyarakat di bidang
kesehatan
Motto Puskesmas
SUSu ( Sehat Untuk Semua )
Kode Etik Pegawai pada UPTD Puskesmas
Gladag yaitu :
Menjalankan Ibadah sesuai Agama /
Kepercayaan masing – masing
Memberikan pelayanan yang baik terhadap
tamu dengan Komitmen 5S (Senyum Salam
Sapa Sopan Santun)
Saling mendukung pelaksanaan tugas
Melaksanakan tugas dan fungsi sesuai prosedur
dan tanggung jawabnya
Saling menghormati sesama rekan kerja
Meningkatkan profesionalisme guna
menunjang pelaksanaan tugas
Menolak melaksanakan tugas yang tidak
sesuai dengan prosedur
 Menjaga nama baik UPTD Puskesmas Gladag
pada khususnya dan Pemerintah Kabupaten
Banyuwangi pada umumnya
Kebijakan Mutu Puskesmas, yakni :
“ Kami jajaran pengelola dan seluruh
Karyawan Puskesmas Gladag
berkomitmen untuk memberikan
pelayanan kesehatan kepada masyarakat
dengan memperhatikan kebutuhan
pelanggan.
Pengkodean dokumen kelompok pelayanan terutama pada SOP:
 Administrasi Manajemen dengan kode: Admen

No Urut Dokumen / SOP/Admen/429.114.14/ Tahun Pembuatan


 Pelayanan Upaya kode : UKM,
No Urut Dokumen / SOP/UKM/429.114.14/ Tahun Pembuatan
 Pelayanan Klinis kode : Yannis,
No Urut Dokumen / SOP/Jenis Layanan /429.114.14/ Tahun Pembuatan
 Standar Operasional Prosedur, disingkat: SOP,
 Daftar tilik disingkat: Dt,
 Kerangka Acuan disingkat: KA,
 Surat Keputusan disingkat: SK,
 Pedoman ekternal disingkat: Dek,
 Pedoman Mutu disingkat PM,
 Pedoman internal disingkat Pin
 Audit Internal disingkat AI.
Indikator Mutu Admen

NO INDIKATOR STANDAR
1. Ketepatan tanggal pelaksanaan Tanggal 10 setiap bulan (≥80%)
Lokakarya Mini Bulanan

2. Tingkat kehadiran peserta ≥ 80%


Lokakarya Mini Bulanan

3. Ketepatan pengiriman laporan < Tanggal 10 setiap bulan


SP2TP ke Dinas Kesehatan (≥80%)

4. Tingkat kehadiran pegawai saat 100% tiap bulan


apel
NO JENIS VARIABEL SKALA 1 SKALA 2 SKALA 3
NILAI = 4 NILAI = 7 NILAI = 10
MANAJEMEN KEUANGAN DI
  PUSKESMAS      
         
a Pembantu kasir pembayar uang      
         
1 Adanya buku kas umum Sebagian < Semuanya
50% Sebagian 50%-80% '100%
       
Adanya buku kas bantu perkode rekening Sebagian < Semuanya
2 (rincian obyek) 50% Sebagian 50%-80% '100%
         
3 Adanya Buku kas tunai Semuanya
Sebagian <50% Sebagian 50%-80%
'100%
         
Semuanya
Sebagian <50% Sebagian 50%-80%
4. Adanya LKK (Laporan keadaan Kas) '100%
         
Semuanya
Sebagian <50% Sebagian 50%-80%
5. Adanya buku pajak '100%
         
6 Adanya Buku Bank      
         
Adanya pemeriksaan kas
Sebagian Sebagian Semuanya
7 setiap 3 bulan sekali oleh
<50% 50%-80% '100%
bendahara pengeluaran
NILAI "a" = total nilai hasil
     
