Anda di halaman 1dari 86

Nama

:
Sekolah
:
Kelas V Semester 1
Dede Awan Aprianto
Untuk Kalangan Sendiri
Kata Pengantar

Puji syukur penulis panjatkan ke hadirat Allah SWT, yang telah memberikan karunia
dan kesehatan, sehingga penulis dapat menyelesaikan penulisan buku ini dengan lancar, sebab
hanya atas karunia dan ridha-Nya penulis dapat mempersembahkan buku ini sebagai wujud
kepedulian penulis kepada peserta didik.
Buku ini disusun berdasarkan Standar Kompetensi dan Kompetensi Dasar dan
diilhami pengalaman pribadi penulis selama melakukan kegiatan belajar mengajar di kelas. Isi
dari buku ini penulis sesuaikan dengan kondisi kemampuan peserta didik di lingkungan tempat
penulis mengajar yang tetap mengedepankan Indikator Pencapaian Kompetensi yang
diharapkan.
Penulis menyadari bahwa tersusunnya buku ini tentunya tidak luput dari kesalahan
dan kealfaan, juga penulis menyadari tak ada yang sempurna. Namun hasrat dan tekad yang
tinggi untuk memperbaiki diri terutama dalam pembelajaran membuat penulis berani untuk
mempertunjukkan buku ini kepada khalayak. Dari semua itu, penulis mengharapkan sekali kritik
dan saran yang sifatnya membangun demi perbaikan.

Purworejo, Juni 2012

Dede Awan Aprianto, S.Pd.SD.
Kupersembahkan buku ini untuk anakku Bintang Ramadhan
DAFTAR ISI
Kata Pengantar
Daftar Isi
Standar Kompetensi dan Kompetensi Dasar
Bab I Tema : Kesehatan
Materi Pokok : Penjelasan Narasumber
Kegiatan : Mendengarkan Penjelasan Narasumber 1
: Membaca Laporan Hasil Wawancara .. 2
: Latihan Soal 3
: Menanggapi Penjelasan Narasumber .. 5
: Melakukan Kegiatan Wawancara 6
: Menulis Laporan Hasil Wawancara 7
Bab II Tema : Pariwisata
Materi Pokok : Cerita Rakyat
Kegiatan : Mengetahui Jenis-jenis Cerita Rakyat .. 8
: Mengenal Unsur-unsur Cerita 8
: Membaca Cerita Rakyat . 9
: Latihan Soal . 10
Bab III Tema : Lingkungan
Materi Pokok : Laporan Hasil Pengamatan
Kegiatan : Melakukan Kunjungan . 14
: Membaca Laporan Hasil Pengamatan . 14
: Latihan Soal 15
: Menulis Laporan Hasil Pengamatan .. 18
Bab IV Tema : Mengenal Tokoh
Materi Pokok : Teks Percakapan
Kegiatan : Membaca Teks Percakapan . 19
: Menemukan Hal-hal Pokok dalam Percakapan . 19
: Memperagakan Teks Percakapan 19
: Menulis Hal-hal Pokok dalam Percakapan 20
: Latihan Soal 21
Ulangan Tengah Semester 1 .. 24
Bab V Tema : Pendidikan
Materi Pokok : Teks Bacaan
Kegiatan : Membaca Teks Bacaan 29
: Menemukan Hal-hal Penting dalam Bacaan 30
: Latihan Soal . 30
: Mencatat Hal-hal Penting dalam Bacaan 33
Bab VI Tema : Peristiwa
Materi Pokok : Teks Puisi
Kegiatan : Membaca Puisi . 36
: Menulis Puisi .. 36
: Latihan Soal . 38
Bab VII Tema : Pengalaman
Materi Pokok : Teks Karangan
Kegiatan : Membaca Teks Karangan .. 43
: Latihan Soal . 45
: Menulis Karangan berdasarkan Pengalaman .. 45
: Latihan Soal . 46
Bab VIII Tema : Persahabatan
Materi Pokok : Surat Undangan
Kegiatan : Menulis Surat Undangan Resmi 50
: Latihan Soal . 51
: Menulis Surat Undangan Pribadi . 51
: Latihan Soal . 53
Ulangan Akhir Semester 1 57
Referensi

STANDAR KOMPETENSI (SK) DAN KOMPETENSI DASAR (KD)
Mata Pelajaran Bahasa Indonesia untuk Sekolah Dasar (SD)/Madrasah Ibtidaiyah (MI)
Kelas V, Semester 1

Standar Kompetensi
Kompetensi Dasar
Mendengarkan
1. Memahami penjelasan
narasumber dan cerita
rakyat secara lisan

1.1 Menanggapi penjelasan narasumber (petani,
pedagang, nelayan, karyawan, dll.) dengan
memperhatikan santun berbahasa
1.2 Mengidentifikasi unsur cerita tentang cerita rakyat
yang didengarnya
Berbicara
2. Mengungkapkan pikiran,
pendapat, perasaan, fakta
secara lisan dengan
menanggapi suatu
persoalan, menceritakan
hasil pengamatan, atau
berwawancara


2.1 Menanggapi suatu persoalan atau peristiwa dan
memberikan saran pemecahannya dengan
memperhatikan pilihan kata dan santun berbahasa
2.2 Menceritakan hasil pengamatan/kunjungan dengan
bahasa runtut, baik, dan benar
2.3 Berwawancara sederhana dengan narasumber
(petani, pedagang, nelayan, karyawan, dll.) dengan
memperhatikan pilihan kata dan santun berbahasa
Membaca
3. Memahami teks dengan
membaca teks percakapan,
membaca cepat 75
kata/menit, dan membaca
puisi

3.1 Membaca teks percakapan dengan lafal dan intonasi
yang tepat
3.2 Menemukan gagasan utama suatu teks yang dibaca
dengan kecepatan 75 kata per menit
3.3 Membaca puisi dengan lafal dan intonasi yang tepat
Menulis
4. Mengungkapkan pikiran,
perasaan, informasi, dan
pengalaman secara tertulis
dalam bentuk karangan,
surat undangan, dan dialog
tertulis

4.1 Menulis karangan berdasarkan pengalaman dengan
memperhatikan pilihan kata dan penggunaan ejaan
4.2 Menulis surat undangan (ulang tahun, acara agama,
kegiatan sekolah, kenaikan kelas, dll.) dengan kalimat
efektif dan memperhatikan penggunaan ejaan
4.3 Menulis dialog sederhana antara dua atau tiga tokoh
dengan memperhatikan isi serta perannya

Bab 1
Tema: Kesehatan
Materi Pokok
Penjelasan Narasumber
Indikator Pencapaian Kompetensi
Siswa dapat menanggapi penjelasan nara sumber.
Siswa dapat menuliskan hal-hal penting dari penjelasan narasumber.
Siswa dapat menceriterakan kembali penjelasan narasumber.
Siswa dapat memahami kegiatan wawancara dan memperagakan wawancara.
Siswa dapat menuliskan daftar pertanyaan untuk melakukan wawancara.
Siswa dapat melakukan wawancara dengan nara sumber.
Siswa dapat menggunakan kata Tanya dengan tepat.
Siswa dapat membuat kata Tanya apa,siapa,di mana,kapan,dari mana,bagaimana dan kapan dengan tepat
1.1. Mendengarkan Penjelasan Narasumber
WAWANCARA DENGAN DOKTER
Dani dan Wulan adalah siswa kelas V SD Maju Makmur. Mereka mendapat tugas dari Pak
Hamdan guru kelas mereka, untuk melakukan kegiatan wawancara. Dani menyetujui usulan
Wulan bahwa mereka akan melakukan kegiatan wawancara dengan Dokter Budiman. Beliau
adalah seorang dokter spesialis kandungan yang kebetulan rumahnya berdekatan dengan rumah
Wulan. Mereka akan berkunjung ke rumah Dokter Budiman pada hari Minggu karena pada hari
itu dipastikan beliau ada di rumah. Pada hari Sabtu sore, ketika Dokter Budiman baru pulang dari
pekerjaannya di rumah sakit, Wulan menemui dokter itu, tujuannya untuk meminta izin bahwa
besok ia dan temannya akan melakukan wawancara terkait dengan profesinya sebagai seorang
dokter. Dengan senang hati Dokter Budiman bersedia melakukan wawancara itu. Malam harinya,
Wulan dan Dani menyusun daftar pertanyaan yang akan diajukan.
Pada hari yang telah ditentukan, dani dan Wulan berkunjung ke rumah dokter itu. Dokter
Budiman dengan ramah mempersilakan mereka masuk dan duduk di ruang tamu.
Wulan :

Selamat pagi dok, maaf mengganggu. O ya, perkenalkan ini teman
Wulan dok, namanya Dani. Kami bermaksud melakukan kegiatan
wawancara dengan dokter
Dokter Budiman :

Silakan saja. Selama saya mengetahui pertanyaan yang kamu ajukan,
akan saya jawab dengan senang hati.
Wulan : Berapa lama bapak menjadi dokter
Dokter Budiman :

Waktu itu usia saya 25 tahun ketika lulus dari fakultas kedokteran. Lalu
saya magang selama 2 tahun di rumah sakit sembari meneruskan study
mengambil spesialisasi kebidanan dan kandungan. Setelah itu saya
bekerja tetap di rumah sakit, hingga saat ini usia saya 47 tahun.
Dani : Mengapa dokter mengambil spesialisasi kebidanan dan kandungan?
Dokter Budiman :

Saya sangat peduli dengan kesehatan ibu hamil, mereka yang
merencanakan kehamilan, juga kesehatan bayi yang baru lahir. Bagi saya,
kelahiran seorang bayi adalah sebuah mukjizat Tuhan yang sangat
membahagiakan
Wulan : Saya sering mendengar berita di televisi tentang aborsi. Bagaimana
pendapat dokter?




Buku LKS Bahasa Indonesia Kelas V Semester 1 Untuk SD/MI
1
Dokter Budiman :

Aborsi dalam dunia kedokteran diperbolehkan jika kehadiran sang
jabang bayi dianggap membahayakan keselamatan ibu, atau karena suatu
penyakit, atau alasan medis lain. Itupun harus melalui persetujuan dan
prosedur yang rumit dari tim medis. Tapi kebanyakan aborsi yang sering
Wulan dengar beritanya di televisi adalah aborsi ilegal. Dimana sang
jabang bayi adalah tidak diinginkan. Biasanya terjadi pada pasangan
remaja di luar nikah yang melakukan seks bebas dan kemudian hamil,
karena mereka menganggap itu adalah sebuah aib, maka dilakukanlah
aborsi ilegal itu dan tentu saja pelakunya dapat dikenakan sanksi hukum
Dani : Pemerintah melakukan Program KB. Apa sebenarnya tujuan Program KB
tersebut?
Dokter Budiman :

Program Keluarga Berencana atau KB adalah program pemerintah untuk
menekan laju pertumbuhan penduduk. Apabila jumlah penduduk tidak
sebanding dengan laju pertumbuhan ekonomi, dikhawatirkan banyaknya
jumlah penduduk akan menyebabkan kerawanan sosial
Dani : Apa itu kerawanan sosial dok?
Dokter Budiman :

Seperti kemiskinan, kelaparan, atau penganguran. Selain itu juga
program KB bertujuan untuk menciptakan keluarga yang berkualitas.
Sebuah keluarga baru di beri arahan dalam perencanaan kehamilan,
jumlah anak, juga memperhatikan kesehatan ibu hamil dan bayinya. Ini
untuk mewujudkan keluarga Indonesia yang sehat dan sejahtera.
Wulan : Wah, begitu banyak informasi yang telah kami dapatkan dari penjelasan
dokter. Kami kira sudah cukup untuk memenuhi tugas PR kami untuk
melaporkan hasil dari kegiatan wawancara ini pada Pak Hamdan.
Dani : Iya betul. Kami mengucapkan terima kasih banyak kepada dokter yang
telah meluangkan waktunya untuk kami
Dokter Budiman :

Sama-sama. Kalau ada pertanyaan atau informasi lain yang ingin kalian
ketahui dari saya, jangan sungkan-sungkan untuk menemui saya lagi
Wulan : Terima kasih dok. Kalau begitu Kami mohon diri. Permisi..!
Dani dan Wulan sangat bersyukur karena memperoleh banyak informasi dari Dokter
Budiman. Malam harinya, Dani dan Wulan menuliskan hal-hal penting dari kegiatan wawancara
itu kedalam beberapa kalimat. Berikut laporan hasil wawancara yang telah mereka buat!
1.1. Membaca Laporan Hasil Wawancara
LAPORAN HASIL WAWANCARA
Hari/ Tanggal : Minggu, 8 Januari 2012
Pewawancara : Dani dan Wulan
Narasumber : Dokter Budiman
Hasil
Wawancara:
1. Dokter Budiman adalah dokter spesialisasi kebidanan dan kandungan
di rumah sakit. Beliau sudah 20 tahun menggeluti profesinya sebagai
seorang dokter. Beliau memilih menjadi dokter spesialisasi kebidanan
dan kandungan karena sangat peduli dengan kesehatan ibu hamil,
mereka yang merencanakan kehamilan, juga kesehatan bayi yang baru
lahir
2. Aborsi dalam dunia kedokteran diperbolehkan jika kehadiran sang
jabang bayi dianggap membahayakan keselamatan ibu, atau karena
suatu penyakit, atau alasan medis lain. Itupun harus melalui
persetujuan dan prosedur yang rumit dari tim medis. Aborsi yang
dilakukan secara ilegal pelakunya dapat dikenakan sanksi hukum
Buku LKS Bahasa Indonesia Kelas V Semester 1 Untuk SD/MI
2
Selain itu juga program KB bertujuan untuk menciptakan keluarga
yang berkualitas. Sebuah keluarga baru di beri arahan dalam
perencanaan kehamilan, jumlah anak, juga memperhatikan kesehatan
ibu hamil dan bayinya. Ini untuk mewujudkan keluarga Indonesia yang
sehat dan sejahtera
1.1. Latihan Soal
Berilah tanda silang ( X ) pada huruf a, b, c atau d di depan jawaban yang benar!
1. Narasumber dari kegiatan wawancara di atas adalah
a. Pak Hamdan
b. Dokter Budiman
c. Dani dan Wulan
d. Pak Hamdan dan Dokter Budiman
2. Dari kegiatan di atas, yang menjadi pewawancara adalah
a. Pak Hamdan
b. Dokter Budiman
c. Dani dan Wulan
d. Pak Hamdan dan Dokter Budiman
3. Guru kelas V SD Maju Makmur adalah
a. Pak Hamdan
b. Dokter Budiman
c. Dani dan Wulan
d. Pak Hamdan dan Dokter Budiman
4. Dokter Budiman adalah dokter spesialisasi
a. THT
b. Jantung
c. Saraf
d. Kebidanan dan Kandungan
5. Kapan terjadinya kegiatan wawancara itu?
a. Sabtu, 7 Januari 2012
b. Minggu, 8 Januari 2012
c. Senin, 9 Januari 2012
d. Selasa, 10 Januari 2012
6. Berapa usia Dokter Budiman saat ini?
a. 25 tahun
b. 27 tahun
c. 35 tahun
d. 47 tahun
7. Berikut adalah kegiatan yang dilakukan sebelum wawancara, kecuali
a. Melakukan janji terlebih dahulu dengan narasumber
b. Menyusun daftar pertanyaan yang akan diajukan
c. Menyiapkan alat tulis seperti pena dan buku tulis
d. Menyimpulkan hasil wawancara
8. Mengapa pelaku aborsi dapat dikenakan sanksi hukum?
a. Karena membahayakan keselamatan ibu, atau karena suatu penyakit, atau alasan
medis lain
b. Karena aborsi dilakukan secara ilegal
c. Karena harus melalui persetujuan dan prosedur yang rumit dari tim medis
d. Karena untuk menekan laju pertumbuhan penduduk
9. Kegiatan yang dilakukan oleh pewawancara dengan narasumber bertujuan untuk
a. Memperoleh keuntungan tentang suatu hal
b. Memperoleh keterangan tentang suatu hal
c. Memperoleh berita heboh dan meresahkan masyarakat
d. Menjalin keakraban antara pewawancara dengan narasumber
10. Setelah terjadinya wawancara, yang dilakukan pewawancara adalah
a. Menuliskan hal-hal penting dari kegiatan wawancara itu kedalam beberapa kalimat
b. Melakukan janji terlebih dahulu dengan narasumber
Buku LKS Bahasa Indonesia Kelas V Semester 1 Untuk SD/MI
3
c. Menyusun daftar pertanyaan yang akan diajukan
d. Menyiapkan alat tulis seperti pena dan buku tulis
11. Pewawancara : rumah sakit ini memberikankan keringanan biaya bagi masyarakat
tidak mampu?
Dokter : Karena panggilan hati nurani, kami sangat prihatin bila ada orang yang sakit
dan tidak tahu harus berobat ke mana.
Kata Tanya yang tepat untuk melengkapi kalimat di atas adalah
a. Apa
b. Kapan
c. Di mana
d. Mengapa
12. Pasien itu baru saja pulang rumah sakit ini tadi pagi.
Kata depan yang tepat untuk melengkapi kalimat di atas adalah
a. Di
b. Ke
c. Dari
d. Dan
13. Beliau memilih menjadi dokter spesialisasi kebidanan dan kandungan karena sangat
peduli dengan kesehatan ibu hamil.
Arti kata spesialisasi adalah ...
a. Keahlian
b. Kegemaran
c. Pekerjaan
d. Keinginan
14. Mengentaskan kemiskinan merupakan tugas berat pemerintah saat ini.
Kata dasar kemiskinan adalah
a. Kemis
b. Kinan
c. Miskin
d. Miskinan
15. Dani (..) Berapa lama bapak menjadi dokter?
Dokter (..) Sudah 20 tahun saya menjadi dokter
Tanda baca yang tepat adalah
a. Titik
b. Koma
c. Titik dua
d. Koma
16. Di bawah ini, yang bukan merupakan kata di bidang kesehatan adalah
a. Penyakit
b. Rawat inap
c. Puskesmas
d. Komputer
17. Di bawah ini, yang merupakan kata baku adalah
a. Sangsi hukum
b. Sanksi hukum
c. Sangksi hukum
d. Sangshi hukum
18. (a) pasien itu tiba di rumah sakit
(b) nyawanya tidak tertolong
Kata penghubung yang tepat untuk menggabungkan kedua kalimat tersebut adalah
Buku LKS Bahasa Indonesia Kelas V Semester 1 Untuk SD/MI
4
a. Dan
b. Tetapi
c. Sejak
d. Dengan
19. Kalimat yang tepat untuk mengakhiri wawancara adalah
a. Permisi dok, kami ingin melakukan wawancara
b. Bolehkah kami mewawancarai bapak?
c. Terima kasih pak, atas wawancaranya.
d. Sampai jumpa lagi.
20. Dokter itu selalu berpakain rapi.
Arti imbuhan ber- pada kata berpakain adalah
a. Memakai
b. Mengendarai
c. Melakukan
d. Mempunyai
Jawablah pertanyaanpertanyaan di bawah ini dengan benar!
1. Sebutkan 3 hal yang dilakukan sebelum terjadinya wawancara!
Jawab :


2. Apa tujuan pemerintah melakukan Program Keluarga Berencana (KB)?
Jawab :


3. Apa alasan Dokter Budiman memilih bidang keahlian kebidanan dan kandungan?
Jawab :


4. Berapa lama Dokter Budiman menjadi dokter?
Jawab :
5. Apa alas an diperbolehkannya aborsi dalam dunia kedokteran?
Jawab :


6. Mengapa terjadi aborsi illegal?
Jawab :


7. Mengapa Dani dan Wulan melakukan kegiatan wawancara dengan Dokter Budiman?
Jawab :


8. Apa yang dimaksud dengan kerawanan sosial?
Jawab :


9. Mengapa kerawanan sosial sampai terjadi?
Jawab :


10. Dimana terjadinya kegiatan wawancara dengan dokter?
Jawab :




Buku LKS Bahasa Indonesia Kelas V Semester 1 Untuk SD/MI
5
6
Buku LKS Bahasa Indonesia Kelas V Semester 1 Untuk SD/MI
1.4. Menanggapi Penjelasan Narasumber

Contoh :
a. Penjelasan Narasumber : Saya menjadi dokter spesialis kandungan karena saya sangat
peduli dengan kesehatan ibu hamil, mereka yang merencanakan kehamilan, juga
kesehatan bayi yang baru lahir. Bagi saya, kelahiran seorang bayi adalah sebuah mukjizat
Tuhan yang sangat membahagiakan
b. Kalimat Tanggapan : Para ibu yang sedang hamil harus memperhatikan kesehatan
mereka dan bayi yang dikandungnya, agar bayi lahir sehat dan ibu selamat

Buatlah kalimat tanggapan dari penjelasan narasumber berikut!

1. a. Penjelasan Narasumber : Aborsi dalam dunia kedokteran diperbolehkan jika
kehadiran sang jabang bayi dianggap membahayakan keselamatan ibu, atau karena
suatu penyakit, atau alasan medis lain. Itupun harus melalui persetujuan dan prosedur
yang rumit dari tim medis
b. Kalimat Tanggapan :


2. a. Penjelasan Narasumber : Kebanyakan aborsi yang sering kita dengar beritanya di
televisi adalah aborsi ilegal
b. Kalimat Tanggapan :


3. a. Penjelasan Narasumber : Pasangan remaja di luar nikah yang melakukan seks bebas
dan kemudian hamil, karena mereka menganggap itu adalah sebuah aib, maka
dilakukanlah aborsi ilegal itu dan tentu saja pelakunya dapat dikenakan sanksi hukum
b. Kalimat Tanggapan :


4. a. Penjelasan Narasumber : Program Keluarga Berencana atau KB adalah program
pemerintah untuk menekan laju pertumbuhan penduduk. Apabila jumlah penduduk
tidak sebanding dengan laju pertumbuhan ekonomi, dikhawatirkan banyaknya jumlah
penduduk akan menyebabkan kerawanan sosial seperti kemiskinan, kelaparan, atau
penganguran
b. Kalimat Tanggapan :


5. a. Penjelasan Narasumber : Selain itu juga program KB bertujuan untuk menciptakan
keluarga yang berkualitas. Sebuah keluarga baru di beri arahan dalam perencanaan
kehamilan, jumlah anak, juga memperhatikan kesehatan ibu hamil dan bayinya. Ini
untuk mewujudkan keluarga Indonesia
b. Kalimat Tanggapan :




Buku LKS Bahasa Indonesia Kelas V Semester 1 Untuk SD/MI
7
1.5. .Melakukan Kegiatan Wawancara
Lakukanlah kegiatan wawancara dengan seorang peternak bebek!
Susunlah daftar pertanyaan yang akan diajukan
Daftar Pertanyaan
1. Berapa lama bapak menjadi peternak bebek?
2. Apa keuntungan dari beternak bebek?
3. Berapa jumlah telur bebek yang dihasilkan
dalam sehari?
4.
5. .
6. .
7. .
8. .
9. .
10. .

1.6. Menulis Laporan Hasil Wawancara

Buatlah laporan hasil wawancara dari kegiatan wawancara yang telah kalian lakukan!
LAPORAN HASIL WAWANCARA
Hari/ Tanggal : ....................................
Pewawancara : ....................................
Narasumber : ....................................
Hasil
Wawancara:
....................................











