Anda di halaman 1dari 22

PENDIDIKAN

BAHASA
INDONESIA DI SD
MODUL 3
NAMA ANGGOTA KELOMPOK

1. SITI JAENAB 857221457


2. SITI ROHMAH 857219705
3. AMIRIL HAKAM 857218355

2
MODUL 3
PENDEKATAN, METODE DAN
TEKNIK PEMBELAJARAN
BAHASA 3
05/20/2023 PRESENTATION TITLE 4
KEGIATAN BELAJAR 1
PENDEKATAN, METODE DAN TEKNIK BAHASA
INDONESIA
A. PENDEKATAN, METODE DAN
PENDEKATA TEKNIK
N

METODE TUJUAN

TEKNIK

5
1.
PENDEKATAN
Pendekatan adalah sikap atau pandangan tentang hakikat Bahasa
dan pengajarannya yang diyakini kebenarannya oleh guru yaitu
tentang sesuatu yang biasanya berupa asumsi atau seperangkat
asumsi yang saling berhubungan dengan sesuatu hal ini bersifat
aksiomatis dan tidak perlu dibuktikan lagi kebenarannya

Pada dasarnya para ahli membagi pandangan tentang proses


belajar menjadi 2 aliran :
1.1. Aliran Empiris
Peinsipnya :
Bahasa adalah Ujaran, bukan tulisan. Atau Bahasa adalah serangkaian kebiasaan;
Tak ada satu bahasapun yang persis sama dengan Bahasa yang lain.

Beberapa nama aliran Empiris adalah Behavior,


Aliran mekanis dan aliran bloomfield
6
1.2. Aliran Rasionalis
Prinsipnya :
a) Suatu Bahasa yang hidup ditandai oleh kreatifitas yang
dituntut oleh aturan-aturan. Aturan-aturan tata Bahasa nyata
bertalian dengan tingkah laku kejiwaan
b) Manusia satu-satunya makhluk yang dapat belajar Bahasa.
Bahasa yang hidup adalah Bahasa yang dapat dipakai dalam
berpikir
c) Nama aliran Rasional terkenal adalah dengan nama aliran
mentalis ( perbuatan Berbahasa itu adalah perbuatan
mental ) atau aliran noam chosky

7
2. Metode
Metode merupakan prosedur untuk mencapai tujuan yang di tetapkan. Pada umumnya metode di artikan
sebagai ‘ Cara Mengajar ‘
Metode berhubungan dengan :
a. Pemilihan Bahan / Materi
b. Urutan Bahan
c. Penyajian Bahan
d. Pengulangan Bahan
Tentang pemilihan Bahan atau Materi pelajaran dapat digunakan prinsip
Alamiah atau random. Prinsip alamiah dalam pemilihan bahan adalah sesuai dengan apa yang diperlukan,
seperti halnya kalau kita mempelajari bahasa sendiri. Pemilihan bahan secara random, yaitu pemilihan
bahasa yang dirasa penting (oleh guru) dan sesuai pula dengan situasi yang dihadapi. Kemudian
diurutkan, disajikan dan diulang sesuai kebutuhan. Kelancaran berbahasa merupakan suatu malasah
pengulangan.

05/20/2023 PRESENTATION TITLErinsip 8


Metode sendiri adalah prosedur untuk mencapai tujuan yang ditetapkan
dan memiliki keriteria sendiri untuk masing-masing metode tersebut
yaitu:
Pemilihan bahan /
materi
Urutan Bahan Penyajian Bahan Pengulangan Bahan
Menggunakan Kriteria : Bagian Kriteria : Bahan yang Usaha-usaha yang
prinsip alamiah / yang lebih sederhana disajikan lebih dahulu, dilakukan untuk
random didahulukan, yang cara penyajian, kapan menumbuhkan kebiasaan
lebih berguna dan penyajian kosakata, berbahasa melalui bahan
Kriteria : Bagian sering digunakan, penggunaan alat bantu yang diberikan
yang paling sering diperhatikan tingkat yang relevan
digunakan, Paling kesukarannya,
berguna, Paling diperhatikan
mudah kesinambungannya
mengerjakan,
gabungan dari
ketiganya

