Anda di halaman 1dari 5

Perencaan Sumber Daya Manusi di perusahaan Peternakan Sapi Perah

a) Latar belakang Alasan kelompok kami memilih usaha peternakan sapi karena masyarakat Indonesia adalah salah satu masyarakat yang gemar mengkonsumsi sapi dan hewan sapi bersifat multifungsional (dapat dikelola menjadi berbagai produk ). Diantaranya menjadi bahan untuk kecantikan, kesehatan dan dapat dioalah menjadi bahan makanan.

b) Evaluasi Lingkungan 1. Eksternal (Weak dan Threads) Muncul banyak pesaing Isu adanya penyakit sapi gila Harga daging sapi yang tidak stabil Munculnya sapi glonggongan (sebelum disembelih sapi dipaksa untuk minum air sebanyak-banyaknya sehingga sapi terlihat gemuk) Dicurangi oleh pesaing (menjual daging sapi yang tidak sehat Masuknya daging sapi import Penyakit sapi seperti Antraks (Radang Limpa), mastitis, surra.

2. Internal(strength - opportunities): Sapi merupakan hewan yang multifungsi, yang dapat dimanfaatkan menjadi: Daging, sumsum, kaki: diolah menjadi beberapa produk makanan yaitu bakso, steak, sosis, ham, abon, rendang, kornet, kikil, sop. Susu: diolah menjadi produk kecantikan yaitu handbody lotion, sabun mandi. Dapat juga dinikmati dalam bentuk susu segar ,keju,dan yogurt yaitu fermentasi dari susu segar. Kulit: diolah menjadi krupuk rambak.

Peternak sapi mendapat keuntunggan yang lebih besar saat hari raya besar ( Idul Adha, Lebaran, Natal). Kotoran sapi: diolah menjadi pupuk kandang, dan pupuk alami.

Perencanaan sdm Peternakan Sapi

c) Program jangka pendek Peternakan sapi memilki karyawan kurang lebih sebanyak 10 orang, dengan alokasi sebagai berikut : 1. Bagian kesehatan : mengurus tentang segala hal yang berhubungan dengan kesehatan sapi (faksin,vitamin) 2. Bagian kebersihan : bertanggung jawab akan segala hal menyangkut kebersihan sapi dan lingkungannya (sapi,kandang, area sekitar peternakan) 3. Bagian administrasi : bertugas untuk mengelola keuangan, penjualan, pemasaran.

d) Program jangka menengah 1. Menambah jumlah karyawan, sesuai dengan bagian masing. 2. Menarik karyawan, dengan cara merekrut masyarakat yang tinggal di sekitar peternakan, yang belum memperoleh pekerjaan. 3. Mengadakan pelatihan untuk meningkatkan kemampuan karyawan dalam bekerja.

e) Program jangka panjang 1. Memberikan penghargann kepada karyawan yang berprestasi, yang sudah lama berkerja. Contohnya : PT.Sroro memberikan penghargaan tunjangan dan kenang-kenangan berupa perhiasan kepada

karyawannya yang berprestasi dan loyal. 2. Mengutamakan kesejahteraan karyawan sehingga dengan cara ini karyawan bisa bekerja secara optimal . Contohnya :

Perusahaan luar negeri yaitu starbucks visinya mensejahterakan karyawan dan tidak membeda-bedakan karyawan. Perusahaan dalam negeri , yaitu SS (Super Sambal) di Yogyakarta, ikut terlibat dalam pembiayaan kebutuhan karyawan. Misalnya : membiayai persalinan karyawan. 3. Mengadakan acara yang dapat menyatukan karyawan diluar lingkup perusahaan . Misalnya : melakukan refreshing dengan seluruh karyawan dan pimpinan perusahaan. Dalam acara tersebut dapat diadakan sarasehan, dan tidak ada pembatasan antara pimpinan dengan karyawan.

STRUKUR ORGANISASI KARYAWAN PERTERNAKAN SAPI

Kepala peternakan sapi

bagian administrasi

pemeliharaan kesehatan

pemeliharaan kebersihan

bagian pengolahan produk

karyawan

Anda mungkin juga menyukai