Buku LKS Bahasa Indonesia Kelas V Semester 1 Untuk SD/MI
8
Bab 2
Tema: Pariwisata
Materi Pokok
Cerita Rakyat
Indi kator Pencapaian Kompetensi
Siswa dapat mendengarkan cer ita rakyat .
Siswa dapat mencatat nama-nama t okoh dal am cer ita
Siswa dapat menjel askan sifat tokoh dengan t epat .
Siswa dapat menentukan lat ar wakt u dan tempat .
Siswa dapat memberi kan tanggapan mengenai isi cerit a rakyat yang didengar.

2 . 1 . M e n g e t a h u i J e n is - j e n i s C e r i t a R a k y a t
C E R I T A R A K Y A T
C e ri t a ra k y a t a d a l a h su a t u c e ri t a y a n g b e rk e m b a n g d i m a s y a ra k a t d a n d i w a r i sk a n
s e c a r a t u r u n t e m u r u n m e l a l u i l is a n . C e ri t a r a k y a t j u g a m e r u p a k a n c e r i t a y a n g d ik a i t k a n d e n g a n
k e a d a a n a t a u b u k ti - b u k t i p e n in g g a l a n . B e b e r a p a c o n t o h c e r i ta r a k y a t y a n g b e rk e m b a n g d i
In d o n e si a d i a n t a r a n y a :
a . M a l i n K u n d a n g
b . A n d e - a n d e L u m u t
c . B a w a n g M e r a h - B a w a n g P u t i h
d . L e g e n d a C a n d i P r a m b a n a n
e . S i K a n c i l
f . K a b a y a n

J e n i s -j e n is c e r it a r a k y a t
1 . D o n g e n g
D o n g e n g a d a la h c e ri t a y a n g t i d a k b e n a r - b e n a r t e rj a d i , t e ru ta m a te n t a n g k e j a d i a n z a m a n d u lu
y a n g a n e h - a n e h d a n b e l u m t e n t u t e r b u k t i k e b e n a r a n n y a
2 . L e g e n d a
L e g e n d a a d a l a h c e ri t a p a d a z a m a n d a h u l u y a n g b e rk a i t a n d e n g a n a s a l m u l a s u a t u s u a t u
t e m p a t
3 . F a b e l
F a b e l a d a l a h c e r it a y g m e n g g a m b a rk a n w a ta k d a n b u d i m a n u s i a y g p e l a k u n y a d ip e r a n k a n
o le h b i n a t a n g , b i a sa n y a b e r i si p e n d i d i k a n m o r a l d a n b u d i p e k e r ti
4 . S a g e
S a g e a d a l a h c e r i ta r a k y a t b e rd a s a r k a n c e ri t a s e j a ra h y g su d a h d it a m b a h i m a j in a s i m a sy a r a k a t
5 . M i t o s
M i t o s a d a l a h c e r it a t e n ta n g d e w a -d e w a y a n g b e r h u b u n g a n d e n g a n b e rm a c a m k e k u a t a n g a ib
a ta u c e r i ta t e n t a n g a sa l -u su l se m e s t a a l a m a t a u su a t u b a n g sa y a n g m e n g a n d u n g h a l- h a l y a n g
a ja ib
6 . H i k a y a t
H i k a y a t a d a l a h c e r i ta k u n o ( ro m a n k la si k ) y a n g b e r i si h a l - h a l y g b e rs i fa t k h a y a l , s e r i n g
d ih ia si d e n g a n p e p e r a n g a n y a n g h e b a t , d a h s y a t, se r ta k e s a k t i a n p e l a k u n y a .

2 . 2 . M e n g e n a l U n s u r - u n s u r C e r it a
U n su r - u n su r c e r it a
1 . T e m a
T e m a a d a l a h a d a l a h s e s u a t u y a n g m e n ja d i d a s a r c e r i ta . T e m a s e l a l u b e rk a i t a n d e n g a n
b e r b a g a i p e n g a la m a n k e h i d u p a n , s e p e r t i m a s a l a h c i n t a , k a si h , r in d u , t a k u t , r e l i g i u s d a n
s e b a g a i n y a . D a l a m h a l te r se b u t, t e m a se ri n g d i a r ti k a n se b a g a i id e a t a u t u j u a n u t a m a c e r i ta .
2 . T o k o h d a n w a ta k
T o k o h c e r i ta a d a la h o r a n g y a n g b e r p e r a n d a l a m c e r i t a . T o k o h y a n g m e n g g e r a k k a n c e ri t a d a r i
a w a l h in g g a a k h ir d is e b u t to k o h u t a m a . S e l a i n to k o h u t a m a , t e r d a p a t t o k o h p e n d a m p in g .
T o k o h p e n d a m p i n g p e r a n a n n y a l e b i h k e c i l d a ri p a d a t o k o h u t a m a . S e ti a p t o k o h d a l a m c e r i ta
m e m p u n y a i s if a t a t a u w a ta k , se p e rt i m a n u si a d i d u n ia i n i . W a t a k t o k o h y a n g b a i k d i s e b u t
p ro ta g o n i st d a n w a ta k t o k o h y a n g j a h a t d i se b u t a n ta g o n i s
3 . L a t a r c e ri t a
L a t a r a t a u s e t t i n g a d a l a h s e g a l a k e t e ra n g a n m e n g e n a i , t e m p a t , w a k tu , d a n s u a sa n a d a l a m
c e r it a . J a d i, l a t a r d a p a t d i b a g i m e n j a d i t i g a , y a it u l a t a r t e m p a t , w a k t u , d a n s u a sa n a .
a . L a ta r T e m p a t
L a t a r te m p a t a d a l a h s e g a la s e s u a t u y a n g m e n j e l a sk a n te n t a n g te m p a t t e r j a d in y a p e r is t iw a
d a la m c e r i ta .
b . L a ta r W a k tu
L a t a r w a k t u a d a la h w a k t u t e rj a d in y a p e r is t i w a d a l a m c e r it a .
c . L a ta r S u a s a n a
L a t a r su a s a n a a d a l a h p e n j e la sa n m e n g e n a i s u a s a n a p a d a s a a t p e ri s t iw a t e r j a d i .
4 . A m a n a t
A m a n a t ad al ah p es an y a n g i n g in d is am p ai k an o l e h p en g a ra n g d a ri s eb u a h k a r y a s as t ra .
A d ak al an y a am an at b er u p a p es an m o ra l .
Buku LKS Bahasa Indonesia Kelas V Semester 1 Untuk SD/MI 9
2 . 3 . M e m b a c a C e r i t a R a k y a t
B a ca la h ce ri t a r a kya t be r ik ut !
L E G E N D A C A N D I P R A M B A N A N
D i de ka t kot a Y o gya ka rt a te rd ap at c an di H i nd u yan g p al i ng in da h d i In do ne si a .
C a nd i in i di b ang un da l am a ba d k es em bi l an M as eh i . K a re na t er l et ak di d es a P r am b an an , m a ka
ca nd i i n i di s eb ut ca ndi P ra m ba na n t et ap i j u ga t e rk en al se ba ga i c an di R a ra J o ngg r an g, se bu ah
na m a ya ng di am bi l da ri l e ge nda R a r a J o ngg ra n g d an B an du n g B o nd ow o so . B eg in il a h c er i ta n ya.
K on on t er se bu tl ah s eo ra ng ra j a ya n g be rn a m a P ra bu B a ka. B e li au b er ta ht a d i
P r am ba nan . R a ja i n i s eor an g r ak sa sa yan g m e na kut k an d an b es ar k ek ua s aan n ya. M e sk i pun
de m i ki an , ka l au s ud ah ta kd ir , ak hi r ny a di a k al ah ju ga d e nga n R a j a P e ng gi ng . P r ab u B a ka
m e ni ng gal d i m e da n p er an g. K em e na ng an R aj a P e ngg in g i t u d is eb ab ka n k ar en a ba nt u an or an g
ku at ya ng b er na m a B o nd ow o s o yan g j ug a te r ke na l s eba ga i B and un g B o nd ow o so kar en a d ia
m e m pu nya i s enj a ta s ak ti yan g b er n am a B a nd un g.
D en ga n p e rs et uj u an R a ja P e n ggi n g, B an du ng B on do w os o m en em pa ti I st a na
P r am ba nan . D i s in i d i a t er pe so na o l eh ke ca nt i ka n R a ra J ong gr an g, p ut r i b ek as la w an n ya - - ya ,
ba hk an pu t ri r aj a ya ng di b un uhn ya . B ag ai m an ap un j uga , d i a i n gi n m em p er i st r in ya .
B a n d u n g B an d aw as a : R ar a J on gg ra n g, ak u in gi n m e n j ad i k an m u m en ja d i i st ri k u .
R a ra Jo n g gr an g : T id ak s em u d ah i tu B a n d u n g B a n d aw a sa . K a mu h aru s m em e n u h i
p e r mi n ta an k u te rl eb i h d ah u l u .
B a n d u n g B an d aw as a : A p a p e rm i n ta an m u R a ra Jo n g gr an g?
R a ra J on gg ra n g : B u a tk an ak u se ri b u c an d i . S em u an y a h a ru s se l es ai d al am w a k t u
s em a la m .
B a n d u n g B an d aw as a : B ai k la h , ak u s an ggu p i p e r mi n ta an mu
R a ra J o ng gra n g ta ku t m en ol ak p i na nga n i t u. N a m un de m i ki an , di a t i da k ak an
m e ne ri m an ya be gi t u sa j a. D i a m a u k aw i n d en ga n B a nd un g B on do w os o a sa l ka n s yar at - s yar a tn ya
di p en uhi . S yar a tn ya i a la h s up ay a di a d i bu at ka n s er ib u c an di . S e m ua n ya h ar us se le s ai d al a m
w a kt u s em a la m . B a nd un g B o nd ow o so m en ya ng gup i ny a, m e sk ip un ag ak k eb er at a n. D i a m i n ta
ba nt u an ay ahn ya s en di r i, or an g sa kt i ya ng m em pu nya i ba l at en ta r a r oh - ro h h al u s.
P a da ha ri y an g di t en t uk an, B an du ng B o ndo w o so be se rt a pe ng ik ut n ya d an r oh- r oh
ha l us m ul ai m em b an gu n ca nd i ya n g be sa r j um l a hn ya i t u. S a ng at l ah m e ng he ra nk an car a d an
ke ce pa t an m er ek a bek e rj a. S e su da h j am em p at p agi h an ya t in gg al l i m a b ua h c an di y an g h ar us
di s i apk an . D i s am pi ng i tu s um u rn ya pu n s u da h h am pi r se le sa i .
S e lu r uh pen gh un i Is t an a P ra m ba na n m en ja di k eb i ngu ng an ka r ena m e r eka ya k in
ba hw a s em u a s y ar at R a r a J on ggr a ng ak an te rp en uh i . A p a yan g h ar us di p er bua t ? S eg er a g ad i s-
ga di s d ib an gu nka n da n d is ur uh m en um b uk p adi di l e su ng s er ta m ena bu rk a n bu nga yan g ha ru m
ba un ya . M en de ng ar bu nyi l es un g da n m e nc i um b au bun ga -b un ga an yan g h ar um , ro h- ro h h al us
m e ngh en t ik an p ek er j aa n m e re ka k ar en a m e r ek a ki r a ha ri su da h si a ng . P e m bu at an can di ku ra ng
s ebu ah , te ta pi ap a h en da k di k at a, ro h ha l us b er he nt i m e ng er ja ka n tu ga sn ya d an t an pa b an tu an
m e re ka t id ak m u ngk i n B an du ng B on do w os o m en ye l es ai ka nn ya .
K ee s oka n ha r in ya , w ak tu B an du ng B o nd ow o so m en ge ta hu i ba hw a us ah an ya ga ga l
ka re na t i pu da ya R a ra J on gg ra ng .
Ba nd un g B and aw as a : Ka u t el ah me la ku ka n t i pu da ya Ra ra Jo ng gr ang
Ra ra J ong gr an g : Ap a mak su dmu ?
Ba nd un g Ba nd awa s a : Kau la h y an g me ny ur uh or an g- ora ng men umb uk le su ng da n
men ab ur ka n b un ga , s ehi n gg a a ku men gi ra ha ri s ud ah pa gi d an ak u d ia ng ga p t id ak bi s a
me menu hi p er min ta an mu. Te rk ut uk ka u Ra ra Jo ng gr an g. Kuk ut uk kau me nj adi can di
ya ng k e- se ri bu !!
Di a men gu tu k R ar a Jo ng gr an g me nj a di c an di ya ng ke - se ri b u. Sa mpa i se ka ra ng di n ama i ca nd i
Ra ra J on ggr an g. Ca nd i- c an di ya n g ad a di d ek at n ya d i se bu t Can di S ewu ya n g a rt i ny a s er i bu
Buku LKS Bahasa Indonesia Kelas V Semester 1 Untuk SD/MI
10
2.4. Latihan Soal

Berilah tanda silang ( X ) pada huruf a, b, c atau d di depan jawaban yang benar!
1. cerita yang berkembang di masyarakat dan diwariskan secara turun temurun disebut
a. cerita rakyat
b. dongeng
c. fabel
d. legenda
2. cerita pada zaman dahulu yang berkaitan dengan asal mula suatu suatu tempat disebut
a. cerita rakyat
b. dongeng
c. fabel
d. legenda
3. cerita yang tidak benar-benar terjadi, terutama tentang kejadian zaman dulu yang aneh-
aneh dan belum tentu terbukti kebenarannya disebut
a. cerita rakyat
b. dongeng
c. fabel
d. legenda
4. cerita yg menggambarkan watak dan budi manusia yg pelakunya diperankan oleh
binatang, biasanya berisi pendidikan moral dan budi pekerti disebut
a. cerita rakyat
b. dongeng
c. fabel
d. legenda
5. cerita tentang dewa-dewa yang berhubungan dengan bermacam kekuatan gaib atau cerita
tentang asal-usul semesta alam atau suatu bangsa yang mengandung hal-hal yang ajaib
disebut
a. sage
b. mitos
c. hikyat
d. fabel
6. cerita rakyat berdasarkan cerita sejarah yg sudah ditambah imajinasi masyarakat disebut

a. sage
b. mitos
c. hikayat
d. fabel
7. Cerita hikayat adalah
a. cerita pada zaman dahulu yang berkaitan dengan asal mula suatu suatu
b. cerita yg menggambarkan watak dan budi manusia yg pelakunya diperankan oleh
binatang, biasanya berisi pendidikan moral dan budi pekerti
c. cerita kuno (roman klasik) yang berisi hal-hal yang bersifat khayal, sering dihiasi
dengan peperangan yang hebat, dahsyat, serta kesaktian pelakunya
d. cerita sejarah yg sudah ditambah imajinasi masyarakat
Buku LKS Bahasa Indonesia Kelas V Semester 1 Untuk SD/MI
11
8. Ide atau tujuan utama cerita disebut ..
a. Tema
b. Watak
c. Setting
d. Amanat
9. pesan yang ingin disampaikan oleh pengarang dari sebuah karya sastra disebut
a. Tema
b. Watak
c. Setting
d. Amanat
10. Tokoh yang memiliki watak baik disebut tokoh ..
a. Antagonis
b. Protagonist
c. Utama
d. Pendamping
11. Bandung Bandawasa terpesona dengan kecantikan Rara jonggrang.
Sinonim kata terpesona adalah
a. Terpikat
b. Tersihir
c. Terpana
d. Terkagum
12. Di bawah ini, penggunaan kata depan di- yang benar terdapat pada kalimat
a. Candi Prambanan terletak dikota Yoyakarta
b. Bandung Bandawasa di bantu bala tentara roh-roh halus
c. Candi yang keseribu itu di namai Candi Rara Jonggrang
d. Di kota Yogyakarta terdapat candi Hindu yang paling indah di Indonesia
13. Bandung Bondowoso menyanggupi permintaan Rara Jonggrang.
Kata dasar menyanggupi adalah
a. Nyanggup
b. Sanggup
c. Nyanggupi
d. Sanggupi
14. Prabu Baka bertahta di Prambanan.
Sinonim bertahta adalah
a. Berkuasa
b. Berjaya
c. Bertempat
d. Bermukim
12
15. Tolong ambilkan buku itu!
Kalimat di atas merupakan kalimat perintah
a. Permohonan
b. Ajakan
c. Larangan
d. Anjuran
16. Berikut ini yang merupakan kata bidang pariwisata adalah
a. Turis
b. Rekreasi
c. Wisatawan
d. Terminal
17. A: letak Candi Prambanan?
B: Di dekat Kota Yogyakarta.
Kata Tanya yang tepat untuk melengkapi kalimat di atas adalah
a. Apa
b. Kapan
c. Di mana
d. Mengapa
18. (a) Rara Jonggrang menyuruh orang-orang menumbuk lesung dan menaburkan bunga
(b) Bandung Bandawasa mengira hari sudah pagi
Kata penghubung yang tepat untuk menggabungkan kedua kalimat tersebut adalah
a. Dan
b. Tetapi
c. Sehingga
d. Dengan
19. Kata di bawah ini yang mendapat imbuhan ber- adalah
a. Berkat
b. Bertahta
c. Berani
d. Bersih
20. Berikut ini yang merupakan kalimat perintah larangan adalah
a. Ayo kita bermain!
b. Mari kita belajar!
c. Jangan membuang sampah di sungai!
d. Belilah obat di apotik!
Buku LKS Bahasa Indonesia Kelas V Semester 1 Untuk SD/MI
13
Jawablah pertanyaanpertanyaan di bawah ini dengan benar!
1. Siapa sajakah tokoh dalam cerita Legenda candi prambanan?
Jawab :


2. Bagaimanakah watak/ sifat Bandung Bandawasa?
Jawab :


3. Bagaimanakah watak/ sifat Rara Jonggrang?
Jawab :


4. Apa syarat yang diajukan Rara Jonggrang kepada Bandung Bandawasa!
Jawab :


5. Apa yang terjadi dengan Rara Jonggrang?
Jawab :


6. Dari manakah asal cerita rakyat Legenda candi prambanan?
Jawab :


7. Apa yang dimaksud dengan latar/ setting cerita?
Jawab :


8. Apa latar suasana dalam cerita legenda candi prambanan?
Jawab :


9. Sebutkan judul cerita rakyat yang termasuk fabel!
Jawab :


10. Sebutkan judul cerita rakyat yang termasuk legenda!
Jawab :



Ceritakan kembali isi cerita rakyat Legenda candi prambanan dengan bahasamu
sendiri dalam tiga paragraf!













Buku LKS Bahasa Indonesia Kelas V Semester 1 Untuk SD/MI
14
Bab 3
Tema: Lingkungan Sekitar
Materi Pokok
Laporan Hasil Pengamatan
Indikator Pencapaian Kompetensi
Siswa dapat memahami laporan hasil kunjungan.
Siswa dapat membuat laporan hasil kunjungan dengan benar.
Siswa dapat menyampaikan hasil laporan dengan benar.
Siswa dapat menanggapi isi laporan kunjungan

3.1. Melakukan Kunjungan
MENGUNJUNGI TOKO BUKU
Kali ini Dani dan Wulan mendapat tugas dari guru kelas mereka, untuk membuat laporan
hasil pengamatan. Kata Pak Hamdan, laporan hasil pengamatan dibuat setelah kita melakukan
kunjungan di suatu tempat. Kunjungan tersebut bertujuan untuk mencari informasi dari tempat
yang telah kita kunjungi itu. Sedangkan laporan hasil pengamatan dibuat untuk memberikan
informasi tersebut kepada orang lain.
Mereka mengunjungi Toko Buku Sinar Ilmu yang terletak di Jalan Kutoarjo-Wonosobo
Km.25. Mereka melihat-lihat keadaan di toko buku tersebut. Kegiatan tersebut mereka lakukan
untuk melakukan pengamatan agar nanti mendapat hasil pengamatan yang akan mereka tuliskan
dalam bentuk laporan.
Dani dan Wulan disapa oleh sang pemilik toko, namanya Pak Harun. Beliau menanyakan
buku apa yang sedang mereka cari. Dani dan Wulan berterus terang bahwa mereka mendapat
tugas untuk membuat laporan hasil pengamatan. Pak Hamdan dengan senang hati menjawab
berbagai pertanyaan yang mereka ajukan.
Wulan : Buku-buku apa saja yang dijual di sini pak?
Pak Harun :

Banyak. Mulai dari buku pelajaran sampai novel. Semua buku yang
dijual di sini ditata sebagaimana kategorinya masing-masing. Seperti
kalian lihat ada pendidikan, psikologi, agama, novel, majalah, sastra, dan
buku pelajaran
Wulan : Buku apa yang sedang laris saat ini?
Pak Harun :

Saat ini buku yang sedang laris adalah novel Laskar Pelangi, Harry
Potter, dan Ketika Cinta Bertasbih. Kalau buku-buku pelajaran biasanya
laris sewaktu permulaan awal sekolah.
Dani : Bagaimana pendapat bapak tentang minat baca masyarakat?
Pak Harun :

Minat baca masyarakat kita memang masih rendah dibandingkan dengan
masyarakat di Negara Jepang. Dengan adanya toko buku ini diharapkan
minat baca masyarakat meningkat dan kebutuhan akan buku-buku juga
ikut meningkat
Dani : Terima kasih pak atas penjelasannya
Pak Harun :

Ya sama-sama!
Dani dan Wulan kemudian menuliskan laporan mereka. Berikut laporan hasil pengamatan yang
mereka buat!
Buku LKS Bahasa Indonesia Kelas V Semester 1 Untuk SD/MI
15
3.2. Membaca Laporan Hasil Pengamatan
LAPORAN HASIL PENGAMATAN
Hari/ Tanggal : Kamis, 12 Januari 2012
Tempat : Toko Buku Sinar Ilmu
Pelapor : Dani dan Wulan
Hasil : Hari Kamis, 12 Januari 2012 kami melakukan kunjungan ke Toko
Buku Sinar Ilmu yang beralamat di Jalan Kutoarjo-Wonosobo Km.25. Toko
buku ini terletak di tengah-tengah kota dan sangat strategis. Di sana kami
ditemui oleh Bapak Harun, sang pemilik toko buku.
Di Toko Buku Sinar Ilmu ini tersedia berbagai macam buku. Mulai
buku-buku pelajaran hingga novel. Semua buku-buku itu ditempatkan
menurut kategorinya. Ada pendidikan, psikologi, agama, novel, majalah,
sastra, dan buku pelajaran. Semua itu dilakukan untuk mempermudah
pembeli dalam mencari buku yang mereka inginkan. Menurut pemilik toko,
dengan adanya toko buku ini diharapkan minat baca masyarakat meningkat
dan kebutuhan akan buku-buku juga ikut meningkat

