Anda di halaman 1dari 8

NAMA / NIM : MOHAMMAD KHOIRUL TAMAM (180302083)

KELAS : AKUNTANSI 4 / B SORE

MATA KULIAH : PEMERIKSAAN AKUNTANSI I

TUGAS : RESUM BAB INTELIJEN BISNIS DAN HASIL DISKUSI

RESUME MATERI DASAR INTELIJEN BISNIS DAN HASIL DISKUSI


DI SPADA 14 APRIL (18:00-20:00)

1. MATERI DASAR INTELIJEN BISNIS


A.  Pengertian Sistem Intelijen Bisnis
Inteligensi Bisnis (IB) adalah sekumpulan teknik dan alat untuk mentransformasi
dari data mentah menjadi informasi yang berguna dan bermakna untuk tujuan analisis
bisnis. Teknologi IB dapat menangani data yang tak terstruktur dalam jumlah yang
sangat besar untuk membantu mengidentifikasi, mengembangkan, dan selain itu
membuat kesempatan strategi bisnis yang baru. Tujuan dari IB yaitu untuk memudahkan
interpretasi dari jumlah data yang besar tersebut. Mengidentifikasi kesempatan yang baru
dan mengimplementasikan suatu strategi yang efektif berdasarkan wawasan dapat
menyediakan bisnis suatu keuntungan pasar yang kompetitif dan stabilitas jangka
panjang
  Sistem Intelijen Bisnis adalah sistem yang didesain untuk menyediakan informasi-
informasi aktual mengenai peristiwa, tren teknologi, ekonomi, politik, hukum,
demografi, sosial budaya, dan yang paling penting adalah mengenai atmosfir kompetisi
bisnis yang sedang berlangsung.
Dengan Business Intelligence, manajemen akan mendapatkan informasi yang
berkualitas dari kegiatan bisnisnya secara tepat waktu, akurat dan reliabel melalui saluran
komunikasi data, sehingga memudahkan pimpinan perusahaan dalam proses
pengambilan keputusan yang penting dan bersifat strategis, seperti tujuan jangka panjang
perusahaan, pengembangan perusahaan serta tujuan khusus yang akan dicapai
perusahaan, Semakin tinggi tingkat kompetisi antar perusahaan, maka peranan Business
Intelligence menjadi semakin penting.

B. Sumber Informasi dan Unsur Pokok Informasi Intelijen


Sumber informasi intelijen :
1. Lembaga pemerintah.
2. Asosiasi perdagangan industri
3. Perusahaan riset pasar swasta
4. Media massa
5. Kajian khusus yang dilakukan organisasi

Unsur pokok dalam informasi intelijen :

1. Profil keperluan informasi dari manajer


2. Sistem penggalian informasi manajemen
3. Sistem pengkodean dan penyimpanan.
4. Sistem analisis data
5. Kajian khusus
6. Sistem pelaporan
7. Pedoman penghapusan data.

C.   Komponen Intelijen Bisnis

Inteligensi Bisnis dibangun dari sejumlah komponen termasuk:

1. Alokasi dan agregasi multidimensi


2. Denormalisasi, penandaan dan standarisasi
3. Pelaporan seketika dengan peringatan analitis
4. Sebuah metode antarmuka terhadap sumber data tak terstruktur
5. Perkiraan konsolidasi grup, anggaran dan perpindahan (pegawai)
6. Inferensi statistik dan simulasi probabilitas
7. Optimisasi kunci indikasi performansi
8. Pengontrolan versi dan manajemen proses
9. Manajemen item terbuka

D.   Aktifitas Bisnis Intelijen


Business Intelligence menyakut berbagai aktifitas diantaranya;
1. Studi perusahaan pesaing produk sejenis dan strategi memenangkan persaingan.
2. Mengelola informasi mengenai data statistik pelanggan potensial, area potensial,
kondisi ekonomi, sosial budaya dan politik lingkungan dunia usaha.
3. Pengamatan daerah operasi bisnis untuk kepentingan strategis perusahaan untuk
mengantisipasi perubahan lingkungan eksternal perusahaan.
4. Analisa Pasar mengenai jumlah dan area peredaran produk yang diminati oleh
pelanggan, ancaman dan peluang yang ada, masa depan produk, tendensi pasar dll.

