Anda di halaman 1dari 4

Sistem pencernaan adalah sistem organ dalam hewan multisel yang menerima makanan, mencernanya menjadi energi dan

nutrien, serta mengeluarkan sisa protein tersebut melalui dubur. Pada dasarnya sistem pencernaan dalam tubuh manusia terjadi disepanjang saluran pencernaan dan di agi menjadi 3 bagian, yaitu proses penghancuran makanan yang terjadi dalam mulut hingga lambung. Selanjutnya adalah proses penyerapan sari-sari makanan yang terjadi didalam usus. Struktur alan pencernaan berbeda-beda dalam berbagai jenis hewan tergantung pada tinggi rendahnya tingkat organisasi sel hewan tersebut serta jenis makanannya. TUJUAN PERCOBAAN 1. Mengamati aktifitas rambut getar dalam rongga mulut katak. 2. Mempelajari gerakan/kontraksi bagianbagian saluran pencernaan kelinci. DASAR TEORI Dalam sistem pencernaan terdiri atas saluran pencernaan dan kelenjar pencernaan. Saluran pencernaan mulai dari mulut sampai ke anus berfungsi manyalurkan dan mencerna serta menyerap makanan dibantu oleh adanya rambut getar pada daerah langit;langit dan adanya kelenjar pencernaan. Dalam menjalankan fungsinya tentu akan terjadi gerakan dari satu bagian ke bagian yang lain pada saluran pencernaan yaitu : Gerakan peristaltik, yaitu gerakan menddorong makanan ke saluran berikutnta. Gerakan anti peristaltik, yaitu gerakan yang berlawanan dengan peristaltik. Gerakan segmentasi,yaitu gerakan meremas makanan. Gerakan pendulum, yaitu gerakan menggoyang ke arah dinding ussus. permukaan diding cavum oris. Untuk memudahkan proses masuknya makanan kedalam oesophagus pad rambut getar ada jaringan epitel yang mengalirkan cairan atau benda partikel yang dialirkan kearah epitel bersilia tersebut. Gerakan rabut getar ini didukung oleh adanya ATP, jumlah rambut getar banyak sekali, terletak pada langit-langit rahang atas terutama pada pallataum kelenjar ludah yang dihasilkan oleh mulut katak ini dilengkapi oleh rambut getar yang memungkinkan proses pencernaan lebih mudah dilakukan. BAHAN DAN ALAT ALAT : 1. Alat diseksi 2. Serbuk gergaji/gabus 3. Jarum pentul BAHAN : 1. 2. 3. 4. Katak Kelinci Larutan fisiologis Ringer

Pada praktikum kali ini kami mengamati pergerakan rambut getar pda mulut katak dan mengamati aktifitas bagian-bagian saluran pencernaan pada kelinci. Rambut getar merupakan suatu selaput lendir yang terdapat dalam rongga mulut katak dan berfungsi untuk menimbulkan aliran dari cairan mulut dan

PROSEDUR PERCOBAAN Aktifitas rambut getar 1. Telentangkan katak deserebrasi pada papan fiksasi.

2. Gunting sudut mulut kiri dan kanan, kemudian guntinglah pada seluruh rahang bawahnya. 3. Basahi langit-langit dengan larutan fisiologis. 4. Ambil serbuk gergaji yang kecil, letakkan pada langit-langit. 5. Amati pergerakan serbuk gergaji dan catat waktunya. 6. Miringkan posisi katak kearah depan kemudian kebelakang, catat masingmasing pergerakan serbuk gergaji, catat juga waktunya.

Miring kiri Bawah

2,29 menit 1,56 menit

1,4 cm 1,4 cm

Gerakan/kontraksi pencernaan kelinci. Bagian saluran pencernaan Lambung

bagian-bagian

saluran

Janis gerakan

Segmentasi, peristaltik, antiperistaltik Segmentasi, peristaltik, antiperistaltik Segmentasi, peristaltik, antiperistaltik Segmentasi, peristaltik, antiperistaltik Peristaltik Peristaltik

Duodenum 7. Buktikan bahwa ada rambut getar pada langut-langit rahang atas dengan cara mengeroknya dengan scalpel, tambahkan larutan fisiologis kemudian amati dibawah mikriskop. Gerakan pada saluran pencernaan 1. Sembelihlah seekor kelinci 2. Dengan segera kuliti dan bedah bagian perutnya 3. Tambahkan larutan ringer pada rongga perut dan amati gerakan-gerakan saluran pencernaan dan catat.