3 . 3 . L a t i h a n S o a l
B e r i l a h ta n d a si l a n g ( X ) p a d a h u r u f a , b , c a ta u d d i d e p a n j a w a b a n y a n g b e n a r !
1 . D i m a n a D a n i d a n W u l a n m e la k u k a n k u n ju n g a n ?
a . T o k o B a n g u n a n S i n a r Il m u
b . T o k o M e u b e l S i n a r Il m u
c . T o k o B u k u S i n a r Il m u
d . T o k o K e lo n t o n g S i n a r Il m u
2 . O r a n g y a n g m e r e k a t e m u i u n t u k m e n d a p a t k a n i n f o rm a si a d a l a h
a . P a k H a m d a n
b . P a k H a r u n
c . P a k R a h m a t
d . P a k B u r h a n
3 . S i a p a k a h y a n g m e la k u k a n k u n j u n g a n k e T o k o B u k u S in a r I lm u ?
a . D a n i d a n W u l a n
b . D a n i d a n R a h m a t
c . R a h m a t d a n W u l a n
d . H a ru n d a n H a m d a n
4 . K a p a n m e re k a m e la k u k a n k u n j u n g a n i t u ?
a . S a b t u , 7 J a n u a r i 2 0 1 2
b . K a m i s, 1 2 J a n u a r i 2 0 1 2
c . S e n i n , 9 J a n u a r i 2 0 1 2
d . S e l a s a , 1 0 J a n u a r i 2 0 1 2
5 . S e te l a h k i t a m e l a k u k a n k u n j u n g a n d i su a t u te m p a t , m a k a d i b u a tl a h
a . L a p o ra n h a si l p e n g a m a t a n
b . L a p o ra n h a si l w a w a n c a ra
c . L a p o ra n h a si l p e n e li t i a n
d . L a p o ra n h a si l ra p a t
6 . L a p o r a n h a s i l p e n g a m a t a n d i b u a t u n t u k
a . M e m p e ro le h k e u n t u n g a n t e n ta n g su a t u h a l
b . M e m p e ro le h p e n g e t a h u a n
c . M e m b e ri k a n in fo rm a s i t e r se b u t k e p a d a o r a n g l a i n
d . M e la p o rk a n k e p a d a y a n g b e r w a j i b
7 . D i m a n a k a h a l a m a t T o k o B u k u S in a r I l m u ?
a . J a l a n K u t o a r j o - W o n o s o b o K m . 2 2
b . J a l a n K u t o a r j o - W o n o s o b o K m . 2 3
c . J a l a n K u t o a r j o - W o n o s o b o K m . 2 4
d . J a l a n K u t o a r j o - W o n o s o b o K m . 2 5
Buku LKS Bahasa Indonesia Kelas V Semester 1 Untuk SD/MI
8. Ketika Cinta Bertasbih, Laskar Pelangi, dan Harry Potter adalah buku dengan kategori
a. Psikologi
b. Pendidikan
c. Novel
d. Majalah
9. Buku dengan judul 37 Kebiasan orang tua yang menjadikan perilaku buruk pada anak
masuk kategori
a. Psikologi
b. Sastra
c. Novel
d. Majalah
10. Judul buku yang masuk kategori sastra adalah ...
a. Sitti Nurbaya, Salah Asuhan, Atheis, Ronggeng Dukuh Paruk
b. Femina, Motor-plus, Bobo, Mom & Kiddy
c. Psikologi Pendidikan, Efektifitas Kegiatan Belajar Mengajar
d. La Tahzan, Aqidah Islam, Kisah 25 Nabi dan Rasul
11. Berikut ini yang merupakan kalimat perintah anjuran adalah
a. Ayo kita bermain!
b. Mari kita belajar!
c. Jangan membuang sampah di sungai!
d. Belilah obat di apotik!
12. - Ayah membeli sepatu. - Ayah membeli tas sekolah.
Penggabungan dua kalimat di atas yang tepat adalah ....
a. Ayah membeli sepatu dan tas sekolah.
b. Ayah membeli sepatu dan ayah membeli tas sekolah.
c. Ayah membeli tas sekolah dan ayah membeli sepatu.
d. Ayah bukan membeli sepatu, tetapi tas sekolah.
13. Kamu harus hemat dalam menggunakan uangmu!
Antonim kata hemat adalah ....
a. rajin
b. tekun
c. cermat
d. boros
14. (1) Petugas ronda mengetahui kejadian itu. (2) Semalam pencuri masuik ke rumah Pak
Bahar. (3) Semua terbangun dan keluar rumah. (4) Petugas ronda memukul kentongan.
(5) Barang-barang berharga dibawa semua.(6) Akhirnya pencuri itu tertangkap oleh
warga dan petugas ronda.
Urutan kalimat-kalimat di atas agar menjadi paragraf yang padu adalah ....
a. 2 - 3 - 4 - 1 - 6 - 4
b. 2 - 5 - 1 - 4 - 3 - 6
c. 2 - 1 - 4 - 3 - 5 - 6
d. 2 - 4 - 3 - 1 - 5 6
16
Buku LKS Bahasa Indonesia Kelas V Semester 1 Untuk SD/MI
17
15. Bu Guru menyuruh anak-anak berbaris . .. halaman.
Kata yang tepat untuk melengkapi adalah . ...
a. ke
b. di
c. dari
d. pada
16. Setiap pagi Rina menyiram tanaman ... Devi menyapu halaman.
Kata penghubung yang tepat adalah . ...
a. karena
b. untuk
c. dan
d. tetapi
17. a. Doni anak yang pandai.
b. Doni tidak sombong.
Penggabungan dua kalimat di atas yang benar adalah
a. Doni anak yang pandai tetapi tidak sombong
b. Doni anak yang pandai dan tidak sombong
c. Doni anak yang pandai dengan tidak sombong
d. Doni anak yang pandai lalu tidak sombong
18.a. Andi suka buah mangga.
b. Andi suka buah pisang.
Penggabungan dua kalimat di atas yang benar adalah
a. Andi suka buah mangga dan Andi suka buah pisang
b. Andi suka buah mangga dan suka buah pisang
c. Andi suka buah mangga dan suka pisang
d. Andi suka buah mangga dan pisang
19. Ayah membeli mobil secara kredit.
Lawan kata kredit adalah ...
a. Mencicil
b. Tunai
c. Mengangsur
d. Hutang
20. Tanya : .. . upacara bendera dilaksanakan?
Jawab : Setiap hari Senin.
Kata tanya yang tepat adalah . ...
a. Apa
b. Siapa
c. Di mana
d. Kapan
Buku LKS Bahasa Indonesia Kelas V Semester 1 Untuk SD/MI
Jawablah pertanyaanpertanyaan di bawah ini dengan benar!
di, ke dari
a.di
b.ke
c.dari
dan
siap
1.Buatlah kalimat dengan menggunakan kata depan , dan !
Jalan Ahmad Yani
Semarang
toko buku
Jawab :

2.Rumah Ardian beralamat di Jalan Mawar No.15 Semarang.


Buatlah kalimat Tanya dari pernyataan di atas!
Jawab :
3.Dina : ?
Pak Harun : Sejak kecil, saya suka mengoleksi prangko
Buatlah kalimat Tanya dari jawaban di atas!
Jawab :
4.A. Dulunya, toko buku ini adalah toko perlengkapan sekolah
B. Pak Harun adalah pemilik Toko Buku Harapan
C. Kemudian berkembang menjadi toko yang khusus menjual buku bacaan
D. Sekarang Toko Buku Harapan adalah toko buku paling terkenal di kota ini
Susunlah kalimat di atas agar menjadi paragraf yang benar!
Jawab : .
5.A. Budi suka membaca cerpen
B. Budi suka menulis puisi
Gabungkan kedua kalimat di atas menggunakan kata penghubung !
Jawab :
6.Di Toko Buku Sinar Ilmu ini tersedia berbagai macam buku. Mulai buku-buku pelajaran
hingga novel. Semua buku-buku itu ditempatkan menurut kategorinya. Ada pendidikan,
psikologi, agama, novel, majalah, sastra, dan buku pelajaran. Semua itu dilakukan untuk
mempermudah pembeli dalam mencari buku yang mereka inginkan. Menurut pemilik toko,
dengan adanya toko buku ini diharapkan minat baca masyarakat meningkat dan kebutuhan
akan buku-buku juga ikut meningkat.
Tuliskan kalimat utama dari paragraf di atas!
Jawab : ...............................................................................................................................
7.Carilah antonim dari kata-kata berikut!
a.Mahal
b.Meningkat
c.Dilarang
Jawab : ..................................................................................................................................
.
8.Carilah sinonim dari kata kata berikut!
a.Kontan
b.Laba
c.Populer
Jawab : ..........................................................................................................................
9.Tuliskan kata dasar dari kata-kata berimbuhan me-kan berikut!
a.Mengatakan
b.Melaporkan
c.Mengelompokkan
Jawab : ........................................................................................................................
10.Bapak Harun adalah pemilik Toko Buku Sinar Ilmu.
Buatlah kalimat tanya a dari pernyataan di atas!
Jawab : ..........................................................................................................................
18
Buku LKS Bahasa Indonesia Kelas V Semester 1 Untuk SD/MI
3.4. Menulis Laporan Hasil Pengamatan

Lakukanlah kunjungan ke toko meubel atau tempat pembuatan meubel (pembuat lemari, meja,
kursi dll)!
Buatlah laporan hasil pengamatandari kunjungan yang telah kamu lakukan!
LAPORAN HASIL PENGAMATAN
Hari/ Tanggal : ....................................
Tempat : ....................................
Pelapor : ....................................
Hasil : ....................................




Buku LKS Bahasa Indonesia Kelas V Semester 1 Untuk SD.MI
I LOVE YOU BINTANG..
19
Bab 4
Mengenal Tokoh
Materi Pokok
Teks Percakapan
Indikator Pencapaian Kompetensi
Siswa dapat membaca teks bacaan secara berpasangan di depan kelas.
Siswa dapat mencatat hal-hal pokok dalam percakapan.
Siswa dapat menuliskan isi kesimpulan percakapan
4.1. Membaca Teks Percakapan
Bacalah teks percakapan berikut!
Upi : "Sri, kemarin aku membaca sebuah artikel menarik di majalah."
Sri : "Artikelnya tentang apa?"
Upi : "Judul artikelnya "Perempuan Penjaga Mercusuar". Perempuan tersebut bernama
Idawalley Zoradia Lewis (dibaca idawali zoradia lewis). Ia adalah penjaga mercusuar
paling terkenal dalam sejarah Amerika."
Sri :
"Profesi penjaga mercusuar adalah pekerjaan yang sungguh unik. Tanggung jawab
yangdiembannya sangat besar. Bagaimana kisahnya Idawalley bisa menjadi penjaga
mercusuar?"
Upi :
"Pada awalnya, ayahnyalah yang berprofesi sebagai penjaga mercusuar di Lime Rock
Light, Newport. Ayahnya jatuh sakit sehingga tidak bisa bertugas. Sejak saat itu,
Idawalley menggantikan ayahnya."
Sri :
"Bagaimana sepak terjang Idawalley selama berprofesi menjadi penjaga mercusuar?"
Upi :
"Idawalley adalah penjaga mercusuar yang hebat. Ia berhasil menyelamatkan puluhan
orang dari lautan. Ada yang diselamatkan dari perahu terbalik, terjebak badai, dan
perahu tersesat. Ia memang jago berenang dan mengendalikan perahu."
Sri :
"Apakah Idawalley pernah mendapatkan penghargaan?"
Upi :
"Setahuku namanya diabadikan menjadi nama sebuah trophy pada lomba layar."
Sri :
"Sungguh menarik kisah yang kamu baca. Aku baru tahu pada zaman dulu ada
perempuan yang menjadi penjaga mercusuar. Boleh aku pinjam majalahmu? Aku ingin
membaca kisah Idawalley."
Upi : "Boleh, besok aku bawa majalah nya."
(Dikutip dari Buku Bahasa Indonesia membuatku cerdas)

4.2. Menemukan Hal-hal Pokok dalam Percakapan
Dari percakapan di atas hal-hal pokok yang dapat kita temukan adalah :
1. Idawalley Zoradia Lewis (dibaca idawali zoradia lewis) adalah penjaga mercusuar paling
terkenal dalam sejarah Amerika.
2. Idawalley Zoradia Lewis pada mulanya hanya menggantikan tugas ayahnya sebagai penjaga
mercusuar di Lime Rock Light, Newport saat ayahnya jatuh sakit.
3. Idawalley adalah penjaga mercusuar yang hebat. Ia berhasil menyelamatkan puluhan orang
dari lautan. Ada yang diselamatkan dari perahu terbalik, terjebak badai, dan perahu tersesat.
Ia memang jago berenang dan mengendalikan perahu.
4. Untuk mengenang jasanya, namanya diabadikan menjadi nama sebuah trophy pada lomba
layar.

Buku LKS Bahasa Indonesia Kelas V Semester 1 Untuk SD.MI
20
1.3. Memperagakan Teks Percakapan
Peragakanlah teks percakapan berikut!
Andi : Kenapa Kak Butet mau mengajar di tengah hutan?
Kak Butet Manurung : Kakak menyukai alam, anak-anak, dan pendidikan. Kalau kakak di
kota, tentunya tidak akan bertemu alam. Makanya kakak tertarik
mengajar di hutan ketika ada kesempatan untuk mendidik anak-anak
Suku Anak Dalam.
Andi : Kapan pertama kali Kakak masuk hutan?
Kak Butet Manurung : Sekitar tahun 1999. Kakak mengadakan riset terhadap Suku Anak
Dalam. Dari pengalaman itu, kakak memahami kebiasaan dan aturan
di lingkungan mereka. Kakak bersemangat karena ternyata mereka
senang belajar.
Andi : Di mana belajarnya?
Kak Butet Manurung : Kami belajar di bawah pohon yang rindang, beralaskan rumput dan
tanah. Meskipun demikian, mereka belajar dengan tekun dan
bersemangat.Kalau tiba-tiba hujan, terpaksa kami pindah ke pondok
atau bubar. Anak-anak belajar memakai buku tulis, sedangkan kakak
menggunakan papan tulis kecil, supaya mudah dibawa ke manamana
Andi : Kenapa yang diajarkan hanya membaca dan berhitung?
Kak Butet Manurung : Membaca dan berhitung sangat penting bagi mereka, supaya tidak
ditipu saat berjualan rotan ke pasar.
Andi : Apa pengalaman Kak Butet yang paling menyenangkan selama di
hutan?
Kak Butet Manurung : Berburu dengan anak-anak merupakan pengalaman yang
menyenangkan. Kakak juga sering ikut membuat pondok. Kakak juga
diberitahu bahwa hewan yang paling ditakuti bukanlah harimau tetapi
beruang
Andi : Apa keinginan Kak Butet?
Kak Butet Manurung : Kakak ingin mempunyai lembaga swadaya masyarakat sendiri yang
khusus mengurus pendidikan bagi suku-suku yang ada di pedalaman.
Andi : Apa pesan Kak Butet untuk kami?
Kak Butet Manurung : Selalu bersemangat dalam belajar. Belajar mengatur waktu yang
seimbang antara sekolah, belajar dan bermain.
Dikutip dari Buku Bahasa Indonesia untuk SD Kelas V yang bersumber dari Majalah Bobo : No.2, 2 April 2004, dengan pengubahan
seperlunya

1.4. Menulis Hal-hal Pokok dalam Percakapan
Dari percakapan di atas tulislah hal-hal pokok yang dapat kalian temukan!
1. .
.
2. .
.
3. .
.
4. .
.
Buku LKS Bahasa Indonesia Kelas V Semester 1 Untuk SD.MI
21
1.5. Latihan Soal
Berilah tanda silang ( X ) pada huruf a, b, c atau d di depan jawaban yang benar!
1. . . . harga gelas satu lusin?
Kata tanya yang tepat untuk melengkapi kalimat di atas adalah
a. Mengapa
b. Berapa
c. Di mana
d. Bagaimana
2. Luapan lumpur panas di Sidoarjo, Jawa Timur, meresahkan masyarakat sekitar.
Kata dasar dari meresahkan adalah
a. resah
b. resahkan
c. meresah
d. sahkan
3. Kalimat di bawah ini yang mengandung imbuhan me- adalah.
a. Bunga matahari berwarna kuning.
b. Rajin-rajinlah belajar agar tidak menyesal.
c. Mukanya merah padam.
d. Memangnya kamu mau ikut?
4. Nenek itu (tangis) ketika giginya tanggal. Kata dalam kurung seharusnya .
a. menangis
b. tangisan
c. menangislah
d. tangisi
5. Riko bersepeda ke sekolah. Arti imbuhan ber- pada kata bersepeda adalah..
a. mengeluarkan
b. mempunyai
c. naik
d. memakai
6. Ani . . . Sari pergi ke rumah Yani. Kata hubung yang tepat untuk melengkapi kalimat tersebut adalah
a. atau
b. karena
c. dan
d. sebab
Buku LKS Bahasa Indonesia Kelas V Semester 1 Untuk SD.MI
22
7. Penggunaan kata di mana yang benar terdapat pada kalimat . . . .
a. Kantor di mana ayah bekerja terletak di pertigaan jalan.
b. Di mana kami berkumpul bersama teman-teman masa kecil.
c. Di mana ibu sangat menyukai tari salsa.
d. Di mana kamu belajar kelompok kemarin?
8. Tugasmu menyembuhkan orang sakit. Setiap waktu jasamu dibutuhkan. Rumah sakit adalah tempat
kerjamu.
Yang dimaksud -mu pada kata yang digarisbawahi adalah
a. sekretaris
b. bidan
c. apoteker
d. dokter
9. (1) Hani menanti Nena di stasiun. (2) Pukul 09.00 WIB.
Kata penghubung yang tepat untuk menggabungkan kedua kalimat di atas adalah
a. sejak
b. dan
c. karena
d. tetapi
10. Percakapan yang dilakukan antara dua pihak untuk mendapatkan keterangan suatu hal disebut dengan
....
a. reportasi
b. berita
c. wawancara
d. dialog
11. Perhatikan dialog berikut ini!
Ani : Dalam bayam, gizi apa saja yang ada di dalamnya, Bu?
Ibu : Dalam bayam terkandung vitamin A dan C. Terdapat juga kandungan zat besi yang berperan
dalam metabolisme.
Informasi yang kita dapat dari percakapan tersebut adalah ....
a. kandungan gizi dalam bayam
b. cara menanam bayam
c. ibu memasak bayam
d. ani membeli bayam
Buku LKS Bahasa Indonesia Kelas V Semester 1 Untuk SD.MI
12. Doni dan teman-temannya bermain ke pasar.
Pertanyaan yang tepat untuk jawaban di atas adalah ....
a. Mengapa Doni dan teman-temannya bermain?
b. Bagaimana Doni dan teman-temannya bermain?
c. Ke mana Doni dan teman-temannya bermain?
d. Dengan siapa Doni pergi?
13. Berikut ini yang merupakan kalimat pesan adalah ....
a. Jangan lupa memasang sabuk pengaman saat berkendaraan dengan mobil.
b. Mari kita pergi!
c. Ke mana Adik, Bu?
d. Kakak berangkat ke pasar
14. Kalimat yang merupakan kritikan dalam kalimat berikut ini adalah ....
a. Taplak mejamu bagus, tapi akan lebih bagus lagi jika diberi tambahan sulaman.
b. Wah, indah sekali taplak mejamu!
c. Taplak mejamu sungguh indah!
d. Bagaimana cara membuat taplak meja ini?
15. Doni : Ka, kamu juga diajak oleh ayahku pergi memancing.
Eka : ....
Ungkapan gembira yang diucapkan Eka adalah ....
a. Maaf, aku tak bisa!
b. Sayang, aku harus pergi!
c. Hore, asyik dong!
d. Biarin saja!
16. Kata yang berakhiran -an terdapat pada kata ....
a. makan
b. jembatan
c. ikan
d. kesehatan
17. Tiap Jumat sore kami mengikuti kegiatan pramuka.
Pemenggalan kata kegiatan yang tepat adalah ....
a. kegi-atan
b. ke-giat-an
c. ke-gi-at-an
d. keg-iat-an

Buku LKS Bahasa Indonesia Kelas V Semester 1 Untuk SD.MI
18. Hasan dan Andi sedang bercakap-cakap.
Persamaan kata bercakap-cakap adalah ....
a. berbincang-bincang
b. berbisik-bisik
c. bermain
d. bekerja
19. Minggu depan sekolah kami mengadakan kegiatan penghijauan di lingkungan sekitar sekolah.
Sinonim kata penghijauan adalah...
a. rekreasi
b. reformasi
c. relokasi
d. reboisasi
20. Kerjakan tugasmu dengan cermat!
Lawan kata cermat adalah ....
a. berhati-hati
b. ceroboh
c. teliti
d. hemat

Jawablah pertanyaan di bawah ini dengan jawaban yang benar!

1. Intan : ?
Paman : Tikus-tikus itu membuat liang sarang di pematang-pematang sawah. Ketika siang hari,
mereka beristirahat di sarang. Kesempatan itu kita manfaatkan. Sarang tersebut kita cangkul
sehingga tikus-tikus yang di sarang akan lari keluar. Nah, saat itulah kita menangkap mereka.
Tuliskan kalimat Tanya yang tepat diucapkan intan berdasarkan percakapan di atas!

..
2. Apa judul yang tepat untuk percakapan di atas?
.
Teks untuk soal nomor 3-7
Polwan : Ada apa dengan motornya kok dituntun, Dik?
Roi : Anu, Bu. Tadi tiba-tiba mati, akan saya bawa ke bengkel.
Polwan : Ah, masa. Tadi aku melihatmu menaiki motor ini. Coba, lihat surat-suratnya.
Buku LKS Bahasa Indonesia Kelas V Semester 1 Untuk SD.MI
Roi : Surat apa, Bu?
Polwan : Surat apa, bagaimana sih kamu ini? Ya, STNK dan SIM dong!
Roi : Ketinggalan semua, Bu. Bu, boleh saya berbicara sebentar?
Polwan : Baik!
Roi : Bu, tolong damai saja, ya. Ini ada uang lima puluh untuk ganti tilang.
Polwan :Apa?! Kamu coba suap saya, ya? Tidak bisa!
Roi : Maaf, Bu. Tolong, saya jangan ditilang ya, Bu Polisi . . . .
1. Dimanakah percakapan itu terjadi?
.
2. Mengapa Roi ditilang oleh Polwan?
.
3. Bagaimana cara Roi mencoba menyuap polwan?
.
4. Bagaimana pendapatmu dengan sikap Roi?
.
Waspada Demam Berdarah
Demam berdarah (DB) disebabkan oleh Virus Dengue. Virus ini ditularkan oleh nyamuk
Aedes Aegypti. Masa perkembangan nyamuk sejak awal digigit sampai sakit (inkubasi) antara waktu 4
sampai 12 hari. Jika tidak mendapat pertolongan akan menyebabkan penderita meninggal dunia.
Gejala utama DB adalah demam secara mendadak disertai sakit kepala, nyeri otot, nyeri
sendi, nyeri perut, mual, dan muntah-muntah. Selain itu, kulit akan muncul bercak-bercak merah
karena perdarahan di bawah kulit. Jika ada keluarga-mu yang mengalami gejala tersebut segera bawa
ke rumah sakit. Di rumah sakit pasien akan mendapatkan pertolongan dan pengobatan dengan tepat.
Pencegahan merupakan cara paling efektif mengatasi DB. Cara mencegah DB dengan
membasmi sarang nyamuk, menjaga kebersihan, dan mencegah gigitan nyamuk. Untuk mencegah
gigitan nyamuk dapat dilakukan dengan obat anti nyamuk. Selain itu, kamu dapat melakukan 3M, yaitu
menguras bak mandi, menutup tempat penyimpanan air, dan mengubur barang-barang bekas yang
dapat digunakan menampung air.