E.     Gudang Data (Data Warehouse)

Seringkali aplikasi IB menggunakan data yang dikumpulkan dari suatu gudang data
(GD) atau dari pasar data, dan konsep dari IB dan GD terkadang digabungkan sebagai
"IB/GD" (atau "BI/DW") atau "IBGD". Suatu gudang data mengandung salinan dari data
analitis yang memfalisitasi pendukungan keputusan. Namun, tidak semua layanan gudang
data untuk inteligensi bisnis, tidak juga semua aplikasi inteligensi bisnis membutuhkan
sebuah gudang data.

F.    Perbandingan dengan analitis bisnis

Inteligensi bisnis dan analitis bisnis terkadang digunakan bergantian, tapi ada definisi
alternatif. Salah satu definisi membedakan keduanya, menyatakan bahwa istilah inteligensi
bisnis mengacu pada mengoleksi data bisnis untuk menemukan informasi terutama lewat
mengajukan pertanyaan, laporan, dan proses analitis daring. Analitis bisnis, di sisi lain,
menggunakan alat statistik dan kuantitatif untuk pemodelan yang prediktif dan bisa
dijelaskan.

G.  Aplikasi dalam sebuah perusahaan


Inteligensi bisnis bisa diterapkan untuk tujuan bisnis berikut, dengan tujuan untuk
mendapatkan nilai bisnis.
1. Perkiraan - program yang membuat hirarki dari metrik performansi dan pengukuran
yang menginformasikan pimpinan bisnis tentang progres kearah tujuan bisnis.
2. Analitis - program yang membuat proses kuantitatif supaya sebuah bisnis mencapai
keputusan yang optimal dan melakukan penemuan pengetahuan bisnis.
3. Pelaporan/pelaporan perusahaan - program yang membangun infrastruktur untuk
laporan strategis untuk melayani manajemen strategis dari suatu bisnis, bukan
pelaporan operasional.
4. Kolaborasi/platform kolaborasi - program yang membuat wilayah yang berbeda (baik
dalam dan luar bisnis) bekerja sama lewat berbagi data dan pertukaran data
elektronik.
5. Manajemen pengetahuan - program yang membuat data perusahaan diarahkan oleh
strategi dan praktik untuk mengidentifikasi, membuat, merepresentasikan,
menyalurkan, dan mengadopsi wawasan dan pengalaman yang benar-benar
berpengetahuan bisnis.

H.  Prioritas proyek

Akan sangat sulit untuk menyediakan kasus bisnis yang positif untuk inisiatif inteligensi
bisnis, dan terkadang proyek tersebut harus diprioritaskan lewat inisiatif strategis. Proyek IB
bisa mendapatkan prioritas tinggi dalam organisasi jika manajer mempertimbangkan hal-hal
berikut:

I. Faktor sukses dari implementasi

Menurut Kimball dkk., ada tiga wilayah kritis yang mana organisasi harus miliki
sebelum mulai melakukan proyek IB:

