Anda di halaman 1dari 7

SEKOLAH MENENGAH KEJURUAN

NEGERI 38 JAKARTA

STANDAR OPERASIONAL
PROSEDUR
( SOP )

KEGIATAN BELAJAR MENGAJAR


PRODUKTIF KOMPETENSI KEAHLIAN
JASA BOGA

SOP-JBG-03

Tanggal Diterbitkan : 14 Februari 2011


Jumlah Halaman : 7 (tujuh) Halaman
Revisi : 00

Dibuat Oleh Ditinjau Oleh Disetujui Oleh

Nama : Dientje F, S.Pd Nama : Dra.Eka Nama : Aziza, S. Pd

DILARANG MENYADUR, MEMPERBANYAK ATAU MENGAMBIL ISI DARI STANDAR OPERASIONAL PROSEDUR INI
TANPA SEIZIN DARI TIM MANAJEMEN MUTU SMK NEGERI 38 JAKARTA
STANDAR OPERASIONAL No. Dok SOP – JBG – 03
PROSEDUR (SOP) No. Revisi 00
KEGIATAN BELAJAR Tanggal 14 Februari 2011
MENGAJAR PRODUKTIF
KOMPETENSI KEAHLIAN JASA Halaman 2 dari 7
BOGA
Purwestry, M.Pd
Jabatan : Kaprog. Studi Jabatan : WMM Jabatan : Kepala Sekolah
Tata Boga

Distribusi salinan terkendali:

No Fungsi / Jabatan No. Salinan


1 Manajemen Mutu Master
2 Komite Sekolah 1
3 Kepala Sekolah 2
4 Wakasek Bidang Kurikulum 3
5 Wakasek Bidang Kesiswaan 4
6 Wakasek Bidang Sarana prasarana 5
7 Wakasek Bidang Hubin dan Humas 6
8 Kepala Tata Usaha 7

DILARANG MENYADUR, MEMPERBANYAK ATAU MENGAMBIL ISI DARI STANDAR OPERASIONAL PROSEDUR INI
TANPA SEIZIN DARI TIM MANAJEMEN MUTU SMK NEGERI 38 JAKARTA
STANDAR OPERASIONAL No. Dok SOP – JBG – 03
PROSEDUR (SOP) No. Revisi 00
KEGIATAN BELAJAR Tanggal 14 Februari 2011
MENGAJAR PRODUKTIF
KOMPETENSI KEAHLIAN JASA Halaman 3 dari 7
BOGA

RIWAYAT PERUBAHAN DOKUMEN

NOMOR TANGGAL
NO BAGIAN ISI PERUBAHAN
REVISI REVISI

DILARANG MENYADUR, MEMPERBANYAK ATAU MENGAMBIL ISI DARI STANDAR OPERASIONAL PROSEDUR INI
TANPA SEIZIN DARI TIM MANAJEMEN MUTU SMK NEGERI 38 JAKARTA
STANDAR OPERASIONAL No. Dok SOP – JBG – 03
PROSEDUR (SOP) No. Revisi 00
KEGIATAN BELAJAR Tanggal 14 Februari 2011
MENGAJAR PRODUKTIF
KOMPETENSI KEAHLIAN JASA Halaman 4 dari 7
BOGA

1. TUJUAN

Tujuan prosedur ini adalah untuk memperlancar proses pelaksanaan Kegiatan Belajar
Mengajar sesuai Kompetensi Keahlian

2. RUANG LINGKUP

Prosedur ini meliputi Kegiatan Belajar Mengajar yang terdiri dari persiapan, proses dan
evaluasi pelajaran produktif Tata Boga

3. REFERENSI

Standar ISO 9001:2008 pasal 7.5.2

4. DEFINISI

N/A

5. TANGGUNG JAWAB

Ketua Program bersama Waka. Kurikulum bertanggung jawab :

5.1. Memeriksa seluruh persiapan mengajar guru yang terdiri dari program
semester/tahunan, silabus, RPP, bahan/sumber ajar, media, agenda guru, absen dan
buku nilai mata pelajaran produktif
5.2. Mengamati dan mengevaluasi proses pelaksanaan KBM, dari kegiatan awal, tujuan,
kegiatan inti,dan kegiatan akhir pelajaran yang dilaksanakan oleh guru pada saat tatap
muka di kelas
5.3. Setiap dua bulan ketua bidang studi bertanggung jawab atas perkembangan nilai hasil
evaluasi siswa yang telah dilaksanakan guru untuk tiap satu kompetensi sesuai
ketentuan