1. Tanya : Apa yang menjadi penyebab demam berdarah?
Jawab :
2. Tanya :
Jawab : Gejala utama DB adalah demam secara mendadak disertai sakit kepala, nyeri otot, nyeri
sendi, nyeri perut, mual, dan muntah-muntah. Selain itu, kulit akan muncul bercak-bercak merah
karena perdarahan di bawah kulit
3. Tanya : Apa yang harus kita lakukan jika keluarga kita mengalami gejala demam berdarah?
Jawab :
4. Tanya :
Jawab : Cara mencegah DB dengan membasmi sarang nyamuk, menjaga kebersihan, dan
mencegah gigitan nyamuk. Untuk mencegah gigitan nyamuk dapat dilakukan dengan obat anti
nyamuk. Selain itu, kamu dapat melakukan 3M, yaitu menguras bak mandi, menutup tempat
penyimpanan air, dan mengubur barang-barang bekas yang dapat digunakan menampung air.
Buku LKS Bahasa Indonesia Kelas V Semester 1 Untuk SD.MI
24
Ulangan Tengah Semester 1
Berilah tanda silang ( X ) pada huruf a, b, c atau d di depan jawaban yang benar!
1. Mira akan mewawancarai seorang dokter. Salah satu pertanyaan yang akan diajukan adalah
a. Di mana rumah nenek dokter?
b. Berapa putra dokter?
c. Jam berapa dokter sarapan?
d. Sejak kapan menjadi dokter?
2. Wawancara terjadi antara
a. saya dan narasumber
b. pewawancara dan saya
c. pewawancara dan narasumber
d. pendialog dan penjawab
3. Langkah awal yang sebaiknya dilakukan oleh pewawancara adalah . . .
a. melihat tayangan televisi
b. menuliskan pokok-pokok wawancara
c. membaca hasil wawancara orang lain
d. mendengarkan siara radio
4. Mendengarkan cerita rakyat sebaiknya mampu menyebutkan
a. tokoh, diksi, dan sajak
c. sajak, rima, dan dialog
b. tema, rima, dan amanat
d. tokoh, tema, dan latar
5. Kalimat sapaan yang santun kepada tokoh adalah . . . .
a. Kita akan mengadakan wawancara sekarang Pak. Cepat bersiap!
b. Hai, saya akan mewawancarai Anda, lho!
c. Selamat siang Pak. Boleh saya mewawancarai Anda sekarang?
d. Apakah sekarang waktunya kita berwawancara?
6. Di bawah ini contoh langkah-langkah sebelum wawancara antara lain ...
a. orang yang akan didatangi tanpa diberitahu untuk diwawancarai
b. menyusun daftar pertanyaan yang akan ditanyakan
c. mengadakan daftar pertanyaan yang akan ditanyakan pada saat wawancara.
d. membuat pertanyaan sulit supaya narasumber kesulitan menjawabnya
Buku LKS Bahasa Indonesia Kelas V Semester 1 Untuk SD.MI
8. Kalimat yang menyatakan perintah adalah . . . .
a. Wah, kau sungguh beruntung!
b. Ibu telah pulang kemarin.
c. Cepat angkat kaki dari sini!
d. Sungguh, saya tidak pernah datang ke sini!
9. Tokoh yang kehadirannya mendampingi tokoh utama disebut ....
a. karakter
b. figuran
c. antagonis
d. protagonis
10. Cara pengarang menggambarkan karakter dalam cerita disebut ....
a. perwatakan
b. peran
c. alur
d. tema
11. Rio berangkat ke sekolah. Ia melewati rumah Andi. Saat tiba di toko Makmur,ia berhenti sejenak
untuk membeli pensil. Sesampainya di perempatan jalan, ia melihat kecelakaan. Ia pun segera
menolong korban kecelakaan tersebut.
Latar pada bacaan di atas adalah .
a. sekolah
b. rumah Andi
c. perempatan jalan
d. jalan raya
12. Pemberitahuan atau kabar tentang sesuatu disebut .
a. informasi
b. khayalan
c. faktual
d. fiktif
Buku LKS Bahasa Indonesia Kelas V Semester 1 Untuk SD.MI
13. Tempat terjadinya peristiwa disebut .
a. tema
b. latar
c. alur
d. amanat
14. Bagaimana pendapatmu jika temanmu tidak mengikuti upacara bendera untuk mengenang para
pahlawan .
a. "Kita memang tidak usah ikut upacara!"
b. "Wah, ia harus mendapat hukuman!"
c. "Tidak apa-apa, itu kan tidak wajib diikuti!"
d. "Seharusnya ia menaati tata tertib. Kalau tidak, ia harus diberi hukuman!"
15. Ia mempunyai segalanya selalu merasa kekurangan.
Kata penghubung yang tepat untuk kalimat tersebut adalah .
a. dan
b. bahkan
c. tetapi
d. serta
16. Penulisan teks percakapan yang benar adalah . . . .
a. Ibu: Kau sudah belajar Don?
b. Ibu; Kau sudah belajar Don?
c. Ibu, Kau sudah belajar Don?
d. Ibu. Kau sudah belajar Don?
17. Pernyataan yang mengungkapkan ketidak percayaan adalah ....
a. Ah, kau hanya bercanda!
b. Ah, tidak mungkin Dimas senekad itu!
c. Ayo, kita pergi sekarang!
d. Sampaikan ucapan selamat padanya!
18, Dini : Ah, sudahlah, ikhlaskan saja.
Rio : Iya, tetapi aku merasa sayang sekali padanya. Setiap hari aku beri ia
makanan. Aku bersihkan kandangnya.
Hal yang dibicarakan pada percakapan di atas ialah ....
a. hilangnya uang di jalan
b. hilangnya mainan
c. hilangnya hewan peliharaan
d. hilangnya kawan
Buku LKS Bahasa Indonesia Kelas V Semester 1 Untuk SD.MI
19 . Kakak menanam pohon yang berguna untuk obat.
Tanggapan yang tepat untuk keterangan narasumber di atas ialah ....
a. tanaman obat selain berguna bagi kesehatan juga untuk hiasan
b. tanaman itu merupakan gerakan penghijauan di pegunungan
c. tanaman yang demikian menghasilkan uang yang banyak
d. tanaman itu dapat dituai setahun sekali
20. Neni : Kakak tidak apa-apa kalau kamu yang memakainya lebih dahulu.
Riri : Wah, terima kasih ya, kak!
Berdasarkan teks di atas tokoh Neni bersifat ....
a. pemaaf
b. pembimbing
c. penyayang
d. pengalah
21. Saya bermaksud mengadakan wawancara ini untuk melaksanakan tugas
dari sekolah.
Kalimat tersebut adalah bagian wawancara yang berupa ....
a. persiapan sebelum wawancara
b. pembukaan
c. inti
d. penutup
Teks untuk soal nomor 22-23
Miut puteri Pak Semut. Saat itu musim kemarau. Angin menerbangkan debu dan menempel di ujung-
ujung ilalang kering. Miut, Mama Tia, dan Bibi bercakap-cakap.
Miut : Aku ingin melihat dunia lebih banyak. Di seberang telaga itu mungkin lebih indah.
Mama Tia : Jangan pergi anakku!
Adik Miut : Kamu belum belajar terbang.
Bibi Kuik : Seorang Puteri tidak pantas mengembara.
Miut : Pokoknya, aku ingin pergi.
Mama Tia : Tinggallah bersama kami anakku. Bersama seribu semut pekerja yang siap melayani.
Tiba-tiba, angin menerbangkan Miut yang berada di ujung daun ilalang. Dalam sekejap,
Miut menghilang ke seberang telaga. Ia terdampar di sawah yang berlumpur

Buku LKS Bahasa Indonesia Kelas V Semester 1 Untuk SD.MI
22. Mengapa adik Miut melarang Miut untuk pergi?
a. karena Miut anak nakal
b. khawatir karena Miut belum bisa terbang
c. khawatir karena sekarang musim kemarau
d. karena Pak Belalang akan menangkapnya
23. Dalam dialog yang berjudul "Miut Puteri Semut", Miut adalah seorang ....
a. putra mahkota semut
b. semut pekerja
c. puteri semut
d. petani
Teks untuk soal nomor 24-27
Dua Orang Kena Leptospirosis, Dinkes Sediakan Antibiotik
Selain infeksi saluran pernapasan (ISPA) dan diare, penyakit leptospirosis kini menghantui
korban banjir di Jakarta. Sudah dua orang yang terkena penyakit akibat terkena air kencing tikus
ini.Untuk mencegahnya, Dinas Kesehatan DKI Jakarta mengimbau warga agar meminta antibiotik ke
posko medis.
Antibiotik cepat menuntaskan leptospirosis. Kalau penanganannya telat, bisa menimbulkan
kematian. Kita dapat tambahan obat-obatan dari Depkes dan Kimia Farma, ujar Wakil Kepala Dinkes
DKI Jakarta dr. Salimar Salim. Salimar juga menyarankan agar warga tidak mengonsumsi bahan-bahan
makanan yang terendam banjir. Sebab, kuman penyebab leptospirosis bisa tahan berminggu-minggu di air
keruh.
Kuman leptospirosis mudah mati dengan desinfektan. Tetapi, kuman itu bisa bertahan
berminggu-minggu di air keruh, kata Salimar. Hingga hari ke-8 pascabanjir, tercatat dua korban banjir
positif terkena leptospirosis. Dua Warga tersebut dirawat di RSUD Tarakan Ini yang ditakuti. Karena
itu, masyarakat harus hati-hati, tandasnya.

24. Salah satu cara yang dapat dilakukan agar warga yang terkena banjir tidak terkena penyakit
leptospirosis adalah . . . .
a. tidak makan nasi
b. tidak makan bahan makanan yang terendam air
c. mandi dengan air sungai
d. masak dan minum dengan air seadanya
25. Pernyataan berikut ini semua benar berdasarkan teks di atas, kecuali . . .
a. Kuman leptospirosis mudah mati dengan disinfektan.
b. Kuman leptospirosis bisa bertahan berminggu-minggu di air keruh.
c. Antibiotik cepat menuntaskan leptospirosis.
d. Hingga hari ke-2 pascabanjir, tercatat 8 korban banjir positif terkena leptospirosis.
Buku LKS Bahasa Indonesia Kelas V Semester 1 Untuk SD.MI
26. Memasuki musim hujan, demam berdarah dengue (DBD) kembali menjadi momok menakutkan bagi
masyarakat. Lebih-lebih bila kondisi cuaca berubah-ubah, sehari hujan, besoknya panas menyengat,
dan kemudian hari berikutnya hujan lagi. Kondisi tersebut sangat potensial untuk berkembangnya
nyamuk AedesAegypti, sang vektor penyebar DBD.
Kalimat utama pada paragraf di atas adalah . . . .
a. Memasuki musim hujan, demam berdarah dengue (DBD) kembali menjadi momok menakutkan
bagi masyarakat.
b. Lebih-lebih bila kondisi cuaca berubah-ubah.
c. Kondisi tersebut sangat potensial untuk berkembangnya nyamuk Aedes Aegypti.
d. Nyamuk Aedes Aegypti adalah vektor penyebar DBD
27. Gagasan utama pada soal nomor 3 adalah . . . .
a. memasuki musim hujan
b. Aedes Aegypti vektor penyebar DBD
c. cuaca berubah-ubah
d. demam berdarah dengue adalah penyakit yang menakutkan masyarakat
28. Ibu memang suka makan yang pedas-pedas. Makan sayur, bakso, mie ayam, nasi goreng semuanya
harus pedas. Jika tidak pedas, katanya makanan itu terasa hambar. Akibat makan yang pedas-pedas itu,
ibu sering sakit perut.
Persoalan yang terdapat pada cerita di atas adalah

a. ibu suka makanan yang pedas-pedas
b. akibat gemar makan makanan yang pedas-pedas
c. nikmatnya makan makanan yang pedas
d. ibu sering sakit perut
29. Penggunaan penghubung tetapi berikut ini yang benar adalah . . .
a. Tetapi kamu harus menjemputku lebih dulu kalau mau.
b. Dia bukan kakaknya tetapi ibunya.
c. Kakak tidak dapat melukis, tetapi pandai menulis.
d. Dia lebih suka diam tetapi tidak suka berisik.
30. Kata bercetak tebal dalam kalimat berikut ini yang dapat diganti dengan lalu adalah . . .
a. Bu Amin membawa penggaris dan kapur tulis.
b. Dimas berganti baju kemudian memakai sepatu.
c. Kamu boleh pulang setelah selesai mengerjakan tugas.
d. Makanlah lebih dahulu agar tenagamu bertambah.
Buku LKS Bahasa Indonesia Kelas V Semester 1 Untuk SD.MI
31. Penggunaan kata tetapi berikut ini yang tepat adalah . . .
a. Aminah tidak suka berolahraga, tetapi ia sering sakit-sakitan.
b. Arman suka makan, tetapi badannya tidak gemuk.
c. Ia dilarang masuk kelas, tetapi dia belajar sendiri di taman.
d. Tetapi jangan membuang sampah di sembarang tempat
32. Perhatikan kutipan cerita berikut ini!
Hop! Via bangkit meraih kertas dan pena. Ia mulai menuliskan kenangannya tentang Bunda. Sewaktu-
waktu bila hatinya ragu ia akan
membaca tulisannya kembali. Biarlah Bi Jum berpendapat Bunda tidak mau mengasuh dirinya.
Namun, Via yakin Bunda amat menyayanginya. Keyakinan itu akan ia jaga baik-baik. Via menghela
nafas lega. Kini ia tidak boleh begitu saja terpengaruh ucapan orang lain.
Amanat atau pesan moral yang terdapat
pada kutipan cerpen di atas adalah . . .
a. Kita harus percaya kepada pendapat orang lain
b. Kata-kata orang yang lebih tua selalu benar, karena itu harus kita patuhi
c. Janganlah mudah terpengaruh pada ucapan orang lain.
d. Hormatilah orang lain sebagaimana menghormati orang tuamu
33. Kamu ingin mendapatkan jawaban dari seorang narasumber berupa cara melakukan sesuatu.
Pertanyaan berikut ini yang tepat adalah . . .
a. Bagaimana cara mengoperasikan mesin ini, Pak?
b. Sejak kapan mesin ini digunakan dalam perusahaan Bapak?
c. Berapa harga mesin ini dulu dibeli?
d. Mengapa Bapak lebih suka menggunakan mesin jenis ini?
34. Pertanyaan berikut ini yang jawabannya berupa alasan adalah . . .
a. Kapan Bapak akan membuka usaha baru?
b. Mengapa Bapak memilih usaha peternakan?
c. Bagaimana menurut Bapak masa depan usaha peternakan?
d. Berapa modal yang Bapak keluarkan untuk memulai usaha ini?
35. Hal-hal berikut ini perlu dipersiapkan sebelum berwawancara dengan narasumber, kecuali . . .
a. menentukan topik pembicaraan
b. membuat daftar pertanyaan
c. membuat kerangka laporan
d. menentukan tempat dan waktu untuk berwawancara
Buku LKS Bahasa Indonesia Kelas V Semester 1 Untuk SD.MI
II. Isilah titik-titik di bawah ini dengan jawaban yang benar!

Bacaan untuk soal nomor 36-41
Kerajaan Tanah Sumedang diperintah raja yang adil dan bijaksana. Sang Raja mempunyai
seorang anak bernama Putri Arum.
Suatu ketika Putri Arum mengidap suatu penyakit kulit yang menjijikan. Raja mengadakan
sayembara. Siapa dapat menyembuhkan Putri Arum jika laki-laki akan dijodohkan, jika perempuan akan
dijadikan saudara.
Bujang Trindil pembantu setia Dang Anggana mengikuti sayembara. Ia segera pergi mencari
obat. Ia berjalan mendaki gnung tinggi dan menjelajah hutan belantara. Karena lelah, ia tertidur di bwah
pohon rindang dan bermimpi. Dalam mimpi itu, ia disuruh membuat sumur. Sumur itu akan
mengeluarkan air panas sebagai sarana menyembuhkan Putri Arum. Ketika terbangun, Bujang Trindil
segera melakukan seperti dalam mimpinya.
Keajaiban terjadi. Setelah Putri Arum mandi dengan air sumur itu, penyakit kulitnya lenyap.
Akhirnya, Bujang Trindil mendapatkan hadiah. Namun, hadiah itu ia serahkan kepada tuannya, Dang
Anggana. Menikahlah Dang Anggana dengan Putri Arum. Bujang Trindil merasa lega dan bahagia.

36. Latar tempat cerita di atas adalah
37. Tokoh-tokoh dalam cerita dia atas adalah
38. Sang raja mengadakan sayembara karena .
39. Putri Arum sembuh dari penyakitnya karena
40. Watak Bujang Trindil dalam cerita tersebut adalah
41. Amanat yang terkandung dalam cerita tersebut yaitu

Bacaan untuk soal nomor 42-45
Bacalah laporan berikut!
Salah satu objek wisata di Yogyakarta adalah Taman Pintar. Tempat wisata ini terletak di Jalan
Malioboro. Karena tempatnya sangat strategis, tempat ini banyak dikunjungi oleh wisatawan domestic.
Di taman ini terdapat gedung oval, gedung budaya, dan tempat bermain anak-anak. Dalam gedung oval
pengunjung dapat belajar tentang sains dan pengetahuan umum. Di gedung budaya pengunjung dapat
menikmati aneka budaya yang ada di Yogyakarta, sedangkan di tempat bermain disajikan bermacam-
macam permainan anak.

Buku LKS Bahasa Indonesia Kelas V Semester 1 Untuk SD.MI
42. Taman Pintar adalah salah satu objek wisata yang berada di
43. Pengunjung Taman Pintar dapat belajar tentang sains dan pengetahuan umum di
44. Karena tempatnya sangat strategis, tempat ini banyak dikunjungi oleh wisatawan domestik.
Arti dari wisatawan domestik adalah
45. Teks bacaan di atas adalah adalah salah satu contoh laporan
III. Jawablah pertanyaanpertanyaan di bawah ini dengan benar!
Pencanangan Gerakan Hemat Listrik Nasional
Bertempat di Museum Listrik dan Energi Baru, Minggu 27 April 2008 dilakukan pencanangan Gerakan
Hemat Listrik Nasional (GHLN). Pencanangan dilakukan oleh Hj. Mufidah Jusuf Kalla dan dihadiri
para pejabat negar, kalangan pengusaha serta anak-anak sekolah. Acara ini diprakarsai oleh
Departemen Energi dan Sumber Daya, PT. Perusahaan Listrik Negara, dan PT. Energy Management
Indonesia. Melalui GHLN masyarakat disadarkan untuk membudayakan hemat listrik.
Perilaku hidup boros dalam menggunakan listrik harus diakhiri agar laju penggunaan listrik dapat
diredam. Selain itu, pemborosan dalam bidang kelistrikan merupakan tindakan tidak terpuji.
Budaya hemat listrik perlu dilakukan secara berkelanjutan sebab energy semakin mahal dan terbatas.
Untuk itu budaya hemat listrik perlu ditanamkan secara luas di masyarakat termasuk di kalangan
generasi muda dan ank-anak.
46. Apa tujuan pencanangan Gerakan Hemat Listrik Nasional?


47. Bagaimanakah cara menciptakan budaya hemat listrik secara berkelanjutan?


48. Di mana Hj. Mufidah Jusuf Kalla mencanangkan Gerakan Hemat Listrik Nasional?


49. Mengapa budaya hemat listrik perlu dilakukan secara berkelanjutan?


50. Di mana dilakukan pencanangan Gerakan Hemat Listrik Nasional?


Buku LKS Bahasa Indonesia Kelas V Semester 1 Untuk SD.MI
29
Bab 5
Tema: Pendidikan
Materi Pokok
Teks Bacaan
Indikator Pencapaian Kompetensi
Siswa dapat membaca bacaan dengan kecepatan 75/menit.
Siswa dapat mencatat hal-hal penting dari bacaan yang dibaca.
Siswa dapat mengajukan dan menjawab pertanyaan berdasarkan informasi bacaan yang dibaca.
Siswa dapat menceriterakan kembali isi bacaan yang dibaca.

