Anda di halaman 1dari 5

7 .

Analisis Dan Sintesis Data

No Tanggal / jam Data Fokus Etiologi Masalah TTD


Perawat
1 selasa DS : Faktor mekanik Kerusakan
31 Juli 2018  Pasien mengatakan (tekanan) integritas
ada luka di pantat kulit
DO :

 Ada luka dekubitus


seluas pantat
 Granulasi (+) Warna
tepi luka merah segar
di tengah luka
keputihan ,tidak ada
pus
 Bau

selasa Gangguan Hambatan


DS :
2 31 Juli 2018 mobilitas
 Pasien mengatakan neuromuskular
fisik
kakinya tidak bisa di
gerakkan
DO :
 Score Indeks Barthel:
5 (total care)
 Klien bedrest
 Klien neuropati

Selasa 31 Juli Gangguan Resiko


DS :
2018 metabolisme gangguan
 Pasien
3 keseimban
mengatakan
lemas gan nutrisi
DO : kurang
A (antropometri) : BB dari
: 60 kg TB : 170 kebutuhan
cm
IMT : BB/TB2
=53/1502= 60
B (biochemical) :
GDS awal masuk
277 gdL
(27/07/2018)
Hb:
Hb awal masuk
6,5 g/Dl
(27/07/2018)
9,6 g/Dl
(01/08/2018)
Albumin: 2,3
(01/08/2018)
C (clinis) : turgor
kulit : elastik
,kembali dalam
waktu kurang dari
3 detik
Mata :
konjungtiva
anemis
Mulut : mukosa
bibir lembab
Wajah : normal
D (Diet) : bubur
tanpa saring
 Diet dari gizi BTS
II. RUMUSAN DIAGNOSA KEPERAWATAN
1. kerusakan integritas kulit b.d faktor mekanik (tekanan)
2. gangguan imobilisasi fisik b.d gangguan neuromuskular (neuropati)
3. Resiko gangguan keseimbangan nutrisi kurang dari kebutuhan b.d gangguan metabolisme

III INTERVENSI

Tanggal Dx. Kep Tujuan Intervensi TT


D
31 Juli Kerusakan integritas Setelah dilakukan asuhan 1. Lakukan perawatan
2018 kulit b.d faktor keperawatan selama 3 x 24 luka
mekanik (tekanan) jam, diharapkan kulit terjaga 2. Lakukan alih baring
dengan kriteria hasil : 3. Memonitor adanya
tanda-tanda infeksi
- Luka dekubitus tidak
4. Menjaga kebersihan
meluas
dan kelembapan kulit
- Tidak ada tanda-tanda
(khusunya pada
infeksi
daerah yang tertekan)
- Luka bersih
- Kulit bersih, dan lembab
(tidak kering)
- Terdapat granulasi

31 Juli Hambatan mobilitas Setelah dilakukan tindakan 1. Environtment


2018 fisik b.d gangguan keperawatan selama 3 x 24 management
neuromuskular jam diharapkan dapat (menyediakan
(neuropati) melakukan mobilisasi lingkungan yang
ditempat tidur secara aman bagi klien)
bertahap sesuai dengan batas 2. Observasi
kemampuan dengan kriteria kemampuan pasien
hasil : dalam mobilisasi
- Klien mampu melakukan 3. Kaji kemampuan
alih posisi ADL klien
4. Latih ROM pasif
- Klien mampu melakukan 5. Latih ketahanan
gerakan-gerakan ROM dengan merubah
pasif posisi
- Klien tidak menunjukkan 6. Motivasi klien latihan
kelelahan gerak mandiri
- Klien melakukan aktifitas
sehari-hari dengan mandiri
sesuai kemampuan
- TTV dalam batas normal
31 Mei Resiko gangguan Setelah dilakukan tindakan  Observasi tanda-
2017 keseimbangan keperawatan selama 3 x 24 tanda hipoglikemi
nutrisi kurang dari jam diharapkan klien  GDS pagi sore
kebutuhan b.d terhindar dari ganggaun  Edukasi tanda-
ganguan keseimbangan nutrisi kurang tanda hipoglikemi dan
metabolisme dari kebutuhan, dengan penanganannya pada
kriteria hasil : klien dan keluarga
- IMT dalam batas  Observasi
normal dengan gizi pemberian
- Glukosa darah stabil dietetik DM
<200 gdL
- Kadar albumin
kembali dalam batas
normal
- Tidak terjadi
hipoglikemi

Anda mungkin juga menyukai