1. Tingkat komitmen dan dukungan proyek dari senior manajemen


2. Tingkat kebutuhan bisnis untuk menciptakan sebuah implementasi IB
3. Jumlah dan kualitas dari data bisnis yang ada.

J.     Portal IB

Sebuah portal Inteligensi Bisnis (portal IB) adalah akses antarmuka utama untuk
aplikasi gudang data (GD) dan Inteligensi Bisnis (IB). Portal IB adalah impresi pertama bagi
pengguna dari sistem GD/IB. Biasanya berbentuk aplikasi peramban, di mana pengguna
memiliki akses ke semua layanan sistem GD/IB, laporan dan fungsi analitis lainnya. Portal IB
harus diimplementasikan supaya mudah digunakan bagi pengguna aplikasi GD/IB untuk
melakukan panggilan terhadap fungsionalitas dari aplikasi.
Fungsi utama dari portal IB adalah untuk menyediakan sebuah sistem navigasi dari
aplikasi GD/IB. Hal ini berarti portal harus diimplementasikan supaya pengguna memiliki
akses terhadap semua fungsi dari aplikasi GD/IB.
2. HASIL DISKUSI DI SPADA 14 APRIL (18:00-20:00)
A. Bagaimana sebuah database dapat  Dwi Bayu F (180302120)
digunakan sebagai acuan  pengambilan
keputusan  bagi sebuah organisasi bisnis?   Bagaimana cara mengatasi redudansi
dan inkonsistensi data?
 database sendiri itu merupakan basis
data dimana Organisasi bisnis C. redudansi sendiri itu merupakan duplikasi
menggunakan data base mereka untuk data dalam beberapa file data sehingga data 
memantau transaksi dasar, seperti yang sama disimpan didalam lebih dari 1
membayar pemasok, memproses lokasi. jadi misalkan terdapat dua user
pesanan, memantau pelanggan, serta berbeda dengan kelompok berbeda pula
menggaji karyawan. Database juga dalam suatu organisasi. mereka menyimpan
digunakan untuk menyediakan data yang sama secara individu. jd
informasi guna menjalankan bisnis memperberat penyimpanan data organisasi
dengan lebih efisien, sert amembantu
manajer dan karyawan membuat  merujuk pada tanggapan dari
keputusan yang lebih baik. jadi hal-hal nabilah, yakni dilakukan pengkodean
yang mendasar dan relevan tersebut atau pembentukan relasi antar data.
sangat diperlukan bagi organisasi bisnis dan untuk kesulitan dalam
untuk pengambilan keputusannya penghafalan kode, tentu saja pada
awalnya hal tersebut sulit dilakukan,
B. Apa keuntungan dari basis data ?  tapi hal ini merupakan salah satu
solusi yang bisa diterapkan. selain
Keuntungan basis data: itu dengan adanya pengkodean ini
yang dibuat untuk sistem
 data dapat dipakai secara bersama memudahkan kelompok berbeda dari
sama (multiple user) sebuah organisasi untuk mengakses
data dan tidak menyimpannya secara
 data dapat distandarisasikan independen

 adanya kemandirian (kebebasan) D. apakah DBMS itu terpisah atau menyatu


data atau data independent dengan aplikasi DBMS itu sendiri?
Terimakasih
 keamanan data terjamin
 DBMS sendiri bisa menyatu dan
terpisah dari aplikasi DBMS itu
 keterpaduan data terjaga (masalah
sendiri DBMS terpisah dengan
integritas)
aplikasi : aplikasi tidak berinteraksi
langsung dengan basis data, tapi
 Sebagai  salah  satu  komponen melalui DBMS sebagai perantara.
penting dalam sistem informasi, Bahkan DBMS bisa melakukan
karena merupakan dasar dalam aktifitas sendiri yang bisa ditangkap
menyediakan informasi oleh aplikasi

 Menentukan kualitas informasi :  DBMS menyatu dengan aplikasi :