1+2+3+4+5+6 /7
b Pembantu kasir penerima uang      
1 Adanya buku kas umum yang
Sebagian Sebagian Semuanya
ditandatangani kepala
<50% 50%-80% '100%
puskesmas tiap bulan
2 Adanya buku penerimaan Sebagian Sebagian Semuanya
perjenis <50% 50%-80% '100%
3 Adanya buku penerimaan harian Sebagian Sebagian Semuanya
<50% 50%-80% '100%
4 Bukti /tanda setoran Sebagian Sebagian Semuanya
<50% 50%-80% '100%
5 Laporan persediaan benda Sebagian Sebagian Semuanya
berharga ( DPD II 74 ) <50% 50%-80% '100%
INDIKATOR MUTU KLINIS
PUSKESMAS GLADAG
NO PELAYANAN INDIKATOR STNDR
RAWAT JALAN
1 Pelayanan Waktu tunggu hasil pelayanan 100 %
Laboratorium laboratorium kecuali BTA ≤ 60 menit
Kepuasan Pasien ≥ 80 %
2 Ruangan Gawat Waktu Tanggap Pelayanan Gawat 100 %
Darurat Darurat ≤ 5 menit
Kepuasan Pasien ≥ 80 %
3 Pelayanan Tidak terjadi kesalahan pengambilan 100 %
Pendaftaran dan rekam medis
Rekam medik
Kepuasan pasien ≥ 80 %
4 Pelayanan Kelengkapan pengisian rekam medis 100 %
Pemeriksaan
Umum
INDIKATOR MUTU KLINIS
PUSKESMAS GLADAG
NO PELAYANAN INDIKATOR STNDR
RAWAT JALAN
Kepuasan Pasien ≥ 80 %
5 Pelayanan Obat Ketersediaan obat sesuai formularium 100 %
Kepuasan Pasien ≥ 80 %
6 Pelayanan Kelengkapan pengisian rekam medis 100 %
Kesehatan Gigi
dan Mulut
Kepuasan Pasien ≥ 80 %
7 Pelayanan KIA, Kelengkapan pengisian rekam medis 100 %
KB dan Imunisasi
Kepuasan Pasien ≥ 80 %
INDIKATOR MUTU KLINIS
PUSKESMAS GLADAG
NO PELAYANAN INDIKATOR STNDR
RAWAT JALAN
8 Pelayanan Kelengkapan pengisian rekam medis 100 %
Promosi
Kesehatan
( Sanitasi dan
Gizi )
Kepuasan Pasien ≥ 80 %
9 Pelayanan Bindu Kepuasan Pasien ≥ 80 %
PTM
10 Pelayanan Kelengkapan pengisian rekam medis 100 %
Komplementer
Kepuasan Pasien ≥ 80 %
INDIKATOR MUTU UKM
PUSKESMAS GLADAG
NO JENIS INDIKATOR TARGET
KEGIATAN
Desa / Kelurahan Siaga yang terbentuk : ………….
1 PROMKES
Desa/Kelurahan Siaga Bina .………

Desa/Kelurahan Siaga Tumbuh ……….

Desa/Kelurahan Siaga Kembang ……….

Desa/Kelurahan Siaga Paripurna ……….


80%
Desa/Kelurahan Siaga Aktif : ……………..
Rumah Tangga yang dikaji 20 %

Rumah Tangga Sehat (10 Indikator) 50%

Kelompok Rumah tangga 6X Total


Posyandu
NO JENIS INDIKATOR TARGET
KEGIATAN
Instisusi Pendidikan / Sekolah (SD/MI; SMP/MTS; 2x Total
SLTA/MA, PT) Sekolah
Institusi Sarana Kesehatan (BP, polindes, Pustu dan 2x Total Sarkes
Puskesmas)
Institusi TTU (T. Ibadah, Warung Makan, Pasar) 2x Total TTU

Institusi tempat kerja (K. pemerintah, K. Wisata, 2x Total Tempat


Pabrik/Home Industri) Kerja
Pondok Pesantren 41 %

Jumlah Posyandu

Posyandu Pratama

Posyandu Madya

Posyandu Purnama

Posyandu Mandiri

Posyandu Purnama Mandiri (PURI) 64 %

Penyuluh Napza 21 %
NO JENIS INDIKATOR TARGET
KEGIATAN
Pengawasan Sarana Air Bersih (SAB) 87 %
2 KESLING
Sarana Air 82 %

Jumlah Kepala Keluarga (KK) yang memiliki akses 83 %


terhadap SAB
Pembinaan Tempat Pengolahan Makanan (TPM) 96 %

Tempat Pengelolaan Makanan (TPM) yang memenuhi 77 %


syarat
Pembinaan Sarana tempat-tempat Umum yang 91 %
memenuhi syarat kesehatan
Jumlah Rumah yang memenuhi syarat kesehatan 86 %

Pembinaan sarana tempat-tempat umum 91 %

Tempat-tempat umum yang memenuhi syarat 86 %


kesehatan
Klinik Sanitasi 2%

Jumlah klien yang sudah mendapat intervensi/tindak 100 %


lanjut yang diperlukan
Jumlah Kepala Keluarga (KK) yang memiliki Akses 73 %
terhadap Jamban
Jumlah Desa/Kelurahan yang sudah ODF (Open 73 %
Defacation Free)
Jumlah Jamban Sehat 81 %

Pelaksanaan kegiatan STBM di Puskesmas 55 %


NO JENIS INDIKATOR TARGET
KEGIATAN

Kesehatan Ibu :
3 KIA DAN KB Pelayanan Kesehatan bagi Bumil sesuai standard, 87 %
untuk kunjungan lengkap (K4)

