Anda di halaman 1dari 1

NASTAR I

BAHAN
- 250 gr margarin(saya butter)
- 250 gr butter
- 100 gr gula halus
- 4 butir kuning telur
- 700 gr tepung terigu
- 4 sdm susu bubuk
BAHAN OLES
- 3 kuning telor, kocok lepas dengan 1 sdt susu cair + 1sdm minyak (minyak zaitun)
CARA MEMBUAT
- Kocok sebentar mentega, gula dan telur, cukup sampai tercampur saja
- Masukkan tepung terigu dan susu bubuk,aduk perlahan hingga tercampur rata
- Ambil sedikit adonan, bentuk bulat, isi dengan selai nanas, susun diloyang tipis, beri jarak satu
dengan yang lain
- Oven dengan suhu 140derajat celcius selama kurang lebih 30 menit ( 125 derajat celcius)
- Keluarkan dari oven, poles dengan bahan polesan, oven lagi hingga kuning mengkilat.
- Angkat, biarkan dingin, susun dalam toples, tutup rapat

NASTAR II
BAHAN
- 500 gr blubend
- 120 gr gula halus
- 5 butir kuning telur
- 600 gr tepung terigu
- 2 sdm susu bubuk
BAHAN OLES
- 2 kuning telur kocok lepas tambah kan 3 sdm minyak makan
CARA MEMBUAT
- Telur, blubend dimixer, tambahkan tepung,gula,susu bubuk diuleni sampai kalis, siap dicetak

BOLU UK CETAKAN 20X20


BAHAN
- 2 butir telur
- ½ sdm SP
- Gula pasir 1 ons
- Tepung terigu 1 ½ ons
- SKM sesuai selera
- 1 ons mentega dicairkan
- 1 ons minyak makan
CARA BUAT
- Kocor telut+gula+sp sampai putih dan mengembang, lalu masukkan SKM,lalu masukkan
tepung+mentega cair+minyak makan secara bersamaan, diaduk perlahan dengan spatula sampai
rata tapi ngaduk nya jangan terlalu lama karna bisa bantat, setelah rata semua siap dipanggang
dioven.

BOLU KUKUS

Anda mungkin juga menyukai