DILARANG MENYADUR, MEMPERBANYAK ATAU MENGAMBIL ISI DARI STANDAR OPERASIONAL PROSEDUR INI
TANPA SEIZIN DARI TIM MANAJEMEN MUTU SMK NEGERI 38 JAKARTA
STANDAR OPERASIONAL No. Dok SOP – JBG – 03
PROSEDUR (SOP) No. Revisi 00
KEGIATAN BELAJAR Tanggal 14 Februari 2011
MENGAJAR PRODUKTIF
KOMPETENSI KEAHLIAN JASA Halaman 5 dari 7
BOGA

6. PROSEDUR

6.1. Setiap awal tahun pelajaran bersama-sama guru produktif Tata Boga membuat
program semester / program tahunan dan alokasi waktu
6.2. Bersama-sama guru produktif Tata Boga membuat Silabus sesuai kompetensi yang
terdiri dari kompetensi dasar, indikator, materi pembelajaran, penilaian, nilai budaya,
karakter bangsa, ekonomi, kwu, alokasi waktu dan sumber belajar
6.3. Bersama guru produktif menyusun RPP yang terdiri dari Indikator, tujuan, materi,
model, pendekatan, metode, langkah awal, kegiatan inti, kegiatan akhir
6.4. Bersama guru poduktif membuat media ajar sesuai kompetensi yang akan diajarkan
6.5. Ketua program studi bersama-sama guru produktif membedah Silabus dan RPP /
materi ajar sesuai sesuai perkembangan / kebutuhan
6.6. Bersama guru produktif menetapkan format penilaian praktik mata pelajaran
produktif Tata Boga

7. KRITERIA KEBERHASILAN

STATUS
TINDAKA
SASARAN PENCAPAIAN REALISASI
NO ALASAN N
MUTU TERCAPA TIDA PENCAPAIAN
KOREKSI
I K

1. Tersusunnya
program KBM
produktif
semester /
tahunan, dan
alokasi waktu

2. Tersusunnya
Silabus program

DILARANG MENYADUR, MEMPERBANYAK ATAU MENGAMBIL ISI DARI STANDAR OPERASIONAL PROSEDUR INI
TANPA SEIZIN DARI TIM MANAJEMEN MUTU SMK NEGERI 38 JAKARTA
STANDAR OPERASIONAL No. Dok SOP – JBG – 03
PROSEDUR (SOP) No. Revisi 00
KEGIATAN BELAJAR Tanggal 14 Februari 2011
MENGAJAR PRODUKTIF
KOMPETENSI KEAHLIAN JASA Halaman 6 dari 7
BOGA
STATUS
TINDAKA
SASARAN PENCAPAIAN REALISASI
NO ALASAN N
MUTU TERCAPA TIDA PENCAPAIAN
KOREKSI
I K
studi keahlian
Tata Boga

Tersusunnya
3. RPP untuk
setiap kali
pertemuan

Tersusunnya
4. media ajar
produktif Tata
Boga sesuai
kompetensi

Tersusunnya
5. Format
penilaian mata
pelajaran
produktif

8. CATATAN MUTU :
8.1. Media, bahan ajar dan job sheet untuk siswa bidang studi Tata boga SMKN 38
Jakarta

DILARANG MENYADUR, MEMPERBANYAK ATAU MENGAMBIL ISI DARI STANDAR OPERASIONAL PROSEDUR INI
TANPA SEIZIN DARI TIM MANAJEMEN MUTU SMK NEGERI 38 JAKARTA
STANDAR OPERASIONAL No. Dok SOP – JBG – 03
PROSEDUR (SOP) No. Revisi 00
KEGIATAN BELAJAR Tanggal 14 Februari 2011
MENGAJAR PRODUKTIF
KOMPETENSI KEAHLIAN JASA Halaman 7 dari 7
BOGA

9. LAMPIRAN
9.1. Format Pengamatan dan Penilaian praktik siswa bidang studi produktif Tata Boga
( Form – JBG – 14 )

DILARANG MENYADUR, MEMPERBANYAK ATAU MENGAMBIL ISI DARI STANDAR OPERASIONAL PROSEDUR INI
TANPA SEIZIN DARI TIM MANAJEMEN MUTU SMK NEGERI 38 JAKARTA

Anda mungkin juga menyukai