5.1 . Me mb aca Teks B ac aan
Bac al ah t ek s ba ca an be ri k ut !
F AVORI T YANG TAK D IS KRI MI NAT IF
M ema su ki a wal a j ar an b ar u a t au ma sa pe nd af t ar a n s i sw a b ar u (P SB) , se lu r uh s eko l ah
da n l em ba ga pe nd id i ka n m ul ai me mp ro mos i kan p en di di k an ya ng di mi l ik i . Ya kn i, l ewa t
pe nye ba r an br os ur d an p ema sa ng an s pan du k di s et i ap j al an s er t a s ud ut k ot a . Me re ka
men awa rk an p r og ra m-p r ogr a m s ek ol ah ya ng da p at m ena ri k mi n at m as ya ra ka t ( or an g tu a mu ri d) .
Hal t e rs eb ut d il a ku ka n u n tu k men gh ad api pe rs ai n gan a nt ar se ko la h yan g mas i ng- ma si ng b er ha ra p
men da pa tk an si sw a pe nd af t ar un tu k me men uh i j u mla h t emp at du du k ya ng te rs ed i a.
Pe man da nga n se pe rt i i t u b is a di s aks i ka n p ad a se ti ap a wal a ja r an ba ru a t au mas a pe ne ri ma an
mur i d b ar u. S et i ap or a ng t u a mu ri d be rh ar ap a gar a na kn ya da pat b el a ja r d i se ko l ah yan g
be rmu t u. Y akn i , me nc ar i s ek ol ah fa vo ri t , w al au -p un t awa ra n bi a ya pen di d ik an ny a m ah al .
K eh adi r an s eko l ah fa vo r it d i m as ya ra kat me nj a di f en ome na ya n g t id ak t er el ak ka n
la gi . S eb ab , ma sy ar ak at t el a nj ur be r as ums i ba hwa ha n ya se kol a h yan g t i da k f av o ri t ti d ak ak an
memb er i ka n p en di di ka n yan g b ai k . Pa da ha l, ke be rh as i la n p es e rt a d i di k ti d ak se lu ru hn ya
be rg ant u ng pa da ba i k b ur uk n ya s e kol a h a t au mah a l t i da kn ya bi a ya pe nd id ik a n.
M unc ul n ya i st i la h s ek ol ah fa vor i t d i ma sy ar ak at se ca ra t i da k l an gs un g te la h
memu nc ul ka n is t il a h l ai n , ya i tu s ek ol ah no n fa vor i t . De ng an de mi ki an , t e la h t e rj ad i
di sc ri mi n at io n of sc ho ol ( di sk ri mi n as i l e mba ga se ko la h) . S eb ab , ma s yar ak at a kh ir n ya a ka n
mema r gi na lk an s eko l ah n onf av or i t.
D en gan mun c ul ny a du a is t il a h t er se bu t, te l ah te rj a di du a h al . Pe r ta ma, di s kr im in as i
te rh ad ap s eko l ah se ko la h no nf avo r it s eb ag ai s ub je k p en di di k an da n d is kr i mi na si s is wa se ba ga i
ob je k y an g t i dak ma mpu be l aj ar di s ek ol ah f avo r it , b ai k kar e na ket e rb at as a n k ua li t as da n
ke te ra mpi l an mau pu n k et er ba t as an f i na ns ia l (f in a nc ia l p ro bl e m). S ek ol ah fa vo ri t de ng an s e gal a
ke le bi ha nn ya j el a s t id ak se ban di n g de nga n s ek ol a h no nf avo r it . Da ri se gi f i si k d an s ar an a
pe nun j an g pe nd id i ka n ( co mpa ra t iv e a dv an ta ge ), se ko la h f av or i t j au h l eb i h me mad ai , b eg it u p ul a
da ri si s i mu tu pen di d ik an nya (c omp et i t iv e ad va nt a ge ). S eb ab, s ek ol a h f avo r i t bi a sa nya be rmo da l
be sa r s ehi n gg a me re kr u t t en ag a pe nd id i ka n ya ng p r of es i on al di bi da ngn ya se rt a mamp u
men ye di ak an sa r an a p en un j ang ya n g r ep re se nt a ti f .
K on di si te rs eb ut ber be d a d an b er t ol ak b el ak an g de ng an y an g d i al am i se ko la h
no nf avo r it yan g s e gal a nya s er ba t e rb at as . D ip an da ng da ri s e gi f is i k d an s ar an a b el a ja r se ba ga i
pe nun j an g p en di di ka nn ya , s ek ol a h n on fa vo ri t j el as s an ga t ke ku ra ng an . Ko nd i si s er up a t e rj ad i
da la m s eg i mut u se rt a ma naj e men s eko l ah ya ng a mbu ra du l (a sa l ja l an ).
H al i t ul a h ya ng m en ga ki ba tk an m as ya ra ka t me man da ng s e be la h ma t a se ko la h
no nf avo r it . Mer ek a men ar i k se bu ah ke si mp ul an bah wa me ng has i lk an s i swa b er mut u ( ou tp ut )
ha ru s di i mba ng i de ng an s ar an a s er ta k ua l it as pe nd id ik an yan g ba ik . Pa nd an gan m as ya ra ka t
se pe rt i i tu t id ak s al ah da n sa h s e ba gai b en t uk pe ni l ai an ya ng su bj e kt i f.
N amu n, k ad an g- ka da ng or an g t ua mur i d me mpu n yai p eni l ai a n k el ir u. Ya kni , u ku ra n
ku al it a s pe nd i di ka n di p and an g da ri s is i b es ar at au ti d akn ya b i ay a pe nd id i ka n. Mas ya r ak at yan g
mamp u be ru pa ya m ema su kk an a na kn ya d i s eko l ah y an g mah al , ya ng k ad an g- ka da ng d is eb a bka n
ol eh ge ng si y an g t i ng gi . P ad ah al , b an ya k s ek o la h yan g b er bi a ya mu ra h t et a pi b er ku al i ta s.
Mis al n ya, ha l i tu t er j adi d i se ko l ah- s ek ol ah pe de s aan .
D en gan s ema ki n ba ny ak nya s ek ol ah ya ng me na mak an di ri n ya se ba ga i se ko la h
fa vo ri t , se ko l ah te rs e bu t s em ak in be rl o mba -l o mba men i ng kat k an bi a ya p en di di k an yan g
ak hi rn ya b er ak ib a t pa da k es en ja n gan s os i al . Se ba b, ha n ya or an g ka ya yan g da pa t ma su k.
Pa dah al , k eb ut uh an te r ha dap pe nd id i ka n ya n g b er mut u t i da k h an ya m il i k o ra ng ka ya . Aka n
te t api , mer ek a ya ng b er a da di b aw ah g ar is k em is ki n an j ug a s a ng at me mbu t uh ka n dan s em es ti n ya
men da pa tk an t emp at .
I r on is n ya, t i da k s ed i ki t l e mba ga pe ndi d ik an ya ng men ge sa mpi n gka n f ak t or ku al i ta s
da n k et er am pi la n si s wa dal a m me re kr ut s i swa b ar u. Ban ya k s e kol a h e li t e yan g men go mer s il ka n
pe ndi d ik an nya se hi ng ga h an ya or an g di kel a s at as yan g mam pu me nj an gk au ny a. Pa da ha l,
ba nya k si s wa yan g be rmo da l cu ku p n am un t id ak be rb ek al s ki l l se rt a ku al i ta s ba gus yan g
te rt i ng ga l d ar i s i swa ya ng ber a sa l d ar i gol o ng an m is ki n . Apa la gi , b ia s an ya j au h s eb el um
pe nda ft a ra n mu ri d b ar u d i mul ai , s ek ol ah -s ek ol a h fa vo ri t te l ah me ma to k h ar ga t i ng gi de nga n
pe ri nc ia n an gg ar an ya ng t i da k mun gki n t er j an gk au ma s yar ak at ba wah s eh i ng ga mas y ar ak at yan g
be ra sa l d ar i eko no mi le ma h s ed in i m un gki n h ar u s me ng ubu r im pi an ny a d al am- da l am. Bah ka n,
Buku LKS Bahasa Indonesia Kelas V Semester 1 Untuk SD.MI
Bahkan, mereka sampai frustasi dan terpaksa menyekolahkan anaknya di sekolah
yang terjangkau atau kadang memilih menganggurkan anaknya. Persaingan sekolah favorit
dengan biaya pendidikan yang mahal adalah sah dan baik selama persaingan tersebut masih
normal dan diimbangi pelayanan pendidikan yang baik, menjanjikan terbentuknya anak didik
yang baik, serta dilatarbelakangi hal yang bersifat komersial. Bagaimanapun, orang tua murid
berharap agar anaknya memiliki keterampilan serta kualitas yang sesuai harapan.
Oleh: Ahmad Millah Hasan
(Sumber: Harian Jawa Pos, 1 Agustus 2007
5.2. Menemukan Hal-hal Penting dalam Bacaan
Dari bacaan di atas hal-hal penting yang dapat kita catat adalah :
1. Memasuki awal ajaran baru atau masa pendaftaran siswa baru (PSB), seluruh sekolah dan
lembaga pendidikan mulai mempromosikan pendidikan yang dimiliki.
2. Keberhasilan peserta didik tidak seluruhnya bergantung pada baik buruknya sekolah atau
mahal tidaknya biaya pendidikan.
3. Munculnya istilah sekolah favorit di masyarakat secara tidak langsung telah
memunculkan istilah lain, yaitu sekolah nonfavorit.
4. Dari segi fisik dan sarana penunjang pendidikan (comparative advantage), sekolah favorit
jauh lebih memadai, begitu pula dari sisi mutu pendidikannya (competitive advantage).
Sebab, sekolah favorit biasanya bermodal besar sehingga merekrut tenaga pendidikan
yang profesional di bidangnya serta mampu menyediakan sarana penunjang yang
representatif.
5. Masyarakat yang mampu berupaya memasukkan anaknya di sekolah yang mahal, yang
kadang-kadang disebabkan oleh gengsi yang tinggi. Padahal, banyak sekolah yang
berbiaya murah tetapi berkualitas.
6. Dengan semakin banyaknya sekolah yang menamakan dirinya sebagai sekolah favorit,
sekolah tersebut semakin berlomba-lomba meningkatkan biaya pendidikan yang akhirnya
berakibat pada kesenjangan sosial. Sebab, hanya orang kaya yang dapat masuk.
7. Persaingan sekolah favorit dengan biaya pendidikan yang mahal adalah sah dan baik
selama persaingan tersebut masih normal dan diimbangi pelayanan pendidikan yang baik,
menjanjikan terbentuknya anak didik yang baik, serta dilatarbelakangi hal yang bersifat
komersial.

5.3. Latihan Soal
Berilah tanda silang ( X ) pada huruf a, b, c atau d di depan jawaban yang benar!
1. Memasuki awal ajaran baru atau masa pendaftaran siswa baru (PSB), seluruh sekolah dan
lembaga pendidikan mulai mempromosikan pendidikan yang dimiliki melalui
a. Pemasangan iklan di media cetak dan elektronik
b. Penyebaran brosur dan pemasangan spanduk di setiap jalan serta sudut kota
c. Pemberian seragam siswa secara gratis bagi siswa baru
d. Pembiayaan gratis bagi siswa tidak mampu
2. Pada saat pendaftaran siswa baru, sekolah-sekolah menawarkan program keunggulan yang
dimilikinya dengan tujuan untuk
a. Mendapatkan siswa sebanyak-banyaknya agar mendapat keuntungan
b. Menarik minat masyarakat
c. Memperoleh biaya dalam pembangunan gedung baru
d. Agar sekolahnya menjadi terkenal
30
Buku LKS Bahasa Indonesia Kelas V Semester 1 Untuk SD.MI
31
3. Setiap orang tua murid berharap agar anaknya dapat belajar di sekolah yang bermutu, yakni
mencari sekolah yang
a. Mahal
b. Murah
c. Berprestasi
d. Favorit
4. Kualitas pendidikan dipandang dari sisi besar atau tidaknya biaya pendidikan, hal tersebut
merupakan pandangan yang
a. Keliru
b. Benar
c. Bermutu
d. Hebat
5. Dengan semakin banyaknya sekolah yang menamakan dirinya sebagai sekolah favorit,
sekolah tersebut semakin berlomba-lomba meningkatkan biaya pendidikan yang akhirnya
berakibat pada
a. Banyaknya anak putus sekolah
b. Kesenjangan sosial
c. Biaya pendidikan semakin murah
d. Siswa malas untuk bersekolah
6. Banyak sekolah elite yang mengomersilkan pendidikannya sehingga berakibat . hanya
orang di kelas atas yang mampu menjangkaunya
a. Banyaknya anak putus sekolah karena biaya mahal
b. Siswa bersemangat untuk dapat bersekolah di sekolah yang favorit
c. Sekolah dengan biaya murh diasumsikan sebagai sekolah yang tidak bermutu
d. Hanya orang di kelas atas yang mampu menjangkaunya
7. Penulis artikel di atas adalah
a. Ahmad Millah Hasan
b. Ahmad Dhani
c. Ahmad Hasanudin
d. Muhammad Hasan
8. Kesimpulan yang dapat kita petik dari bacaan di atas adalah
a. Sekolah yang berkualitas harus mahal
b. Sekolah yang berkualitas tidak harus mahal
c. Sekolah yang berkualitas harus murah
d. Sekolah favorit adalah sekolah yang berkualitas
9. Munculnya istilah sekolah favorit dan non-favorit di masyarakat secara tidak langsung telah
memunculkan diskriminasi. Arti kata diskriminasi adalah
a. Pembedaan perlakuan
b. Kejahatan
c. Non-favorit
d. Jelek
10. Masyarakat akhirnya akan memarginalkan sekolah nonfavorit. Sinonim kata marginal adalah

a. Mengenyampingkan
b. Menjelekkan
c. Mendeskriditkan
d. Memojokkan
Buku LKS Bahasa Indonesia Kelas V Semester 1 Untuk SD.MI
11. Penulisan kata depan di yang benar terdapat dalam kalimat ....
a. Rudi membeli buku tulis dikoperasi.
b. Rudi membeli buku tulis di koperasi.
c. Rudi membeli buku tulis di-koperasi.
d. Rudi membeli buku tulis di.koperasi.
12. Makna imbuhan ber- yang berarti memakai terdapat pada kalimat ....
a. Ayamku bertelur dua butir.
b. Saya berjanji tidak akan terlambat lagi.
c. Rudi selalu bersepeda jika ke sekolah.
d. Banyak pedagang kaki lima berjualan di trotoar
Teks untuk soal no 13-15
Pusat Penyelamatan Satwa Cikananga di Sukabumi
Satwa liar hampir punah. Penyebabnya antara lain karena diburu manusia dengan semena-mena.
Setidaknya, sekitar 69.000 warga di Indonesia diketahui memelihara satwa langka mulai dari
jenis mamalia, unggas, reptilia, sampai ikan. Untuk melestarikan hewan-hewan ini, sebuah
lembaga swadaya masyarakat yang khusus mengurus satwa liar,The Gibbon Foundation
mendirikan Pusat Penyelamatan Satwa Cikananga. Letaknya di Kampung Cikananga, Desa
Cisitu, Kecamatan Nyalindung, sekitar 29 sebelah utara Kota Sukabumi, Jawa Barat.
13. Satwa Cikananga tempatnya terletak di ....
a. Jawa Barat
b. Jawa Tengah
c. Jawa Timur
d. Daerah Istimewa Yogyakarta.
14. Mengapa satwa liar hampir punah?
a. karena diburu manusia dengan semena-mena
b. karena lembaga swadaya masyarakat yang khusus mengurus satwa liar
c. karena dipelihara di kebun binatang
d. karena kabur ketika akan ditangkap
15. Siapa yang mendirikan Pusat Penyelamatan Satwa Cikananga
a. Masyarakat Cikanangka
b. The Gibbon Foundation
c. Warga Sukabumi
d. UNESCO
Buku LKS Bahasa Indonesia Kelas V Semester 1 Untuk SD.MI
16. Presiden Susilo Bambang Yudhoyono menyatakan perang terhadap illegal logging. Ini
karena kerusakan hutan Indonesia sudah sangat mencemaskan. Upaya penyelamatan hutan
dan lingkungan serta sumber daya alam lainnya harus dilaksanakan sekarang dan tidak boleh
ditunda-tunda lagi. Now, not tomorrow! Not the day today (sekarang, bukan besok),
tegasnya
Mengapa Presiden Susilo Bambang Yudhoyono menyatakan perang terhadap illegal logging?
a. Karena tidak boleh ditunda-tunda lagi.
b. karena kerusakan hutan Indonesia sudah sangat mencemaskan
c. karena merugikan masyarakat
d. karena merugikan Negara
17. Gagasan utama paragraf pada bacaan nomor 16 terdapat pada kalimat ....
a. pertama
b. kedua
c. ketiga
d. keempat
18. Negara kita boros dalam hal penggunaan BBM.
Antonim kata boros tersebut adalah ...
a. teliti
b. hemat
c. cerdas
d. pelit
19. Perilaku boros dalam mengkonsumsi listrik harus diakhiri agar laju konsumsi listrik bisa
diredam. Sebab, melonjaknya harga energi di pasar global telah membengkakkan subsidi
listrik yang harus disediakan negara. Selain itu, pemborosan, termasuk dalam kelistrikan, pada
dasarnya adalah perilaku tidak terpuji.
Gagasan utama paragraf tersebut adalah ...
a. Perilaku boros dalam mengkonsumsi listrik harus diakhiari.
b. Subsidi listrik yang harus disediakan negara membengkak.
c. Harga energi di pasar global melonjak.
d. Pemborosan termasuk perilaku tidak terpuji
20. Di bawah ini yang merupakan kata bidang pendidikan adalah
a. kebodohan
b. karyawan
c. energi
d. dinamo
Buku LKS Bahasa Indonesia Kelas V Semester 1 Untuk SD.MI
Jawablah pertanyaanpertanyaan di bawah ini dengan benar!
1. Apa judul bacaan di atas dan dari mana sumbernya?

..
2. Apa yang menyebabkan terjadinya kesenjangan sosial di bidang pendidikan?


3. Apa yang terjadi dengan munculnya istilah sekolah favorit dan non favorit?


4. Sebutkan kelebihan yang dimiliki oleh sekolah favorit!


5. Pendidikan yang berkualitas adalah pendidikan yang mahal. Setujukah kamu dengan
pendapat tersebut? Berilah tanggapanmu!




1.4. Mencatat Hal-hal Penting dalam Bacaan
Bacalah bacaan berikut!
Hentikan Kekerasan Pada Anak Didik!
Guru adalah orang tua di sekolah. Pendapat ini sering disalahartikan oleh para orang
tua siswa bahwa segala hal yang berkaitan dengan masalah pendidikan anak-anaknya adalah
tanggung jawab guru. Padahal guru hanyalah manusia biasa yang tak luput dari kesalahan dan
kekurangan. Orang tua di rumah menghadapi tingkah satu anak saja sudah dibuat repot. Apalagi
kalau ada puluhan anak di kelas dengan segala tingkahnya, apa tidak semakin repot?. Peringatan
dan hukuman sering dilakukan kepada anak didik yang dianggap nakal dengan tujuan untuk
memberikan efek jera kepada anak didik agar perbuatan itu tidak akan dilakukan lagi. Peringatan
bias dilakukan dengan ucapan [bahkan bentakan] sedangkan hukuman misalnya menyuruh anak
berdiri di depan kelas, lari keliling lapangan, dikeluarkan dari dalam kelas, atau mungkin dengan
jeweran di telinga.
Tapi hati-hati, hukuman yang dilakukan yang awal mulanya bertujuan baik, bisa
kebablasan dan berakibat fatal sehingga menjadi bahan konsumsi media seperti berikut: Dua
siswa sekolah dianiaya guru, korban mengalami luka memar di bagian punggung akibat dipukul
sang guru menggunakan kayu [okezone.com 22/04/2008]. 41 siswa dianiaya guru, seluruh siswa
dibariskan di depan kelas, dan dengan dengan sekuat tenaga memukuli siswa yang sebagian
besarnya wanita dengan menggunakan ikat pinggang [sijomandiri.net 07/06/2008]. Karena salah
menghitung saat melemparkan bola basket kepada temannya, seorang siswa harus rela menerima
pukulan dan tendangan dari gurunya [liputan6.com 09/05/2007]. Seorang siswa dianiaya di
ruang kelas saat istirahat karena siswa lain dibuatnya menangis dan tanpa permisi sang guru
langsung melayangkan lengan kanannya ke pipi siswa dengan cara menahan pipi kirinya dengan
tangan kiri [rakyatmerdeka.co.id 30/01/2007]. Siswa tidak kerjakan PR dianiaya guru
[antara.co.id 02/05/2007]. Siswa geger otak karena dianiaya guru [detiknews.com 07/06/2008].


33
Buku LKS Bahasa Indonesia Kelas V Semester 1 Untuk SD.MI
Menurut Blask [1951], kekerasan adalah pemakaian kekuatan yang tidak adil dan
tidak dapat dibenarkan yang disertai dengan emosi yang hebat, atau kemarahan yang tak
terkendali, tiba-tiba, bertenaga, kasar dan menghina. Menurut KUHP pasal 29, melakukan
kekerasan artinya mempergunakan tenaga atau kekuatan jasmani yang tidak kecil atau sekuat
mungkin, secara tidak sah, misalnya memukul dengan tangan atau dengan segala macam senjata,
menyepak, menendang dan sebagainya sehingga orang yang terkena tindakan itu merasa sakit
yang sangat.
Hukuman fisik biasanya dijalankan oleh guru dibawah kondisi tekanan emosional
yang dipicu oleh perilaku murid. Untuk menghindari kekerasan pada anak didik, guru harus
memahami psikologi anak yang menyangkut perkembangan anak serta dinamika kejiwaan secara
umum. Dengan pendekatan psikologi, diharapkan guru dapat menemukan cara yang lebih efektif
dan sehat untuk menghadapi anak didik.
Undang-undang no 23/2002 tentang perlindungan anak, juga menegaskan partisipasi
anak yang berbunyi Setiap anak berhak menyatakan dan didengar pendapatnya, menerima,
mencari, dan memberikan informasi sesuai dengan tingkat kecerdasan dan usianya demi
pengembangan dirinya sesuai dengan nilai-nilai kesusilaan dan kepatuhan.
Anak di kelas diberi cap nakal, betulkah ia seorang yang nakal? Apa yang diartikan
dengan nakal? Mungkin dibalik itu ada sesuatu yang kita tidak pahami. Oleh karena itu, sangat
arif jika seorang guru lebih dahulu memahami mengapa seorang siswa berperilaku seperti itu.
Penelitian UNICEF 2006 di tiga daerah yaitu Jateng, Sumsel, dan Sumut, tercatat
sekitar 80% tindak kekerasan yang dilakukan sejumlah guru terhadap anak didik mereka di
sekolah. Menurut Abd Assegaf [2004], factor kekerasan internal di lingkungan pendidikan
sekolah sangat memberikan pengaruh langsung pada perilaku siswa.
Guru sebagai sebuah profesi harus dapat mempertanggungjawabkan pekerjaannya.
Guru harus tampil sebagai sosok yang disegani, bukan ditakuti. Membimbing anak didik dengan
sabar karena kemampuan dan pertumbuhan intelektual setiap anak berbeda-beda. Menurut
Fathor Rahman MD [2008], kemampuan mendidik dengan cara yang halus dan edukatif juga
merupakan profesionalitas yang jauh lebih berharga daripada kemapanan sisis intelektualnya.
Oleh karena itu, penting ditanamkan sebuah pemahaman bahwa tugas guru sejatinya tidak hanya
mengajar, tapi juga mendidik.
Artikel ini pernah dimuat di Majal ah Derap Guru Jawa Tengah oleh Dede Awan Aprianto, A.Ma.

Dari bacaan di atas catatlah hal-hal penting yang dapat kalian temukan!
1. .
.
2. .
.
3. .
.
4. .
.

34 Buku LKS Bahasa Indonesia Kelas V Semester 1 Untuk SD.MI
Jawablah pertanyaanpertanyaan di bawah ini dengan benar!
1. Apakah mendidik anak adalah sepenuhnya tanggung jawab guru?
.................................................................................................................................................
.................................................
2. Apa sebenarnya tujuan diberikannya peringatan dan hukuman pada anak didik?
.................................................................................................................................................
................................................
3. Sebutkan arti melakukan kekerasan menurut pasal 29 KUHP?
.................................................................................................................................................
................................................
4. Apa yang harus dilakukan guru untuk menghindari melakukan kekerasan pada anak
didik?
.................................................................................................................................................
...............................................
5. Sebutkan hasil dari Penelitian UNICEF tahun 2006 di tiga daerah yaitu Jateng, Sumsel,
dan Sumut!

Buku LKS Bahasa Indonesia Kelas V Semester 1 Untuk SD.MI
Bab 6
Tema: Peristiwa
Materi Pokok
Teks Puisi
Indikator Pencapaian Kompetensi
Siswa dapat menentukan jeda, penggalan kata dalam puisi.
Siswa dapat membaca puisi dengan ekspresi dan penghayatan yang tepat.
Siswa dapat menulis puisi
6.1. Membaca Puisi
Bacalah puisi berikut dengan memperhatikan pemenggalan kata yang tepat!
PERJALANAN
Sampai kapan/ kita terus begini//
Berjalan/ dalam sebuah ketidakpastian//
Memenuhi segala keinginan kita//
Yang baik/ dan yang buruk//

Bersyukurlah/ mereka yang telah mengerti//
Tentang arti kehidupan//
Jiwa dan raga/ berbuat kebaikan//
Dan mematuhi/ perintah Tuhan//
Dalam menuju/ kehidupan yang hakiki//

Kemana jiwa akan pergi?//
Disaat raga/ enggan bersatu lagi//
Disasat nafas/ tak lagi berhembus//
Kemana jiwa akan pergi?//

Apakah dirimu/ akan pergi sekarang?//
Lalu,/ dapatkah kau menceritakan padaku/ bagaimana perjalananmu?//
Kurasa tidak//
Sebab/ kepergian abadi/ takkan pernah kembali//

Namun/ tunggulah kami/ bila kau telah berada/ pada tujuan perjalananmu//
Renungkanlah/ apa yang kau lakukan dulu//
Masih sempatkah kau berfikir untuk kembali?//
Ataukah/ azab telah menantimu?//
Entahlah.../ Sebab aku belum pernah kesana//
Penulis : Dede Awan Aprianto

36
Buku LKS Bahasa Indonesia Kelas V Semester 1 Untuk SD.MI
6.2. Menulis Puisi
Menulis karya sastra harus mengutamakan prinsip kebebasan penyair menggunakan
bahasa. Kemampuan menulis karya sastra adalah kemampuan mengungkapkan gagasan,
pendapat, dan perasaan kepada pihak lain melalui bahasa tulis. Puisi termasuk salah satu karya
sastra.
Puisi yang kita ciptakan adalah gambaran kita terhadap apa yang kita lihat, kita
dengar, dan kita rasakan, baik yang berhubungan dengan Tuhan, alam, maupun dengan manusia.
Bagaimana Menulis Puisi?
1. Menulis puisi mengadaptasi lagu
Agar kita dapat menulis puisi dengan baik, harus ada upaya yang menarik sehingga tidak
membosankan. Menulis puisi adalah kegiatan yang menyenangkan. Kegiatan
menyenangkan ini bisa kita mulai dengan menulis puisi mengadaptasi dari sebuah lagu.
Contoh puisi berikut mengadaptasi dari lagu bintang kecil dan ambilkan bulan bu
Bintang
Bintang berkerlip di langit
Indah menghias angkasa
Aku ingin terbang
Untuk melihatmu lebih dekat
Bulan
Bulan bersinar di langit
Benderang sampai ke bintang
Ingin aku mengambilnya
Untuk menerangi tidurku yang gelap

2. Menulis puisi dengan memberikan awalan kata
Kita biasanya kesulitan menulis puisi karena kita tidak tahu bagaimana harus
memulainya. Agar kita bisa memulai menulis puisi, tuliaskanlah kata kunci sebagai
awalan kita dalam menulis satu baris puisi itu. Sebagai contoh untuk menulis puisi
berjudul Hujan, maka tuliskan awalan kata dari puisi tersebut, misalkan kata kunci untuk
awal puisi tersebut, yaitu mendung, gerimis, langit, hatiku, deras, petir, dan
menunjukkan. Untuk puisi berjudul bulan purnama, kata awal yaitu ketika, aku, kulihat,
terang, sungguh. Untuk puisi berjudul sungai, kata awal yaitu ketika, aku, jernih, katak,
sungguh.
Hujan
Mendung.. Mendung di atas langit
Gerimis Gerimis air mulai turun
Langit. Langit gelap gulita
Hatiku. Hatiku resah disini
Deras Deras hujan semakin menjadi
Petir Petir menyambar melambai lambai
Menunjukkan Menunjukkan hujan lama kan reda (Latiah, Siswa kelas V)
Bulan Purnama
Ketika. Ketika malam bulan purnama
Aku Aku keluar menuju halaman
Kulihat.. Kulihat bulan yang bersinar
Terang.. Terang benderang menerangi bumi
Sungguh. Sungguh indah ciptaan Tuhan (Toni, siswa kelas V)
Sungai
Ketika. Ketika berjalan di pinggir sungai
Aku.. Aku melihat ikan berenang
Jernih. Jernih sekali air sungai
Katak. Katak melompat kesana-kemari
Sungguh. Sungguh aku senang sekali (Afifi, siswa kelas V)
.

