Anda di halaman 1dari 11

PRE PLANNING SATUAN ACARA PEMBELAJARAN

PENYULUHAN KESEHATAN
KEBERSIHAN KUKU
A. Latar Belakang
Kuku adalah alat pelindung jari dan juga melindungi syaraf-syaraf yang
berada di ujung jari. Kuku ini penting dalam mempertinggi daya syaraf
sentuh kita, selain itu, kuku juga mempercantik tangan kita. Oleh sebab itu
kita harus bersyukur dengan cara selalu menjaga kesehatan kuku kita.
Untuk perawatan kuku sendiri tak harus lama-lama yang penting adalah
teratur. Cukup meluangkan waktu 10 menit dalam seminggu kita bisa
menjaga kebersihan dan kesehatan kuku ini.
Kuku adalah organ tubuh yang paling banyak melakukan aktivitas.
Akibatnya kuku sering cepat kotor dan menyimpan banyak bibit penyakit
yang sangat berbahaya. Anak-anak kecil yang sering bermain kotor dapat
mengakibatkan cacing dan bibit penyakit lainnya bersarang di bawah
kuku, jika tidak secepat dibersihkan maka akan masuk ke dalam tubuh dan
menimbulkan penyakit seperti seperti sakit perut, diare dan lain-lain.
Memotong atau memendekkan kuku ialah membuang hujung kuku tangan
atau kaki sehingga rapat pada kulit di bawah kuku serta mencucinya.
Kuku yang panjang melebihi kulit di bawah kuku akan menjadi tempat
pembiakan kuman, bakteri dan virus. Memotong kuku termasuk dalam
perkara fitrah manusia. Ia tidak sepatutnya dibiarkan panjang dalam tempo
lama karena melambangkan penampilan seseorang itu yang tidak bersih
dan tidak terurus.
Lebih penting ia perlu selalu dipotong supaya tidak menyerupai gelagat
sesetengah orang kafir yang menyimpan kuku. Ini selaras dengan sabda
:Nabi saw , maksudnya: " Sesiapa yang menyerupai suatu kaum , maka dia
termasuk dari padanya." (Riwayat Ahmad)
Adapun manfaat memotong kuku antara lain:
1. Mengurangi infeksi oleh bakteri
Penyuluhan Kesehatan
ProfesiNersAngkatan VIII
UIN Alauddin Makassar
2015

Jika sering menggunakan alas kaki, maka kuku akan cenderung tidak
bisa bernafas dari situ bisa menyebabkan timbulnya bakteri. Biasanya
akan menimbulkan bau pada kaki.
2. Menjaga kebersihan kuku
Kuku yang bersih juga akan memberi efek positif pada penampilan
anda. Selain itu dengan memotong kuku, anda mampu menyingkirkan
bakteri Tinea, bakteri ini bisa menyebabkan kutu air dan membuat kuku
anda menjadi kekuningan
3. Menghindari luka
Memiliki kuku yang panjang sebenarnya memperbesar resiko terjadinya
cedera seperti tercakar ataupun mengalami cidera ketika kuku anda
membentur benda yang keras. Yang tentunya dapat menimbulkan rasa
sakit serta menimbulkan warna hitam didalam kuku tersebut. Maka dari
itu, untuk menghindari hal tersebut potonglah kuku secara teratur.
4. Menghindari tumbuhnya kuku kedalam kulit
Ketika kita tidak memotong kuku kita secara teratur, maka akan
menyebabkan onychocryptosis atau pertumbuhan kuku ke dalam dan
menembus kulit, jika kuku anda sudah menembus kedalam kulit maka
akan menimbulkan rasa sakit dan bisa menjadi bengkak dan infeksi
B. Tujuan
1. Menjelaskan pengertian kebersihan kuku
2. Menyebutkan manfaat memotong kuku
3. Menyebutkan urutan memotong kuku
C. Sasaran
Siswa Taman Kanak-kanak UIN Alauddin Makassar
D. Strategi Pelaksanaan :
1. Metode
: Ceramahdan Tanya jawab
2. Media
: Leaflet, Poster
3. Materi
: Garis besar materi terlampir
4. Hari / Tanggal
:Rabu, 16 September 2015
5. Waktu
: 09.00 sampaiselesai
6. Tempat : TK UIN Alauddin Makassar
7. Setting Tempat :

