Anda di halaman 1dari 3

LAPORAN KASUS

DEMAM TIFOID

Disusun oleh :
Agnes Cecilia Anggoman
0661050096
Pembimbing :
dr. Tri Yanti, Sp.A

Kepaniteraan Klinik Ilmu Kesehatan Anak


Rumah Sakit Umum Daerah Bekasi
Universitas Kristen Indonesia
Jakarta
2013

STATUS PASIEN

I.

Identitas Pasien
Nama Pasien

: An. F

Jenis Kelamin : Laki-laki

II.

Agama

: Islam

Alamat

: Jl. Rawa Bambu no. 15

Tempat Lahir

: Bekasi

Tanggal Lahir

: 25 Maret 2008

Identitas Orang Tua

Ayah
Nama
Tn. H
Umur
32 thn
Pekerjaan
Wiraswasta
Agama
Islam
Perkawinan
1
Suku
Sunda
Hubungan dengan orang tua : anak kandung

III.

Ibu
Ny. S
33 thn
Ibu rumah tangga
Islam
1
Sunda

Anamnesa
Alloanamnesa dilakukan dengan ibu kandung pasien pada hari minggu, 24 Februari
2013, jam 13.00 WIB.
Keluhan Utama

: Demam selama 8 hari

Keuhan tambahan

: Mual, muntah dan diare

Riwayat Penyakit Sekarang :


Pasien datang ke RSUD Kota Bekasi diantar oleh orangtuanya dengan keluhan
demam sejak 8 hari SMRS. Demam dirasakan naik turun yang lebih tinggi pada
sore menjelang malam hari dan berkurang pada pagi hari. Setiap makan pasien
mengeluh mual dan muntah. Muntah > 3x berisi makanan, nafsu makan menjadi
menurun. Batuk, pilek dan nyeri tenggorokan disangkal pasien.

1 hari SMRS pasien di bawa ke klinik karena demam dan BAB cair sebanyak 3x
berisi ampas dan air, warna kuning, lendir (-), darah (-). Dokter menyatakan
pasien terkena gejala tipes dan diberikan obat. Karena demam nya semakin tinggi
meskipun sudah diberi obat, ibu pasien lalu membawa anaknya ke RSUD Bekasi.

Anda mungkin juga menyukai