akurat, tepat waktu dan relevan aplikasi basis data yang dibuat
 Mengurangi duplikasi data (data menyatu dengan DBMS pada saat
redundancy) pemakaiannya. Dalam model ini,
 Hubungan data dapat ditingkatkan aplikasi basis data berada ‘dibawah’
 Manipulasi terhadap data dengan DBMS (menjadi sub0ordinate)
cepat dan mudah sehingga DBMS harus diaktifkan
 Efisiensi penggunaan ruang lebih dulu sebelum menjalankan
penyimpanan aplikasi
E. apa yang menjadi tantangan dalam dasar- antara pengguna dengan sistem operasi,
dasar intelijen bisnis? sehingga komputer tersebut bisa digunakan.
 dasar intelijen bisnis yang kita bahas
sendiri adalah database dan
manajemen informasi yang
H. Apa manfaat dan kelebihan DBMS dan
merupakan solusi untuk masalah-
bandingkan dengan penyimpanan dalam
masalah data pada file tradisional,
bentuk flat file yg lain
jadi kalau menurut saya sendiri
tantangan yang dimaksud
ya redundansi data dan inkonsistensi, 1. dengan penyimpanan dalam bentuk
database manajemen sistem cukup besar
ketergantungan program-data, tidak
2. Integritas data yang terjamin dengan
fleksibel, keamanan data yang buruk, penggunaaan DBMS
dan ketidakmampuan untuk berbagi 3. Independensi : perubahan struktur
data antar aplikasi. kalau jawaban ini database dimungkinkan terjadi tanpa
kurang memuaskan, mungkin bisa harus mengubah aplikasi yang
diperjelas lagi pertanyaannya  mengaksesnya 
F. Mengapa dibutuhkan basis data dan DBMS 4. Sentralisasi : data yang terpusat akan
dalam suatu sistem data? mempermudahkan pengelolaan
 Dibutuhkan DBMS dalam sistem database. 
basis 5. Keamanan.: DBMS memiliki keamanan
data dikarenakan DBMS memiliki yang fleksibel dari pada pengaman
fungsi yang dapat membantu padafile. Sistem oprasi
organisasi data suatu perusahaan.
I. Apa tugas-tugas dasar intelijen perusahaan?
Selain itu DBMS membuat sistem
basis data ini dapat diakses lebih  Mengumpulkan Data, data pesaing
mudah dan oleh user secara dapat berupa data primer dan data
bersamaan. sekunder. Mengevaluasi Data, data
yang telah dikumpulkan harus diperiksa
 Selain itu DBMS sendiri juga lebih
untuk memastikan akurasinya.
aman dan efektif untuk mengatur
2)Menganalisis Data, jarang data
data yang jumlah besar dari potensi
menjelaskan secara menyeluruh
duplikasi data dan hal yang
sehingga perlu dilakukan analisis untuk
mengacaukan sistem data lainnya
mengubah data menjadi informasi.
G. Apa keuntungan menggunakan web mining
3)Menyimpan Informasi, informasi
untuk akses database?
yang telah diubah perlu disimpan
Keuntungan menggunakan web akses sedemikian rupa sehingga
database : memudahkan dalam pengambilan
kembali. 4)Menyebarluaskan
1. Kemudahan penggunaan perangkat lunak Informasi, penyebarluasan informasi
browser diperuntukkan bagi mereka yang
berminat.
2. Antar muka web memerlukan sedikit
atau tidak ada perubahan ke database J. Apa perbedaan secara singkat mengenai
DDBMS dan CDBMS?
3. Murah untuk menambahkan antarmuka
web untuk sistem  DDBMS adalah suatu sistem
perangkat lunak yang mengatur basis
Antarmuka penguna / user merupakan data terdistribusi dan membuat
bentuk tampilan grafis yang berhubungan pendistribusian data secara transparan,
langsung dengan pengguna (user). antarmuka selain itu DDBMS memiliki satu logika
basis data yang di bagi kedalam
pengguna berfungsi untuk menghubungkan
beberapa fragment.
 CDBMS (Centralized Database informasi intelijen bisnis seperti apa yang
manajemen Sistem) Pada sistem ini tepat untuk memajukan perusahaan ?
semua proses utama dan fungsi sistem Terimakasih..
manajemen basis data sepert user
application programs dan user interface  tentu saja teknologi berperan penting
programs berada secara terpusat di satu dalam sistem informasi intelijen
komputer berkecepatan dan kapasitas bisnis. Teknologi Intelegensi