Penyuluhan Kesehatan
ProfesiNersAngkatan VIII
UIN Alauddin Makassar
2015

Keterangan:
Moderator

Peserta

Pemateri

Fasilitator

Observer
E. Susunan Acara
Waktu
09.00 09.05 Wita
09.05 09.20 Wita
09.20 09.35 Wita
09.35 09.40 Wita

Acara
Pembukaan
Penyajian Materi
Diskusi / Tanya Jawab dan Evaluasi
Penutup (Terminasi)

Kontrak waktu
: 40 menit
F. Pengorganisasian
1. Moderator
Afriadi, S.Kep
Tugas:
a. Membuka kegiatan penyuluhan
b. Memperkenalkan asa linstitusi dan memperkenalkan tim perawat
c. Menjelaskan topik dan tujuan penyuluhan
d. Mengarahkan dan memimpin jalannya penyuluhan
e. Menetralisir keadaan jika terjadi masalah
2. Pemateri
Muhammad Ali , S.Kep
Tugas :
a. Menjelaskanmateri
b. MenjawabPertanyaan
c. MengevaluasipengetahuanPasien
3. Observer
Ervina Sahrani, S.Kep.
Tugas: Memantau jalannya acara penyuluhan dan melaporkan hasil
dari acara penyuluhan tersebut.
4. Fasilitator
Arsyi Saputra, S.Kep
Tugas:
Penyuluhan Kesehatan
ProfesiNersAngkatan VIII
UIN Alauddin Makassar
2015

a. Mempersiapkan tempat penyuluhan


b. Mempersiapkan dan menyediakan alat dan media penyuluh
c. Memfasilitasi kebutuhan saat penyuluhan berlangsung
d. Memberi motivasi dan dukungan pada setiap orang tua anak
G. KriteriaEvaluasi
1. Evaluasi Proses
a. Moderator membuka dengan baik penyuluhan
b. Pemateri menjelaskan materi dengan baik
c. Fasilitator menempatkandiri di tengah-tengah klien
d. 70% siswa yang mengikuti penyuluhan dapat mengikuti dengan
aktif dari awal sampai selesai.
2. Evaluasi Output (Hasil)
Setelah mengadakan penyuluhan pada siswa TK UIN Alauddin
Makassar, hasil yang diharapkan adalah sebagai berikut :
a. Para peserta penyuluhan dapat mengikuti kegiatan penyuluhan
dengan aktif dari awal sampai selesai.
b. Para peserta dapat mengerti dan menyebutkan pengertian
kebersihan kuku
c. Para peserta penyuluhan dapat mengerti dan menyebutkan
pentingnya kebersihan kuku
d. Para peserta penyuluhan dapat mengerti dan mengetahui urutan
memotong kuku
3. Struktur
Alat dan Bahan

: Leaflet dan poster

Penyuluhan Kesehatan
ProfesiNersAngkatan VIII
UIN Alauddin Makassar
2015

SATUAN ACARA PEMBELAJARAN ( SAP )


PENYULUHAN KESEHATAN

Cabang Ilmu

:Keperawatan Anak

Topik

:Penyuluhan kebersihan kuku

Hari/ tanggal

:16 September 2015

Waktu

:09.00 sampaiselesai

Tempat

:Aula TK UIN Alauddin Makassar

Sasaran

:Siswa di TK UIN Alauddin Makassar

Pemateri

:Kelompok minggu ke-4

Tujuan
1. Siswa mampu menjelaskan pengertian kebersihan kuku
2. Siswa mengetahui manfaat memotong kuku
3. Siswa mampu menyebutkan urutan memotong kuku
Strategi Pelaksanaan :
1. Metode
: Ceramah dan Tanya jawab
2. Media
: Leaflet
3. Garis besar materi (penjelasan terlampir)