05/20/2023 PRESENTATION TITLE 9


Macam-macam pendekatan

1. Direct Method
2. Reading Method
3. Natural Method
4. Electric Method
05/20/2023 PRESENTATION TITLE 10
3. Teknik
teknik adalah upaya guru, usaha-usaha guru, atau
cara-cara yang digunakan guru untuk mencapai
tujuan langsung dalam pelaksanaan pembelajaran
di dalam kelas.
Jadi,  teknik ini bersifat implementasional.
Karena kata teknik mengandung makna ‘­cara-
cara, dan metode juga mengandung makna
‘penyajian bahan’ maka kedua istilah ini
adakalanya dipakai dalam arti yang sama..
Macam-macam teknik pembelajaran bahasa
3.1. Teknik Ceramah
Teknik ceramah memang dapat digunakan untuk menyampaikan Informasi,
terutama kepada mereka yang sudah termotivasi. Supaya lebih menarik
penggunaan teknik ini bisa dilengkapi dengan peragaan, gambar – gambar,
atau yang lain untuk menghindari verbalisme.
Teknik ceramah mempunyai keuntungan, antara lain :
1. menghemat waktu.
2. digunakan dalam kelompok besar.
3. sebagai penambah bahan yang sudah dibaca.
4. untuk mengulang atau memberi pengantar pada pelajaran
Kekurangan teknik ceramah antara lain :
1. Tidak semua guru dapat berbicara yang menarik dan baik
2. Dalam metode ini hanya satu indera yang aktif yaitu pendengaran.
3. Kadar CBSA-nya (Cara Belajar Siswa Aktif) rendah.
3.2. Teknik Tanya Jawab
Teknik ini mengikutin teknik ceramah yang telah kita mengecek pemahaman siswa
terhadap ceramah yang baru diberi pertanyaan yang diajukan guru untu mengecek
pemahaman siswaayang telah mereka baca

3.3. Teknik Diskusi Kelompok


Tujuan teknik ini adalah melatih siswa untuk mengeluarkan pendapat, dan mau menerima
kritikan kalau pendapatnya memang kurang benar. Juga melalui diskusi kelompok ini siswa
dapat menguji kebenaran pendapatnya mengenai sesuatu hal
Keuntungan / kelebihan Kekurangan
1. Keaktifan siswa dalam pembelajaran tinggi
1. Tidak efektif untuk kelompok besar
2. Memberi peluang kepada siswa untuk
saling mengemukakan pendapat 2. Jika tidak terkendali dapat menyimpang
dari tujuan
3. Mendorong terciptanya kesatauan
3. Moderator harus terampil
4. Dapat memperluas pandangan siswa
4. Kadang atau sering didominasi oleh siswa
5. Melatih mengembangkan kepemimpinan yang suka dan berani bicara
bagi siswa yang ditunjuk sebagai
moderator

13
3.4. Teknik Pemberian Tugas
Teknik ini disebut juga resitasi yang dapat diberikan kepada siswa secara individual
atau kelompok, dengan teknik ini diharapkan siswa lebih mendalami materi
pembelajaran yang diberikan oleh guru. Biasanya pemberian tugas ini diikuti oleh
tugas melaporkan hasil kerja siswa

3.5. Teknik Ramu Pendapat (Brainstorming)


Perpaduan dari teknik tanya jawab dan teknik diskusi.
Secara bergiliran siswa diberi kesempatan mengemukakan pendapatnya terhadap pertanyaan-
pertanyaan yang diajukan
Keuntungan / kelebihan
1. Dapat membangkitkan pikiran yang kreatif
2. Dapat merangsang partisipasi siswa
3. Dapat memancing timbulnya pendapat-pendapat baru
4. Menghasilkan reaksi berantai
5. Dapat digunakan dalam kelompok kecil maupun kelompok besar
6. Tidak memerlukan moderator yang hebat
7. Hanya sedikit peralatan yang diperlukan
14
3.6. Simulasi

Simulasi artinya tiruan (imitasi).