Drop out K1 - K4 <5 %

Pelayanan persalinan oleh tenaga kesehatan yang 94 %


berkompeten

Pelayanan Nifas Lengkap sesuai standar 94 %

Kesehatan Bayi :

Pelayanan Maternal Risti/komplikasi yang ditangani 80 %

Pelayanan Neonatal Risti/Komplikasi yang ditangani 80 %

Pelayanan Neonatal sesuai standar (KN lengkap) 95 %

Pelayanan Bayi Paripurna 95 %

Upaya Kesehatan Balita dan Apras :

Pelayanan Kesehatan anak Balita 82 %

Pelayanan kesehatan Anak Pra Sekolah 78 %


NO JENIS INDIKATOR TARGET
KEGIATAN
Upaya Kesehatan Anak Usia Sekolah dan Remaja :
Jumlah Murid yang dilakukan penjaringan
kesehatannya
a. Murid kelas I SD/MI 100 %

a. Murid kelas VII SMP/MTs 100 %

a. Murid kelas X SMA/MA 100 %

Frekuensi pembinaan kesehatan disekolah

a. SD/MI………… kali 7 kali

a. SMP/MTs…….. kali 7 kali


(Penjaringan AS, UKGS, Gizi, PHBS, DBD, Jajanan
Sehat, Imunisasi, dll)

a. SMA/MA………. Kali 7 kali


(Penjaringan AS, UKGS, Gizi, PHBS, Kespro, Jajanan
Sehat, HIV, Narkoba, rokok, dll)

Jumlah kader yang dilatih tentang kesehatan

a. Murid kelas SD/MI 10 %

a. Murid kelas SMP/MTs 10 %

a. Murid kelas SMA/MA 10 %

Cakupan pelayanan kesehatan remaja 65 %


NO JENIS INDIKATOR TARGET
KEGIATAN
Pelayanan KB :
Cakupan KB aktif (contraceptive prevalence 70 %
rate/CPR)
Cakupan peserta KB baru (akseptor KB Baru / PPM x 80 %
100%)
Cakupan peserta KB baru (akseptor KB Baru / PUS x 60 %
100%)
Cakupan KB Drop Out <10 %

Cakupan peserta KB mengalami komplikasi <3,5 %

Cakupan peserta KB yang mengalami kegagalan <0,19 %


kontrasepsi
Cakupan peserta KB mengalami efek samping <12,5 %

Cakupan KB aktif (contraceptive prevalence 70 %


rate/CPR)
NO JENIS INDIKATOR TARGET
KEGIATAN
Pemberian Kapsul Vitamin A dosis tinggi pada balita 85 %
4 UPAYA 2 kali per tahun
PERBAIKAN
GIZI
Pemberian tablet besi (90 tablet) pada ibu hamil 94 %

Ibu hamil KEK < 10 %

Balita Gizi Buruk mendapat perawatan 100 %

MP-ASI pada anak usia 6-24 bulan (Gakin) 100 %

Pemberian PMT Pemulihan pada balita Gizi Buruk 100 %

Balita dibawah Gariz Merah 2,5 %

Cakupan Rumah Tangga yang mengkonsumsi 90 %


Garam beryodium
Desa bebas rawan Gizi (Prev Gizi Kurang + Gizi 80 %
buruk < 15 %)
Balita naik berat barat badannya (N/D) 60 %

Persentase Balita yang ditimbang berat badannya 80 %


NO JENIS INDIKATOR TARGET
KEGIATAN
Penemuan penderita Diare yang diobati di 100 %
5 DIARE Puskesmas dan Kader
Cakupan pelayanan Diare 100 %
100 %(10 %
Target
Penderita)
Angka penggunaan oralit 100 %

Angka penggunaan cairan ( rehidrasi intra vena <1 (Jumlah


sedang dan berat ) Kasus)
Angka penggunaan zinc pd balita Diare 100 %

Case Fatality Rate KLB Diare <1 (Jumlah


Kasus)

Penemuan penderita Pneumonia Balita ditangani 100 %


6 ISPA
Cakupan penemuan penderita Pneumonia Balita 100 %
(4,45 % dari
Total Balita)
NO JENIS INDIKATOR TARGET
KEGIATAN
Penemuan Penderita Kusta Baru (Case Detection 10 % dari
7 KUSTA Rate) penderita tahun
2014
Proporsi kasus kusta anak <5 %

Proporsi kasus kusta Tk II <5 %

Prevalensi Kusta (PR) <1/1000

RFT Rate penderita PB 95 %

RFT Rate penderita MB 90 %

Penemuan suspect penderita TB 70 %


8 TB PARU
Penemuan Pasien TB Paru BTA Positif / CDR 70 %

Proporsi Pasien TB Paru BTA Positif diantara suspek 5-15 %


TB

Angka keberhasilan pengobatan pasien baru BTA 90 %


positif
Angka kesalahan Laboratorium ( untuk PPM & >85 %
PRM ) / LQAS Bacaan
Baik
NO JENIS INDIKATOR TARGET
KEGIATAN
Jmlh kasus IMS yang ditemukan dan ditangani 100 %
9 PMS DAN sesuai standart / Sindrom / Lab
HIV/AIDS
Penggunaan kondom pada setiap penderita dengan 100 %
keluhan IMS / Sindrom / Lab