37
Buku LKS Bahasa Indonesia Kelas V Semester 1 Untuk SD.MI
38
Menulis Puisi Mengadaptasi Lagu dan Memberikan Awalan Kata

Perhatikan lagu Kasih Ibu berikut ini?

Kasih ibu
Kepada beta
Tak terhingga sepanjang masa
Hanya memberi
Tak harap kembali
Bagai sang surya menyinari dunia

Dari lagu tersebut, cobalah untuk membuat puisi dengan meneruskan baris-baris puisi berikut!
Setelah selesai, bacakanlah di depan teman-temanmu!

IBU
Kau adalah .... .... ....
Kasihmu .
Sejak aku .
Hingga
Jasamu ..
Aku akan ..
Kau bagai .
Sinarmu .

6.3. Latihan Soal
Berilah tanda silang ( X ) pada huruf a, b, c atau d di depan jawaban yang benar!
1. Bersyukurlah mereka yang telah mengerti
Tentang arti kehidupan
Jiwa dan raga berbuat kebaikan
Dan mematuhi perintah Tuhan
Dalam menuju kehidupan yang hakiki
Makna kalimat kehidupan yang hakiki adalah
a. Kehidupan di dunia
b. Kehidupan di akhirat yang kekal dan abadi
c. Kehidupan sementara
d. Kehidupan yang tidak sempurna
2. Puisi yang kita ciptakan adalah
a. Hasil dari jerih payah kita sendiri
b. Ketidakbebasan penyair menggunakan bahasa
c. Gambaran kita terhadap apa yang kita lihat, dengar, dan rasakan
d. Berhubungan dengan Tuhan
Buku LKS Bahasa Indonesia Kelas V Semester 1 Untuk SD.MI
3. Bacalah puisi di bawah ini!
Doa
Tuhan
Berikan aku mimpi malam ini
Tentang matematika
Yang diujikan besok pagi

Puisi tersebut berisi
a. sindiran kepada anak yang pandai
b. sindiran kepada anak yang bodoh
c. sindiran kepada anak yang rajin
d. sindiran kepada anak yang malas belajar
4. Gemericiknya air sungai
kicau burung dan suara jangkrik
melengkapi indahnya suasana pedesaan.
Indra yang tepat untuk puisi tersebut adalah
a. Pendengaran
b. penciuman
c. penglihatan
d. perabaan
5. (Puisi untuk soal nomor 5-7)
ILMU
Karya: S. Nadrotul Ain

Ilmu
Semua orang memerlukanmu
Aku belajar dengan tekun
Untuk mendapatkanmu
Buku adalah sumbermu
Bagai makanan
Yang kusantap setiap waktu
Tanpamu ilmu
Aku tak berguna
Di dunia ini.
Buku LKS Bahasa Indonesia Kelas V Semester 1 Untuk SD.MI
Berdasarkan puisi di atas, yang diperlukan oleh semua orang adalah . . . .
a. belajar
b. ilmu
c. guru
d. sekolah
6. Untuk mendapatkan ilmu, penulis melakukannya dengan . . . .
a. membeli buku
b. membaca buku
c. belajar dengan tekun
d. menyantap buku
7. Pernyataan berikut ini benar menurut penulis puisi di atas, kecuali . . . .
a. hidup tak ada gunanya jika tak berilmu
b. buku adalah sumber ilmu
c. semua orang memerlukan buku
d. jika ingin berilmu harus belajar dengan tekun
8. Betapa susah payahnya
Engkau melahirkan, mendidik, dan
membesarkanku
Engkau adalah perisai hidupku
Engkau adalah cermin hidupku
Maksud kata cermin hidupku dalam puisi di atas adalah . . . .
a. alat untuk berhias
b. lemari kaca
c. teladan atau contoh dalam hidup
d. pembimbing dalam hidup
9. Ekspresi yang tepat untuk membaca puisi nomor 8 di atas adalah ....
a. senang
b. syahdu
c. gembira
d. biasa-biasa
Buku LKS Bahasa Indonesia Kelas V Semester 1 Untuk SD.MI
10. Jeda/ pemenggalan kalimat dalam membaca puisi yang tepat adalah .
a. Engkau adalah perisai hidupku // Engkau adalah cermin hidupku//
b. Engkau adalah perisai hidupku/ Engkau adalah cermin hidupku//
c. Engkau adalah// perisai hidupku/ Engkau adalah cermin/ hidupku//
d. Engkau adalah perisai hidupku Engkau// adalah cermin hidupku//
11. Nyanyian Seorang Petani
Berilah kiranya yang terbaik bagiku
tanah berlumpur dan kerbau pilihan
biji padi yang manis
Berilah kiranya yang terbaik
air mengalir hujan
menyerbut tanah air
Puisi di atas berisi harapan seorang ...
a. petani
b. sopir
c. pedagang
d. nelayan
12. Hujan
Walaupun hujan, ayah tetap bekerja
Walaupun hujan, ibu tetap ke pasar
Walaupun hujan, aku tetap sekolah
Karena hujan pemberian Tuhan
Karena hujan tumbuhan subur
Karena hujan tanah subur
Karena hujan patut kita syukuri
Isi puisi tersebut bercerita tentang ....
a. rasa syukur atas turunnya hujan
b. aku tak pernah membenci hujan
c. kami sekeluarga senang hujan
d. hujan adalah pembawa rezeki
13. Gegar gentar suara aumnya
Raja hutan penguasa hutan
Buku LKS Bahasa Indonesia Kelas V Semester 1 Untuk SD.MI
Tak gentar
Semua hewan tunduk padanya
Hewan yang dibicarakan dalam puisi tersebut adalah ....
a. serigala
b. buaya
c. singa
d. gajah
14. Bunda, senyummu sinari langkahku
Kehadiranmu memberikan semangat
Dekapanmu membuatku nyaman
Isi atau makna dari puisi tersebut adalah
a. kasih sayang bunda pada kita
b. ingatan kita tentang bunda
c. hubungan bunda dengan kita
d. penyemangat hari-hari kita
15. Walau sakit-sakitan
Bukan menjadi rintangan
Semangatmu membara
Menghalau penjajah bangsa
Namamu erat di hati rakyat
Jasamu tak terbayar dengan karat
Puisi di atas bertema
a. Pahlawan
b. Lingkungan
c. Kesehatan
d. Pendidikan
Buku LKS Bahasa Indonesia Kelas V Semester 1 Untuk SD.MI
16. Kala teringat waktu sakit
Terlintas bayang rasamu
Kau rawat aku
Kau obati aku
Kau hibur aku
Terima kasih, dokter
Berkat jasamu
Kini, ku ceria kembali
Jalani hidup sepenuh hati
Puisi di atas bertema
a. Pahlawan
b. Lingkungan
c. Kesehatan
d. Pendidikan
17. Puisi di atas ditujukan kepada
a. guru
b. dokter
c. pahlawan
d. apoteker
18. Aku lalai di pagi hari
Beta lengah di masa muda
Kini hidup meracun hati
Miskin ilmu miskin harta
Puisi tersebut menggunakan pola rima ....
a. a b b a
b. a a b b
c. a b a b
d. a b a c
19. Ibu ....
Kasihmu tiada henti sepanjang masa
Perhatianmu akan selalu aku ingat sepanjang hayat
Curahan hatimu akan selalu aku dengarkan
Buku LKS Bahasa Indonesia Kelas V Semester 1 Untuk SD.MI
Ta np a k au ... .
Ak u t i da k a ka n b er ar t i
Mak na d ar i p ui s i te rs e but ada l ah ...
a. Ib u se or an g b er wi ba wa
b. Ib u s e or an g yan g p en uh k as ih s aya n g
c. Kes e di ha n s e or an g i b u
d. Ib u s e or an g p em bi mbi n g
20 . K ami ya n g k in i t er ba ri ng an t ar a Ker aw an g- Be ka si
Ti da k bi sa t er i ak "Mer de ka " da n an gka t se n ja ta l ag i
Ta pi s ia pa ka h yan g ti d ak l agi me nd en ga r de ru ka mi
Te rb a yan g k am i m aj u da n b er de gu p h at i ?
Mel a lu i ba it t e rs eb ut , p en ul i s men gu gka pk an r as a.. ..
a. ke pr i hat i na n
b. ke t uha na n
c. ke pa hl aw an an
d. ke se di h an
Jawablah pertanyaanpertanyaan di bawah ini dengan benar!
1. Apa yang dimaksud dengan kemampuan menulis karya sastra?

.
2. Puisi yang kita ciptakan biasanya berhubungan dengan 3 (tiga) hal. Sebutkan!
................................................................................................................................................
..........................................................................................................................
3. Menulis puisi dapat dilakukan melalui 2 (dua) cara. Sebutkan!

.
4. Pembelajaran menulis puisi merupakan suatu kegiatan yang dilakukan untuk
mengkonstruksi ilmu pengetahuan melalui pengalaman belajar berinteraksi dengan
lingkungan. Jelaskan!


5. Ketika malam bulan purnama
Aku keluar menuju halaman
Kulihat bulan yang bersinar
Terang benderang menerangi bumi
Sungguh indah ciptaan Tuhan
Salinlah kembali puisi di atas dengan membubuhkan tanda jeda/ pemenggalan yang
tepat!

.
Buku LKS Bahasa Indonesia Kelas V Semester 1 Untuk SD.MI
Puisi untuk soal nomor 6-9
Nelayan
Kau berlayar
pada malam hari
di tengah laut
kau mencari rejeki
Siang hari
kau pulang ke peraduan
untuk sejenak beristirahat
siang malam kau lalui
demi sesuap nasi
6. Siapakah tokoh dalam puisi di atas?

7. Mengapa nelayan bekerja keras setiap hari?

8. Kapan nelayan pergi melaut?

9. Ceritakan kembali puisi tersebut menurut bahasamu sendiri dalam satu paragraf! (2-3
kalimat)
................................................................................................................................................
........................................................................................................
10. Mendung di atas langit
Gerimis air mulai turun
Langit gelap gulita
Hatiku resah disini
Deras hujan semakin menjadi
Petir menyambar melambai lambai
Menunjukkan hujan lama kan reda

Ceritakan kembali puisi di atas dalam satu paragraf! (2-3 kalimat)
............................................................................................................................................................
............................................................................................
42
Buku LKS Bahasa Indonesia Kelas V Semester 1 Untuk SD.MI
Bab 7
Tema: Pengalaman
Materi Pokok
Teks Karangan
Indikator Pencapaian Kompetensi
Siswa dapat menentukan judul karangan.
Siswa dapat menjawab pertanyaan berdasarkan bacaan
Siswa dapat menulis karangan berdasarkan pengalaman
Siswa dapat membaca karangan yang dibuat

43
7.1. Membaca Teks Karangan
Bacalah contoh karangan berikut!
ANDI, SI PEMBUAT ONAR
Andiiii.. jerit Siska yang entah keberapa kalinya dibuat jengkel dengan ulah Andi
yang terkenal sebagai biang kerok kelas kami.
Ya itulah potret gambaran kelas kami, kelas V SD Pelita Makmur.
Dan lagi-lagi aku sebagai ketua kelas harus mengingatkan Andi karena aku juga berulangkali
diingatkan oleh Pak Burhan, wali kelas kami.
Andi, tidak jerakah kamu dengan hukuman Pak Burhan kataku kesal.
Huh, dasar kau tukang lapor bentak andi dengan nada membangkang.
grhhmmmm bibirku bergemeretak menahan kesal dengan sikap Andi yang menyebalkan
itu. Ingin rasanya melawan si nakal itu, tapi apalah daya, dengan pak guru saja dia dikenal berani. Apalagi
hanya aku yang pasti hanya dia anggap sebagai anak kacangan yang tahunya hanya mengadukan ulahnya
pada guru.
Kudekati Siska yang masih terisak dengan tangisnya
Sudahlah Sis, jangan nangis terus, Andi kan memang orangnya seperti itu
Begitulah andi. Anak paling menyebalkan di kelas kami. Sudah hampir setahun ini kelas
kami seperti mendapat teror semenjak Andi, anak yang tinggal kelas itu, menjadi teman kami, atau
tepatnya musuh di kelas kami.
Sikapnya yang seperti itu dikarenakan sikap orang tuanya yang terlalu keras dalam
memperlakukan Andi. Aku mendengar cerita dari temanku sendiri, Iwan, yang rumahnya berdekatan
dengan Andi. Ayahnya adalah orang yang sangat kasar dan katanya suka memukul ibunya. Sedangkan
ibunya hanya bisa pasrah menghadapi ayahnya yang katanya kasar itu, sering tidak pulang ke rumah dan
suka berjudi. Akibatnya keadaan keluarga menjadi carut marut, dan mungkin itu pulalah yang
menyebabkan Andi hanya bisa melampiaskan kekesalan akan keadaan dirinya dengan cara mengerjai
teman- teman di kelasnya.
Buku LKS Bahasa Indonesia Kelas V Semester 1 Untuk SD.MI
Kali ini Siska dibuat kesal dengan ulah Andi yang menjahilinya dengan cara memasukkan
ular karet ke dalam tas Siska. Sontak Siska menjerit histeris ketika membuka tasnya dan dikagetkan oleh
ucapan Andi bahwa ada ular di tasnya. Siska terkejut dan terjatuh dari tempat duduknya. Ia pun hanya
bisa menangis kesal dengan ulah Andi.
Bukan hanya kali ini saja Andi membuat ulah. Rahmat sahabatku pernah dikerjainya. Andi
meletakkan permen karet ke kursi tempat duduk Rahmat. Bahkan Rini dibuat menangis pilu karena
gantungan kunci berbentuk boneka beruang mini kesayangannya diambil paksa oleh Andi, dan Rini
mencoba merebutnya. Namun sayang, gantungan kunci itu jatuh di genangan air got.
Andi sudah beberapa kali ditegur Pak Burhan, bahkan di beri hukuman oleh beliau.
Namanya juga Andi, beberapa kali mendapat teguran, entah berapa kali pula dia membuat ulah, seakan
tiada kapok-kapoknya.
Alex sebagai ketua kelas kamu setidaknya bisa mengatasi kegaduhan di dalam kelas
kata Pak Burhan padaku, ketika aku mencoba melaporkan ulah Andi suatu hari.
***
Sore itu, Iwan tergesa-gesa mendatangiku di rumah dengan wajah pucat dan sepertinya habis
menangis.
Iwan, kalau hampir petang seperti ini, aku tak boleh pergi bermain kataku pada Iwan.
Alex, aku tak hendak mengajakmu bermain. Ada berita buruk yang ingin kusampaikan
padamu kata Iwan masih dengan suara ngos-ngosan.
Berita apa? tanyaku penasaran.
Tapi kamu jangan kaget! kata Iwan yang membuatku makin penasaran.
Andi.. lex! lanjutnya lagi.
Andi kecelakaan. Dia jatuh dari sepeda motor karena menabrak gorong-gorong kata Iwan.
Apa..! kataku terkejut.
iya.. katanya kecelakaan itu sangat parah dan katanya lagi, kemungkinan selamat sangat
kecil
Kali ini, penjelasan Iwan benar-benar membuat jantungku seakan berhenti berdetak.
Setelah menyampaikan kabar buruk itu, Iwan pamit pulang karena hari hampir gelap.
***
Pagi itu, di kelas kami geger dengan berita meninggalnya Andi.
Inna lillahi wa inna ilaihi raajiuun ucapku lirih. Andi yang sering membuat kesal itu
ternyata bisa pula membuat seluruh anak di kelas kami terdiam dengan penuh perasaan kehilangan.
Ternyata, biarpun Andi adalah anak yang suka membuat ulah, banyak teman yang bersimpati
dengan keadaan keluarnya yang kurang beruntung. Terbersit rasa kasihan dan iba, karena ternyata
menurut cerita Iwan, Andi adalah anak yang sangat berbakti kepada ibunya. Setiap sore sehabis pulang
sekolah, dia meminjam sepeda motor milik pamannya untuk mengantarkan jahitan pakaian langganan
ibunya yang seorang penjahit itu. Dan sore itu nahas baginya. Kecelakaan itu telah merenggut nyawanya.
Pak Burhan masuk kelas dengan langkah gontai.
Selamat pagi anak-anak! beliau membuka pembicaraan.
Buku LKS Bahasa Indonesia Kelas V Semester 1 Untuk SD.MI
Hari ini kita telah kehilangan seorang anggota keluarga di kelas kita.. ucapan Pak Burhan
membuat hening kelas.
Kita telah kehilangan sosok yang sangat ulet dan tekun dalam bekerja
Marilah kita mengantarkan kepergian Andi dengan penuh keikhlasan lanjut beliau.
Kita lupakan. Marilah kita maafkan segala kesalahannya
Karena setiap manusia tak ada yang sempurna, tak lepas dari kesalahan
Apakah kalian ikhlas untuk memaafkan? Tanya Pak Burhan.
Ikhlaass..! ucap kami serentak.
Kalau begitu, sebelum kita pergi bertakziah, mari kita berdoa semoga Andi mendapat
ketenangan dan tempat yang layak di sisi-Nya.. Pak Burhan pun memimpin berdoa. Begitulah kawan,
semoga kepergian Andi memberikan pelajaran bagi kita semua. Dan semoga diberi ketabahan bagi
keluarga yang ditinggalkannya.
Pengarang : Dede Awan Aprianto
7.2. Latihan Soal
Jawablah pertanyaanpertanyaan di bawah ini dengan benar berdasarkan bacaan!
1. Apakah judul karangan di atas?

2. Sebutkan nama-nama tokoh dari cerita di atas!

3. Bagaimanakah watak/ sifat Andi?


4. Bagaimanakah watak/ sifat Pak Burhan?


5. Apa yang dilakukan Andi sehingga Siska menangis?


6. Mengapa Andi memiliki sikap yang tidak baik?


7. Bagaimanakah Andi membuat ulah terhadap Rahmat?


8. Apa yang dikatakan Pak Burhan ketika Alex melaporkan ulah Andi kepada Beliau?


9. Mengapa Andi meninggal dunia?


10. Apa pesan/ amanat yang dapat kita petik dari cerita di atas?




Buku LKS Bahasa Indonesia Kelas V Semester 1 Untuk SD.MI
7.3. Menulis Karangan berdasarkan Pengalaman

Karangan
Karangan adalah bentuk tulisan yang mengungkapkan pikiran dan perasaan pengarang dalam
satu kesatuan tema yang utuh. Karangan diartikan pula dengan rangkaian hasil pemikiran atau ungkapan
perasaan ke dalam bentuk tulisan yang teratur. Hasil mengarang dapat berupa tulisan, cerita, artikel, buah
pena, ciptaan atau gubahan (lagu, musik dan nyanyian).

Kerangka Karangan
Hasil rangkaian (susunan) kerangka karangan adalah rencana kerja, yang memuat garis besar
suatu karangan. Manfaat dari suatu kerangka karangan adalah:
a. Memudahkan penyusunan karangan sehingga karangan menjadi lebih sistematis dan teratur.
b. Memudahkan penempatan antara bagian karangan yang penting dengan yang tidak penting.
c. Menghindari timbulnya pengulangan bahasa.
d. Membantu pengumpulan data dan sumber-sumber yang diperlukan.

Macam-macam Karangan
Karangan dapat dibedakan menjadi:
a. Karangan deskripsi adalah karangan yang menggambarkan suatu objek dengan tujuan agar pembaca
merasa seolah-olah melihat sendiri objek yang digambarkan.
b. Karangan eksposisi adalah karangan yang memaparkan sejumlah pengetahuan atau informasi dengan
tujuan agar pembaca mendapat informasi dan pengetahuan dengan sejelas-jelasnya. Pada karangan
jenis ini, dikemukakan data dan fakta yang meyakinkan.
c. Karangan narasi adalah karangan yang menceritakan suatu peristiwa atau kejadian dengan tujuan agar
pembaca seolah-olah mengalami kejadian yang diceritakan itu.
d. Karangan persuasi adalah karangan yang bertujuan untuk mempengaruhi pembaca.
e. Karangan ilmiah adalah karangan yang membahas masalah-masalah yang berkaitan dengan disiplin
ilmu tertentu.Ragam bahasa yang digunakan bersifat teknis, yang hanya dapat dipahami masyarakat
tertentu.
f. Karangan ilmiah populer adalah karangan yang membahas masalah-masalah keilmuan. Karangan
ilmiah menggunakan ragam bahasa yang dipahami masyarakat pada umumnya.
g. Karangan khas adalah karangan yang melukiskan suatu pernyataan dengan lebih terperinci sehingga
apa yang dilaporkan dapat tergambar dalam imajinasi pembaca

Langkah-langkah Menulis Karangan
Langkah-langkah menulis karangan yang baik adalah sebagai berikut.
a. Menentukan tema
Tema adalah sesuatu yang menjadi dasar cerita. Tema selalu berkaitan dengan berbagai pengalaman
kehidupan, seperti masalah cinta, kasih, rindu, takut, maut, dan religius.Dalam hal tertentu, tema
sering disinonimkan dengan ide atau tujuan utama cerita.
b. Membuat kerangka karangan
Membuat kerangka karangan adalah membuat garis besar karangan yang akan ditulis.
Contoh:
Tema: Kesehatan
1. Pengalaman selama sakit.
a. Sakit yang pernah diderita;
b. Gejala-gejala sakit.
2. Masa perawatan
a. Berobat;
b. Menjaga pola makan
3. Setelah sembuh.
a. Menjaga kesehatan;
b. Makan yang bergizi;
c. Olahraga
(Dikutip dari Buku Bahasa Indonesia untuk SD Kelas V, Pusat Perbukuan Depdiknas)

Tugas
Buatlah karangan berdasarkan pengalaman di buku tugasmu!
Buatlah terlebih dahulu kerangka karangannya!