Guru menetapkan peran-peran yang dilakukan oleh siswa


dalam permainan simulasi.

Teknik ini tepat untuk Melatih keterampilan bicara


05/20/2023 PRESENTATION TITLE 15
B. Jenis-Jenis Pendekatan
Pembelajaran Bahasa
Sejak diberlakukan kurikulum 1984,
dalam pembelajaran Bahasa Indonesia
guru harus menerapkan pendekatan
komukiatif, CBSA dan pendekatan
keterampilan proses.

05/20/2023 PRESENTATION TITLE 16


Prinsip dalam pembelajaran
1. Motivasi
2. Latar atau Konteks
3. Keterarahan kepada titik pusat atau focus tertentu
4. Hubungan social
5. Belajar sambal bekerja
6. Perbedaan perorangan atau Individual
7. Menemukan
8. Pemecahan Masalah
05/20/2023 PRESENTATION TITLE 17
Selain CBSA, Pendekatan Keterampilan Proses
(PKP)juga dapat mengembangkan komptensi siswa
Langkah-Langkah dalam PKP

05/20/2023 PRESENTATION TITLE 18


Kegiatan Belajar 2
A. Pembelajaran Terpadu Lintas Materi
Pembelajaran terpadu lintas materi maksudnya materi pembelajaran dari suatu
mata pelajaran dipadukan menjadi satu. Ada 4 keterampilan berbahasa yang
harus dipelajari yaitu membaca, berbicara, menulis dan mendengarkan yang
dalam pembelajarannya dapat dilaksanakan secara terpadu

Oleh karena itu dalam pembelajaran berbahasa ditentukan mana yang menjadi
fokus pembelajaran, setelah itu baru ditentukan alokasi waktunya. Apabila
yang menjadi fokus pembelajaran keterampilan membaca maka waktu yang
dialokasikan untuk membaca harus lebih banyak daripada yang lain. Namun
dalam pembelajaran harus ada keterpaduan antara membaca dan menulis,
maupun membaca dengan mendengarkan, ataupun keterampilan yang lain.

05/20/2023 PRESENTATION TITLE 19


Perhatikan Bagan Berikut
Membaca Berbicara
- Membaca teks bacaan - Mendiskusikan isi teks
- Mendeklamasikan puisi Bacaan

Tema Materi yang


akan diajarkan

Mendengarkan Menulis
- Mendengarkan pembacaan - Menulis karangan
karangan - Memeriksa pemakaian tanda
baca pada karangan

05/20/2023 PRESENTATION TITLE 20


B. Pelajaran Terpadu Lintas
Kurikulum

Pembelajaran Terpadu Lintas Kurikulum maksudnya yaitu pembelajaran yang


memadukan beberapa mata pelajaran, misalnya bahasa Indonesia dipadukan
dengan sains, atau bahasa Indonesia dipadukan dengan agama, dan
sebagainya.
Sebagai ilustrasi adanya perpaduan lintas kurikulum di SD yaitu dalam mata
pelajaran bahasa Indonesia yang dipadukan dengan Sains. Misalnya mata
pelajaran Sains ada percobaan yang cara kerjanya dijelaskan oleh guru
(keterampilan mendengar), lalu setelah melakukan percobaan membuat
laporan (keterampilan menulis), setelah itu menjelaskan contoh penerapan
konsep dalam kehidupan sehari-hari (keterampilan berbicara).
05/20/2023 PRESENTATION TITLE 21
Thank you

Anda mungkin juga menyukai