Jumlah anak usia 15-24 tahun yang mendapat 90 %


informasi tentang HIV (penyuluhan )
Kelompok sasaran yang dijangkau ( misal : karang 100 %
taruna, sekolah atau kelompok lain yang beranggota
usia 15-24 tahun )
Jumlah ibu hamil yang mendapat informasi tentang 60 %
HIV
Jumlah Ibu hamil yang ditesting HIV 60 %

Penilaian Faktor Resiko HIV pada orang yang 30 %


berkunjung ke Puskesmas
NO JENIS INDIKATOR TARGET
KEGIATAN
Insidens kasus DBD 100 %
10 DEMAM (<49/100.000
BERDARAH PENDUDUK)
DENGUE (DBD)
Prosentase Penderita DBD ditangani 100 %

Case Fatality Rate Kasus (CDR) penyakit DBD <1 %

Angka Bebas Jentik ( ABJ ) 95 %

Pemeriksaan Jentik Berkala (ABJ) 100 %

Jumlah wilayah Endemis DBD 0%

Penderita klinis malaria yang dilakukan pemeriksaan 100 %


11 MALARIA Sediaan Darah (SD)
Penderita positif malaria yang diobati sesuai standar 100 %
(ACT/DHP)
Penderita positif malaria yang di Follow up 100 %

Pengamatan tempat peridukan vektor nyamuk >2 kali/Bulan


(lagoon)
Pelacakan kasus indegenius malarian 100 %
NO JENIS INDIKATOR TARGET
KEGIATAN
Cuci luka terhadap kasus gigitan Hewan Perantara 100 %
12 PENCEGAHAN Rabies
DAN
PENANGGULA Vaksinasi terhadap kasus gigitan HPR yang berindikasi 100 %
NGAN RABIES

Imunisasi HB 0 - 7 hari pada bayi 90 %


13 PELAYANAN
IMUNISASI
Imunisasi BCG pada bayi 95 %

Imunisasi DPT/HB 1 pada bayi 95 %

Imunisasi DPT/HB 3 pada bayi 90 %

Imunisasi Campak pada bayi 90 %

Drop Out DPT /HB 1 - Campak ±10

Drop Out DPT /HB 1 - DPT/HB 3 ±10

Imunisasi Dasar Lengkap 80 %

UCI Desa 100 %

Imunisasi DT pada anak kelas 1 SD 95 %


NO JENIS INDIKATOR TARGET
KEGIATAN
Imunisasi campak pada anak kelas 1 SD 95 %

Imunisasi TT pada anak SD kelas 2 dan 3 95 %

Imunisasi TT 5 pada WUS (15 - 45 tahun) 80 %

Grafik Pemantauan suhu lemari es vaksin 365 X 2

Ketersediaan vaksin 800 %

Laporan STP (surveilan Terpadu Penyakit) yang 10 bulan


14 PENGAMATAN tepat waktu
PENYAKIT
(SURVEILANS
EPIDEMIOLOGI)
Kelengkapan Laporan STP (surveilan Terpadu 11 bulan
Penyakit)
Laporan C1 (campak) yang tepat waktu 10 bulan

Kelengkapan Laporan C1 (campak) 10 bulan

Laporan W2 (mingguan)yang tepat waktu 45 minggu

Kelengkapan Laporan W2 (mingguan) 53 minggu


NO JENIS INDIKATOR TARGET
KEGIATAN
Grafik Penyakit Potensial wabah 1 grafik
mingguan w2, 2
grafik trend
bulanan
penyakit
potensi wabah
Kelengkapan Laporan PTM ( Penyakit Tidak
Menular )
Penemuan kasus AFP( jml kasus yang dilaporkan / 1 kasus
jmlh kasus yg lumpuh layu usia <15 th
Pelacakan kepulangan Jamaah Haji < 14 hari 95 % JCH yang
berangkat
Laporan KIPI Zero reporting 12 bulan

Desa/kelurahan yang mengalami KLB 100 %


ditanggulangi < 24 jam
Desa yang melaksanakan Posbindu PTM 10 %

Deteksi Dini Screening IVA/Papsmear pada wanita 10 %


usia 30-40 tahun
Pemeriksaan Tekanan darah pada usia >15 th 10 %

Pemeriksaan Obesitas pada usia >15 th 10 %

Anda mungkin juga menyukai