45
Buku LKS Bahasa Indonesia Kelas V Semester 1 Untuk SD.MI
7.4. Latihan Soal
Berilah tanda silang ( X ) pada huruf a, b, c atau d di depan jawaban yang benar!
1. Pokok permasalahan dalam sebuah cerita disebut .
a. alur
b. amanat
c. tokoh
d. tema
2. Kecil-kecil sudah jadi copet, gedenya jadi apa kamu! bentak seorang pria dewasa pada
anak kecil kurus hitam yang meringkuk ketakutan di sudut sempit gang kumuh penuh
debu beterbangan.
Peristiwa yang terjadi dalam cerita di atas adalah . . . .
a. perkelahian
b. pencopetan
c. kebakaran
d. pengeroyokan
Jaipongan Sunda
Jaipongan atau Tari Jaipong sebetulnya merupakan tarian yang sudah moderen karena
merupakan modifikasi atau pengembangan dari tari tradisionalkhas Sunda yaitu Ketuk
Tilu. Tari Jaipong ini dibawakan dengan iringan music yang khas pula, yaitu degung.
Musik ini merupakan kumpulan beragam alat musik seperti kendang, goong, saron,
kecapi, dan sebagainya. Degung bias diibaratkan orkestra dalam musik Eropa/Amerika.
Ciri khas dari Tari Jaipong ini adalah musiknya yang menghentak. Alat musik kendang
terdengar paling menonjol selama mengiringi tarian. Tarian ini biasanya dibawakan oleh
seorang, berpasangan, atau berkelompok. Sebagai tarian yang menarik, Jaipong sering
dipentaskan pada acara-acara hiburan, selamatan, atau pesta pernikahan. Seni tari lainnya
yang berasal dari Sunda ini di antaranya adalah Tari Topeng dan Tari Merak.
3. Teks di atas terdiri atas ... paragraf.
a. satu
b. dua
c. tiga
d. empat
4. Kalimat utama pada paragraf kedua terletak pada ....
a. awal paragraf
b. akhir paragraf
c. tengah-tengah paragraf
d. awal dan akhir paragraf
5. Berikut ini termasuk seni tari dari daerah Sunda, kecuali ....
a. Tari Jaipongan
b. Tari Topeng
c. Tari Merak
d. Tari Serimpi
6. Tari Jaipong dipentaskan pada acara-acara berikut ini, kecuali ....
a. acara hiburan
b. acara kematian
c. acara selamatan
d. acara pesta pernikahan
7. Yang bukan ciri-ciri Tari Jaipong adalah ....
a. musiknya menghentak
b. musiknya lembut dan syahdu
c. dibawakan secara seorang, berpasangan, atau berkelompok
d. diiringi alat musik yang khas, yaitu degung
8. Penulisan kalimat yang benar adalah ....
a. Mengapa kamu sakit? tanya Wulan.
b. Mengapa kamu sakit! tanya Wulan.
c. Mengapa kamu sakit, tanya Wulan.
d. Mengapa kamu sakit? Tanya Wulan.
Buku LKS Bahasa Indonesia Kelas V Semester 1 Untuk SD.MI
9. Wulan, Marsya, dan Devi sering berdiskusi ... bawah pohon rindang.
Kata depan yang tepat untuk melengkapi kalimat di atas adalah ....
a. kepada
b. di
c. ke
d. dari
10. Dani sering piknik ... pantai.
Kata depan yang tepat untuk melengkapi kalimat di atas adalah ....
a. di
b. dari
c. ke
d. kepada
11. Rina giat belajar, ... Roni malas.
Kata penghubung yang tepat adalah ....
a. dan
b. untuk
c. karena
d. tetapi
12. Setiap sore Ardina menyiram tanaman ... Dahlia menyapu halaman.
Kata penghubung yang tepat adalah ....
a. karena
b. untuk
c. dan
d. tetapi
13. Sejak tadi pagi Dani mencari pamannya ... kebun jagung.
Kata depan yang tepat adalah ....
a. di
b. ke
c. dari
d. pada
14. Pak Guru menyuruh anak-anak berbaris ... halaman.
Buku LKS Bahasa Indonesia Kelas V Semester 1 Untuk SD.MI
Kata yang tepat untuk melengkapi adalah ....
a. ke
b. di
c. dari
d. pada
15. Tujuan membuat kerangka karangan adalah ....
a. menghindari salah baca
b. mempermudah akhir karangan
c. memperhalus bahasa karangan
d. mempermudah mengarang
16. (1) Petugas ronda mengetahui kejadian itu.
(2) Semalam pencuri masuik ke rumah Pak Harun.
(3) Semua terbangun dan keluar rumah.
(4) Petugas ronda memukul kentongan.
(5) Barang-barang berharga dibawa semua.
(6) Akhirnya pencuri itu tertangkap oleh warga dan petugas ronda.
Urutan kalimat-kalimat di atas agar menjadi paragraf yang padu adalah ....
a. 2 - 3 - 4 - 1 - 6 - 4
b. 2 - 5 - 1 - 4 - 3 - 6
c. 2 - 1 - 4 - 3 - 5 - 6
d. 2 - 4 - 3 - 1 - 5 - 6
17. (1) Murid-murid giat berlatih.
(2) Sekolah akan mengadakan pentas seni.
(3) Mereka berlatih seminggu sekali.
(4) Pada hari pelaksanaannya, mereka tampil memesona.
Kalimat-kalimat di atas akan menjadi paragraf yang baik jika
susunannya adalah ....
a. 1 - 3 - 2 - 4
b. 2 - 4 - 1 - 3
c. 4 - 2 - 1 - 3
d. 2 - 1 - 3 4
Buku LKS Bahasa Indonesia Kelas V Semester 1 Untuk SD.MI
18. - Ayah membeli sepatu.
- Ayah membeli tas sekolah.
Penggabungan dua kalimat di atas yang tepat adalah ....
a. Ayah membeli sepatu dan tas sekolah.
b. Ayah membeli sepatu dan ayah membeli tas sekolah.
c. Ayah membeli tas sekolah dan ayah membeli sepatu.
d. Ayah bukan membeli sepatu, tetapi tas sekolah.
19. Rajin dan cerdas. Pandai mengatur waktu. Tak pernah lupa belajar. Rahmi memang pantas
dijuluki bintang kelas. Tingkah lakunya menawan. Tutur katanya sopan. Murah senyum,
jarang marah. Tidak sombong dan tidak pula angkuh.
Kalimat utama paragraf di atas terdapat pada kalimat ke ....
a. satu
b. dua
c. tiga
d. empat
20. Bajunya sangat bagus harganya tidak mahal.
Kata penghubung yang tepat untuk kalimat di atas adalah
a. dan
b. lalu
c. tetapi
d. dengan

Jawablah pertanyaanpertanyaan di bawah ini dengan benar!
1. Apa yang dimaksud dengan karangan?

.
2. Sebutkan 4 (empat) manfaat menyusun kerangka karangan!
............................................................................................................................................................
.......................................................................................................
Buku LKS Bahasa Indonesia Kelas V Semester 1 Untuk SD.MI
3. Apa yang dimaksud dengan karangan deskripsi?

.
4. Apa yang dimaksud dengan karangan ilmiah?


5. Bagaimanakah langkah-langkah menulis karangan yang baik?


6. Urutkan kalimat-kalimat di bawah ini, sehingga menjadi paragraf
yang baik!
(1) Setiap enam bulan sekali, celengan tersebut dibongkar.
(2) Uang sisa jajan ditabungkan di celengan.
(3) Sekar selalu menyisakan uang jajannya.
(4) Celengan tersebut disimpan di lemari.

.
7. Tulislah kalimat yang menggunakan kata penghubung tetapi!


8. Kini koperasi sekolahku sudah berdiri. Dalulu setiap memerlukan alat tulis, buku-buku,
termasuk buku pelajaran, siswa harus pergi ke kota. Untuk ke kota membutuhkan banyak
waktu dan tenaga. Kini semuanya tersedia di koperasi sekolah.
Tuliskan kalimat utama paragraf di atas!


9. a. Herman memiliki banyak uang.
b. Herman jarang jajan.
Gabungkan kedua kalimat di atas dengan kata tetapi!


10. a. Kemarin ibu memasak sayur lodeh.
b. Hari ini ibu memasak semur telur.
Gabungkan kedua kalimat di atas menggunakan kata sambung dan!
Buku LKS Bahasa Indonesia Kelas V Semester 1 Untuk SD.MI
Bab 8
Tema: Persahabatan
Materi Pokok
Surat Undangan
Indikator Pencapaian Kompetensi
Siswa dapat memahami bagian-bagian surat undangan resmi
Siswa dapat memahami bagian-bagian surat undangan pribadi
Siswa dapat membuat surat undangan pribadi
Siswa dapat melengkapi surat undangan dengan tepat.
8.1. Menulis Surat Undangan Resmi
SURAT UNDANGAN RESMI

Pengertian Surat Undangan Resmi
Surat undangan resmi adalah surat undangan yang ditulis oleh lembaga atau instansi dan
termasuk jenis surat resmi baik ditinjau dari segi fungsi, ragam bahasa, maupun struktur penyampaiannya.
Adapun yang termasuk surat resmi, misalnya surat dinas, surat niaga, surat undangan suatu instansi atau
lembaga. Penulisan surat undangan resmi harus menggunakan Bahasa Indonesia yang baik dan benar.
Bagian-bagian Surat Undangan Resmi
Surat undangan resmi memiliki bagian-bagian sebagai berikut :
1. Kop surat/kepala surat.
2. Tempat dan tanggal penulisan surat.
3. Nomor surat.
4. Perihal.
5. Lampiran jika ada.
6. Alamat yang dituju.
7. Salam pembuka.
8. Isi surat.
9. Salam penutup.
10. Jabatan yang menandatangani surat.
11. Tanda tangan.
12. Nama yang menandatangani surat.
Contoh Surat Undangan Resmi
YAYASAN PENDIDIKAN BINA PUTRA BANGSA
SD BINA PUTRA BANGSA 02
Alamat: Jl. Ahmad Yani No.20 Kutareja
Kutareja, 12 Januari 2012
Nomor : 005/ 05/ 2012
Hal : Undangan Rapat Wali Siswa Kelas VI
Lamp : -

Yth. Orang Tua/ Wali Siswa Kelas VI
di tempat

Dengan hormat,
Dalam rangka mempersiapkan siswa kelas VI yang akan menempuh Ujian Nasional, kami mengundang
orang tua/ wali siswa pada :
Hari Tanggal
Tempat
Waktu
Acara
: Sabtu, 14 Januari 2012
: Ruang Kelas VI SD Bina Putra Bangsa 02
: 09.00 11.00
: Sosialisasi kebijakan sekolah tentang UN 2012
Suatu kehormatan yang tiada terhingga bagi kami jika orang tua/ wali siswa berkenan menghadiri
undangan kami. Atas perhatiannya, kami ucapkan terima kasih.

Hormat kami,
Kepala Sekolah
Ttd.
Drs. Apriyantoro, M.Pd.
50
Buku LKS Bahasa Indonesia Kelas V Semester 1 Untuk SD.MI
8.2. Latihan Soal
Jawablah pertanyaanpertanyaan di bawah ini dengan benar berdasarkan bacaan!
1. Kepada siapakah surat undangan tersebut ditujukan?

2. Siapa yang mengundangnya?

3. Apa isi surat undangan tersebut?


4. Kapan surat itu ditulis?

5. Tuliskan kalimat penutup surat berdasarkan surat di atas?


6. Apa yang dimaksud dengan surat undangan resmi?


7. Sebutkan surat apa saja yang merupakan surat undangan resmi?

8. Sebutkan bagian-bagian surat undangan resmi?


9. Tuliskan bagian kepala surat berdasarkan surat di atas?


10. Kapan dan dimana acara sosialisasi tersebut akan diadakan?


8.3. Menulis Surat Undangan Pribadi
SURAT UNDANGAN PRIBADI

Pengertian Surat Undangan Pribadi
Surat undangan pribadi adalah surat undangan yang ditulis oleh seseorang dan termasuk jenis
surat tidak resmi karena merupakan surat pribadi. Adapun contoh surat undangan pribadi adalah surat
undangan ulang tahun. Penulisan surat undangan pribadi terkadang menggunakan bahasa yang tidak baku
atau bahasa sehari-hari.
Bagian-bagian Surat Undangan Pribadi
Surat undangan resmi memiliki bagian-bagian sebagai berikut :
1. Alamat yang dituju
2. Maksud dan isi surat.
3. Penulis surat

Contoh Surat Undangan Pribadi
Andi akan mengadakan pesta ulang tahun di rumahnya di Jalan Setiabudi No.123A Jakarta. Dia mengundang Iwan
teman sekolahnya yang beralamat di Jalan Mawar No. 15B Jakarta, untuk menghadiri pesta ulang tahunnya yang ke
11 pada hari Sabtu tanggal 29 Oktober 2011 jam 8 malam. Andi kemudian membuat surat undangan.
Untuk
Budi
Di Jalan Mawar No.15B Jakarta

Teman-teman, datang ya ke pesta ulang tahunku yang ke-11 besok
Hari : Sabtu
Tanggal : 29 Oktober 2011
Waktu : Pk.20.00 WIB
Tempat : Rumahku di Jalan Setiabudi No.123A Jakarta
Jangan lupa datang ya! Terima kasih..

Andi

51
Buku LKS Bahasa Indonesia Kelas V Semester 1 Untuk SD.MI
Jawablah pertanyaanpertanyaan di bawah ini dengan benar berdasarkan bacaan!
1. Kepada siapakah surat tersebut ditujukan?

2. Siapa yang mengundangnya?

3. Apa isi surat undangan tersebut?


4. Kapan acara ulang tahun itu diadakan?


5. Tuliskan kalimat penutup surat berdasarkan surat di atas?


6. Apa yang dimaksud dengan surat undangan pribadi?


7. Tuliskan contoh surat yang merupakan surat undangan pribadi?


8. Sebutkan bagian-bagian surat undangan pribadi?


9. Dimana acara ulang tahun tersebut akan diadakan?


10. Apa perbedaan surat undangan resmi dan surat undangan pribadi?




Tugas

Ramadhan akan mengadakan acara syukuran kelahiran anak pertama di rumahnya di Jalan
Pahlawan No.23 Jakarta Barat. Dia mengundang Dwi, temannya yang beralamat di Jalan
Kemerdekaan No. 54B Jakarta Timur, untuk menghadiri acara tersebut yang akan diadakan
pada hari Sabtu tanggal 28 Januari 2012 jam 7 malam.

Buatlah sebuah surat undangan pribadi berdasarkan deskripsi di atas!



















Buku LKS Bahasa Indonesia Kelas V Semester 1 Untuk SD.MI

8.4. Latihan Soal
Berilah tanda silang ( X ) pada huruf a, b, c atau d di depan jawaban yang benar!
1. Contoh undangan surat tidak resmi adalah ....
a. undangan rapat
b. undangan pertemuan wali murid
c. undangan musyawarah desa
d. undangan ulang tahun
2. Format surat resmi yang paling tepat adalah .
a. nomor, tanggal pembuatan, isi, salam penutup, kop surat
b. kop surat, tanggal pembuatan, nomor, alamat yang dituju, isi surat
c. isi surat, kop surat, tanggal pembuatan, nomor
d. kop surat, nomor, isi surat, alamat yang dituju
3. Surat dinas disebut juga surat .
a. surat pribadi
b. surat resmi
c. surat kaleng
d. surat elektronik
Teks soal nomor 4-9
Semarang, 20 April 2008
Untuk,
Sahabatku Mita
di Jakarta
Salam kangen,
Halo, apa kabar, Mita? Keadaanku di Semarang sehat-sehat saja. Mit, Seminggu yang lalu
tanteku yang tinggal di Banjarmasin datang ke rumahku. Kebetulan, waktu itu tanteku ada acara di
Semarang. Saat berbincangbincang, tanteku bertanya tentang cita-citaku. Aku tak menjawabnya
karena masih bingung. Tanteku lalu menjelaskan bahwa cita-cita biasanya sesuai dengan kesukaan
dan bakat.
Akhirnya, aku berpikir-pikir akan jadi apa aku nanti. Ya, Mit, aku ingin bercita-cita jadi
penulis terkenal seperti J.K. Rowling. Kamu tahu, kan, aku paling suka membaca buku-buku cerita,
Khususnya serial Harry Potter. Dari itulah aku ingin menulis cerita dalam bentuk novel.
Nah, cita-citamu sendiri apa, Mit? Ceritakan kepadaku, dong! Jadi, aku tunggu ceritamu,
ya!
Salam dariku,
Aulia Sekar Kirani
(sumber: Buku Bangga Berbahasa Indonesia)
4. Surat itu ditulis di ...
a. Semarang
b. Jakarta
c. Yogyakarta
d. Solo
5. Surat itu ditulis pada tanggal ...
a. 20 April 2008
b. 20 April 2009
c. 20 April 2010
d. 20 April 2011
6. Surat itu ditujukan untuk...
a. Aulia Mita Kirani
b. Aulia Sekar Kirani
c. Mita
d. Mira
7. Pengirim surat itu adalah ...
a. Aulia Mita Kirani
b. Aulia Sekar Kirani
c. Mita
d. Mira
8. Mita tinggal di...
53
Buku LKS Bahasa Indonesia Kelas V Semester 1 Untuk SD.MI
8. Mita tinggal di...
a. Semarang
b. Jakarta
c. Yogyakarta
d. Solo
9. Cita-cita Aulia adalah ...
a. Penyanyi
b. Penulis
c. Pencipta lagu
d. Pebisnis
10. Untuk Sahabatku Marsya
di Yogyakarta
Kutipan di atas merupakan ....
a. nama pengirim surat
b. alamat pengirim surat
c. nama dan alamat pengirim surat
d. nama dan alamat orang yang dituju
11. Demikianlah surat ini, semoga kamu memahami yang aku inginkan. Sampai jumpa di
Surabaya.
Kalimat di atas merupakan penggalan surat untuk bagian ....
a. pengirim surat
b. kepala surat
c. isi surat
d. penutup surat
12. Undangan pembagian rapor termasuk jenis surat undangan ....
a. resmi
b. formal
c. tidak resmi
d. pribadi
Buku LKS Bahasa Indonesia Kelas V Semester 1 Untuk SD.MI
13. Berikut ini yang merupakan isi surat undangan pribadi adalah .
a. Kami Panitia Pentas Seni SD Bina Putra Bangsa bermaksud menyelenggarakan
pembacaan puisi oleh siswa pemenang lomba menulis puisi.
b. Teman-teman, alangkah senangnya jika pada hari ulang tahunku yang ke-11 nanti, teman-
teman dapat hadir memeriahkan acara tersebut.
c. Mengharap kehadiran Bapak/Ibu orang tua/wali siswa SD Bina Putra Bangsa dalam acara
musyawarah membahas rencana pembangunan lapangan basket
d. Mengharap kehadiran Bapak/Ibu Pengurus dan Anggota Komite Sekolah dalam acara
halal bihalal dan membahas rencana pembangunan perpustakaan.
14. Purworejo, 20 April 2011
Dengan memohon ridha Allah Swt., kami bermaksud menyelenggarakan khitanan putra kami
yang Insya Allah akan dilaksanakan pada:
hari, tanggal : Minggu, 25 April 2011
waktu : pukul 11.00 s.d. selesai
tempat : Aula Serbaguna, Jalan Mawar 25, Purworejo
Surat undangan di atas adalah isi surat undangan dalam acara .
a. Khitanan
b. Pernikahan
c. Selamatan
d. Mauludan
15. Yang merupakan bagian penutup surat adalah .
a. Kami Panitia Pentas Seni SD Bina Putra Bangsa bermaksud menyelenggarakan
pembacaan puisi oleh siswa pemenang lomba menulis puisi.
b. Teman-teman, alangkah senangnya jika pada hari ulang tahunku yang ke-11 nanti, teman-
teman dapat hadir memeriahkan acara tersebut.
c. Mengharap kehadiran Bapak/Ibu orang tua/wali siswa SD Bina Putra Bangsa dalam acara
musyawarah membahas rencana pembangunan lapangan basket
d. Suatu kehormatan yang tiada terhingga bagi kami jika orang tua siswa berkenan
menghadiri undangan kami. Atas kehadiran orang tua siswa, kami ucapkan terima kasih.
16. Surat undangan pada nomor 14 ditulis pada tanggal
a. 25 April 2011
b. 20 April 2011
c. 15 April 2011
d. 10 April 2011
17. Acara pada teks nomor 14 ditulis akan berlangsung pada tanggal
a. 25 April 2011
b. 20 April 2011
c. 15 April 2011
d. 10 April 2011
Buku LKS Bahasa Indonesia Kelas V Semester 1 Untuk SD.MI
18. Yang merupakan bagian pembuka surat adalah .
a. Kami Panitia Pentas Seni SD Bina Putra Bangsa bermaksud menyelenggarakan
pembacaan puisi oleh siswa pemenang lomba menulis puisi.
b. Teman-teman, alangkah senangnya jika pada hari ulang tahunku yang ke-11 nanti, teman-
teman dapat hadir memeriahkan acara tersebut.
c. Mengharap kehadiran Bapak/Ibu orang tua/wali siswa SD Bina Putra Bangsa dalam acara
musyawarah membahas rencana pembangunan lapangan basket
d. Suatu kehormatan yang tiada terhingga bagi kami jika orang tua siswa berkenan
menghadiri undangan kami. Atas kehadiran orang tua siswa, kami ucapkan terima
19. Yang merupakan bagian isi dari surat pribadi adalah
a. Kami Panitia Pentas Seni SD Bina Putra Bangsa bermaksud menyelenggarakan
pembacaan puisi oleh siswa pemenang lomba menulis puisi.
b. Teman-teman, alangkah senangnya jika pada hari ulang tahunku yang ke-11 nanti, teman-
teman dapat hadir memeriahkan acara tersebut.
c. Mengharap kehadiran Bapak/Ibu orang tua/wali siswa SD Bina Putra Bangsa dalam acara
musyawarah membahas rencana pembangunan lapangan basket
d. Suatu kehormatan yang tiada terhingga bagi kami jika orang tua siswa berkenan
menghadiri undangan kami. Atas kehadiran orang tua siswa, kami ucapkan terima
20. Berikut hal-hal yang perlu diperhatikan dalam menulis surat undangan, kecuali
a. menggunakan bahasa yang sopan
b. menyampaikan maksud dengan sopan
c. mencantumkan identitas pengundang
d. mencantumkan foto pribadi.
Jawablah pertanyaanpertanyaan di bawah ini dengan benar!
Semarang, 25 Juli 2011
Buat sahabatku Mira di Purbalingga
Halo Mira, apa kabar? Baik-baik saja, kan? Mudah-mudahan kamu selalu dalam lindungan Tuhan yang
Maha Esa.
Mira, pada liburan yang akan datang, aku ingin sekali ke rumahmu. Boleh, Kan? Aku sudah rindu
padamu. Aku ingin kita dapat bermain bersamasama.
Aku tunggu, lho, balasanmu!
Sekian dulu kabar dariku, lain kali disambung lagi.
Dari sahabatmu,
Wulan

Buku LKS Bahasa Indonesia Kelas V Semester 1 Untuk SD.MI
1. Siapa pengirim surat tersebut?