Penyuluhan Kesehatan
ProfesiNersAngkatan VIII
UIN Alauddin Makassar
2015

Proses Pelaksanaan Kegiatan :

NO

TAHAP

Pendahuluan

KEGIATAN PENYULUHAN

a. Memberikan salam

(Pembukaan)

KEGIATAN
WAKTU

5 menit

SASARAN

Menjawab salam

terapeutik
b. Memperkenalkan diri

Memperhatikan

c. Menjelaskan tujuan dari


penyuluhan

Memperhatikan

d. Menyebutkan materi yang

Memperhatikan

akan diberikan
2

Pelaksanaan
(Penyajian)

e. Kontrak waktu
a. Menjelaskan pengertian

20 menit

kebersihan kuku
b. Menjelaskan manfaat

Memperhatikan
Memperhatikan

memotong kuku
c. Menjelaskan langkah
Memperhatikan

langkah memotong kuku

Evaluasi

a.

Menanyakan

10 menit

kepada peserta tentang

Menjawab
pertanyaan ( 3

materi yang telah diberikan


b.
Memberi

dari 5
pertanyaan)

reinforcement kepada
peserta yang dapat
menjawab pertanyaan.
4

Terminasi

a.

Mengucapkan

5 menit

Mendengarkan

Penyuluhan Kesehatan
ProfesiNersAngkatan VIII
UIN Alauddin Makassar
2015

terimakasih atas peran


b.

serta peserta
Mengucapkan

Menjawab salam

salam penutup

Evaluasi :
a. Proses :
1. Peserta mengikuti ceramah dan bertanya
2. Peserta mengobservasi/mengikuti dengan saksama, demonstrasi
3. Peserta melakukan re-demonstrasi.
b. Hasil :
1. Peserta dapat megikuti penyuluhan dari awal hingga akhir sebanyak 100 %
2. Peserta dapat mendemonstrasikan hal-hal yang berhubungan dengan
kebersihan kuku

Penyuluhan Kesehatan
ProfesiNersAngkatan VIII
UIN Alauddin Makassar
2015

MATERI PENYULUHAN

A. Pengertian
Kuku adalah bagian tubuh yang terdapat atau tumbuh diujung jari. Kuku
tumbuh dari sel mirip gel lembut yang mati, mengeras, dan kemudian
terbentuk saat mulai tumbuh dari ujung jari. Kulit ari pada pangkal kuku
berfungsi melindungi dari kotoran. Fungsi utama kuku adalah melindungi
ujung jari yang lembut dan penuh urat syaraf, serta mempertinggi daya
sentuh. Secara kimia, kuku sama dengan rambut yang antara lain terbentuk
dari keratin protein yang kaya akan sulfur.
Pertumbuhan kuku jari tangan dalam satu minggu rata-rata 0,5 1,5 mm,
empat kali lebih cepat dari pertumbuhan kuku jari kaki.
Kebersihan kuku sangatlah penting bagi kita, selain untuk menjaga
keindahan tangan juga dapat mencegah timbulnya luka dan infeksi.
Bagi perempuan terutama, kuku yang indah merupakan anugerah dan
menjadi daya tarik tersendiri, banyak di antara kita tidak tahu bagaimana
cara merawat keindahan kuku serta menjaga kesehatan dari kuku itu
sendiri. Dalam hal segi kesehatan memanjangkan kuku tergantung apakah
yang memiliki kuku tersebut bisa merawatnya dengan sedemikian rupa
atau tidak. Maksudnya, apakah misalnya aktifitas sehari harinya
mendukung/tidak atau bisakah kuku panjang tersebut selalu bisa dijaga
agar selalu sehat.
Adapun manfaat memotong kuku antara lain:
1. Mengurangi infeksi oleh bakteri
Jika sering menggunakan alas kaki, maka kuku akan cenderung tidak
bisa bernafas dari situ bisa menyebabkan timbulnya bakteri. Biasanya
akan menimbulkan bau pada kaki.
2. Menjaga kebersihan kuku
Kuku yang bersih juga akan memberi efek positif pada penampilan
anda. Selain itu dengan memotong kuku, anda mampu menyingkirkan