Jujenum

Ileum

Cecum Colon

PEMBAHASAN HASIL PENGAMATAN Aktifitas rambut getar pada rongga mulut katak. Kecepatan kontraksi rambut getar Waktu (t) Datar Miring kanan 4 menit 3,27 menit Panjang (s) 1,1 cm 1,2 cm A. Mengamati aktifitas rambut getar pada katak Pada praktikum kali ini kami melakukan percobaan mengenai pengamatan aktifitas rambut getar pada katak. Langkah awal yang dilakukan adalah ditelentangkan katak desbrasi pada papan fiksasi, katak yang akan ditelentangkan dalam keadaan setengah sadar dengan dibius menggunakan kloroform, kemudian digunting sudut mulut kiri dan kanan kemudian digunting seluruh rahang bagian

Posisi rahang

bawahnya. Dibasahi langit-langit mulutnya dengan larutan fisiologis setelah itu diambil serbuk gergaji yang berukuran kecil diletakkan pada langit-langit mulut katak. Diamati pergeraakan serbuk gergaji terlihat bahwa pada rambut getar melakukan gerakan yang membantu makanan masuk ke eosophagus dan pergerakan ini akan konstan selama katak masih hidup. Aktifitas rambut getar diamati dalam posisi datar, miring kanan, miring kiri dan ke bawah. Dari percobaan yang dilakukan dapat dilihat perbedaan. Pada saat posisi katak mendatar pergerakan serbuk gergaji sangat lamban

makanan suterasa halus , kelinci akan menelan makanan melewati kerongkongan dan makanan akan berpindah ke lmbung, disana kontraksi otot akan meremas dan memutar makanan, memisahkan partikelpartikel dan dan mencampurkan mereka dengan cairan lambung. Namun fungsi utama lambung sendiri sebagai organ penyimpn dan sterilisasi sebelum makanan dipindah ke usus halus. Bagian penting dari pencernaan baru akan dimulai diusus halus, dimana asam lambung dineutralisisr dan enzim-enzim dari hati dan pankreas dicampur dengan makanan.

mencapai waktu 4 menit dan panjang 1,1cm. Pada posisi miring ke kanan pergerakan serbuk gergaji sedikit lebih cepat yaitu 3,27 menit dengan panjang 1,2. Pada saat posisi miring ke kiri pergerakan serbuk gergaji 2,29 menit dengan panjang 1,4 dan dalam posisi ke bawah dengan waktu 1,56 menit dengan panjang 1,4cm. Pergerakan serbuk gergaji tercepat adalah pada posisi ke bawah itu dipengaruhi karna adanya grafitasi. B. Aktifitas saluran pencernaan kelinci Pada praktikum ini kami mengamati dan membahas mamalia kelinci. Pertama-tama kelinci dimatikan dan dibuka bagian perutnya. Pengamatan ini harus secepat mungkin dilakukan, karena apanila lama dapat mematikan usus tersebut. Setelah isi perut dibuka dapat diamati bahwa usus halus saling berkontraksi sehingga menimbulkan gerakan-gerakan tertentu. Gerakan yang diamati adalah gerakan peristaltik, antiperistaltik, segmentasi dan pendulum. Proses pencernaan dimulai dimulut, dimana makanan akan diremukan oleh gigi. Ketika seekor kelinci makan, ia akan mngunyah kita-kira 300 kali dan mencampurkannya dengan liurnya. Ketika

Enzim ini penting untuk mencerna dan menyerap karbohidrat, protein, lemak dan makanan lain akan diserap, namun selulosa dan serap lain yang tidak dapat dicerna dengan baik akan disingkirkan. Partikel-partikel tidak tercerna yang kecil-kecil serta jenis makanan lain yang terdeteksi sebagai tidak dapat dicerna, akan dikirim ke sekum untuk difermentasi, namun partikel besar akan dengan cepat dibuang ke usus besar dan dikeluarkan oleh tubuh dalam bentuk kotoran yang bundar-bundar.

KESIMPULAN Dari hasil pengamatan yang kami lakukan kecepatan kontraksi rambut getar pada katak yang paling cepat adalah pada posisi menghadap ke bawah hasil kontaksinya 1,56 menit dengan panjang 1,4 cm. Sedangkan kontraksi terlambat adalah dalam keadaan datar kecepatan waktunya 4 menit dengan panjang 1,1 cm. rambut getar melakukan gerakan yang membantu makanan masuk ke eosophagus dan pergerakan ini akan konstan selama katak masih hidup.

Saluran pencernaan pada kelinci berupa lambung, duodenum, jujenum, ileum, cecum dan colon. Lambung, duodenum jujenum dan uleum sama-sama memiliki jenis gerakan segmentasi, peristaltik dan antiperistaltik. Sedangkan pada cecum dan colon hanya memiliki gerakan peristaltik. DAFTAR PUSTAKA http;//id.wikipedia.org anonim sistem pencernaan pada infertebrata. http://guru ngeblog.com,2012 D, A Pratiwi. Biologi. Jakarta:erlangga, 2005. Gerritbevelander. Dasar-dasar hidtologi edisi kedelapan. Jakarta: erlangga 2008. Dra. Moerfiah, M.Si. buku panduan praktikum anatami fisiologi manusia. Universitas pakuan bogor 2012.

Anda mungkin juga menyukai