2. Siapa penerima surat tersebut?


3. Di mana tempat tinggal penerima surat tersebut?


4. Di mana kota tempat tinggal pengirim surat tersebut?


5. Apa isi surat tersebut?


6. Kapan surat itu ditulis?


7. DINAS PENDIDIKAN DAN KEBUDAYAAN
SD NEGERI MAJU MAKMUR
Alamat: Jl. Ahmad Yani No.20 Semarang
Penggalan di atas adalah bagian surat resmi yaitu


8. Yth. Bapak Awaludin
di Jl. Mahkota No.123
Penggalan di atas adalah bagian surat, yaitu


9.
Hari Tanggal
Tempat
()
Acara
: Sabtu, 13 Januari 2011
: Ruang Kelas VI SD Maju Makmur
: 09.00 11.00
: Pentas Seni
Untuk melengkapi surat di atas adalah
Buku LKS Bahasa Indonesia Kelas V Semester 1 Untuk SD.MI
10. Tulislah bagian isi dari surat undangan pernikahan!

Buku LKS Bahasa Indonesia Kelas V Semester 1 Untuk SD.MI


Ulangan Akhir Semester 1
I. Berilah tanda silang ( X ) pada huruf a, b, c atau d di depan jawaban yang benar!
Teks untuk soal nomor 1-3
Bintang Ramadhan :


Kak Kusumo:

Bintang Ramadhan :
Kak Kusumo:


Bintang Ramadhan :

Kak Kusumo:
Terima kasih, Kak Kusumo atas kesempatan wawancara ini. Oya, nama
saya Bintang Ramadhan. Saya ingin tahu soal dongeng. Menurut Kak Kusumo,
apakah manfaat mendongeng itu?
Kegiatan mendongeng bermanfaat untuk mempererat ikatan dan komunikasi
antara anak dan orang tua.
Selain manfaat itu, adakah manfaat lain dari mendengarkan dongeng?
Cerita atau dongeng merupakan alat yang bagus untuk menanamkan berbagai
nilai budi pekerti. Misalnya, nilai kejujuran, rendah hati, kesetiakawanan, kerja
keras, dan nilai baik lainnya..
Apakah kegiatan mendongeng ada hubungannya dengan kegiatan
membaca?
Betul sekali! Setelah tertarik pada berbagai dongeng yang diceritakan
orangtuanya, si anak akan mulai tertarik dengan buku.

57
1. Narasumber dari kegiatan wawancara di atas adalah .
a. Bintang Ramadhan
b. Kak Kusumo
c. Kak Budi
d. Kak Kusno
2. Kalimat tanggapan yang tidak sesuai dengan kegiatan wawancara di atas adalah .
a. Kegiatan mendongeng dapat mempererat ikatan dan komunikasi antara anak dan
orang tua
b. Kegiatan mendongeng dapat menanamkan nilai kejujuran dan rendah hati
c. Kegiatan mendongeng dapat menanamkan nilai kesetiakawanan dan kerja keras
d. Kegiatan mendongeng dapat merusak komunikasi antara anak dan orang tua
3. Mengapa kegiatan mendongeng yang dilakukan orang tua berkaitan dengan kegiatan
membaca anak ?
a. Karena kegiatan mendongeng merupakan alat yang bagus untuk menanamkan
berbagai nilai budi pekerti
b. Karena cerita atau dongeng merupakan alat yang bagus untuk menanamkan berbagai
nilai budi pekerti, misalnya nilai kejujuran, rendah hati, kesetiakawanan, kerja keras,
dan nilai baik lainnya
c. Karena setelah tertarik pada berbagai dongeng yang diceritakan orangtuanya, si anak
akan mulai tertarik dengan buku
d. Karena kegiatan mendongeng bermanfaat untuk mempererat ikatan dan komunikasi
antara anak dan orang tua
4. Di bawah ini contoh langkah-langkah sebelum wawancara antara lain ...
a. Orang yang akan didatangi tanpa diberitahu untuk diwawancarai
b. Menyusun daftar pertanyaan yang akan diajukan
c. Membuat pertanyaan sulit supaya narasumber kesulitan menjawabnya
d. Membuat laporan hasil wawancara
5. Kegiatan yang dilakukan oleh pewawancara dengan narasumber bertujuan untuk
a. Memperoleh keuntungan tentang suatu hal
b. Memperoleh keterangan tentang suatu hal
c. Memperoleh berita heboh dan meresahkan masyarakat
d. Menjalin keakraban antara pewawancara dengan narasumber
Buku LKS Bahasa Indonesia Kelas V Semester 1 Untuk SD.MI
6. Sammy : Sekarang musim hujan, ya Ron?
Roni : Betul, Sam. Nyamuk pun mulai banyak.
Sammy : Untuk itu, kita perlu menjaga kebersihan agar tidak terjangkit penyakit.
Roni : Benar Sam, lebih baik mencegah daripada mengobati.
Kesimpulan percakapan di atas adalah .
a. musim hujan
b. kerja bakti
c. menjaga kebersihan
d. nyamuk demam berdarah
7. Ibu : Jessie, cepat bangun, atau kau akan terlambat ke sekolah!
Jessie : Iya, Bu. Ini sudah mau selesai
Ibu : Sarapanmu sudah ibu siapkan, cepatlah dimakan!
Jessie : Baik, Bu
Latar tempat dari percakapan di atas adalah .
a. Dapur
b. Sekolah
c. Kamar tidur
d. Kamar mandi
Teks untuk soal nomor 8-9
Ibu : Oh, Pak Dokter! Cepat Pak Dokter, Otong sudah mengkhawatirkan. Sembuhkan
Dokter, jangan sampai mati!
Dokter : Ya, ya...! Nanti saya periksa dulu! (Dokter langsung memeriksa). Wah ini penyakit
berbahaya.
Ibu : Berbahaya? Aduh, aduh! (mondar-mandir). Kasihan Otong! Nyawamu tak tertolong.
Gusti...! (menangis).
Ayah : Ibu, jangan ribut dulu! Tunggu saja bagaimana dokter!
8. Dalam teks di atas, yang sedang menderita sakit adalah .
a. Ibu
b. Dokter
c. Ayah
d. Otong
9. Berdasarkan teks di atas, latar suasananya adalah .
a. Menyedihkan
b. Menyenangkan
c. Marah
d. Mencekam
10. Betapa sulitnya mencari pekerjaan sekarang ini. Jenis-jenis pekerjaan yang ada di
masyarakat banyak ragamnya. Ada yang menjadi guru, montir, pilot, petani, buruh, sopir,
dan sebagainya. Jenis pekerjaan itu banyak sekali, tetapi mengapa sekarang banyak
pengangguran. Jumlah manusia pencari kerja banyak sekali, sedangkan lapangan
pekerjaan sangat terbatas sehingga terjadi persaingan yang ketat antara pencari kerja.
Kalimat utama dalam paragraf tersebut terdapat pada kalimat ke .
a. Satu
b. Dua
c. Tiga
d. Empat
Buku LKS Bahasa Indonesia Kelas V Semester 1 Untuk SD.MI
11. Tolong, tolong! teriak seorang ibu di jalan. Orang-orang di sekitar tempat itu
berdatangan. Rupanya, ibu itu mempertahankan tasnya dari laki-laki yang tidak
dikenalnya. Laki-laki itu berhasil diringkus dan dibawa ke kantor polisi.
Peristiwa yang terjadi dalam peristiwa di atas adalah . . . .
a. perkelahian
b. perampokan
c. kebakaran
d. pengeroyokan oleh warga
12. Meskipun miskin, Rian adalah anak yang paling pandai di kelasnya. Ia seringmembantu
teman-temannya yang kesulitan dalam belajar. Maka, tak heran jika ia mempunyai
banyak teman.
Tema yang tepat pada bacaan tersebut adalah .
a. Tolong menolong
b. Kemiskinan
c. Persahabatan
d. Kesulitan belajar
13. Kesimpulan dari teks nomor 12 adalah .
a. Kemiskinan bukan halangan untuk meraih prestasi
b. Jika kita miskin, maka akan pandai
c. Kesulitan belajar terjadi karena kemiskinan
d. Rian adalah anak yang paling pandai di kelasnya
14. Kegiatan membaca yang dilakukan dengan vokal yang keras dan jelas disebut .
a. membaca keras
b. membaca intensif
c. membaca memindai
d. membaca nyaring
15. Kemarin Ibu mendapat diskon sepuluh persen.
Sinonim kata diskon adalah
a. potongan berat
b. potongan harga
c. potongan besar
d. potongan rabat

Puisi untuk soal nomor 16-18
Hujan
Kau dinanti, hujan
Para petani menanti
Hingga berbulan-bulan
Kami memohon
Kepada yang kuasa
Mengapa hujan belum turun?
Oh, hujan
Kadang kau sangat dibutuhkan
Dan kadang merugikan
Buku LKS Bahasa Indonesia Kelas V Semester 1 Untuk SD.MI
16. Tema puisi di atas adalah .
a. Musim Kemarau
b. Musim penghujan
c. Petani
d. Bulan
17. Ekspresi yang tepat untuk membaca puisi di atas adalah ....
a. senang
b. sedih
c. gembira
d. biasa-biasa
18. Jeda/ pemenggalan kalimat dalam membaca puisi yang tepat adalah .
a. Oh, hujan // Kadang kau sangat dibutuhkan dan // Kadang merugikan
b. Oh, // Hujan kadang kau sangat dibutuhkan // Dan kadang merugikan
c. Oh, hujan // Kadang kau sangat dibutuhkan // Dan kadang merugikan
d. Oh, hujan kadang kau // Sangat dibutuhkan // Dan kadang merugikan

Puisi untuk nomor 19-21
Peringatan kepada Sesama Pelajar
karya Edwar Putra Lazuardi

Ingat kawan, tawuran bukanlah jalan setia kawan
Tawuran adalah bisikan setan
Siapa tergoda, akan celaka
Ingat kawan, tawuran membawa bencana
Yang kalah istirahat di rumah atau di rumah sakit
Yang menang terkekang di balik jeruji
Ingat kawan, tawuran bukan panggilan pelajar
Melainkan cobaan seberapa kuat iman pelajar
Di kota dan di desa, tawuran sama merugikan
Sumber: Pikiran Rakyat Minggu, 21 Januari 2006

19. Makna kalimat terkekang di balik jeruji adalah .
a. Penjara
b. Kuburan
c. Rumah sakit
d. Panti sosial
Buku LKS Bahasa Indonesia Kelas V Semester 1 Untuk SD.MI
20. Gagasan pokok puisi di atas adalah .
a. Tawuran adalah bisikan setan
b. Tawuran membawa bencana
c. Tawuran bukan panggilan pelajar
d. Tawuran bukan jalan setia
21. Kesimpulan puisi di atas adalah .
a. Tawuran sangat merugikan dan sama sekali tidak ada gunanya
b. Tawuran adalah untuk menguji kekuatan iman pelajar
c. Tawuran adalah kegiatan pelajar yang bermanfaat selain belajar di sekolah
d. Tawuran terjadi di kota dan desa
22. Menulis karangan biasanya didahului dengan pembuatan . . . .
a. puisi
b. daftar pustaka
c. kerangka karangan
d. daftar isi
23. A. Gubuk itu berdinding kulit kayu dan beratap rumbia di pinggir hutan.
B. Sebagian atapnya sudah berlubang-lubang.
C. Di suatu kampung yang damai, hidup sepasang suami istri miskin.
D. Mereka tinggal di sebuah gubuk.
E. Jika hujan datang, suami istri itu sibuk menambal atap tersebut dengan daun-daun kayu yang
besar.
Urutan kalimat yang benar sehingga menjadi paragraf yang baik adalah .
a. C-D-E-A-B
b. C-A-B-D-E
c. C-D-A-B-E
d. C-D-B-A-E
24. Tanpa kita sadari, kuman menempel di tangan kita. Tidak kelihatan, karena kuman itu
ukurannya sangat kecil? Belum sempat cuci tangan, tangan kita memegang makanan dan
masuk ke mulut, mengucek-ngucek mata, korek hidung hiii ... . Wah, ... kuman jadi
menyebar ke mana-mana dan kuman itu bisa membawa virus penyakit.
Kutipan di atas membahas .
a. Kuman
b. Penyakit
c. Mata
d. Cuci tangan
25. Cerita yang sesuai dengan gambar di samping adalah .
a. Bambang Pamungkas adalah pemain sepak bola andalan tim nasional
b. Taufik Hidayat adalah pemain bulutangkis kebanggan Indonesia
c. Chris Jhon adalah petinju yang berhasil mempertahankan gelar WBA
d. Marco Simoncelli adalah pembalap moto-GP
26. Setelah Petani mengucapkan kata-kata tersebut, seketika itu juga anak dan istrinya
lenyap; tanpa bekas dan jejak. Dari bekas injakan kakinya, tiba-tiba menyemburlah air
yang sangat deras dan makin deras. Air merendam desa Petani dan desa sekitarnya.

Danau itu, akhirnya, dikenal dengan nama Danau Toba, sedangkan pulau kecil di
tengahnya dikenal dengan nama Pulau Samosir.
Agar cerita tersebut menjadi lengkap, maka kalimat yang tepat untuk melengkapi cerita
tersebut adalah .
a. Air meluas hingga membentuk sebuah lautan.
b. Air meluas hingga membentuk sebuah teluk.
c. Air meluas hingga membentuk sebuah sungai.
d. Air meluas hingga membentuk sebuah danau
Buku LKS Bahasa Indonesia Kelas V Semester 1 Untuk SD.MI
27. Berikut ini yang merupakan isi surat undangan pribadi adalah .
a. Kami Panitia Pentas Seni SD Negeri Rowopanjang bermaksud menyelenggarakan
pembacaan puisi oleh siswa pemenang lomba menulis puisi.
b. Teman-teman, alangkah senangnya jika pada hari ulang tahunku yang ke-11 nanti,
teman-teman dapat hadir memeriahkan acara tersebut.
c. Mengharap kehadiran Bapak/Ibu orang tua/wali siswa SDN 10 Klaten dalam acara
musyawarah membahas rencana pembangunan lapangan basket
d. Mengharap kehadiran Bapak/Ibu Pengurus dan Anggota Komite Sekolah dalam acara
halal bihalal dan membahas rencana pembangunan perpustakaan.
28. Bandung, 20 April 2010
Dengan memohon ridha Allah Swt., kami bermaksud menyelenggarakan khitanan putra
kami yang Insya Allah akan dilaksanakan pada:
hari, tanggal : Minggu, 25 April 2008
waktu : pukul 11.00 s.d. selesai
tempat : Aula Serbaguna, Jalan Mawar 25, Bandung
Surat undangan di atas adalah isi surat undangan dalam acara .
a. Khitanan
b. Pernikahan
c. Selamatan
d. Mauludan
29. Yang merupakan bagian penutup surat adalah .
a. Kami Panitia Pentas Seni SD Negeri Roowopanjang bermaksud menyelenggarakan
pembacaan puisi oleh siswa pemenang lomba menulis puisi.
b. Teman-teman, alangkah senangnya jika pada hari ulang tahunku yang ke-11 nanti,
teman-teman dapat hadir memeriahkan acara tersebut.
c. Mengharap kehadiran Bapak/Ibu orang tua/wali siswa SDN 10 Klaten dalam acara
musyawarah membahas rencana pembangunan lapangan basket
d. Suatu kehormatan yang tiada terhingga bagi kami jika orang tua siswa berkenan
menghadiri undangan kami. Atas kehadiran orang tua siswa, kami ucapkan terima
kasih.
30. Surat undangan pada nomor 28 ditulis pada tanggal
a. 25 April 2011
b. 20 April 2011
c. 15 April 2011
d. 10 April 2011
31. Ibu : Jangan lupa. Letakkan baik-baik buku itu! (duduk di kursi goyang)
Bentuk penulisan teks diatas adalah dialog .
a. puisi
b. prosa
c. sajak
d. drama
32. Esta : Pokoknya ke mana pun aku ikut.
Kanti : Wah, ada apa dengan kau?
Esta : Sebab aku dapat hadiah besar.
Dialog tersebut menggambarkan ....
a. keriangan
b. kesedihan
c. kesusahan
d. kejenuhan
Buku LKS Bahasa Indonesia Kelas V Semester 1 Untuk SD.MI
33. "Maaf, lain kali kalau buang sampah jangan di selokan, buanglah di tempat sampah."
Dialog di atas tentang .
a. minta maaf
b. besok jangan membuang sampah
c. buang sampah pada tempatnya
d. larangan membuang sampah di selokan
34. Dialog yang tepat sesuai gambar adalah .
a. Dodi, ayo kita bermain lempar kaleng!
b. Dodi, ayo kita bermain petak umpet!
c. Dodi, jangan membuang sampah sembarangan!
d. Dodi, jangan kau lempar buku itu!
35. Ustadin ( ) Kamu sedang membuat apa?
Mubarokah ( ) Aku membuat mobil-mobilan
Tanda dalam kurung tersebut seharusnya dibubuhi tanda baca .
a. Titik (.)
b. Koma (,)
c. Titik dua (:)
d. Titik koma (;)
I. Isilah titik-titik di bawah ini dengan jawaban yang benar!
36. Pada saat ulangan harian, temanmu mencontek dari buku catatannya. Setelah ulangan,
kamu berusaha menegurnya. Dia beralasan tidak belajar sebelumnya karena harus
menjaga neneknya yang sedang sakit di rumah sakit.
Tanggapanmu menghadapi persoalan tersebut adalah . . . .

37. Tema teks bacaan pada nomor 36 adalah .
Puisi untuk soal nomor 38-40
Hari ini . . . berjuta-juta lentera menghiasi negeri,
mewarnai hari kelahiran sang Putri,
seiring usia, kau lantunkan kidung emansipasi wanita,
kaulah Srikandi pertama Indonesia.
Buku LKS Bahasa Indonesia Kelas V Semester 1 Untuk SD.MI
38. Latar waktu pada puisi di atas adalah .
39. Rima/ sajak puisi di atas adalah .
40. Makna srikandi pertama Indonesia ditujukan pada .
41. (1) Pramita Aswari Rizkilina lahir di Boyolali pada 6 Juni 1963.
(2) Meskipun masih muda,ia menjadi juara pertama Lomba Menari dalam Pekan Seni
Siswa tingkat provinsi Jawa Tengah
(3) Ia menjadi juara dengan tarian Srikandi Cakil
(4) Kecil-kecil cabe rawit, pepatah itu cocok untuk menggambarkan Pramita Aswari
Rizkilina.
Urutan yang tepat kalimat diatas agar menjadi paragraf yang benar adalah .
42. Perhatikan gambar!

1

2

3

4

5

Urutan gambar yang benar sehingga menjadi sebuah cerita adalah .
43. Tema dari gambar soal nomor 42 adalah tentang .
44. Perhatikan undangan berikut!
DINAS PENDIDIKAN KABUPATEN LEBAK
CABANG DINAS PENDI DIKAN KECAMATAN GUNUNGKENCANA
SEKOLAH DASAR NEGERI NUSA INDAH I
Jl. Mawar 12 Rowopanjang, Gunungkencana, Lebak, Kode pos 52328
Nomor : 35/SD/P/2007 2 Februari 2011
Hal : Undangan
Lamp. : -
Yth. Drs. Apriyanto
Wali Kelas V SD Nusa Indah I
di tempat
Dengan hormat,
Dengan surat ini kami beritahukan kepada Bapak/ Ibu wali kelas SD Nusa Indah I untuk
menghadiri acara yang diadakan sekolah pada:
Tanggal : 6 Februari 2011
Waktu : 09.00 WIB (pagi)
Tempat : Auditorium SD Nusa Indah I
Keperluan : Menyaksikan perlombaan kesenian antarkelas SD Nusa Indah.
Atas perhatian Bapak/ Ibu, kami ucapkan terima kasih.
Kepala Sekolah
Drs. Dede Asep Mulawarman M.Pd
NIP. 198604012006041003
Buku LKS Bahasa Indonesia Kelas V Semester 1 Untuk SD.MI
44. Surat tersebut ditujukan kepada .
45. Isi dari surat undangan di atas adalah
I. Jawablah pertanyaanpertanyaan di bawah ini dengan benar!

46. Wisatawan sering mampir ke Green House Sekarjaya yang merupakan taman bunga. Ada
yang sekadar menikmati keindahan warna-warni bunga ataupun membeli bunga. Ada
pula yang memanfaatkan untuk melakukan pengamatan. Memang, di Green House
Sekarjaya tersedia berbagai macam bunga, mulai dari bunga asli sampai dengan bunga
yang telah di okulasi dan di tempel dengan jenis bunga lain.
Tuliskan kalimat utama paragraf di atas! .

.
47. Berikut merupakan potongan bait puisi.
Engkau penerang bumi dari gelap gulita Tanpa dirimu makhluk hidup akan mati.
Salinlah kembali potongan bait puisi di atas dengan membubuhkan tanda jeda/
pemenggalan dengan tepat!


48. Tulislah sebuah cerita berdasarkan gambar dalam satu paragraf! (4
sampai 6 kalimat)

..
49. Wijaya akan mengadakan pesta ulang tahun di rumahnya di Jalan Setiabudi No.123A
Jakarta. Dia mengundang Iwan teman sekolahnya yang beralamat di Jalan Mawar No.
15B Jakarta, untuk menghadiri pesta ulang tahunnya yang ke 11 pada hari Sabtu tanggal
29 Oktober 2011 jam 8 malam.
Buatlah sebuah surat undangan berdasarkan deskripsi di atas!

..
50. Buatlah sebuah dialog antara dua orang tokoh dengan tema Kesehatan! (4 sampai 6
kalimat)

65
Buku LKS Bahasa Indonesia Kelas V Semester 1 Untuk SD.MI
66
REFERENSI
BSNP, 2006, Standar Isi KTSP, Jakarta
Edi Warsidi dan Farika, 2008, Bahasa Indonesia membuatku cerdas 5 untuk kelas V Sekolah
Dasar dan Madrasah Ibtidaiyah, Jakarta, Pusat Perbukuan Departemen Pendidikan
Nasional.

Permendiknas No.22 Tahun 2006
SD Negeri Rowopanjang, 2011, KTSP SD Negeri Rowopanjang Tahun Pelajaran 2011/2012,
Purworejo
Suyatno dkk, 2008, Indahnya Bahasa dan Sastra Indonesia: Untuk SD/MI Kelas V, Jakarta, Pusat
Perbukuan Departemen Pendidikan Nasional.

Sri Murni dan Ambar Widianingsih, 2008, Bahasa Indonesia 5 untuk Sekolah Dasar & Madrasah
Ibtidaiyah kelas V, Jakarta, Pusat Perbukuan Departemen Pendidikan Nasional.

Tim Penyusun Kamus Pusat Bahasa, 2008, Kamus Bahasa Indonesia, Jakarta, Pusat Bahasa
Departemen Pendidikan Nasional.
Umri Nuraini dan Indriyani, 2008, Bahasa Indonesia 5 untuk SD/MI kelas V, Jakarta, Pusat
Perbukuan Departemen Pendidikan Nasional.
Setiap manusia memiliki kelebihan, potensi dan bakat masing-masing.
Dan, salah satu keagungan Rasulullah adalah kemampuannya untuk
menempatkan setiap sahabatnya sesuai dengan kemampuan, bakat, dan
kesiapan mereka masing-masing. Ali misalnya, ditempatkan pada posisi
kehakiman, Mu'adz dalam masalah keilmuan, Ubay yang menyangkut al-
Qur'an, Zaid dalam masalah Faraidh, Khalid ibn Walid dalam persoalan jihad,
Hassan dalam masalah syair, dan Qais ibn Tsabit dalam orasi.
(Dikutip dari buku La Tahzan, Dr.Aidh al-Qarni)

Anda mungkin juga menyukai