tinggi (main frame). pengguna Bisnis dapat menangani data yang tak
mengakses basis data menggunakan terstruktur dalam jumlah yang sangat
terminal komputer. besar untuk membantu mengidentifikasi,
mengembangkan, dan selain itu
membuat kesempatan strategi bisnis
yang baru.
K. Apa fungsi dari basis data? pentingkah
pengimplementasian sistem basis data M. lalu sistem informasi intelijen bisnis seperti
dalam dunia kerja?  apa yang tepat untuk memajukan
perusahaan ?
basis data sendiri merupakan hal-hal
mendasar dari sebuah organisasi dalam
 yang utama adalah sistem IB harus
pengoperasiannya, berikut ini beberapa
diterima dan digunakan oleh pengguna
fungsi yang bisa saya jabarkan 
supaya bernilai bagi perusahaan..Jika
dari sistem sangat buruk, para pengguna
 Database berfungsi guna bisa frustasi dan menghabiskan banyak
mengklasifikasikan data yang mudah waktu memahami bagaimana cara
dupakai serta dipahami penggunanya. menggunakan sistem atau mungkin tidak
 Menghindari adanya duplikasi serta benar-benar bisa menggunakan
inkonsistensi dari sebuah data. sistem. Untuk meningkatkan penerimaan
 Memudahkan saat menyimpan serta pengguna terhadap suatu sistem intelijen
mengakses data. bisnis, disarankan untuk
 Memudahkan saat mengupdate serta mengkonsultasikan pengguna bisnis pada
menghapus data. tahap awal siklus GD/IB, sebagai
 Menjamin kualitas data dan informasi contohnya pada fase pengumpulan
yang terdapat didalamnya serta mudah kebutuhan.Hal ini bisa menyediakan
diakses. wawasan terhadap proses data dan apa
 Menjadi sebuah solusi penyimpanan yang pengguna butuhkan dari sistem
data. intelijen bisnis. Ada beberapa metode
 Mendukung kinerja aplikasi saat untuk mengumpulkan informasi ini,
penyimpanan data. seperti kuesioner dan sesi wawancara.
Saat mengumpulkan kebutuhan dari
lalu pentingkah pengimplementasian pengguna bisnis, departemen IT lokal
sistem basis data dalam duni kerja ? juga harus diikutkan untuk menentukan
tentu saja sangat penting, karena hal sampai mana kemungkinan memenuhi
tersebut hal yang sangat mendasar, kebutuhan bisnis berdasarkan data yang
organisasi tidak akan berjalan bila tidak ada. Menggunakan pendekatan berpusat
ada sistem. dan sistem basis data sendiri pada pengguna selama tahap
membantu organisasi dimana digunakan perancangan dan pengembangan bisa
sebagai acuan dalam pengambilan meningkatkan kesempatan adopsi bagi
keputusan dalam setiap tindakannya. pengguna sistem IB. 
selain itu basis data sangat memudahkan
user beserta organisasi untuk N. Apa fungsi dari tiga operasi dasar  dalam
mengoperasikan kegiatan mereka database relasional.? 
 Operasi select menampilkan suatu
L. menurut mb Bella, apakah teknologi bagian yang berisi seluruh rekaman pada
berperan penting dalam sistem informasi suatu fileberdasarkan kriteria yang
manajemen intelijen bisnis? Dan sistem
ditentukan. Sebagai contoh, kita ingin cadang 137atau 150 saja yang akan
menampilkan record (baris) padatabel ditampilkan) ke dalam satutabel baru.
SUKU CADANG di mana Nomor_Suku  Operasi project menampilkan kolom-
Cadangnya adalah 137 atau 150. kolom dari suatu tabel berdasarkan
 Operasi joinmengombinasikan tabel- kriteria tertentu,yang memungkinkan
tabel yang memiliki keterkaitan untuk pengguna untuk menampilkan tabel baru
menyediakan informasi yang yang berisi informasi-informasi
lebihlengkap kepada pengguna yangbetul-betul diperlukan. Contohnya,
ketimbang satu tabel saja. Dalam contoh, kita ingin mengutip dari tabel baru
kita ingin menggabungkanbagian tabel tersebut kolomkolom tertentusebagai
SUKU CADANG dan tabel PEMASOK berikut: Nomor_Suku Cadang,
yang telah diringkas sementara (di mana Nama_Suku Cadang, Nomor_Pemasok,
hanyasuku cadang dengan nomor_suku Nama_Pemasok.

Anda mungkin juga menyukai