Penyuluhan Kesehatan
ProfesiNersAngkatan VIII
UIN Alauddin Makassar
2015

bakteri Tinea, bakteri ini bisa menyebabkan kutu air dan membuat kuku
anda menjadi kekuningan
3. Menghindari luka
Memiliki kuku yang panjang sebenarnya memperbesar resiko terjadinya
cedera seperti tercakar ataupun mengalami cidera ketika kuku anda
membentur benda yang keras. Yang tentunya dapat menimbulkan rasa
sakit serta menimbulkan warna hitam didalam kuku tersebut. Maka dari
itu, untuk menghindari hal tersebut potonglah kuku secara teratur.
4. Menghindari tumbuhnya kuku kedalam kulit
Ketika kita tidak memotong kuku kita secara teratur, maka akan
menyebabkan onychocryptosis atau pertumbuhan kuku ke dalam dan
menembus kulit, jika kuku anda sudah menembus kedalam kulit maka
akan menimbulkan rasa sakit dan bisa menjadi bengkak dan infeksi
B. Tujuan
1. Memelihara kebersihan kuku
2. Mengetahui manfaat memotong kuku
3. Menyebutkan urutan memotong kuku
C. Alat-alat yang diperlukan
1. Gunting kuku
2. Waslap (saputangan atau handuk)
3. Sabun
4. Air mengalir
D. Langkah-langkahMemotong kuku
I.
Langkah-langkah memotong kuku
Sunah memotong kuku bermula dari jari tangan kanan keseluruhannya
dan dimulai dari jari telunjuk lalu sampai pada jari kelingking,
kemudian tangan kiri dari jari kelingking ke ibu jari dan berakhir di
ibu jari tangan kanan.

Penyuluhan Kesehatan
ProfesiNersAngkatan VIII
UIN Alauddin Makassar
2015

Sementara alat untuk memotong kuku dapat menggunakan gunting,


pisau atau benda khas yang tidak menyebabkan mudharat pada kuku
atau jari seperti alat pemotong kuku.
Setelah selesai memotong kuku, sebaiknya segera membasuh tangan
dengan air.
Menurut kitab al-Fatawa al-Hindiyah dalam mazhab Hanafi bahawa
makruh memotong kuku dengan menggunakan gigi juga akan
menyebabkan penyakit kusta.
Waktu memotong kuku
Menurut Imam asy-Syafiedan ulama-ulama asy-Syafieyah, sunah
memotong kuku itu sebelum mengerjakan sembahyang Jumaat,
sebagaimana disunatkan mandi, bersiwak, memakai wewangian,
berpakaian rapi sebelum pergi ke masjid untuk mengerjakan shalat
II.

Jumat,
MencuciTangan
Setelah selesai memotong kuku, sebaiknya segera mencuci tangan
1. Basahi kedua telapak tangan setinggi pertengahan lengan memakai air
yang mengalir, ambil sabun kemudian usap dan gosok kedua telapak
tangan secara lembut
2. Usap dan gosok juga kedua punggung tangan secara bergantian
3. Gosok sela-selajari hingga bersih
4. Bersihkan ujung jari secara bergantian dengan mengatupkan
Penyuluhan Kesehatan
ProfesiNersAngkatan VIII
UIN Alauddin Makassar
2015

5. Gosok dan putar kedua ibu jari secara bergantian


6. Letakkan ujung jari ketelapak tangan kemudian gosok perlahan

Penyuluhan Kesehatan
ProfesiNersAngkatan VIII
UIN Alauddin Makassar
2015

Anda mungkin juga menyukai